Claim Missing Document
Check
Articles

Pembelajaran Berbasis Masalah sebagai Strategi Inovatif untuk Meningkatkan Hasil Belajar Biologi pada Materi Keanekaragaman Hayati Pridi, Hironima; Ndukang, Sardina; Djalo, Aloysius; Missa, Hildegardis
Spizaetus: Jurnal Biologi dan Pendidikan Biologi Vol 6 No 3 (2025): Spizaetus: Jurnal Biologi dan Pendidikan Biologi
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi, FKIP, Universitas Nusa Nipa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55241/spibio.v6i3.636

Abstract

Biology education, particularly in the topic of biodiversity, faces challenges in improving student learning outcomes. One effective approach is problem-based learning (PBL), which promotes active student involvement in solving real-world problems. This study examines the impact of PBL on Student Learning Outcomes in biodiversity at the high school level. A quasi-experimental design was conducted at SMA Negeri 5, involving two classes selected through purposive sampling: an experimental class using PBL and a control class taught using conventional methods. Learning outcomes were assessed via pretests, posttests, N-Gain analysis, and ANCOVA. The results showed a significant improvement in the experimental class. The average pretest score for the experimental class was 45.63, while the posttest score increased to 80.1, resulting in an N-Gain of 0.37 (moderate). In contrast, the control class had a pretest score of 45.31 and a posttest score of 75, with an N-Gain of 0.49. Despite the control class showing a slightly higher N-Gain, the PBL model was more effective in improving learning outcomes, with 93.75% of students in the experimental class achieving mastery compared to 65.63% in the control class. ANCOVA results revealed a p-score of 0.002, confirming that PBL significantly enhances student learning outcomes.
Isolasi Dan Karakterisasi Bakteri Selulolitik Dari Tanah Hutan Mahoni di Kabupaten Timor Tengah Selatan Nusa Tenggara Timur Mau, Anastasia Nio; Missa, Hildegardis; Djalo, Aloysius; Nau, Getrudis Wilhelmina; Sepe, Florentina Yasinta
Spizaetus: Jurnal Biologi dan Pendidikan Biologi Vol 6 No 3 (2025): Spizaetus: Jurnal Biologi dan Pendidikan Biologi
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi, FKIP, Universitas Nusa Nipa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55241/spibio.v6i3.638

Abstract

The utilization of lignocellulosic biomass as an alternative energy source and industrial material is still constrained by the limited availability of efficient cellulase-producing microorganisms. Mahogany forest soil, which contains leaf litter rich in cellulose, has the potential to serve as a habitat for cellulolytic bacteria with unique characteristics. This study aimed to isolate and characterize cellulolytic bacteria from mahogany forest soil in South Central Timor Regency, East Nusa Tenggara. The research employed an exploratory laboratory design with purposive sampling to collect soil samples beneath mahogany leaf litter at a depth of 0–20 cm. Bacterial isolation was conducted using the serial dilution method and cultivation on Carboxy Methyl Cellulose (CMC) medium. Characterization was performed based on colony morphology and Gram staining, while cellulolytic activity was assessed using the Congo Red method. Data were analyzed descriptively and quantitatively through colony counts using the plate count method and the determination of cellulolytic index values. The results revealed two bacterial isolates, namely AT1 (Gram-positive bacillus) and AT2 (Gram-positive coccus). Both isolates were able to produce clear zones, with cellulolytic indices of 1.96 and 1.26 mm, respectively. Isolate AT1 exhibited higher potential as a cellulase-producing bacterium. These findings highlight the potential of local cellulolytic bacteria as a promising source of cellulase enzymes for biotechnological applications.
Peningkatan Kompetensi Guru IPA SMP Negeri 2 Kupang Tengah Melalui Pelatihan Model Pembelajaran Inovatif Missa, Hildegardis; Djalo, Aloysius; Ndukang, Sardina
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Vol. 5 No. 3 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi Mei- Agustus
Publisher : Lembaga Dongan Dosen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55338/jpkmn.v5i3.3576

Abstract

Masalah utama yang dihadapi dalam kompetensi guru adalah kesenjangan kualitas antara guru di daerah perkotaan dan pedesaan. Guru di daerah terpencil seringkali kurang mendapatkan akses terhadap pelatihan dan pengembangan profesional yang memadai dibandingkan dengan rekan-rekan mereka di kota besar. Tujuan dari kegiatan PKM ini adalah untuk meningkatkan keterampilan guru dalam merancang dan mengimplementasikan modul ajar yang inovatif. Pelatihan ini terdiri dari tiga tahap utama yaitu tahap observasi, perencanaan, pelaksanaan terdiri dari sesi pembukaan, teoritis, Praktis, Implementasi dan evaluasi. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan peningkatan signifikan dalam kompetensi profesional guru, termasuk peningkatan pengetahuan, keterampilan, dan kepercayaan diri dalam mengadopsi metode pembelajaran yang lebih inovatif. Peserta didik menunjukkan peningkatan keterlibatan dan motivasi belajar, sementara guru menjadi lebih kolaboratif dan berkomitmen terhadap pengembangan profesional berkelanjutan. Keberhasilan kegiatan ini memberikan inspirasi untuk penyebaran praktik baik di komunitas pendidikan yang lebih luas, dengan harapan membawa transformasi positif dalam sistem pendidikan.
Pengembangan Keterampilan Menulis Artikel Ilmiah untuk Guru-Guru di Kabupaten Flores Timur, Provinsi Nusa Tenggara Timur Missa, Hildegardis; Djalo, Aloysius; Ndukang, Sardina; Boy Baunsele, Anselmus; Uri, Valenria; Nona Erna, Bernadeta
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Vol. 5 No. 4 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi September - Desembe
Publisher : Lembaga Dongan Dosen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55338/jpkmn.v5i4.4418

Abstract

Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini bertujuan untuk mengembangkan keterampilan menulis artikel ilmiah bagi guru-guru di Kabupaten Flores Timur, Provinsi Nusa Tenggara Timur. Kemampuan menulis artikel ilmiah sangat penting dalam meningkatkan kompetensi guru dan sebagai sarana untuk mendokumentasikan serta menyebarluaskan hasil penelitian tindakan kelas yang mereka lakukan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan partisipatif dengan pelatihan dan pendampingan intensif. Kegiatan ini melibatkan serangkaian workshop yang difokuskan pada pemahaman struktur artikel ilmiah, penggunaan referensi ilmiah yang tepat, serta teknik penulisan yang baik dan benar. Hasil dari kegiatan PKM ini menunjukkan bahwa guru-guru di Kabupaten Flores Timur mengalami peningkatan signifikan dalam keterampilan menulis artikel ilmiah setelah mengikuti program ini. Dampak dari peningkatan keterampilan tersebut tidak hanya meningkatkan kualitas publikasi ilmiah, tetapi juga mendukung pengembangan profesionalisme guru dalam bidang akademik.
Pembentukan Kelompok dan Pendampingan Eco Farming Menggunakan Biochar Lontar Kepada Jemaat GMIT Ebenhaezer Bilamun dalam Menerapkan Sistem Tanam Tumpang Sari Nitsae, Merpiseldin; Koehuan, Jonathan Ebet; Missa, Hildegardis; Solle, Hartini Realista Lydia; Banu, Erik Sandy; Kii, Arniati Ina; Lolonrian, Patrisia Marfiana Dae
DEDIKASI Vol 25, No 2 (2023): JURNAL DEDIKASI
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/dedikasi.v25i2.56074

Abstract

Abstrak. Telah dilakukan kegiatan Pemberdayaan Kemitraan Masyarakat (PKM) pada kelompok muda dan Ibu Jemaat GMIT Ebenhaezer Bilamun Kabupaten Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT). Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan ketrampilan dan pengetahuan kepada jemaat dalam memanfaatkan limbah organik tempurung lontar menjadi biochar dan diaplikasikan menggunakan pendekatan eco farming untuk sistem tanam tumpang sari. Tahapan kegiatan dimulai dari pembentukan kelompok, sosialisasi/penyuluhan, pelatihan, dan pendampingan. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa kelompok muda dan Ibu merespon baik dengan cara 17 orang anggota terlibat dalam kegiatan ini. Terdiri dari 4 orang laki-laki dan 13 orang perempuan. Secara internal, kehendak untuk bertani dimiliki oleh 53% usia produktif kelompok yaitu usia 31-59 tahun dan 71% lama berusaha tani (1-10 tahun). Kegiatan pendampingan telah menghasilkan produk berupa CharTa (biochar lontar) dan panen sawi putih/manis dan kangkung sedangkan terong, bayam, daun bawang, dan mentimum masih dalam tahap pertumbuhan dan perkembangan. Oleh karena itu, kegiatan pendampingan akan terus dilakukan sampai Desember 2023.Kata kunci: Eco farming; GMIT Ebenhaezer Bilamun; Sistem tanam tumpang sari; biochar lontarPembentukan Kelompok dan Pendampingan Eco Farming Menggunakan Biochar Lontar Kepada Jemaat GMIT Ebenhaezer Bilamun dalam Menerapkan Sistem Tanam Tumpang Sari
Edukasi Pemeriksaan Golongan Darah Bagi Siswa Sekolah Menengah EBC Fatuquero Gleno Distrito Ermera Timor Leste Pogo, Fransiskus Jordin; Laka, Religius Karo; Nau, Getrudis Wilhelmina; Missa, Hildegardis; Santos, Americo dos
Jurnal Vokasi Vol 8, No 2 (2024): Juli
Publisher : Politeknik Negeri Lhokseumawe

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30811/vokasi.v8i2.5264

Abstract

Transfusi darah merupakan suatu tindakan pemberian darah dari donor ke resipien. Dalam kondisi tertentu transfusi darah dapat sangat bermanfaat menyelamatkan nyawa manusia. Oleh karena itu penting bagi seseorang mengetahui golongan darahnya. Namun permasalahan yang dialami masyarakat khususnya siswa sekolah menengah EBC Fatuquero Gleno Timor Leste adalah belum adanya pemahaman mengenai golongan darah manusia dan pentingnya pemeriksaan golongan darah. Hal ini menjadi dasar kegiatan ini dilakukan dengan tujuan memberikan edukasi menyeluruh kepada siswa sekolah menengah EBC Fatuquero mengenai golongan darah dan pentingnya mengetahui golongan darah masing-masing. Metode yang digunakan adalah sosialisasi, demonstrasi dan uji golongan darah secara langsung dengan metode slide. Hasilnya adalah seluruh siswa memahami tentang tipa-tipe golongan darah manusia dan cara melakukan pemeriksaaan golongan darah seseorang serta mengetahui golongan darah mereka masing-masing.
PELATIHAN PENULISAN PROPOSAL, LAPORAN DAN ARTIKEL PENELITIAN TINDAKAN KELAS SERTA PUBLIKASINYA PADA JURNAL NASIONAL BAGI GURU-GURU SE-KECAMATAN AMANUBAN TENGAH Nau, Getrudis Wilhelmina; Missa, Hildegardis; Inya Buku, Maria Novita
Jurnal Vokasi Vol 7, No 2 (2023): Juli
Publisher : Politeknik Negeri Lhokseumawe

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30811/vokasi.v7i2.4012

Abstract

Permasalahan yang dialami oleh guru-guru SD, SMP, dan SMA di kecamatan Amanuban Tengah, Kabupaten Timor Tengah Selatan adalah terbatasnya pengetahuan guru mengenai Penelitian Tindakan Kelas (PTK), cara melaksanakan PTK, cara membuat proposal PTK, menyusun laporan PTK, cara menulis artikel PTK dan cara melakukan publikasi pada jurnal nasional; sehingga perlu adanya kegiatan pelatihan terkait. Tujuan kegiatan ini adalah (1) agar mitra dapat memahami tentang PTK dan melaksanakan PTK (2) memahami dan dapat menyusun proposal PTK, laporan PTK dan artikel PTK, (3) mengetahui cara melakukan publikasi pada jurnal nasional. Metode pelaksanaan kegiatan ini dibagi dalam tiga tahap yaitu: (1) penyampaian materi dengan metode ceramah/presentase tentang konsep PTK dan prosedurnya, tata cara menulis proposal, laporan PTK, dan artikel PTK, (2)  simulasi tata cara melakukan submitt jurnal melalui OJS pada jurnal nasional dengan metode demonstrasi; dan (3) telaah contoh proposal PTK dan bimbingan menulis draft proposal PTK dengan metode diskusi dan bimbingan mandiri secara online. Hasilnya peserta sangat antusias dengan kegiatan pelatihan dan berharap dapat menghasilkan luaran berupa publikasi hasil PTK.
Pendampingan Praktikum IPA Sederhana Bagi Guru-Guru SMP di Kecamatan Amanatun Selatan Kabupaten Timor Tengah Selatan Nau, Getrudis Wilhelmina; Missa, Hildegardis; Ndukang, Sardina
Jurnal Vokasi Vol 8, No 2 (2024): Juli
Publisher : Politeknik Negeri Lhokseumawe

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30811/vokasi.v8i2.4985

Abstract

Paradigma pembelajaran abad 21 mengharuskan guru harus lebih kreatif dan inovatif dalam merancang pembelajaran yang membuat peserta didik melek sains. Salah satu cara adalah melalui pembelajaran berbasis praktikum. Kenyataannya keterbatasan sarana dan prasarana praktikum di beberapa SMP di Kecamatan Amanatun Selatan  menuntut guru harus lebih kreatif merancang praktikum-praktikum sederhana, namun guru-guru belum sepenuhnya memahami dengan baik hakikat praktikum dalam pembelajaran serta kurang terampil merancang praktikum IPA berbahan sederhana yang mudah ditemukan. Kegiatan ini bertujuan memberikan pemahaman serta memberikan pendampingan agar guru menjadi terampil merancang praktikum IPA berbahan sederhan. Metode yang digunakan adalah sosialisasi, demonstrasi dan bimbingan teknis/pendampingan kepada mitra. Hasil kegiatan ini adalah pemahaman guru-guru SMP di Kecamatan Amanatun Selatan menjadi terbuka dan lebih berinovasi mengembangkan macam-macam praktikum dengan alat dan bahan sederhana yang mudah ditemukan.
Low-Cost Adsorbent Development: Sulfuric Acid-Activated Teak Sawdust for Effective Methylene Blue Removal Baunsele, Anselmus Boy; Missa, Hildegardis; Siswanta, Dwi; Naat, Johnson N.; Neolaka, Yantus A. B.; Nitti, Fidelis; Lema, Abner Tonu; Basuki, Rahmat; Rahayu, Rahayu
Jurnal Kimia Valensi Jurnal Kimia VALENSI, Volume 10, No. 2, November 2024
Publisher : Department of Chemistry, Faculty of Science and Technology Syarif Hidayatullah Jakarta State Islamic University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/jkv.v10i2.41425

Abstract

The expansion of the global textile industry has resulted in a decline in environmental quality. Environmental pollution resulting from textile dye waste may include heavy metals and dyes, which exhibit carcinogenic and mutagenic effects. Many studies have been done to reduce the harm of dyes. Extensive research has been undertaken to mitigate the detrimental effects of dyes. One cost-effective approach for managing dye pollution is the adsorption of methylene blue using sulfuric acid-activated teak sawdust. Teak wood sawdust, a byproduct of the furniture industry that is abundant and underutilized, contains active sites within its constituent compounds, including cellulose, hemicellulose, and lignin. This study was designed to determine the ability of teak sawdust to adsorb methylene blue. In this investigation, the biosorbent will be characterized using fourier transform infrared spectroscopy (FTIR), scanning electron microscopy (SEM) and scanning electron microscopy-energy dispersive X-ray (SEM-EDX) to analyze its active sites and surface morphology. Additionally, the study aimed to elucidate the impact of variation contact time, pH solution, and alteration in methylene blue concentration on the adsorption capacity for methylene blue, employing a UV-Vis spectrophotometer for measurement. The research results demonstrated that optimal adsorption occurred at a contact time of 30 minutes and a pH of 6, with the adsorption efficiency reaching 99.67% as a function of contact time. The kinetic study was modeled using a pseudo-second-order approach, with a kinetic constant of 79.71 g mg⁻¹ min⁻¹. The maximum adsorption capacity was 1.351 mg g⁻¹, the n value was 1, and the percentage of methylene blue adsorbed reached 99.88%.
Enhanced Biodegradation of DDT by White-Rot Fungus Phlebia brevispora TMIC34596 in a Nutrient-Rich Medium at Short Incubation Time Boelan, Erly Grizca; Purnomo, Adi Setyo; Fajriah; Kamei, Ichiro; Leba, Maria Aloisia Uron; Missa, Hildegardis; Baunsele, Anselmus Boy; Kopon, Aloysius Masan
HAYATI Journal of Biosciences Vol. 33 No. 1 (2026): January 2026
Publisher : Bogor Agricultural University, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.4308/hjb.33.1.250-255

Abstract

1,1,1-Trichloro-2,2-bis(4-chlorophenyl) ethane (DDT) is a persistent organic pollutant that remains a global environmental concern due to its high toxicity and recalcitrance. This study investigated the ability of the white-rot fungus Phlebia brevispora to degrade DDT in a nutrient-rich Potato Dextrose Broth (PDB) medium under a short incubation time. The fungus degraded 64.25% of DDT within 7 days. Metabolites identified by GC/MS were DDE (1,1-dichloro-2,2-bis(4-chlorophenyl) ethylene), DDD (1,1-dichloro-2,2-bis(4-chlorophenyl) ethane), and DDMU (1-chloro-2,2-bis(4-chlorophenyl) ethylene), indicating both reductive dechlorination and dehydrogenation pathways. The results demonstrate that P. brevispora has strong potential for rapid biotransformation of DDT in nutrient-rich environments.
Co-Authors Abner Tonu Lema Adi Setyo Purnomo Adri Gabriel Sooai Adrianus Ketmoen Adrianus Ketmoen Aldonius Ari Gare Alfry Aristo Jansen Sinlae Aloisius M. Kopon Aloisius Masan Kopon Aloysisu Djalo Aloysius Djalo Ambrosius Faofeto Andreas Efinandus S. Nahak Anggelinus Nadut Anselmus Boy Baunsele Ansi Arianti Riwu Aprianus Seran ARI SUSILOWATI Arniati Ina Kii Banu, Erik Sandy Benyamin Robertus Sila Boelan, Erly G. Brigita Seuk Christiani Dewi Q. M. Bulin Dedi Irianto Bria Didimus Dedi Dhosa Djalo, Aloysus Dwi Siswanta Eduardus Johanes Eduk Johanes Eduk Erik Sandy Banu Erly G. Boelan Erly Grizca Boelan Evafgia M. Gratya Bare Faderina Komisia fajriah Fidelis Nitti Francisco Pinto Oliviera Gabriel Sawu Gabriel Sawu Gerardus Diri Tukan Getrudis Wilhelmina Nau Getrudis Wilhelmina Nau Hartini Realista Lydia Solle I Gusti Bagus Wiksuana Imelda Susar Imelda Tidora Sombo Ivan Gilbert Yoseph Bire Jemi Arianto Soares Jonathan Ebet Koehuan Kamei, Ichiro Keden, Adirya Triputri Kefi, Yohanes Kii, Arniati Ina Koehuan, Jonathan Ebet Kopon, Aloisius Masan Kopon, Aloysius Masan Laka, Religius Karo Laxmy Ratu Raja Leba, Maria A. U. Letok, Yuliana A. Loak, Debby Suminar Lolonrian, Patrisia Marfiana Dae Lopo, Aida Narwastu Lukas Seran Lukas Seran Lukas Seran Maria A. U. Leba Maria Aloisia Uron Leba Maria Augustin Lopes Amaral Maria Avelina Suryanti Demong Maria Benedikta Tukan Maria Novita Inya Buku Maria Oktaviana Sebo Lolan Maria Yorisa Hoar Mau, Anastasia Nio Maximus M Taek Meriana Naibaha Merpiseldin Nitsae Merpiseldin Nitsae Naat, Johnson N. Naibahas, Meriana Ndukang, Sardina Neolaka, Yantus A B Nikson Adrianus Hibu Nofiana Sfunit Nona Erna, Bernadeta Novita Wattimena Olegario De Fatima Lelo Carion Oliveira, Fransisco Pinto Ora, Selviana Magdalena Paskalis Andrianus Nani Patrisia Marfiana Dae Lolonrian Pello, Godlief Peter Ronaldo Thaal Pogo, Fransiskus Jordin Pridi, Hironima Rahayu Rahayu Rahayu Rahayu Rahayu Rahmat Basuki Ratumakin, Paulus A. K. L. Resi, Damasus Nosi Ricardus Bahan Rikardus Herak Roswita Tampani Sabina Milik, Victorya Asisia Santos, Americo dos Sardina Ndukang Sawu, Gabriel Sesilia Marselina Siki, Selfensia Simon Paskalis Kun Siti, Maria Yustina Goreti Suzana Pinto Taek, Maximus M. Tangi, Hironimus Tinenti, Yanti Rosinda Ton, Maria Tukan, Gerardus D. Tukan, Maria Agustina Masi Uri, Falenria Uri, Valenria Vebryani, Ni Kadek Maria Vinsensia A. Dede Y. Sepe, Florentina Yessi Melvinda Ndun Yolenta Sisilia Enggong Yuliana Lami