Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : PESHUM

Pelaksanaan Layanan Referensi Perpustakaan di MAN 2 Palembang Nabila, Salsa; Febriyanti; Zulkipli
PESHUM : Jurnal Pendidikan, Sosial dan Humaniora Vol. 4 No. 2: Februari 2025
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/peshum.v4i2.7077

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pelaksanaan layanan referensi perpustakaan dan menganalisis faktor-faktor pendukung dan penghambat dalam pelaksanaan layanan referensi perpustakaan di MAN 2 Palembang. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan menggunakan jenis penelitian kualitatif. Dalam penelitian ini yang menjadi informan penelitian yaitu Kepala Madrasah, Kepala Perpustakaan dan Staf Perpustakaan. Teknik pengumpulan data yang digunakan yakni wawancara, observasi dan dokumentasi. Sedangkan teknik yang digunakan dalam analisis data adalah reduksi data, penyajian data, verifikasi data dan penarikan kesimpulan. Uji keabsahan data penelitian ini menggunakan triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelaksanaan layanan referensi perpustakaan di MAN 2 Palembang sudah berjalan dengan baik. Hasil penelitian ini dapat dilihat dalam pelaksanaan layanan referensi perpustakaan di MAN 2 Palembang dengan adanya kesiapan petugas, bersikap ramah dan fokus, mendengarkan dan menganalisis pertanyaan, pencarian sumber yang relevan, pemberian informasi dan memastikan kepuasan pengunjung, serta adanya dokumentasi atau pencatatan. Adapun faktor pendukungnya yaitu adanya sarana prasarana yang menunjang dan nyaman untuk melakukan pencarian informasi dan adanya sikap ramah, sapa, salam, sopan dan santun. Adapun faktor penghambatnya yaitu kurangnya pustakawan dan kurangnya referensi di perpustakaan.
Co-Authors Adinda Putri, Elisa Agus Susilo Ahmad Zainuri Aini, Humayra Qurrata Aliza Putri, Vionanda Amelia, Balqis Hana Ardianti, Vania Putri Arief, Yusril Bachtiar Arrohmah, Robiatush Sholichah Azizah, Alfi Makrifatul Azzhahara, Nabillah Ayu Bariah, Oyoh Cahyani, Desi Regita Chairunny, Cici Egok, Asep Sukenda Encep Supriatna Endang Darsih Eva Agustina, Eva Fatamorgana, Pijar Beyna Febrianty, Debby Febriyanti Ginting, Sherly Anesha Br. Hadiya Putri , Navasha Hafizhah, Salwa Handari, Annisa Tri Harianja, Sri Indriani Hayati, Patma Hesti Humaira, Khalifa Indah Masri Ismail, Khalisa Umaira Izzatika, Amrina Kasmiati Kasmiati Kautsar, Radinal Khairani, Dila Khairi, Yumna Luthfi Fadhilah Syarthony, Adib M. Chaerul Rizky Muhlasin Amrullah Mullya Putri, Popy Mulyasari, Rahmi Nandi Haerudin Ningrum, Linda Wige Novita Syahfitri, Anisa Nur, Edri Indah Yuliza Nurhabibah Nuridah, Siti Nurjanah, Syifa Oktrivina, Amelia Pohan, Indah Zakia Pradiptaadi, Brian Pramana Aprilio Pramudana, Dhimas Radithya Gading Pujiati Putri, Sefti Amelia Putri, Siti Aisyah Bisri Putri, Tiara Adelia Qawlam Desfa Sahfitri, Adinda Rafifah, Dina Rahmadani, Widia Rahmalia, Rahmalia Rahmatika, Nadia Ratna Wulan Sari Rejekina, Tiara Seri Resha Yuwanda Ridha, Mahya Lutfia Ridha, Muttaqin Al Risa Purnamasari Rony Irawanto Sabilla, Izma Sasmita, Vina Selfia Agustina, Nada Seprina, Reza Siahaan, Sri Astuti Chrisma Siswono, Safitri sri indriani harianja Sri Mawarni, Sri Sri Mulyani Sri Wahyuni Stevent, Antonius Supriyadi Supriyadi Syamsir Syamsir Syamsir Syarafina, Zatalini Nadhilah Syarifah Syauqy, Rizky Tasman Tasman Triwijayanti, Adinda Zahra Wahyuni, Arlinda Sari Werdarini, Ana Hening Kusuma Widya Pradana, Deby Yanti, Eli Delvi Yasmin, Maya Yazit , Yusra Yuanita Rachmawati Zahraeni, Devina Zaman Wulandari, Sari Zendrato, Aprilia Zulhaida Lubis Zulkipli Zuriana, Khalida Zia