Claim Missing Document
Check
Articles

Pelatihan Dalam Membuat Artikel Ilmiah Mahasiswa Febrilia, Baiq Rika Ayu; Hidayanti, Anna Apriana; Mandalika, Eka Nurminda Dewi; Danasari, Idiatul Fitri; Widiyanti, Ni Made Nike Zeamita; Setiawan, Rifani Nur Sindy; Mulyawati, Sri
Amal Ilmiah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 4 No. 2 (2023): Edisi Mei 2023
Publisher : FKIP Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36709/amalilmiah.v4i2.51

Abstract

Tujuan dari pelatihan ini adalah memberikan wawasan kepada mahasiswa terkait sistematika dan proses penulisan artikel ilmiah sehingga diakhir kegiatan terdapat minimal tiga draf artikel yang dapat dihasilkan melalui kegiatan ini. Metode pelaksanaan kegiatan adalah melalui proses pendampingan intensif selama 3 hari dalam bentuk pelatihan dan diikuti oleh 11 orang mahasiswa. Data dikumpulkan menggunakan hasil draf artikel yang telah disusun oleh mahasiswa. Ukuran keberhasilan dari kegiatan ini adalah adanya minimal tiga draf artikel ilmiah yang siap publikasi melalui tiga kali pertemuan formal dengan fasilitator. Selama mengikuti kegiatan pelatihan, mahasiswa sangat berusaha dalam melengkapi, menyusun dan menulis semua komponen artikel ilmiah sampai akhirnya dapat menghasilkan draf artikel ilmiah secara individu dan berkelompok. Luaran kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah adanya draf artikel ilmiah lengkap yang telah dihasilkan oleh peserta dimana terdapat delapan draf artikel yang berhasil diselesaikan oleh peserta baik secara individu maupun berpasangan dan siap dipublikasikan pada kegiatan konferensi.
SOSIALISASI DAN PRAKTIK PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN UNTUK TANAMAN ANGGUR DI DESA PAOK PAMPANG KECAMATAN SUKAMULIA Fadli, Fadli; Nursan, Muhammad; FR, Aeko Fria Utama; Mandalika, Eka Nurminda Dewi; Hidayanti, Anna Apriana
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 3 (2024): Volume 5 No. 3 Tahun 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v5i3.29406

Abstract

Pekarangan merupakan sebidang lahan yang berada di sekitar rumah dengan status kepemilikan pribadi dan memiliki batas-batas yang jelas. Desa Paok Pampang merupakan salah satu desa yang ada di Kabupaten Lombok Timur yang sebagian besar masayarakat memiliki pekerjaan utama sebagai petani dan memiliki pekarangan rumah yang cukup luas. Oleh karena itu, tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah (1) menganalisis pemanfaatan pekarangan rumah oleh masyarakat yang ada di Desa Paok Pampang, dan (2) mensosialisasikan pemanfaatan pekarangan rumah melalui budidaya tanaman anggur. Metode yang digunakan dalam kegiatan sosilalisasi ini adalah metode pendagogik. Masyarakat yang menjadi sasaran adalah masyarakat tani yang ada di Desa Paok Pampang yang memiliki pekarangan rumah. Kegiatan sosialisasi atau pengabdian ini dilakukan pada bulan Agustus sampai dengan September 2023. Tahapan kegiatan sosialisasi ini meliputi tahap persiapan, pemberian materi kegiatan, dan pelatihan budidaya anggur. Hasil pengabdian ini menunjukkan bahwa jenis tanah pekarangan rumah milik masyarakat tani Desa Paok Pampang cocok dan sesuai sebagai lokasi untuk budidaya tanaman anggur, Pangsa pasar buah anggur terbuka luas, serta pengembangan tanaman anggur sebagai komoditas utama dalam pemanfaatan pekarangan rumah menjadi potensial bagi masyarakat tani yang ada di Desa Paok Pampang.
PATH ANALYSIS PENGARUH COVID-19 TERHADAP PENDAPATAN UMKM DAN KUNJUNGAN WISATAWAN DI SEMBALUN LOMBOK TIMUR Erry Supriyadi; Anna Apriana Hidayanti; Lalu Masyhudi
Media Bina Ilmiah Vol. 16 No. 11: Juni 2022
Publisher : LPSDI Bina Patria

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (229.252 KB) | DOI: 10.33578/mbi.v16i11.37

Abstract

COVID-19 memberikan pengaruh perubahan yang besar besar bagi perekonomian nasional bahkan dunia, tidak terkecuali dengan destinasi wisata sembalun. Sebagian masyarakat sembalun mendapatkan penghasilan  dari pertanian dan pariwisata. Masayarakat pelaku pariwisata tersebut merasakan dampak perekonomian yang sangat drastis. Bagi pedagang kecil di pinggir jalan raya sembalun hal ini sangatlah memprihatinkan. Permasalahan yang akan diteliti dalam penelitian ini adalah seberapa besar pengaruh COVID-19 ini terhadap pendapatan pelaku pariwisata di kawasan sembalun (pelaku  pariwisata yang dimaksud  adalah  pedagang kecil di pinggir jalan kawasan sembalun), tingkat kunjungan wisatawan ke sembalun sehingga wisatawan berkunjung kembali. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan gambaran dan model path analysis dari pengaruh COVID-19 terhadap pendapatan pelaku pariwisata pedagang kecil di pinggir jalan dan tingkat kunjungan wisatawan. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam  penelitian ini adalah kuisioner ke pelaku pariwisata UMKM di sembalun. Sampel yang digunakan sebanyak 50 orang dengan teknik random sampling. Luaran yang ditargetkan adalah  hasil penelitian ini dapat menjadi rujukan para pemangku kebijakan di sembalun dan Hasil dari penelitian ini adalah Pengaruh Covid-19 Terhadap Pendapatan UMKM sangatlah signifikan sehingga strategi bertahan UMKM di tengah pandemi adalah dengan 1) memanfaatkan e-commerce, 2) melakukan promosi produknya melalui Digital Marketing, 3) perbaikan produk dan perbaikan layanan
The PEARSON CORRELATION ANALYSIS OF PRODUCTION COSTS ON THE LAND AREA OF SALT FARMERS IN BOLO SUB-DISTRICT, BIMA DISTRICT Anna Apriana Hidayanti; Eka Nurminda Dewi Mandalika
Jurnal Inovasi Pendidikan dan Sains Vol 4 No 1 (2023): April
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Nahdlatul Wathan Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51673/jips.v4i1.1444

Abstract

Salt is broadly divided into 3 (three) groups, namely salt for human consumption, salt for salting and various foods and, salt for industry. In Indonesia, salt is widely produced by evaporating seawater on a piece of coastal land with the help of wind and sunlight as a source of evaporation energy. The situation above is supported by the condition of the waters of Indonesia, one of which is Bolo District, Sanolo village ranks first in terms of salt production in Bima Regency so that many residents work as salt farmers, production costs in salt farmers in Bolo kecamata include elements of labor wages, depreciation costs of production equipment such as (pump machines, crowbars, sacks, windmills) gasoline costs in activating production aids then tax costs per year. Based on the above explanation, the researcher aims to determine the level of closeness of the relationship between variables in the production cost factor terhadapa land area with the Pearson Correlation Test method. There are 60 samples of salt farmers obtained by purposive sampling obtained the results of the Person Correlation Analysis Test results in the table above it is known that labor costs on the land area of salt farmers have a significant value of 0.000. The significant value between labor costs and the area of paddy rice farming land is 0.000 <0.05, so that the significant value is less than 0.05, it can be concluded that Ho is rejected and H1 is accepted, meaning that there is a significant relationship between labor costs and the land area of salt farmers. From the results of the analysis that has been done, it can be concluded that for variable gasoline costs, variable depreciation of tools, land tax costs and labor costs have a unidirectional and significant relationship, and variable tax costs have the highest correlation with the area of land owned by salt farmers, the more land owned by salt farmers in Bolo District, Bima Regency, the higher the cost of gasoline, variable depreciation of tools, land tax costs and labor costs.
Co-Authors Abdullah Usman Abdullah Usman Abiyyuzaki Syukran Aeko Fria Utama FR Aeko Fria Utama FR Amrul, Rusli Anas Zaini Anwar Anwar Anwar Anwar Anwar Anwar Arsana, I Nengah Asri Hidayati Asri Hidayati, Asri Astini, Yuli Astuti, Ida Ayu Dwi Indriani Ayu, Candra Baehaki Syakbani Baiq Desthania Prathama Baiq Rika Ayu Febrilia Baiq Rika Ayu Febrilia Denny Nurdiansyah Dina Apriana Dudi Septiadi Dudi Septiadi Dudi Septiadi Eka Numinda Dewi Mandalika Eka Nurminda Dewi Mandalika Eka Nurminda Dewi Mandalika Eka Nurminda Dewi Mandalika Erna Hayati, Erna Erry Supriyadi Fadli Fadli Fadli Fadli Fadli Fadli Fadli Fadli Fadli Farah Ainun Jamil Fauzan Fahrussiam Fauzi, Agus Khazin Fauzi, Agus Khazin Khazin Febrilia, Baiq Rika Ayu Fitri, Febti Aulia Hadi, Khaerul Hadi, Muhammad Rizky Halil Hamzah I Gusti Lanang Parta Tanaya I Ketut Budastra Idiatul Fitri Danasari Ika Purnamasari L. Sukardi L. Sukardi Lalu Masyhudi Lalu Masyhudi Lalu Mimbar, Lalu Lalu Sukardi M Yusuf M Yusuf M. Yusuf M. Yusuf M. Yusuf Maharsa Pradityatama Mandalika, Eka Nurminda Dewi Maulana, Salman Murod Muhamad Arifulminan Muhammad Nursan Mulyawati, Sri Nabilah, Sharfina Ni Made Nike Zeamita Widiyanthi Ni Made Nike Zeamita Widiyanti Ni Made Wirastika Sari, Ni Made Wirastika Nungki Kartikasari Nuri Muahiddah Nursan, Muhammad Nyoman Ari Sugiharta Octavia, Yusi Faizhatul Pratama, Baiq Desthania Prathama, Baiq Desthania Rahayu, Yuliana Fuji Rifani Nur Sindy Setiawan Septiadi, Dudi Setiawan, Rifani Setiawati, Elvina Sofiati Wardah Sofiati Wardah Sri Mulyawati Sri Mulyawati Suparmin Suparmin Supartiningsih, Sri Suprayanti Martia Dewi Syakbani, Baehaki Syarif Husni Syarif Husni Tanaya, I Gusti Lanang Parta Ulfiyani Asdiansyuri Usman, Abdullah Wardah, Sofiati Widiyanti, Ni Made Nike Zeamita Widiyanti Wirajaya Kusuma Zulkarnaen Zulkarnaen Zulkarnaen