Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : PLENARY HEALTH : Jurnal Kesehatan Paripurna

HUBUNGAN EFIKASI DIRI DAN DUKUNGAN TEMAN SEBAYA DENGAN TINGKAT ANSIETAS DALAM MENYUSUN SKRIPSI MAHASISWA S1 KEPERAWATAN SEMESTER VIII UNIVERSITAS PAHLAWAN TUANKU TAMBUSAI Insyra, Attala Rania; Afrinis, Nur; Erlinawati, Erlinawati
Plenary Health : Jurnal Kesehatan Paripurna Vol. 1 No. 1 (2024)
Publisher : LPPI Yayasan Almahmudi bin Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37985/plenaryhealth.v1i1.319

Abstract

Ansietas merupakan keadaan yang tidak menyenangkan yang timbul pada diri seseorang dengan berbagai gejala, tingkatan ansietasi tergantung pada respon individu itu sendiri dalam mengatasinya. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui hubungan antara efikasi diri dan dukungan teman sebaya dengan tingkat ansietas dalam menyusun skripsi mahasiswa S1 Keperawatan semester VIII Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan rancangan cross sectional. Populasi penelitian ini adalah seluruh mahasiswa Program Studi S1 Keperawatan semester VIII Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai sebanyak 174 mahasiswa dengan teknik Total Sampling. Alat pengumpulan data menggunakan kuesioner melalui google from. Analisa data menggunakan analisa univariat dan bivariat dengan chi square. Hasil penelitian didapatkan bahwa sebanyak 118 mahasiswa (67,8%) memiliki efikasi diri yang tinggi, sebanyak 156 mahasiswa (89,7%) memperoleh dukungan teman sebaya yang baik, dan sebanyak 114 mahasiswa (65,5%) mengalami ansietas sedang. Tidak terdapat hubungan antara efikasi diri (p-value: 0,395), dan dukungan teman sebaya (p-value: 0,277) dengan tingkat ansietas dalam menyusun skripsi pada mahasiswa S1 Keperawatan semester VIII Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai. Diharapkan bagi mahasiswa Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai dapat memberikan informasi dan mengidentifikasi hubungan efikasi diri dan dukungan teman sebaya dengan ansietas dalam menghadapi skripsi.
Co-Authors Abdurahman Abdurrahman Adella Putri, Nia Aditya, Muhammad Wahyu Afiah Afiah Afrinis, Nur Agre, Wanda Agus Satory Agustina, Eni AIDA SYARIF Aisyah Putri, Aisyah Alini, Alini Anita, Rahayu Apandi, Khairul Apriyanti, Tria Apriza Apriza, Apriza Arfah, Nadhirah Asri Jumadewi AZMI, AZMI Cici Indah Rizki Cut Aja Nuraskin Dahnialsyah, Dahnialsyah Defita, Ermi Desiana Desiana, Desiana Dewi Rahna Anisa Dzakiroh, Ayu Efendi, Dimas Amirul Mukminin Nur EFENDI, DWI Effendy, Sahrul Enjelia, Wini Fadel Kurnia Artha Fadlurrahman, Muhammad Daffa Fahmi Ichwansyah Fatihaturrahmi, Fatihaturrahmi Fatria, Fatria Febriana, Ida Fira, Helena Firmansyah, Wahyudi Fitri Ramadhani, Rahmaya Halimatussakdiah Halimatussakdiah HAMIDI, M. NIZAR SYARIF Harahap, Dewi Anggriani Hardianti, Evi Haryanto Haryanto Hastuty, Milda Hayati, Isro Hestytriana, Dea Hetty Rufaidah Siambaton, Hetty Rufaidah Ichsan, Muhammad Chaerul Indah Pratiwi Insyra, Attala Rania Irawan Rusnadi Irwana Wahab, Irwana Ismeini, Ismeini K.A. Ridwan Khair, Nadia Tulil Khairunnisa Khairunnisa Kopli, Faizal Zul Kukuh Sinduwiatmo Laila, Nibras Sirda Luthfi, Amir Mawardi, Rananda Putri Miftahurrahmi, Miftahurrahmi Monica, Tri Muhammad Nurman Musafir, Musafir Musrianti, Musrianti NAZIR NAZIR, NAZIR Nova Yanti Br. Boang Manalu Nurfatihah, Yasyifa Nurhanurawati Nurhanurawati Nurjanah Assyfa Rizkia, Putri Nurman, M. Parmin, Joria Pasigar, Andi Permata Sari, Dian Pitriadi, Selamat Putra, Anggiana Putri, Nurlizawati Rahayu, Eka Sri Rahmadina, Nisa Rahmanisa, Yosi Rahmayanti Rahmayanti Rahmayanti Rahmayanti Ramandani, Adityas Agung Ridwan, KA. Riski Saputra, Abdi Rizal, M. Syahrul Rizki Rahmawati Lestari Roy, M. Tahsin Safitri, Rissa Aulia Saibatul Aslamiah, Saibatul Saputra, Reno Sari, Putri Julisma Sarmiati, Nopi Siti Hadijah Sri Hastuti Noer Sriwahyuningsih, Sriwahyuningsih Sudiarti, Putri Eka Sulpiyana, Sulpiyana Supenawati, Erni Syafiq, M Rizan Syafriani Syafriani, Syafriani Syahdatunnisa, Rahmadani Syahrinisya, Vera Syarif, M. Nizar Syukrianti Syahda Tahdid Tahdid Tasya, Almadila Ulyani, Fithria Wati Wati Wati, Rila Widiyanti, Lusi Yazdi, Ahmad Yenny Febrianty Yunanto, Isnandar Yundari, Yundari Zainap Hartati, Zainap Zakia, Sugitri Ayu Zamheri, Ahmad Zurohaina, Zurohaina