Claim Missing Document
Check
Articles

Rekonfigurasi 33 Kanal Irigasi Menggunakan Modified Firefly Algorithm (MFA) Markhaban Siswanto; Saiful Arfaah; Rukslin Rukslin; Muhlasin Muhlasin; Machrus Ali
Jurnal FORTECH Vol. 4 No. 1 (2023): Jurnal FORTECH
Publisher : FORTEI (Forum Pendidikan Tinggi Teknik Elektro Indonesia)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56795/fortech.v4i1.4106

Abstract

Providing irrigation water on agricultural land aims to meet plants' water needs. In its use, irrigation water must be used optimally. An automatic irrigation system is needed to provide water to plants in the desired conditions. The irrigation canal system is a simulation system using a software program Matlab 2013b. Reconfiguration simulations applied to irrigation systems are used to increase efficiency and determine the amount of irrigation water to regulate the provision of irrigation water according to needs. As a controller comparison, an artificial intelligence method is used for controller tuning based on the Modified Firefly Algorithm (MFA). The furthest water discharge results can be reduced in the reconfiguration model with a minimum discharge before reconfiguration of 0.91308 pu, and after reconfiguration, it becomes 0.93337 pu. So by reconfiguring the network with MFA, you can reduce water discharge losses by 30.3337% from previous losses
Penerapan SMES untuk Load Frequency Control pada PLTMH Menggunakan Ant Colony Optimization Faisal Faisal; Muhammad Ruswandi Djalal; Machrus Ali
Jurnal FORTECH Vol. 5 No. 1 (2024): Jurnal FORTECH
Publisher : FORTEI (Forum Pendidikan Tinggi Teknik Elektro Indonesia)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56795/fortech.v5i1.5101

Abstract

This research proposes an additional controller for load frequency control at a micro hydro power plant using PID-SMES. The PID-SMES parameters are optimized using smart methods called Ant Colony Optimization (ACO), which could find the optimal value of PID-SMES. In this paper four control approaches are compared which are P, PI, PID, SMES, and PID-SMES. From the simulation results, it can be obtained that overshoot of P controller is -0.0002193, with PI Controller is -0.0002183, with PD Controller is -0.0002139, with PID controller is -0.0002129, with SMES controller is -0.0001958, and with PID-SMES is -4.187e-05. ACO optimization results obtained fitness function value of 7.15e-09, with 50 iterations. The minimum value of the system performance function at each iteration is plotted on the convergence graph. In the simulation result, it can be concluded that the ACO algorithm could be quickly convergence on the 14th iteration or find the most optimal value at the 9th iteration. The PID-SMES controller proposed in this study has a significant influence in the damping of the oscillation of frequency deviation. Therefore, PID-SMES is appropriate to be applied to micro-hydro power plant.
Flower Polination Algorithm Sebagai Optimalisasi LFC Pada Hybrid Pembangkit Wind-Diesel Machrus Ali; Agus Siswanto; Mudofar Baehaqi
Jurnal FORTECH Vol. 5 No. 1 (2024): Jurnal FORTECH
Publisher : FORTEI (Forum Pendidikan Tinggi Teknik Elektro Indonesia)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56795/fortech.v5i1.5106

Abstract

As input power, the amount of wind and wind speed greatly influences the wind power generation system. A combination of a wind-diesel power generation system is needed to obtain optimal power quality. A hybrid system is a controlled network of multiple renewable energy generators such as wind turbines, solar cells, micro-hydro, and so on. Gain settings that are not optimal and the time constant is small in Load Frequency Control (LFC), causing its ability to be weak (weak line). In practice, the wind-diesel system is controlled with a PID controller. Setting the gain value of the PID is still in the conventional method, so it is difficult to get the optimal value. In this research, a control design was implemented using the Smart Method to find the optimum value of the Proportional Integral Derivative (PID) based on the FPA (Flower Pollination Algorithm). For comparison, methods were used without control methods, conventional PID methods, PID Auto tuning methods, and FPA (Flower Pollination Algorithm) methods. Wind-diesel modeling uses transfer function diagrams of wind and diesel turbines. This study compares several uncontrolled methods and conventional PID, PID-Auto tuning, and PID-FPA. The results of the research that has been carried out show that the smallest undershoot is -1.187.10-04 for PID-FPA, the smallest overshot is 0 for PID-FPA, and the fastest settling time is 9.827 s for PID-FPA. So it can be concluded that PID-FPA is the best controller in this research. This research can later be continued using other artificial intelligence methods.
Analisa Kapasitas Saluran Pembuang Beweh Kabupaten Jombang Untuk Penanggulangan Banjir Area Persawahan Arfaah, Saiful; Ali, Machrus; Hasib Al-Isbilly, M.
Jurnal Rekayasa Sipil dan Lingkungan Vol 7 No 2 (2023): Jurnal Rekayasa Sipil dan Lingkungan
Publisher : Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/jrsl.v7i2.44438

Abstract

ABSTRAK Diantara penyebab banjir di area persawahan adalah menurunnya kapasitas penampang saluran pembuang yang disebabkan oleh mengecilnya penampang saluran akibat sedimentasi. Saluran pembuang Beweh di Kabupaten Jombang merupakan saluran alam yang difungsikan untuk mengalirkan kelebihan air dari persawahan. Dikarenakan berupa saluran alam, maka Daerah Aliran Sungai (DAS) mempunyai kontribusi yang cukup besar sebagai penyumbang debit air selain kelebihan air dari proses pertanian. Selama ini Saluran Pembuang Beweh mengalami kelebihan debit air yang menyebabkan banjir di area persawahan dan berakibat menurunnya produksi pertanian. Oleh karena itu diperlukan kajian untuk mengetahui kapasitas saluran dengan mempertimbangkan intensitas curah hujan dari DAS. Hasil dari kajian ini diharapkan menjadi dasar untuk mengambil langkah penanggulangan banjir yang terjadi di area persawahan dan memberikan pemahaman baru terkait kontribusi DAS dalam perencanaan dimensi saluran pembuang. Metode yang dilakukan dalam kajian ini meliputi analisa hidrologi untuk menentukan besar intensitas hujan dan besar debit rencana. Pengukuran profil melintang saluran digunakan untuk mengetahui kapasitas eksisting saluran. Dari hasil analisa terhadap data curah hujan selama 10 tahun diperoleh intensitas hujan (I) 15,235 mm/jam dan debit rencana (Qr) 80,524 m3/dt. Hasil analisa kapasitas eksisting Saluran Pembuang Beweh bervariasi antara 10.97 m3/dt (minimum) dan 70.75 m3/dt (maksimum) sedangkan debit banjir rencana sebesar 80.524 m3/dt. Dari hasil tersebut dapat diketahui bahwasanya terjadi luapan di sepanjang Saluran Pembuang Beweh. Untuk menanggulangi banjir yang terjadi akibat luapan dilakukan perencanaan ulang (normalisasi) saluran berbentuk trapesium dengan kemiringan talud 1 : 1, lebar dasar saluran 12 m dan tinggi saluran 3 m. Saluran pembuang hasil normalisasi dapat mengalirkan debit sebesar 81,708 m3/dt. Kata kunci: Banjir, Debit Rencana, Saluran Pembuang, Profil Melintang Abstract One of the causes of flooding in rice fields is a decrease in the cross-sectional capacity of drainage channels caused by a reduction in the channel cross-section due to sedimentation. The Beweh drain channel in Jombang Regency is a natural channel that functions to drain excess water from rice fields. Because it is a natural channel, the River Basin (DAS) has a significant contribution as a contributor to water discharge in addition to excess water from agricultural processes. So far, the Beweh Drain Channel has experienced excess water discharge which has caused flooding in rice fields and resulted in a decline in agricultural production. Therefore, a study is needed to determine the channel capacity by considering the rainfall intensity of the watershed. It is hoped that the results of this study will be the basis for taking steps to overcome flooding that occurs in rice fields and provide a new understanding regarding the contribution of watersheds in planning the dimensions of drainage channels. The method used in this study includes hydrological analysis to determine the intensity of rain and the amount of planned discharge. Channel transverse profile measurements are used to determine the existing capacity of the channel. From the results of the analysis of rainfall data for 10 years, the rainfall intensity (I) was 15,235 mm/hour and the planned discharge (Qr) was 80,524 m3/sec. The results of the analysis of the existing capacity of the Beweh Drain Channel vary between 10.97 m3/s (minimum) and 70.75 m3/s (maximum) while the planned flood discharge is 80,524 m3/s. From these results, it can be seen that overflow occurred along the Beweh Drain Channel. To overcome flooding that occurs due to overflows, a trapezoid-shaped channel is re-planned (normalized) with a slope of 1:1 embankment, a channel base width of 12 m, and a channel height of 3 m. The discharge channel resulting from normalization can flow a discharge of 81,708 m3/sec. Keywords: Flood, Drain, Design Discharg, Cross-profile.
Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Melalui Smart Tourism dan Penguatan Manajemen di Wisata Pandansili Ali, Machrus; Jatmiko, Anang; Dwiningwarni, Sayekti Suindyah; Afandi, Arif Nur
Jurnal KARINOV Vol 6, No 3 (2023): September
Publisher : Institute for Research and Community Service (LP2M), Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um045v6i3p185-189

Abstract

Pariwisata menjadi salah satu prioritas riset untuk transformasi ekonomi Indonesia. Inovasi teknologi dengan efisiensi energi sangat diperlukan untuk pemberdayaan dan pengembangan Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis). Inovasi teknologi tidak boleh mencemari atau merusak alam disekitarnya, diperlukan inovasi energy baru terbarukan (EBT). Desa wisata pandansili merupakan wisata pemandian yang dibangun sejak jaman Belanda. Karena factor usia dan kurang pengelolaan, wisata ini dibagun kembali oleh masyarakat mulai tahun 2019. Diperlukan perancangan Teknologi inovasi yang ramah lingkungan. Solusi yang ditawarkan adalah rancang bangun Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) on Grid dan Smart Tourism berbasis Internet of Thing sebagai salah satu solusi efisiensi energi. Untuk pemberdayaan masyarakat ditawarkan pelatihan rancang bangun PLTS, pelatihan aplikasi Internet of Things (IoT), dan rancang bangun website pandansili yang terintegrasi dengan Sistem Administrasi Berita Data DesO Dan PeLayanan ONline (SABDOPALON) desa Ngampungan dan social media (sosmed) wisata pandansili. Dengan adanya pelatihan dan pendampingan, Pokdarwis bisa mempraktekkan instalasi PLTS dan penggunaan IoT. Dengan adanya website pandansili masyarakat bisa mendapatkan informasi dan perkembangan wisata pandansili dan desa Ngampungan pada umumnya. Kata kunci— Desa Wisata, Internet of Things, Pemberdayaan Masyarakat, Smart Tourism Abstract Tourism is one of the research priorities for Indonesia's economic transformation. Technological innovation with energy efficiency is very necessary for the empowerment and development of Tourism Awareness Groups (Pokdarwis). Technological innovation must not pollute or damage the surrounding nature, new renewable energy (EBT) innovation is needed. The Pandansili tourist village is a bathing tourism village that was built in the Dutch era. Due to age factors and lack of management, this tourist attraction was rebuilt by the community starting in 2019. Environmentally friendly innovative technology design is required. The solution offered is the design of a Solar Power Plant (PLTS) on Grid and Smart Tourism based on the Internet of Things as an energy efficiency solution. To empower the community, training on PLTS design, Internet of Things (IoT) application training is offered, and Pandansili website design which is integrated with the Ngampungan village DesO Data News and ONline Service Administration System (SABDOPALON) and Pandansili tourism social media (sosmed). With training and assistance, Pokdarwis can practice PLTS installation and use of IoT. With the Pandansili website, people can get information and developments on Pandansili tourism and Ngampungan village in general. Keywords— Tourism Village, Internet of Things, Community Empowerment, Smart Tourism
PENINGKATAN KAPASITAS DAN MANAJEMEN USAHA DESA WISATA PANDANSILI DESA NGAMPUNGAN BARENG JOMBANG Dwiningwarni, Sayekti Suindyah; Muliatie, Yurilla Endah; Ali, Machrus; Alysia, Agnes; Nur Fadhilah, Firda; Cakra Buana, Arya Sulka
Prosiding Konferensi Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat dan Corporate Social Responsibility (PKM-CSR) Vol 6 (2023): INOVASI PERGURUAN TINGGI & PERAN DUNIA INDUSTRI DALAM PENGUATAN EKOSISTEM DIGITAL & EK
Publisher : Asosiasi Sinergi Pengabdi dan Pemberdaya Indonesia (ASPPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37695/pkmcsr.v6i0.2062

Abstract

Desa Ngampungan merupakan sebuah desa yang terletak di wilayah Selatan dari Kecamatan Bareng Jombang, yang terletak di bawah kaki gunung Arjuno. Masyarakat desa ngampungan memiliki tradisi dan adat istiadat yang turun temurun, yaitu pernikahan, kelahiran, kehidupan bermasyarakat, sampai prosesi kematian dan pasca kematian. Di Desa ini terdapat wisata desa yang dikenal dengan nama wisata alam “Pandansili”. Mitra Pemberdayaan Kemitraan Masyarakat (PKM) ini adalah BUMDes “Maju Sejahtera” Desa Ngampungan Bareng Jombang, yang didirikan pada tahun 2015. BUMDes ini mengelola berbagai unit usaha dan salah satunya adalah usaha wisata desa. Obyek wisata ini menyediakan fasilitas wisata kolam renang, bermain anak, karaoke, spot foto, warung, toilet, parkir, tempat istirahat berupa rumah joglo. Namun, untuk fasilitas kolam renang, masih belum dilengkapi dengan peralatan dan perlengkapan renang yang memadai serta belum memiliki pelatih renang tersendiri. Obyek wisata ini tempatnya jauh dari ibukota kecamatan, sehingga membutuhkan promosi yang optimal agar masyarakat di kabupaten Jombang mengenal obyek wisata ini. Tujuan program ini antara lain: pertama, meningkatkan kapasitas layanan mitra, dan kedua, meningkatkan omzet Mitra. Metode yang digunakan adalah pelatihan, pendampingan, kemitraan, monitoring dan evaluasi. Hasil program PKM ini antara lain: Mitra memiliki fasilitas perlengkapan renang; Mitra memiliki pelatih renang; jumlah pengunjung obyek wisata meningkat dan melakukan MoU dengan pihak asuransi Jasindo.
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI INOVASI TEKNOLOGI DAN SOP PENGELOLAAN WISATA PANDANSILI, DESA NGAMPUNGAN, BARENG, JOMBANG Ali, Machrus; Jatmiko, Anang; Muzajjad, Ach.; Dwiningwarni, Sayekti Suindyah
Indonesian Journal of Engagement, Community Services, Empowerment and Development Vol. 3 No. 3 (2023): Indonesian Journal of Engagement, Community Services, Empowerment and Developme
Publisher : Yayasan Education and Social Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53067/ijecsed.v3i3.133

Abstract

The tourism industry has created a new environment in the world of tourism called Smart Tourism. Smart Tourism is one of the pillars of Smart City. Smart Tourism is one of the pillars of Smart City. Smart Tourism is defined as an ICT tourism platform integrated with the role of information technology and efficient services for tourists. So innovation technology, business management, and Pokdarwis Standard Operating Procedures (SOP) are needed. The approach method with partners is using the Asset Based Communities Development (ABCD) method. This approach focuses on inventorying assets in the community which are assumed to be very supportive of community empowerment activities. Increasing Community Empowerment Through Smart Tourism and Strengthening Management in Pandansili Tourism. Providing training on solar panel installation, training on using the Internet of things, business management training, and creating Standard Operating Procedures (SOP). From the results of training and mentoring, this program succeeded in increasing partner turnover, from 16 million – 30 million rupiah to 42 million – 42 million rupiah per month. The training and assistance with solar panel installation were very beneficial for the participants, this was shown by the participants' enthusiasm for taking part in the training and also the results of structured interviews conducted by the Team after the participants took part in the training which showed an increase in knowledge and understanding from 17% to 73.5%. Internet of Things training and assistance was highly requested by participants, this was shown by the enthusiasm of participants to immediately practice using their respective Androids in the classroom and participants asked questions directly to the resource persons. there was an increase in knowledge from 14.5% to 64.5%. Increased knowledge, understanding, and skills of participants regarding designing Pokdarwis management SOPs from 33.5% to 74.5%. This assistance will continue through innovation and other training
Desain Kontrol Pembangkit Listrik Tenaga Pikohidro Menggunakan PID-CES Berbasis Firefly Algorithm Anshoruddin, Ilham; Ali, Machrus; Rukslin, Rukslin; Nurohmah, Hidayatul
Jurnal FORTECH Vol. 5 No. 2 (2024): Jurnal FORTECH
Publisher : FORTEI (Forum Pendidikan Tinggi Teknik Elektro Indonesia)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56795/fortech.v5i2.5205

Abstract

Pembangkit Listrik Tenaga Pikohidro (PLTPH)  merupakan salah satu alternatif pembangkit listrik  kecil yang dapat digunakan untuk menggerakkan turbin yang mampu menghasilkan listrik. Permasalahan yang sering terjadi pada sistem pembangkit  Pikohidro adalah terjadinya ketidakstabilan frekuensi disebabkan oleh perubahan beban yang tersambung. Permasalahan ini dapat mengakibatkan kerusakan peralatan listrik. Oleh karena itu, diperlukan suatu teknologi untuk mengoptimalkan kinerja pembangkit listrik tenaga pikohidro, yaitu dengan menerapkan Load Frequency Control (LFC). Mekanisme LFC ini dirancang dengan menggunakan Proportional Integral Derivative (PID) dan Capacitive Energy Storage (CES). CES dapat digunakan untuk mempertahankan stabilitas frekuensi dalam jaringan listrik yang rentan terhadap fluktuasi, seperti jaringan yang terhubung dengan pembangkit listrik yang tidak dapat diprediksi. Pada penelitian kali ini akan disimulasikan PLTPH dengan tanpa control, control PID FA, control CES dan control PID CES FA. Dari keempat model simulasi PLTPH serta hubungan diagram responnya, maka dapat disimpulkan bahwa bahwa kontroler terbaik pada penelitian ini adalah PID-CES FA yaitu didapatkan undershoots sebesar -0.000002324 dan overshoot 0.0000004965 dengan settling time 3,026 detik. Dengan diterapkan metode PID-CES FA terhadap PLTPH, maka akan dapat menghasilkan frekuensi yang lebih baik dibanding dengan menngunakan tanpa control, kontrol PID-FA maupun dengan kontrol CES saja
Pemanfaatan Plts Hybrid Dan Penguatan Manajemen Usaha Pokdarwis Banyu Biru Desa Gondangwetan, Jatikalen, Nganjuk Nurohmah, Hidayatul; Muzajjad, Ach.; Ulum, Miftachul; Cakra Buana, Arya Sula; Andini, Tarrisma Delvy; Latiana, Eka; Ali, Machrus
E-Amal: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4 No 3: September-Desember 2024
Publisher : LP2M STP Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47492/eamal.v4i3.3561

Abstract

Manajemen Startegi bisnis, pembuatan dan realisasi Standar Operasional Prosedur (SOP), dan Inovasi Teknologi yang lebih efektif dan efisien sangat diperlukan untuk pembangunan masyarakat berkelanjutan. Pemandian Air Panas Alami Banyu Biru termasuk wisata religi denga rata-rata pengunjung 50-100 orang tiap hari Adanya Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis), Antusias warga terhadap perkembangan teknologi dan inovasi, dimungkinkan untuk pelatihan dan pendampingan. Pelatihan dan pendampingan sangat dimintai oleh peserta, ditunjukkan dengan antusiasnya peserta untuk langsung mempraktikan bahkan sampai menjelang malam hari setelah istirahat. Dari hasil pelatihan dan pendampingan, terjadi peningkatan 18,2% dibidang strategi bisnis, 21,8% dibidang pembuatan SOP, dan peningktan sebesar 31,5% dibidang rancang bangun PLTS. Unit usaha desawisata ini masih dalam tahap pengembangan dan perlu beberapa sentuhan pengetahuan dan teknologi untuk meningkatkan kinerja pengelola unit usaha ini
Pemberdayaan Usaha Ekonomi Kreatif dalam Inovasi Kerajinan Anyaman Pandan di Karanggebang, Munungkerep, Kabuh, Jombang Avi Maida W; Machrus Ali; Arif Rahman Sujatmika; Sunarti Sunarti; Novi Nur S; Muhammad Agil Haikal
Jurnal Pengabdian Masyarakat Universitas Darul Ulum Vol 1 No 1 (2022): DIMAS-UNDAR
Publisher : Universitas Darul Ulum

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32492/dimas.v1i1.580

Abstract

Desa munungkerep merupakan salah satu desa penghasil kerajinan Pandan yang sudah ada sejak zaman dulu dan merupakan warisan budaya kearifan lokal yang diperoleh dari orang tua secara turun-temurun. Kerajinan anyaman dibuat dari tanaman pandan yang tersedia dengan jumlah yang melimpah di desa Munungkerep. Mayoritas penduduknya bekerja sebagai pengrajin anyaman tikar pandan. Permasalahannya adalah anyaman Pandan yang dihasilkan oleh pengrajin biasanya dijual langsung kepada pengepul anyaman sehingga nilai jual dari anyaman Pandan tergantung dari jumlah harga yang diberikan oleh pengepul. Mitra kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah pengelola dan pengrajin UMKM Anya Craft di Desa Munungkerep, Kecamatan Kabuh, Kabupaten Jombang yang bertujuan memberikan pelatihan mengenai inovasi produk baru yang dihasilkan dari kerajinan anyaman pandan dan meningkatkan kreativitas pengrajin. Dengan menambahkan desain baru yang lebih beragam dan disesuaikan dengan perkembangan zaman akan meningkatkan daya jual. Serta membantu mitra dalam memanfaatkan teknologi dan media sosial sebagai sarana promosi. Hasil dari kegiatan ini, pengrajin bisa memahami materi yang diberikan dan bisa mempraktekannya, mulai dari persiapan dan proses produksi. Kendala yang dihadapi adalah ada sebagian kecil pengrajin yang keterampilannya kurang memadai.
Co-Authors A.A. Ketut Agung Cahyawan W A.N. Afandi Achmad Zaini Achmad. Zaini Agus Raikhani Agus Raikhani Agus Raikhani Agus Raikhani Agus Raikhani Agus Raikhani Agus Raikhani, Agus Agus Siswanto Ahmad Ali Syaifudin Ahmad Fajar Rohmatullah Ahmad Fathurrobbani Ahmad Fauzi Ridhwan Ahmad Fauzi Ridhwan Alysia, Agnes Amir Maliki Abitolkha Andi Imran Andini, Tarrisma Delvy Angga Yodhas Tangkara Arga Prabowo Anshoruddin, Ilham Ardi Junianto Ardiyan Abi Winata Ardiyan Abi Winata Arfaah, Saiful Ari Octaviyan Arif Rahman Sujatmika Arrohman, Muhammad Askan Askan Askan Askan Askan Askan Askan, Askan Aslichah aslichah aslichah Asnun Parwanti Asnun Parwati Avi Maida W Budiman Budiman Budiman Budiman Budiman Budiman Budiman Budiman Budiman Budiman Budiman Cahyono, Iwan Cakra Buana, Arya Sula Cakra Buana, Arya Sulka Choiruddin Choiruddin Cholil Hasyim Dandy Tulus Herlambang Dannel Ramadhan Delief Wida Khaidir Dimas Fajar Uman Putra Dina Mariani Dwi Ajiatmo Dwi Ajiatmo Dwi Ajiatmo Dwi Ajiatmo Dwi Ajiatmo Dwiana Hendrawati Dyah Rakhwati Tri Atmayanti Enggal Indra Gunawan Fachrudin Hunaini Fahmi, Tubagus Faisal Faisal Fajardika, Risky Febrian Rizal Anas Firda Amalia Firdaus, Aji Akbar Hadi Suyono Hadi Suyono Hamzah Arof Hari Sufitrihansyah Hari Sufitrihansyah Hasib Al-Isbilly, M. Hendi Sopian Hendi Sopian Hendro Dripoyono Hendro Dripoyono Herlambang Setiadi Hidayatul Nurohmah Hidayatul Nurohmah Hidayatul Nurohmah Hidayatul Nurohmah Hidayatul Nurohmah Hidayatul Nurohmah Hidayatul Nurohmah, Hidayatul Hofman Darmawan Ilham Anshoruddin Imam Robandi Iwan Cahyono Izzatul Umami Izzatul Umami Jatmiko, Anang Kadaryono Kadaryono Kadaryono Kadaryono Kadaryono Kadaryono, Kadaryono, Kadaryono Kholish Fadlili Kholish Ghoutsul Fadlili Lantip Trisunarno Latiana, Eka Luqman Hakim Luqman Hakim M Agil Haikal M Ibrahim M Ibrahim M. Ibnu Masrur M. Ibnu Masrur M. Teguh Proyoga Markhaban Siswanto Maulana Dwi Hariska Mei Indrawati Miftachul Jannah Firdaus Miftachul Jannah Firdaus Miftachul Ulum Miftachul Ulum, Miftachul Miftahul Djanah Mochamad Ali Rofiq Mochamad Ali Rofiq Mochamad Piono Mulyo Mochammad Heru Widodo Mochammad Nur Masrukhan Mohammad Hasib Al Isbilly Mualifi Usman Mudofar Baehaqi Muh Alfian Affandi Muh Alfian Affandi Muhammad Ade Yusuf Alghifrani Muhammad Agil Haikal Muhammad Amirul Wahid Muhammad Aziz Muslim Muhammad Aziz Muslim Muhammad Ibrahim Muhammad Nur Hidayat Muhammad Ruswandi Djalal Muhlasin Muhlasin Muhlasin Muhlasin Muhlasin Muhlasin Muhlasin Muhlasin, Muzajjad, Ach. Nasrul Fatkhur Nasrul Fatkhur Nieke Rudyanty Winanda Novi Nur S Nur Fadhilah, Firda Nur Salam Nurrohmah, Hidayatul Parwanti, Asnun Putri Bahiyyah Ramadhan, Dannel Rio Firmansyah Rio Firmansyah, Rio Rizqi Nafiardli Rizqi Nafiardli Rukhslin Rukmi Budirahaju Rukmi Burdirahaju Rukslin Rukslin Rukslin Rukslin Rukslin Rukslin Rukslin Rukslin Rusklin Ruslan Hidayat Ruslan Hidayat Ruslan Hidayat Ruslan Hidayat Saiful Arfaah Saiful Arfaah Sayekti Suindyah D Septa Dwi Candra Septa Dwi Candra Setiawan Setiawan Setiawan Shofwatal Qolbiyyah Siswanto, Makhaban Soedibyo Soedibyo Sunarti Sunarti Sunarti Syamsiyah Yuli Dwi Andari Titis Amujiati Triana Triana Triana Tubagus Fahmi Ulum, Miftachul Venda Kusuma Apsari Wardatul Mufidah Wida Khaidir, Delief Wiky Krisdianto Wiky Krisdianto Yanuangga Galahartlambang Yanuar Mahfudz Safarudin Yoga Arie Pambayun Yoga Arie Pambayun Yurilla Endah Muliatie, Yurilla Endah