Claim Missing Document
Check
Articles

Perlindungan Web pada Login Sistem Menggunakan Algoritma Rijndael Eka Adhitya Dharmawan; Erni Yudaningtyas; M. Sarosa
Jurnal EECCIS Vol 7, No 1 (2013)
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (718.065 KB)

Abstract

Pengguna internet, biasanya menggunakan fasilitas internet untuk melakukan proses pengubahan informasi. Sehingga keamanan data sangatlah penting. Kebutuhan akan informasi menjadikan para pengembang website menyajikan berbagai macam layanan bagi para pengguna. Namun kebanyakan dari para pengembang website mengabaikan keamanan sistem pada website tersebut. Serangan yang paling banyak digunakan oleh para penyerang tersebut adalah serangan SQL Injection. Penelitian ini difokuskan pada pengamanan sistem menggunakan algoritma Rijndael untuk mengenkripsi data. Algoritma Rijndael terpilih sebagai algoritma kriptografi yang dapat melindungi informasi dengan baik serta efisien dalam implementasinya dan dinobatkan sebagai Advanced Encryption Standard (AES). Algoritma ini akan ditanamkan pada login sistem untuk melindungi akses yang tidak sah dari penyerang. Hasil dari penggunaan algoritma Rinjdael dapat melindungi sistem login dengan baik sehingga sistem dinyatakan aman dari para penyerang website.Kata Kunci—Rijndael, Website, Database, SQL Inject
Penerapan Metode Inferece Tree dan Forward Chaining dalam Sistem Pakar Diagnosis Hama dan Penyakit Kedelai Edamame berdasarkan Gejala Kerusakannya Prawidya Destarianto; Erni Yudaningtyas; Sholeh Hadi Pramono
Jurnal EECCIS Vol 7, No 1 (2013)
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (340.235 KB)

Abstract

Faktor yang mempengaruhi tingkat produktivitas kedelai edamame menjadi rendah karena serangan hama dan penyakit. Beberapa serangan hama dan penyakit ada yang menampilkan gejala yang sama. Oleh karena itu perlu diidentifikasi dengan teliti gejala tersebut, sehingga dapat diketahui dengan tepat apa yang menjadi penyebabnya. Proses kecepatan dan ketepatan dalam menentukan jenis hama dan penyakit kedelai edamame berdasarkan gejala kerusakannya diperlukan untuk menggantikan kemampuan seorang pakar dalam mendiagnosis hama dan penyakit tanaman kedelai edamame. Hasil yang didapat dari penelitian ini ialah suatu bentuk aplikasi program sistem pakar untuk diagnosis hama dan penyakit berdasarkan gejala kerusakan beserta cara pengendaliannya berbasis web, yang digunakan untuk membantu petugas penyuluh lapang dalam memberikan informasi kepada petani. Proses ketepatan aplikasi program ini telah teruji oleh pakar hama dan penyakit, petugas penyuluh lapang, petani dan mahasiswa jurusan pertanian.Kata Kunci – Sistem Pakar, Hama dan Penyakit, Edamame, Gejala, Inference Tree dan Forward Chaining
Optimasi Pencarian Jalur Lalu Lintas Antar Kota di Jawa Timur dengan Algoritma Hybrid J Fuzzy-Floyd Warshall Imam Khairi; Erni Yudaningtyas; Harry Soekotjo Dachlan
Jurnal EECCIS Vol 7, No 2 (2013)
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (891.228 KB)

Abstract

Sistem pencarian jalur yang tepat dan optimal yang ada saat ini adalah dengan menggunakan panjang jalan sebagai parameter jalur terpendek (shortest path) namun belum menerapkan kondisi jalan, konsumsi bahan bakar, kecepatan rata-rata dan data kepadatan. Hal ini tidak akan menyelesaikan pemilihan jalur yang optimal. Pada penelitian ini dirancang untuk mengatasi permasalahan tersebut dengan menggunakan algoritma hybrid (penggabungan) fuzzy-floyd warshall. Hasil keluaran dari logika fuzzy yang merupakan nilai dari tiap jalan, diolah dengan algoritma floyd warshall. Algoritma floyd warshall menggunakan perhitungan ke semua simpul dengan matriks hubung graf dan keluarannya adalah bobot terkecil dari semua titik. Sehingga hasil yang didapat dari optimasi kedua algoritma adalah hasil jalur yang optimal.Kata Kunci—Optimasi, jalur lalu lintas, fuzzy-floyd warshall
Fight For The Spirit Game Bergenre RPG Menggunakan Fuzzy-SWOT Berbasis Web Dwija Wisnu Brata; Sunaryo Sunaryo; Erni Yudaningtyas
Jurnal EECCIS Vol 9, No 1 (2015)
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (541.18 KB)

Abstract

Perkembangan game di jaman sekarang sudah sangat pesat, hal ini terlihat dengan menjamurnya game yang memiliki interaktifitas yang baik atau bisa dikatakan memiliki kecerdasan pada konten atau karakter gamenya. Perkembangan tersebut menarik penulis untuk mengembangkan game RPG yang pernah dibuat. Game tersebut masih memiliki kekurangan akan interaktifitas karakter musuh untuk membaca kondisi sekitar. Permasalahan yang lain adalah keputusan tindakan yang diambil oleh karakter musuh masih belum tertangani dengan baik, sehingga karakter musuh dalam mengontrol perilaku masih bergantian dengan pemain (user). Hal tersebut memacu penulis untuk mengembangkan game “Fight For The Spirit” agar dapat membaca strategi dan memastikan keputusan perilaku apa yang akan dikeluarkan. Pada penelitian game ini mengembangkan analisis SWOT sebagai menganalisis strategi musuh, dan Fuzzy sebagai penjawab hasil keputusan sebuah tindakan. Karakter musuh dalam game ini ada 4 jenis yaitu undead, archer, magician, dan boss. Pada karakter tersebut dan karakter pemain memiliki strength (str), defense (def), lucky (luc), intelligent (int), life, dan mana. Status yang dimiliki oleh musuh dan pemain akan analisis dan dihitung oleh Fuzzy-SWOT. Analisis yang dilakukan melalui internal dan eksternal karakter musuh, sehingga nanti didapatkan SWOT skor yang nilai terletak diantara -1 s/d 1. Musuh pemanah (archer) akan menyerang dengan panah dari jarak jauh. Archer memiliki input Fuzzy yaitu rasio nyawa dan jarak, archer akan menyerang bila jarak archer jauh dari pemain. Penerapan analisis SWOT dan Fuzzy dalam permainan ini telah berjalan dengan baik tipe musuh archer memiliki nilai perilaku 62 menunjukkan bahwa peluang karakter musuh untuk menyerang 62% dan 38% siaga.Kata Kunci — Analisis SWOT, Logika Fuzzy, RPG, Game.
Implementasi Backward Chaining untuk Diagnosis Low Soft Handover Success Rate pada Jaringan WCDMA Annisa Taufika Firdausi; Sholeh Hadi Pramono; Erni Yudaningtyas
Jurnal EECCIS Vol 7, No 2 (2013)
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (646.038 KB)

Abstract

Proses Soft Handover (SHO) sangat diperlukan pada sistem komunikasi Wideband Code Division Multiple Access (WCDMA) yang bertujuan untuk menjamin kontinyuitas komunikasi saat pengguna mengakses layanan dalam keadaan bergerak. Tidak semua proses SHO berhasil dengan sempurna sehingga menyebabkan rendahnya nilai kesuksesan SHO atau Low SHO Success Rate (SHOSR) pada suatu sel. Paper ini merupakan hasil penelitian tentang diagnosis low SHOSR pada jaringan WCDMA dengan menggunakan inferensi backward chaining. Hasil yang didapat adalah aplikasi program yang dapat mendiagnosis penyebab Low SHOSR berdasar kondisi sel dan rekomendasi penanganannya. Software aplikasi ini dimanfaatkan untuk membantu RF engineer pada provider telekomunikasi untuk menentukan apa yang menjadi penyebab timbulnya low SHOSR, sehingga didapat performansi jaringan yang optimal.Kata kunci—WCDMA, sel, SHO, Low SHOSR, Backward Chaining.
Klasifikasi Kinerja Pegawai Universitas X dengan pendekatan Neuro-Fuzzy Ronald Dwi Nompunu; Purnomo Budi Santosa; Erni Yudaningtyas
Jurnal EECCIS Vol 12, No 1 (2018)
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (984.423 KB)

Abstract

Abstract—classification of employee performance of university x is the basis of policy recommendation of career system, this is done every year with certain method, the use of this method to estimate classification of employee performance still have high uncertainty level, because of weight and sub-variable of assessment is fluctuate. So that required klasfikasi performance system for employee forecasting that is closer to certainty. in this study a classification system is made by using a combination of neural network and fuzzy logic (Neuro-Fuzzy) for better accuracy level, through Hybrid Neuro Fuzzy optimization obtained by smaller RMSE value, based on Neuro-Fuzzy ratio and other methods with evaluation obtained value accuracy 89% Index Terms —Classification, staf performance, Neuro-Fuzzy, Hybrid
Kompresi Teks Menggunakan Algoritma Huffman dan Md5 pada Instant Messaging Smartphone Android M. Taofik Chulkamdi; Sholeh Hadi Pramono; Erni Yudaningtyas
Jurnal EECCIS Vol 9, No 1 (2015)
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (358.919 KB)

Abstract

Instant messaging is one of Android social media application that make user possible to send short messages directly in the same time (real time) using text to another user that online in the some network, more ever a lot of user using this application as an alternative communication via short message service (SMS). Remembering how important this application, so writer make an instant message application with small text transmission that will provide in the current needs with Huffman algorithm application. Writer also make security application model with message digest algorithm (MD5) that used to make the user comfortable so user not distributed by sniffing from another user.Keywords—Huffman, MD5, Instant Message, SMS
Teknologi Natural User Interface Menggunakan Kinect Sebagai Pemicu Kerja Perangkat Keras Berbasis Fuzzy Inference System Achmad Teguh Wibowo; Erni Yudaningtyas; Sunaryo Sunaryo
Jurnal EECCIS Vol 7, No 1 (2013)
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (695.573 KB)

Abstract

Human Computer Interaction (HCI) merupakan ilmu yang mempelajari bagaimana membuat interaksi antara manusia dan komputer dapat terjadi seramah dan seefisien mungkin. Salah satu penerapan prinsip dari HCI adalah teknologi Natural User Interface (NUI). NUI merupakan payung dari beberapa teknologi seperti speech recognition, multitouch dan kinectic interface seperti kinect. NUI dimaksudkan untuk menghilangkan hambatan mental dan fisik pengguna. Kinect adalah alat yang menerapkan NUI, dengan memanfaatkan kinect, pengguna dapat menangkap data citra berwarna, citra kedalaman, gesture, jarak, posisi dan ketinggian tubuh pengguna. Data yang berasal dari kinect diubah menjadi suatu perintah yang dapat dimengerti oleh perangkat keras. Data tersebut dikombinasikan dengan Fuzzy Inferenece System metode TSK untuk mendapatkan hasil yang semaksimal mungkin dalam proses memicu kerja perangkat keras sebagai simulasi sistem smart house, sehingga prinsip dari HCI yaitu membuat interaksi antara manusia dan komputer terjadi seramah dan seefisien mungkin dapat tercapai.Kata Kunci—HCI, NUI, Kinect, Fuzzy Inference System metode TSK.
Optimasi Training Neural Network Menggunakan Hybrid Adaptive Mutation PSO-BP Salnan Ratih Asriningtias; Harry Soekotjo Dachlan; Erni Yudaningtyas
Jurnal EECCIS Vol 9, No 1 (2015)
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (264.293 KB)

Abstract

Optimization of training neural network using particle swarm optimization (PSO) and genetic algorithm (GA) is a solution backpropagation’s problem. PSO often trapped in premature convergent (convergent at local optimum) and GA takes a long time to achieve convergent and crossover makes worse the results. In this research adaptive mutation particle swarm optimization and backpropagation (AMPSO-BP) is used for training the neural network of the iris plant, breast cancer, wine, glass identification and pima indian diabetes. The addition of PSO with adaptive mutation to prevent premature convergent and BP to increase the efficiency of local searching. AMPSO-BP training results will be compared with the GA and BP. The test results showed AMPSO-BP is able to optimize the process of training the neural network. AMPSO-BP more rapidly achieve the minimum error (global minimum), fast convergent and have the ability memorization and generalization with more accurate results than the other methods.Index Terms—Adaptive Mutation, Backpropagation, Particle Swarm Optimization, Training Neural Network.
Peramalan Kebutuhan Bandwidth Iub Jaringan UMTS dan HSDPA Menggunakan P Fuzzy Inference System dan Time Series Afterina Wahyu P.; Erni Yudaningtyas; Sholeh Hadi Pramono
Jurnal EECCIS Vol 8, No 1 (2014)
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (493.615 KB)

Abstract

Pertumbuhan pengguna sistem komunikasi data melalui wireless mengakibatkan kenaikan jumlah kebutuhan bandwidth pada Iub. Kenyataan ini dapat dipenuhi melalui teknologi Radio Access Network (RAN) berbasis Internet Protocol (IP) yang merupakan bagian dari arsitektur jaringan Universal Mobile Telecommunication System (UMTS) dan High Speed Downlink Packet Access (HSDPA). Penerapan interface Iub over IP merupakan pengembangan dari RAN yang berbasis jaringan IP. Penentuan besarnya kebutuhan bandwidth yang menggunakan sistem manual mengakibatkan banyak terdapat Node B yang memiliki utilisasi Iub di bawah 40% dengan jumlah sewa bandwidth 50 Mbps. Paper ini mengkaji analisis kebutuhan bandwidth 1 bulan ke depan terhadap perkiraan pertumbuhan permintaan yang akan terjadi. Metode yang digunakan adalah Fuzzy Inference System (FIS) Sugeno dan Fuzzy Time Series (FTS). Hasil peramalan dengan metode FIS Sugeno untuk 20 Node B memiliki rata-rata Mean Absolute Percentage Error (MAPE) sebesar 20,95 % sedangkan metode FTS memiliki rata-rata MAPE sebesar 11,14%. Rekomendasi terhadap kebutuhan bandwidth yang tepat adalah sebesar 25 Mbps sehingga dapat meningkatkan penghematan sewa bandwidth sebesar 50%.Kata kunci—UMTS, HSDPA, Iub, FIS Sugeno, FTS.
Co-Authors Achmad Ernanda T. P. Achmad Rochman Putra Achmad Teguh Wibowo Adeck Aprilyan Kurniahadi Adhif Achmad Azzari Adi Jonathan Ginting Aditya Pramono Adyartama Prananda Nugraha Adytia Nugraha Afterina Wahyu P. Agung N. Pramudhita, Agung N. Agung Prastyo Wibowo Agus Naba Ahmad Akhyar Ahmad Fathan Halim Aidil Pandu Ibnu Yogiantare Aini, Fica Aida Nadhifatul Ajeng Atha Ardella Cahyanti Al Jihad Andi Saungnaga Alfin Fahmi Ilma Mafa'id Amalia, Zakiyah Ana Muslimah Andhika Muhammad Burhanuddin Endrawan Andy Purnomo Anggit Brahmasetio Anindya Dwi Risdhayanti Annisa Taufika Firdausi Ardi Idham Sadewa Arief Rahman Hidayat Asmungi, Gaguk Avian, Cries Avif Aulia Rachman Ayatullah, Mohamad Dimyati Bambang Siswojo Bambang Siswojo Bayu Prabarianto Canggih Katon Bagas D. Christopher Imantaka Dicacara, Marina Didit Afrian Nugraha Diki Okiandri Dina Caysar Dwi Utari Surya Dwija Wisnu Brata Edi Widjajanto Edi Widjajanto Eka Adhitya Dharmawan Eldoni Tuah Rito Purba Else Surya Ningsih Enov Asi Uliando Siahaan Faiz Mahrus Alaudin Fajar Destriwanta Fakhrur Rozi Faris Naufal Musthafa Fauzan Nusyura Fauzan Yushar Azman Fauzi, Mohamad Reza Feishal Reza Firda Ardyani Firda Aulia Pramita Firdausi, Reza Gabriella Yolanda Krisanti Galang Diky Aryudha Godam Ardianto Goegoes Dwi Nusantoro Goegoes Dwi Nusantoro Goegoes Dwi Nusantoro Goegoes Dwi Nusantoro Gregory Marcellino Kacaribu Hadi Suyono Hamles Leonardo Latupeirissa Hariyanto, Arya Dwijaya Harry Soekotjo Dachlan Harry Soekotjo Dachlan Heri Susanto Herma Nugroho R. A. K. Hermawan, Dimas Aga Yusuf Ibrahim, Mochammad Hesa Idam Almualif Ika Kustanti Ikrar Dionata Imam Fauzi Imam Khairi Indra Dwi Cahya Innike Sukirman Jabal Thareq Samudra Jhosua Christian Tampubolon Kenny Aldebaran Roberts Khabib, Achsanul Labaik Khafidzni Lalu Irjan Atmanegara M. Aziz Muslim M. Faisal Nur Ryas R. M. Hadafi Maulana I. M. Taofik Chulkamdi M.T., Dr. Ir. Erni Yudaningtyas Jendra Sesoca. M.T. S.T. Ir. Purwanto Made Putera Wiguna Marcia, Hadrian Wijaya Maryantho Masarrang Maryantho Masarrang Mas Mansyur Mas Mansyur, Mas Maulidani Rakhmad Mauludi, Mohammad Zidan Milala, Ebenezer Moch. Dhofir Moch. Hannats Hanafi Ichsan Moch. Rusli Mochammad Mukson Nunahar Mochammad Rusli, Mochammad Moechammad Sarosa Mohammad Azharul Iman Mokhammad Yudha Aringga Muchammad Nashiruddin Abdurrachman Muchammad Zufar Badubah Mudjirahardjo, Panca Muhamad Faishol Arif Muhammad Afham Azri Muhammad Aziz Muslim Muhammad Dheri Maulana Akbar Muhammad Farhan Jendrandhika Atdy Muhammad Iqbal Muhammad Malik Bukhara Muhammad Oktafian Ulal Ma'arif Muhammad Salman Al Farisi Muhammad Xavier Yusa Raffyan Zachary Muhammad Zulfikri Mustaghfirin Haris Prayogo n/a Purwanto n/a Rahamdwati n/a Retnowati Nadhifatul Aini, Fica Aida Nanang Sulistiyanto Nandana Wiragotra Napitupulu, Calvin Yohanes Nofriwanda, Alfi Nur Fitria, Nur Nurul Irfan AlFandy Nusantoro, Goegoes Dwi Okiandri, Diki P., Sholeh Hadi Persada, Tachta Pandu Ponco Siwindarto Pranandaru, Danu Prasetya, Agiel Marfil Prawidya Destarianto Prawiro, Sumarno Reto Puguh Sasi Rizky Ramadhan Purnomo Budi Santosa Purwono Budi Prasetyo R. A. K., Herma Nugroho R. Afin Priswiyandi Rabbani, Muhammad Rachman Bagus S. Radek Purnomo Raden Arief Setyawan Rahmad Angga Darul Quthni Rahmadwati, n/a Rahmadwati, n/a Raihan Adi Nugroho Rama Hasani Randy Endia Suranta Sembiring Rangga Pandu Purnama Rayhan Faiz Andhika Reynaldi Nugraha Reza, Feishal Rifky Justian Rifqi Hilman Wangsawinangun Rifqi Pratama Nugraha Risal Alfiandi Rizky Arissandi Rizqi Rahmawan Rohmatillah, Mahdin Ronald Dwi Nompunu Rosyik, Rizal Rusli, Mochammad Rusmi Ambarwati Rusmi Ambarwati Ryan Ardhika Salnan Ratih Asriningtias, Salnan Ratih Sholeh Hadi P. Siti Duratun Nasiqiati Rosady Siti Duratun Nasiqiati Rosady Subono, Subono Sukowati, Azizah Dian Sumarno Reto Prawiro Sunaryo Sunaryo Sunaryo, Sunaryo Suraduita Mupasanta Syafei, Muhammad Talifatim Machfuroh, Talifatim Taufiq Rizaldi Thomi Febriyan Lukhito Tri Nurwati Triandianzah, Dimas Umam, Busro Akramul Uslifatin Ni'mah Valen Kristian Eriski Vicentius Nyorendra Wahyu Gusti Habibi Wahyu Prasetyanto Wiam Mardliy Syahrir Wicaksana Rismawardi Willi Bangun Iswara Wirangga Luvianca Yana, Ade Amruchly Yogi Herlangga Yolanda Adi Setiawan Yoppy Yanuar Bayuaji Yoshiko, n/a Yudika Putra Perdana Pangaribuan Zakiyah Amalia Zartika, Putri Ayu