Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : SEIKO : Journal of Management

Implementasi Kebijakan Pemerintah Kota Makassar mengenai Pemberian Insentif kepada Ketua RT dan RW S, St .Sukmawati.; Alam, Roslina
SEIKO : Journal of Management & Business Vol 4, No 1 (2021): January - Juny
Publisher : Program Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/sejaman.v4i1.797

Abstract

Abstrak Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas pemberian insentif RT dan RW yang diukur pada sembilan indikator kinerja yang semuanya terkait dengan aplikasi program Pemkot Makassar. Tehnik pengumpulan data studi lapang ini terdiri dari observasi, wawancara serta dokumentasi. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah wawancara, dan dokumentasi. Penelitian ini dilakukan di Kota Makassar tepatnya di Kecamatan Rappocini dengan 11 Kelurahan sebagai obyek penelitian yang akan dikaji. Pendekatan peneltian ini menggunakan analisis kualitatif dengan tipe deskriptif yang tujuannya untuk memberikan gambaran mengenai fenomena yang terjadi. Dampak yang diharapkan dari perwali Kota makassar No 3 tahun 2016 tentang pemberian insentif kepada RT dan RW sekota Makassar khususnya Kecamatan Rappocini adalah penerapan pelayanan yang mampu bersinergi secara positif antara masyarakat dengan aparatur pemerintah terkecil RT/RW dan pemberian insentif bagi RT/RW sesuai dengan kebijakan yang ada. Kata Kunci : Kebijakan Pemerintah, Pemberian Insentif, Ketua RT/RW Abstract The purpose of this study was to find out the effectiveness of RT and RW incentives as measured on nine performance indicators, all of which are related to the application of the Makassar Municipal Government program. This field study data collection technique consists of observation, interview and documentation. The methods of data collection in this study are interviews, and documentation. This research was conducted in makassar city precisely in Rappocini sub-district with 11 villages as the object of research to be studied. This research approach uses qualitative analysis with descriptive type whose purpose is to provide an overview of the phenomenon that occurs. The expected impact of makassar City Trust No. 3 of 2016 on providing incentives to RT and RW in Makassar, especially Rappocini Subdistrict, is the implementation of services that are able to synergize positively between the community with the smallest government apparatus RT / RW and provide incentives for RT / RW in accordance with existing policies. Keywords: Government Policy, Incentivizing, Chairman of RT/RW.
Pengaruh Kepuasan, Kepercayaan dan Harga terhadap Loyalitas Penumpang Maskapai Garuda Indonesia Di Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin Makassar Ardiansyah, Ardiansyah; Alam, Roslina; Arifin, Zaenal
SEIKO : Journal of Management & Business Vol 7, No 1.1 (2024)
Publisher : Program Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/sejaman.v7i1.6448

Abstract

Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk : (1) Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Kepuasan terhadap Loyalitas penumpang; (2) Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Kepercayaan terhadap Loyalitas penumpang; (3) Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Harga terhadap Loyalitas penumpang. Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data melalui observasi dengan membagikan kuesioner kepada responden. Sampel pada penelitian ini sebanyak 100 orang yang mewakili seluruh penumpang Garuda Indonesia yang melakukan perjalanan melalui Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin Makassar, penelitian ini dilakukan mulai 15 Desember 2023 s.d 15 Februari 2024. Data dianalisis dengan menggunakan program Statistical Program of Social Science versi 25. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Kepuasan berpengaruh positif signifikan terhadap Loyalitas penumpang; (2) Kepercayaan berpengaruh positif signifikan terhadap Loyalitas penumpang Harga berpengaruh positif signifikan terhadap Loyalitas penumpang maskapai; (3) Harga berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap peningkatan volume penjualan. Kata Kunci : Kepuasan, Kepercayaan, Harga, Loyalitas.
Konseptualisasi Manajemen Risiko pada Pengelolaan Property Syariah (Studi pada PT. Granada Property Syariah Provinsi Sulawesi Tenggara) Alam, Roslina; Bakri, Asri Ady
SEIKO : Journal of Management & Business Vol 6, No 2.1 (2023)
Publisher : Program Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/sejaman.v7i1.7064

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui konseptualisasi manajemen risiko pada pengelolaan property syariah studi pada PT Granada Property Syariah di Kabupaten Konawe Selatan Provinsi Sulawesi Tenggara. Ditinjau dari jenis datanya, pendekatan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif interpretative. Informan yang menjadi sumber data adalah owner PT Granada Property Syariah, marketing freelance, dan user. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsep manajemen risiko pada pengelolaan property syariah oleh developer Granada Property Syariah sudah baik dalam menjaga komitmen baik dengan pemilik lahan/investor ataupun pelanggan. Granada menggunakan risiko yang efektif diawal yaitu dengan meminimalisir terjadinya dan digunakan tindakan musyawarah yang efektif agar mendapatkan jalan keluar yang tidak saling merugikan antara kedua belah pihak. Kata Kunci : Konseptualisasi, Manajemen Risiko, Pengelolaan Property Syaria
Co-Authors , Andi Tenri Uleng Akal Abdullah, Tajuddin Achmad Gani Ahmad, Siti Hadijah Alamsyah Sehuddin Amirullah -, Amirullah Amra, Wahidah Andi Haslindah Andi Rosdianti Razak, Andi Rosdianti Ardi Mahrifal Hi Taher ARDIANSYAH ARDIANSYAH Ariadiansyah Al – Giffari Arifin Arifin Armanu Thoyib Aryati Arfah Bahar Sinring Baharuddin Semmaila Baharuddin, Megawaty Ceskakusumadewi Bakri, Asri Ady Basalamah, Indira Basri Modding Dedy Rezki DJ Al Idrus, Riefky Edi Pramono Muliawan Eka Ariaty Arfah, Eka Ariaty Erliana, Riah Giri Dwinanda H. Bahar Sinring H. Mansyur Ramli Hamdan . Haslindah, Andi Hatidja, St Hatidja, St. Husain, Amiruddin Ibrahim, Fadiah Al Wafi Ibrahim Idris Parakkasi Imaduddin Murdifin Imran Imran Indira Basalamah Jamaluddin Jeny Kamase Junaidin Zakaria Kalla, Rastina Kamase, Jeni Kamidin, Masruhi Lantara, Niniek Lina - Mariana, Lina - Loreño, Dustin Tarinque Mahfudnurnajamuddin, Mahfudnurnajamuddin Mansyur Ramli Mansyur Ramly Muhammad Nur Muhammad Nusran Muhammad Rani Nurasisah, Nurasisah Nurhikmah NURLAELA NURLAELA Nursalim, Laode Alim Nurwanah, Andi Nusran, Muhammad Parakkasi, Idris Ramli, H. Mansyur Ramli, Mansyur Rastina Kalla Rastina Kalla ratasya, Nur zalni Ratna Dewi Reski Ramadani, Reski Ris Akril Nurimansjah Salim Basalamah Salmiah Syurya Santiarsi Serlin Serang Sinring, H. Bahar St. Sukmawati S St.Sukmawati S. Su’un, Muhammad Syafii A. Basalamah, Muhammad Syahrir Mallongi SYAHRIR MALLONGI SYAMSU ALAM Syamsu Alam Syarifuddin, Akhmad Tajuddin Abdullah Tenrisau, Muhammad Aksan Triana, Dien Zaenal Arifin Zaenal Arifin Zaenal Arifin Zakaria, Junaidin