Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : International Journal of Community Service Learning

Pendampingan Pembuatan Perangkat Pembelajaran Kurikulum 2013 Yayuk, Erna; Prastiyowati, Santi
International Journal of Community Service Learning Vol 3, No 4 (2019): November 2019
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1080.564 KB) | DOI: 10.23887/ijcsl.v3i4.21793

Abstract

Setiap pendidik pada satuan pendidikan berkewajiban menyusun RPP secara lengkap agar pembelajaran berlangsung secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, efisien, memotivasi peserta didik. Kegiatan ini melibatkan kerjasama dengan sekolah mitra. Terdapat satu sekolah yang terlibat dalam kegiatan ini, yaitu SDN Girimoyo 2 Kabupaten Malang. Untuk menyukseskan kemitraan ini, guru yang akan menjadi peserta pelatihan perlu mendapatkan penguatan konsep materi Kurikulum 2013, dan penyusunan RPP. Metode pelaksanaan kegiatan ini yaitu workshop pelatihan, pendampingan dan impelementasi Penyusunan RPP Kurikulum 2013. Pada akhir kegiatan ini, guru akan mengimplementasikan RPP yang telah disusun sesuai kelasnya. Dalam pendesiminasian RPP ini, tim akan mendampingi dan melakukan observasi. Dari Hasil observasi ini yang akan dijadikan bahan Refleksi Bersama. Dapat disimpulkan bahwa guru telah menerapkan Kurikulum 2013 dengan baik. Hal ini dapat diketahui dari RPP yang dirancang dan kegiatan pembelajaran.  Kata Kunci: Perangkat pembelajaran Kurikulum 2013, penyusunan RPP, guru
Literasi Numerasi dalam Kerangka Kurikulum Merdeka Berbasis Art Education Yayuk, Erna; Restian, Arina; Ekowati, Dyah Worowitastri
International Journal of Community Service Learning Vol. 7 No. 2 (2023): May 2023
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/ijcsl.v7i2.56278

Abstract

Pembelajaran abad 21 menuntut para guru dapat mengembangkan pembelajaran yang adaptif dan inovatif. Berdasarkan fakta masih banyak dijumpai para guru belum dapat melaksanakan pembelajaran secara maksimal terutama dalam membelajarkan literasi numerasi berdasarkan kurikulum merdeka. Pengabdian masyarakat dilaksanakan dengan tujuan menganalisis literasi numerasi berbasis art education untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan guru Kegiatan ini dilaksanakan pada guru-guru sebanyak 20 orang di MI Nurul Islam  Kecamatan Tajinan. Metode yang digunakan yaitu dengan memberikan pelatihan dan pendampingan terhadap guru tentang literasi numerasi berbasis art education. Kegiatan dilaksanakan dalam beberapa tahapan yaitu workshop, penyusunan modul ajar dengan kerangka kurikulum merdeka, melaksanakan pembelajaran inovatif, serta melaksanakan kegiatan refleksi dan tindak lanjut. Pelatihan dilakukan secara luring dan pendampingan dilakukan secara virtual melalui aplikasi zoom. Dari kegiatan dapat disimpulkan bahwa) kegiatan workshop berjalan efektif dan meningkatkan pengetahuan guru dalam literasi dan numerasi berbasis art education. Keterampilan guru meningkat dengan indikator telah tercapinya capaian pembelajaran dengan baik, peserta didik dapat belajar secara enjoyfull dan meaningfull. Ada beberapa kendala diantaranya belum semua guru memahami kurikulum merdeka, Ada siswa yang masih kesulitan dalam membaca, beberapa peserta didik kesulitan dalam berhitung.
Pendampingan Pembuatan Perangkat Pembelajaran Kurikulum 2013 Yayuk, Erna; Prastiyowati, Santi
International Journal of Community Service Learning Vol. 3 No. 4 (2019): November 2019
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1080.564 KB) | DOI: 10.23887/ijcsl.v3i4.21793

Abstract

Setiap pendidik pada satuan pendidikan berkewajiban menyusun RPP secara lengkap agar pembelajaran berlangsung secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, efisien, memotivasi peserta didik. Kegiatan ini melibatkan kerjasama dengan sekolah mitra. Terdapat satu sekolah yang terlibat dalam kegiatan ini, yaitu SDN Girimoyo 2 Kabupaten Malang. Untuk menyukseskan kemitraan ini, guru yang akan menjadi peserta pelatihan perlu mendapatkan penguatan konsep materi Kurikulum 2013, dan penyusunan RPP. Metode pelaksanaan kegiatan ini yaitu workshop pelatihan, pendampingan dan impelementasi Penyusunan RPP Kurikulum 2013. Pada akhir kegiatan ini, guru akan mengimplementasikan RPP yang telah disusun sesuai kelasnya. Dalam pendesiminasian RPP ini, tim akan mendampingi dan melakukan observasi. Dari Hasil observasi ini yang akan dijadikan bahan Refleksi Bersama. Dapat disimpulkan bahwa guru telah menerapkan Kurikulum 2013 dengan baik. Hal ini dapat diketahui dari RPP yang dirancang dan kegiatan pembelajaran.  Kata Kunci: Perangkat pembelajaran Kurikulum 2013, penyusunan RPP, guru
Co-Authors Abdul Aziz Ad Dailamay Wartindya Pradana Saputra, Fairus Adi Wibawa, Gandung Agus Tinus Ahmad, Rohmanuddin Akhyar Basyir Alcheca Dinari Pratiwi Ana, Miko Fitri Anggarini, Vina Aqidatul Izza TPP Arina Restian Asti eka wijayanti Aulia Nur Rahma Aulia Nur Rahma, Aulia Nur Barizi, Ach. Bustanol Arifin Choirudin Lutfi Triaji Citra Apriovilita Hariri Dhevy Ratna Sari Dika Erli Frilian Efendi, Farid Eko Kristanto Ekowati, Dyah Worowitastri Elly Fithriyanasari Fani Yustiadi Febriantika, Indah Fithriyanasari, Elly Fitriyanti Anggraini Galuh Putrining Aji Gusmawati Hafilda, Nurul Ezzah Herlina, Anita Ichsan Anshory AM Ike Prajayana, Marfita Indah Wahyuni Irnawanto, Fauzi Iswahyudi Jani Rima Widjaja Jumelan Karina Permatasari Khasanah, Niswatun Khomsah, Nur Lina Krisbiantoro Kristanto, Eko Kuncahyono Kuncahyono Lailiatul Hidayati Lisalamah Abadiyah, Lisalamah Mardiana Anjani Alamsyah Mei Umi Masrulloh Minatun Nadlifah Moh. Taufiq Farisman Abdulah Mughis, Abdul Mujianto Mukti, Ebtafil Murtyas Galuh Danawati Nawang Sulistyani Nizam Firdaus Ramadhani Novi Qurrata A'yunin Nur Arima Nurlaila, N. Nuro, Falistya Risatul Maratin Prabawati, Rizky Nadya Prajayana, Marfita Ike Pratiwi, Alcheca Dinari Pujo Setyo Aji Putri Dwi Yuliana Putrining Aji, Galuh Rafiqah Rahman, Ardelia Salsabila Renandra, Irninda Rianaya, Adelia Loli Rifkian Kurniawan Rismayanti Ristiana, Yayan Rizky Nadya Prabawati Rokhmawati, Isnaini S. Mujianto Sahrul Saidah, Nur Santi Prastiyowati Saputri, Aulia Icha Sari, Loulyta Sari, Yulia Lisa Sidqi, Muhammad Shodiq Ash Siti Fatimah Soenaryo Siti Hamidah Siti Hamidah Siti Yuliyanti, Siti SRI ASTUTIK Sri Wahyuni Sugiharto, Akip Sunardin Sunardin Sunarti Suprianto, Arik Suryadi, Tri Tinus, Agus Triaji, Choirudin Lutfi Tyas Deviana Uswatun Hasanah Wardana, Weandy Putri Setya Widiastutik, Erna Widjaja, Jani Rima Wijayanti, Asti Worowirastri E., Dyah Worowirastri E., Dyah Yayak Khatijah, Windarti Yudha Alfian Haqqi Yustiadi, Fani Zain, Rahayu Alfatu Zaitun, Iin