Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : KOPEMAS

PENINGKATAN PENGETAHUAN IBU HAMIL DAN KELUARGA UNTUK MENYUKSESKAN ASI EKSKLUSIF DI PULAU GILI IYANG Shrimarti Rukmini Devy; Mochammad Bagus Qomaruddin; Rachmah Indawati; Edi Hermanto; Galuh Mega Kurnia; Tausyiah Rohmah Noviyanti; Yuliana Purnama Sari Min; Rino Triyanto Keya; Rika Satya Dewi; Aristanto Prambudi; Ahsanu Bil Husna; Fatimah Dwi Cahyani; Anggun Wahyu Widoretno; M. Bahmid
Konferensi Nasional Pengabdian Masyarakat (KOPEMAS) #5 2024 Konferensi Nasional Pengabdian Masyarakat (KOPEMAS) #5
Publisher : Konferensi Nasional Pengabdian Masyarakat (KOPEMAS) #5 2024

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pendahuluan: Pemberian MP-ASI sebelum usia 6 bulan masih sering terjadi di Gili Iyang karena kurangnya pemahaman dan dukungan sosial, serta tradisi turun-temurun. Hal ini dapat meningkatkan risiko gangguan pencernaan pada bayi. Peningkatan pengetahuan ibu hamil dan keluarga untuk menyukseskan ASI Eksklusif perlu dilakukan guna menurunkan kasus MP-ASI dini. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan ibu hamil dan keluarga dalam menyukseskan ASI Eksklusif. Metode: Program dilaksanakan pada bulan Maret - Oktober 2024. Program didesain menggunakan pendekatan teori Dignan. Hasil: Hasil analisis komunitas menunjukkan faktor utama pemberian MP-ASI dini adalah karena bayi sering menangis, kurangnya dukungan sosial, dan rendahnya pengetahuan ibu. Hasil penilaian target menunjukkan bahwa ibu hamil, keluarga tenaga kesehatan, tokoh masyarakat, dan kader sebagai kelompok sasaran program. Kegiatan yang dilakukan adalah emo demo “ASI Saja Cukup” dan ceramah, pemberian media informasi kesehatan, pelatihan KAP pada kader, public hearing bersama tokoh masyarakat yang diakhiri dengan penandatanganan komitmen bersama. Evaluasi dilakukan melalui pre-test dan post-test digunakan untuk mengevaluasi peningkatan pengetahuan peserta. Selain itu juga dilakukan evaluasi pelaksanaan program secara keseluruhan. Kesimpulan: Kegiatan pengabdian masyarakat di Gili Iyang berhasil meningkatkan pengetahuan mengenai pentingnya ASI eksklusif pada peserta, serta meningkatkan dukungan sosial melalui penandatanganan komitmen bersama.
Co-Authors Agus Sulistiyono Ahsanu Bil Husna Aisyah Amalia Ajrine Anindya Alinea Dwi Elisanti Ama, Fuad Andrei Ramani Anggraini, Anita Dewi Anggun Wahyu Widoretno Aninditya Ardhana Riswari Anindya, Ajrine Anita Dewi Anggraini Antonius Yansen Suryadarma5 Anysiah Ely Yulianti Ardianah, Eva Arief Wibowo Arief Wibowo Arief Wibowo Aristanto Prambudi Assaye Girma Mengistu Astutik, Nanik Dwi Ayu Pangestuti Bahmid, Moh. Bawazier, Kamila Fihir Bayu Satria Wiratama Boerhan Hidayat, Boerhan Budi Prasetyo Budi Prasetyo Cahyani, Fatimah Dwi Dayinta Akmaliyah Tafhamin Dessyar Patricia Devy, Shimarti Rukmini Dewi, Rika Satya Diah Indriani Diah Indriani Dinana Izzatul Ulya Djoar, Raditya Kurniawan Dwi - Kuswanto Edi Hermanto Eka Cahya Febriyanto Faisal Yusuf Ashari Faishal Azhar Wardhana Farah Amalia Firdausya Farida Farida Fatimah Dwi Cahyani Febrianto, Eka Cahya Fernanndes, Angelina da Costa Fitriani, Ruri Kharisma Galuh Mega Kurnia Gerardin Ranind Kirana Hanindita, Meta Herdiana Hari Basuki Notobroto HERMANTO, EDI Husna, Ahsanu Bil Ismayani Ismayani Ismayani Jayanti Dian Eka Sari, Jayanti Dian Keya, Rino Tryanto KUNTORO Kuntoro Kuntoro Kurnia, Galuh Mega Lestari, Suriari Lucia Yovita Hendrati Lyndhita Maya Saffrina M. Bahmid Mahmudah Mahmudah Martha, Anastasia Putu Min, Yuliana Purnama Sari Mochammad Bagus Qomaruddin Nafiisah, Maulidiyatun Najib, Hikmah Rafiah Namirah Aulia Rizki Herdianisah Naser, Mhd Izzan Nienda Mustika Wahyuning Tyas Noviyanti, Tausyiah Rohmah Nunik Puspitasari Nur Aisiyah Widjaja, Nur Aisiyah Nuraidah, Lutfi Fajar Nurfidaus, Yasmine Pangestuti, Ayu Pebriaini, Prisma Andita Prambudi, Aristanto Ria Puspitasari Ridha, Yahdi Fitrah Rika Satya Dewi Rino Triyanto Keya Riris Diana Rachmayanti Riris Diana Rachmayanti Riswari, Aninditya Ardhana Roedi Irawan Ros diana Tasman Santoso, Febrina Mustika Shrimarti Rukmini Devy Sigit Ari Saputro Silalahi, Larry Lorica Br Siska Ditaningtias SITI NURUL HIDAYATI Soenarnatalina Melaniani Sri Widati SUDARMAJI SUDARMAJI Suriari Lestari Surma Elisa Manihuruk Tahta, Oryza Tamara Nur Budiarti Tausyiah Rohmah Noviyanti Timantha, Leo Eykel Widoretno, Anggun Wahyu Windhu Purnomo Wismoyo Nugraha Putra Wiwin Hendriani Yasutome, Takako Yuli Puspita Devi Yuliana Purnama Sari Min Yulianti, Anysiah Elly Yuly Sulistyorini