Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : PENDIPA Journal of Science Education

Pengaruh Model PBL berbantuan Authentic Video Pada Materi Getaran dan Gelombang Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis dan Hasil Belajar Siswa Fatmawati, Rani; Supeno, Supeno; Bachtiar, Rayendra Wahyu
PendIPA Journal of Science Education Vol 8 No 2 (2024): June
Publisher : UNIB Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/pendipa.8.2.337-341

Abstract

Kemampuan berpikir kritis yang dimiliki siswa tergolong rendah, hal ini juga berdampak pada hasil belajar siswa. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model PBL berbantuan authetic video terhadap kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar siswa pada materi getaran dan gelombang. Penelitian dilakukan pada kelas kontrol dan kelas eksperimen, dengan desain penelitian posttest only control group. Data primer diperoleh melalui tes yang dilakukan di akhir kegiatan pembelajaran (posttest), data hasil tes akan dianalisis dengan uji normalitas dan uji t dengan taraf signifikansi 5%. Hasil penelitian berpikir kritis kedua kelas menunjukkan 0,000 < 0,05 yang artinya H0 ditolak dan Ha diterima, sehingga kedua kelas memiliki perbedaan nilai yang signifikan. Sementara hasil belajar dengan ketentuan taraf signifikansi yang sama memiliki hasil sebesar 0,011<0,05 yang artinya hasil belajar kedua kelas berbeda secara signifikan. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa penggunaan model PBL berbantuan authentic video berpengaruh terhadap kemampuan berpikir dan hasil belajar siswa pada materi getaran dan gelombang.
Co-Authors Abdillah, Mohammad Hilmy Afad Mirza Zulfy Afrisya Zahira Niswandia Albertus Djoko Lesmono Alex Harijanto Alifa Juliana Aristanti, Iftitah Asni Furoidah Aushofil Karimah Bambang Supriadi Dalilah Adyanti Putri Dewi Yuliatin Dian Ratih Utama Sari Didit Prasetyo Dina Emiliana Efrika Marsya Ulfa Elinda Septy Kusuma Wardani Enriquez, Alexis Arizabal Fahmi Nur Addinni Faridatus Sya'adzah Fatmawati, Rani Fauziyatul Iffah Firda Yusmar Firdha Choirun Nisa Firdha Yusmar Fitria Sulvi Ulandari Gesta Pratamasari Gunawan, Arvidhea Safira Hairlinda Arini Agustin I Ketut Mahardika Ifa Hafidotur Rohmatu Zahiro Iffah, Fauziyatul Indrawati . Jihan Nabilatus Sholihah Kamila . Khotimatul Huznia Khuril ‘Aini Luluk Il Mukarromah Maryani Maryani Miftah Karimah Syahidah Muhammad Khoirur Roziqin Noufal, Fatah An Nurul Iqdami Zuniari Prastowo, Sri Handono Budi Puri Nur’aini Agustin Putri Utami Wulandari Agustin Qodariyah, Niyar Ana Rafidatul Anisa Rahayu Ningtias Rahmah Taniati Rahmawati Rahmawati Rhoshandhayani Koesiyanto Taslim Ridlo, Zainur Rasyid Riska Ahwa Anggraeni Rizka Elan Fadilah, Rizka Elan Silvi Putri Ayu Ningsih Singgih Bektiarso Slamet Hariyadi Sofwatul Faizah Sri Wahyuni Sri Wahyuni Sri Wahyuni Sri Wahyuni Subiki Subiki Suci Nafiatus Sadea Supeno Susiana Susiana Taniati, Rahmah Tantri, Ananda Kaliana Tety Eka Nur Yuliana Trapsilo Prihandono Valensa Yossyana Wicaksono, Iwan Yenita Endriska Yesika Ayu Puspitasari Yuni Rochmawati Yushardi Yushardi Yusma, Firdha Zahro, Ayu Agustina Zainur Rasyid Ridlo