Claim Missing Document
Check
Articles

Found 36 Documents
Search

Pelatihan Aplikasi Mendeley Dalam Penggelolaan Dan Referensi Tugas Akhir Mahasiswa Sekarini, Ratih Ayu; Sukamto, Bambang; Siregar, Ahmad Munawir; Dirgantara, Muhammad Arya; Perdana, Nino Agung
Jurdimas (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Royal Vol. 7 No. 3 (2024): Juli 2024
Publisher : STMIK Royal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33330/jurdimas.v7i3.3092

Abstract

In writing scientific work, it is necessary to use the Reference Manager application to support various forms of assignments in lectures, and student final assignments, now increasingly recommended because it is considered important. In using Mendeley, as one of the applications, it can help in managing scientific references such as books, journals, and other Constitutional references and articles. This can facilitate the preparation of references that are not small in number. Therefore, this training activity was organised face-to-face with the participation of 25 participants. The participants were students of the Faculty of Law and Economics of the afternoon class in semester 4 of the Islamic University of Jakarta. With the Mendeley training, it is hoped that students can smoothly use the application in preparing their final assignments. The method applied in this service is through training. This activity is divided into three stages, namely (a) training preparation, (b) delivery of materials and direct practice of using the Mendeley application, (c) monitoring of activities and (d) training evaluation. Through this activity, it is expected that participants, namely students, can understand the material and have the skills to compile their final project references using the Mendeley application. Keywords: training mendeley; final project; students. Abstrak: Pada Penulisan Karya ilmiah di butuhkan suatu penggunaan yaitu dengan aplikasi Reference Manager untuk mendukung berbagai bentuk tugas pada perkuliahan, dan tugas akhir mahasiswa, kini semakin disarankan karna dianggap penting. Dalam penggunaan Mendeley, sebagai salah satu aplikasi, dapat membantu dalam mengelola referensi ilmiah seperti buku, jurnal, dan referensi UUD serta artikel lainnya. Hal ini dapat memudahkan dalam penyusunan referensi yang jumlahnya tidak sedikit. Oleh karena itu, kegiatan pelatihan ini diselenggarakan secara tatap muka dengan partisipasi 25 peserta. Para perserta merupakan mahasiswa Fakultas Hukum dan ekonomi kelas sore pada semester 4 Universitas Islam Jakarta. Dengan adanya pelatihan Mendeley, diharapkan mahasiswa dapat dengan lancar menggunakan aplikasi tersebut dalam penyusunan tugas akhir mereka. Metode yang diterapkan dalam pengabdian ini adalah melalui pelatihan. Kegiatan ini terbagi menjadi tiga tahapan, yakni (a) persiapan pelatihan, (b) penyampaian materi dan praktek langsung penggunaan aplikasi Mendeley, (c) Monitoring dari kegiatan dan (d) evaluasi pelatihan. Mahasiswa akan mendapatkan panduan langsung dari narasumber hingga setiap peserta memiliki pemahaman yang cukup dan mampu mengaplikasikan pengetahuan tersebut pada aplikasi Mendeley. Melalui kegiatan ini, diharapkan peserta, yaitu mahasiswa, dapat memahami materi dan memiliki keterampilan untuk menyusun referensi tugas akhir mereka menggunakan aplikasi Mendeley. Kata kunci: pelatihan; tugas akhir; mahasiswa.
Peningkatan Legal Certainity Produk UMKM Sejahtera Mandiri Pasir Jambu Melalui Pendaftaran Sertifikat Halal Mintarsih, Mimin; Farhana, Farhana; Sekarini, Ratih Ayu; Masuara, Tahta Masita Dinanti; Annur, Ghinia Yusri; Fauza, Annisa Sarah; Putra, Fadhil Athif Ananda; Bahi, Arya Abdi Perdana
Jurdimas (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Royal Vol. 8 No. 1 (2025): Januari 2025
Publisher : STMIK Royal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33330/jurdimas.v8i1.3545

Abstract

Halal certificate existence is a legal certainty particularly for Muslim consumers on product halal assurance. However, many entrepreneurs in Pasirjambu Village, Bandung Regency, have not applied for halal certification due to difficulties and limited knowledge. Therefore, PKM Team from Universitas Islam Jakarta provided training and assistance in registering halal certificates for entrepreneurs who are members of the SEMABU MSME group. This activity uses the Rapid Rural Appraisal (RRA) method to understand the local situation through direct observation and interviews with the target community. In implementing the program, the PKM Team carried out several activities: Counseling, Training, Assistance, Monitoring and Evaluation. The activity results show an increase in the number of products of the SEMABU MSME group that are halal-certified, from only 13 products to 31 halal-certified products. This activity has succeeded in helping business actors in providing halal assurance for the products they sell.Keywords: Halal certification; legal certainty; MSME product. Abstrak: Keberadaan sertifikat halal merupakan salah satu legal certainty khususnya bagi konsumen muslim terhadap jaminan halal produk. Namun banyak pelaku usaha di Desa Pasirjambu Kabupaten Bandung yang tidak mengajukan sertifikasi halal karena kesulitan dan keterbatasan pengetahuan. Oleh karena itu, Tim Pelaksana PKM dari Universitas Islam Jakarta memberikan pelatihan dan pendampingan pendaftaran sertifikat halal untuk para pelaku usaha yang tergabung dalam kelompok UMKM SEMABU. Kegiatan ini menggunakan metode Rapid Rural Appraisal (RRA) untuk memahami situasi setempat melalui observasi dan wawancara langsung kepada masyarakat sasaran. Dalam pelaksanaan program, Tim PKM melaksanakan beberapa tahapan kegiatan sebagai berikut: Penyuluhan, Pelatihan, Pendampingan, Monitoring dan Evaluasi. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan jumlah produk kelompok UMKM SEMABU yang tersertifikasi halal, yaitu yang semula hanya 13 produk meningkat menjadi 31 produk tersertifikasi halal. Kegiatan ini telah berhasil membantu para pelaku usaha dalam memberikan jaminan halal produk yang diperjualbelikan.Kata kunci: Kepastian hukum; produk UMKM; sertifikat halal 
The The Impact of Job Satisfaction on the Performance of Educators and Education Personnel of Pondok Pesantren Manbaul 'Ulum Duku Puntang Cirebon West Java Wiwin; Mubarok, Endang Saefuddin; Sekarini, Ratih Ayu; Tasyriq, Muhammad Fajar; Siregar, Ahmad Munawir
International Journal of Integrative Sciences Vol. 3 No. 6 (2024): June 2024
Publisher : PT FORMOSA CENDEKIA GLOBAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55927/ijis.v3i6.9669

Abstract

This research aims to make efforts to analyze, collect data and information related to internal communication, motivation, organizational commitment, work ethic, job satisfaction, and employee performance. The results of this study provide practical benefits in managing organizational organizations, especially for Pesantren Mambaul 'Ulum Duku Puntang-Cirebon This research design is descriptive and explanatory quantitative, with multivariate analysis methods. The research sample amounted to 205 people. Data collection with questionnaire instruments and analyzed with structural equation models. The results of the study (1) Internal communication has a significant effect on employee performance, but has no significant effect on job satisfaction (2) Motivation has a significant effect on employee performance, but has no significant effect on job satisfaction; (3) Organizational commitment has a significant effect on job satisfaction, but has no significant effect on employee performance;: (4) Work ethic has an insignificant effect on employee performance, but a significant effect on job satisfaction; (5) Job satisfaction has a significant effect on performance; employees and (6) The significance of the strength value of the dependent variable is evident through the calculation of the square value of multiple correlations (R2) for both job satisfaction and employee performance
PELATIHAN DIGITAL MARKETING SEBAGAI UPAYA KEMANDIRIAN EKONOMI SISWA SMK MUHAMMADIYAH 06 JAKARTA : Indonesia Sekarini, Ratih Ayu; Perdana, Nino Agung; Rini, Intan Puspita; Siregar , Ahmad Munawir; Dirgantara, Muhammad Arya; Farhani, Hilma; Yunas, Muhammad Faisal
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 6 No. 1 (2025): Volume 6 No. 1 Tahun 2025
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v6i1.40113

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan mengenalkan digital marketing kepada siswa dan siswi guna meningkatkan kompetensi mereka di bidang berwirausaha. Kegiatan ini mengasilkan empat kompetensi yaitu keterampilan berpikir kritis, berkolaborasi. Kegiatan ini dilaksanakan di SMK Muhammadiyah 6 Jakarta dengan sasaran 68 siswa dan siswi kelas XI berjalan dengan lancar, bahkan siswa dan siswi sangat antusias mengikutinya dalam sesi tanya jawab dan membuat mendesain promosi produk melalui platform canva. Metode pelaksanaan kegiatan ini dengan metode ceramah yang memberikan penjelasan mengenai teori dan pengalaman di bidang digital marketing, kemudian dilanjutkan dengan pelatihan langsung membuat bentuk promosi, harga dan tampilan produk. Pada sesi terakhir siswa diharuskan menjelaskan hasil dari tampilan digital marketing mereka secara berkelompok Kegiatan yang menghabiskan waktu kurang lebih 3 jam ini menghasilkan pemahaman kepada siswa dibidang digital marketing dengan harapan kelak akan menjadi ilmu mereka jika ingin berwirausaha nantinya
Pengaruh Budaya Organisasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan: Studi Kasus PT. Indomarco Prismatama Cabang Cakung Timur Rahayu, Annisa; Ilyas, Yusri; Sekarini, Ratih Ayu
AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Humanis Vol. 4 No. 3 (2024): AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Humanis
Publisher : Perhimpunan Sarjana Ekonomi dan Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37481/jmh.v4i3.1016

Abstract

This research aims to determine the influence of organizational culture and work environment on employee performance at PT. Indomarco Pritmatama East Cakung Branch. This type of research uses quantitative methods. The data collection technique uses a questionnaire distribution technique. The popilation of this study was 40 respondents. This research used 40 saturated samples. For data analysis using classical assumption tests, multiple regression analysis and hypothesis testing. The adjusted R Square value (coefficient of determination) is 0.799, which means that the influence of the independent variable on the dependent variable is very strong, namely 79% and the remaining 21% is influenced by other variables outside the regression model that the author wrote studied. Based on the results of tests carried out, it shows that simultaneously Organizational Culture and Work Environment have a significant effect on PT Employee Performance. Indomarco Prismatama East Cakung Branch. Meanwhile, partially Organizational Culture (X1) has a positive and significant effect on Employee Performance. Work Environment (X2) has a positive and significant influence on employee performance.
Pengaruh Beban Kerja, Budaya Organisasi, dan Kompetensi terhadap Kinerja Pegawai Mahkamah Agung Rini, Intan Puspita; Sekarini, Ratih Ayu; Wiwin, Wiwin; Farhani, Hilma; Dirgantara, M. Arya
RIGGS: Journal of Artificial Intelligence and Digital Business Vol. 4 No. 4 (2026): November - January
Publisher : Prodi Bisnis Digital Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/riggs.v4i4.4179

Abstract

Sumber daya manusia memiliki peran strategis dalam menentukan efektivitas organisasi, khususnya dalam lembaga peradilan yang menuntut akuntabilitas dan kualitas layanan publik. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh beban kerja, budaya organisasi, dan kompetensi terhadap kinerja pegawai pada Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung. Pendekatan kuantitatif digunakan melalui metode survei dengan instrumen kuesioner terstruktur yang disebarkan kepada 96 responden dari populasi 365 pegawai. Pengolahan data dilakukan dengan regresi linier berganda menggunakan SPSS versi 25 untuk menguji pengaruh parsial maupun simultan antarvariabel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa beban kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja, di mana distribusi tugas yang proporsional meningkatkan produktivitas dan mengurangi potensi kelelahan kerja. Budaya organisasi juga terbukti memiliki pengaruh signifikan dengan menegaskan pentingnya nilai, norma, dan pola perilaku yang mendukung kolaborasi serta integritas. Selain itu, kompetensi pegawai yang mencakup pengetahuan, keterampilan, dan sikap profesional berkontribusi kuat dalam memperkuat kualitas kinerja. Secara simultan ketiga variabel tersebut memberikan dampak positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai. Temuan ini menegaskan bahwa kinerja pegawai merupakan hasil interaksi antara tuntutan pekerjaan, lingkungan kerja, dan kapasitas individu. Implikasi praktis penelitian ini mendorong perlunya strategi pengelolaan sumber daya manusia yang lebih terencana melalui penataan beban kerja, penguatan internalisasi budaya organisasi, serta pengembangan kompetensi berbasis kebutuhan jabatan agar kinerja administrasi peradilan dapat ditingkatkan secara berkelanjutan.
Co-Authors Adawiyah, Robiatin Agustian, Kresnawidiansyah Ahmad Munawir Siregar Aini, Laila Nur Aisy, Naurah Rahadatul Amelia, Tiara Annur, Ghinia Yusri Ariyanti, Sabiani Nanda Azzahra, Syifa Bahi, Arya Abdi Perdana Bambang Sukamto Danistyarini, Pundy Derasani, Evita Dewi, Zulaeha Rahmah Dirgantara, M. Arya Dirgantara, Muhammad Arya Djawahir Hejazziey Erdi, Hery Faiz , Hilmi Achmad Farhana Farhana Farhana, Farhana Farhani, Hilma Farras, Muhammad Fatih Fasyni, Thohal Fauza, Annisa Sarah Fikriah, H. H. Fikriah Hariz, Hariz Hestiningrum, Ersa Husein Ilyas, Yusri Kanji, Muhammad Syahrul Kasturi, Kintan Maksum, Choiril Malik, Aulia Januar Masuara, Tahta Masita Dinanti Mimin mintarsih Mintarsih , Mimin Mintarsih, Mimin Mubarok, Endang Saefuddin Muhaimin Muhaimin Muhammad Faisal Yunas Nahhuda, Nahuda Nanda, Nur Alfiah Naufal, Dwi Muhammad Nawalia, Kaheesha Nurjanah, Esa Nusantara, Fadqham Dhiwa Perdana, Nino Agung Putra, Fadhil Athif Ananda Putri, Intan Fitriani Putri, Nabilla Noviana RACHMAT HIDAYAT Rahayu, Annisa Rahayu, Dinda Yulianti Raihan Raihan Raihan, Raihan Ratna Galuh Manika Trisista Rini, Intan Puspita Riyani, Aldilah Niken Rukmana, Dany Rukun Santoso Sajati, Muhammad Saddam Sakti, Hudan Malik Bhuanan Siti Chotimah Sudrajat, Tyara Nur Chomala Suhara, Edi Suprapto, Ryan Puspo Sutisna, Eka Tasyriq, Muhammad Fajar Waringin, Iftitah Allaun Wibowo, Finantyo Eddy Wijaya, Aprilia Lintang Windianingsih , Agustin Wiwin Wiwin Wiwin, Wiwin Yunas , Muhammad Faisal Yusuf, Muhammad Ali Zahra, Fatimah Az – Zahrah, Salsiyatuz Zen, Agustian