cover
Contact Name
Hamidi
Contact Email
jmpi@unram.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jpmpi@unran.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota mataram,
Nusa tenggara barat
INDONESIA
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA
Published by Universitas Mataram
ISSN : -     EISSN : 26555263     DOI : -
Core Subject : Education,
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA (JPMPI) |e-ISSN: 2655-5263| merupakan Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat dan penerapan Ipteks yang memuat publikasi hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat, model atau konsep dan atau implementasinya dalam rangka peningkatan partisipasi masyarakat dalam pembangunan, pemberdayaan masyarakat atau pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat. Jurnal Pengabdian Magister Pendidika IPA diterbitkan oleh Program Studi Magister Pendidikan IPA Program Pascasarjana Universitas Mataram, terbit 2 (dua) kali setahun yaitu bulan Juli dan Bulan Desember.
Arjuna Subject : -
Articles 1,560 Documents
Peningkatan Kemampuan Apresiasi Sastra Untuk Siswa SMA Negeri 1 Labuapi Nuriadi, Nuriadi; Muh Isnaini; Boniesta Melani; Atri Dewi
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 3 (2025): Juli-September 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i3.12813

Abstract

Artikel ini ditulis berdasarkan laporan kegiatan PKM yang dilaksanakan di SMA Negeri 1 Labuapi Kabupaten Lombok Barat. Kegiatan PKM yang secara khusus dimaksudkan untuk meningkatkan kemampuan apresiasi sastra bagi siswa-siswa di sekolah tersebut. Apresiasi merupakan upaya menghargai karya sastra prosa fiksi, puisi, dan drama (film). Apresiasi ini merupakan tahap awal untuk menyukai dan mencintai karya sastra. Sehubungan dengan hal ini, artikel ini ditulis dengan menggunakan metode kualitatif yang dititikberatkan pada sajian deskriptif dan etnografis. Adapun hal-hal yang menjadi fokus pembahasannya adalah, pertama, kegiatan PKM di SMA Negeri 1 Labuapi mendapat sambutan antusiasme yang sangat bagus dari manajemen sekolah dan peserta PKM karena kegiatan PKM ini cukup sejalan dengan program sekolah. Kedua, kegiatan PKM ini memiliki arti penting atau manfaat bagi peserta bahwa mereka mendapat pengetahuan baru terkait cara dan strategi yang baik di dalam mengapresiasi sastra. Dengan demikian, kegiatan PKM memberi motivasi dan inspirasi bagi para peserta untuk menjadikannya sebagai media bacaan dan kreativitas mereka.
PELATIHAN DAN PENDAMPINGAN PEMANFAATAN LILIN LEBAH DAN STRATEGI PEMASARAN USAHA MADU KELOMPOK AI SANGER, DESA MATAIYANG sumarlin, sumarlin; Dewi Seprianingsih; Lidiawati; Ismiati; Sahratullah
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 3 (2025): Juli-September 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i3.12815

Abstract

Forest honey production in Mataiyang Village, West Sumbawa Regency, plays a crucial role as a primary source of community livelihood but faces challenges related to fluctuating harvests, limited product diversification, and conventional marketing strategies. This Community Partnership Empowerment Program (PKM) aimed to enhance the capacity of the Ai Sanger Farmers Group through training and mentoring in utilizing beeswax as a value-added derivative product and strengthening digital-based marketing strategies. The implementation stages included needs assessment, program socialization, training in processing beeswax into honey soap and aromatherapy candles, and product marketing assistance. The results indicated a significant improvement in participants’ knowledge and skills regarding production techniques and marketing management. Innovative products such as honey soap and aromatherapy candles were successfully produced and marketed through both direct distribution to local retailers and digital platforms, thereby creating opportunities to increase group income. This program demonstrates that the utilization of bee by-products can serve as a sustainable strategy to strengthen the resilience of local honey enterprises and enhance their competitiveness in broader markets.
Penguatan Kapasitas Petani melalui Penyuluhan Pupuk Organik Padat dalam Mendukung Pertanian Berkelanjutan di Desa Mertak Kabupaten Lombok Tengah Hidayati, Asri; Abdullah Usman; Muhamad Siddik; Candra Ayu; Mutiara Mita Kasia; Mardiana; Dudi Septiadi
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 3 (2025): Juli-September 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i3.12823

Abstract

Pupuk organik padat merupakan alternatif yang ramah lingkungan dan berpotensi meningkatkan produktivitas pertanian secara berkelanjutan. Dalam pengabdian masyarakat ini, dilakukan penyuluhan tentang pembuatan pupuk organik padat berbahan dasar limbah pertanian, seperti kotoran sapi, dedak, dan sekam. Tujuan dari kegiatan ini adalah; 1) memberikan pengetahuan, dan pemahaman kepada petani terkait urgensi memanfaatkan limbah pertanian menjadi pupuk organik padat, sehingga mendukung pertanian berkelanjutan; serta 2) memberikan keterampilan kepada petani melalui penyuluhan pembuatan pupuk organik padat yang lebih ramah lingkungan dan hemat biaya bagi petani. Metode pelaksanaan kegiatan pengabdian ini menggunakan metode penyuluhan dan pelatihan. Peserta penyuluhan dan pelatihan sebanyak 20 petani. Kegiatan pengabdian dilaksanakan di Dusun Bumbang, Desa Mertak, Kabupaten Lombok Tengah. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan adanya peningkatan kapasitas petani melalui tambahan wawasan dan pengetahuan mengenai pembuatan pupuk organik padat dan manfaatnya bagi pertanian. Petani memperoleh pemahaman yang lebih baik tentang sumberdaya lokal yang dapat dimanfaatkan, seperti kotoran sapi, dedak, dan sekam, sebagai bahan baku pupuk organik padat. Petani juga mampu mempraktikkan pembuatan pupuk organik padat secara mandiri setelah mendapatkan pelatihan dan pendampingan. Kegiatan ini menunjukkan bahwa penyuluhan pembuatan pupuk organik padat berbahan dasar limbah pertanian merupakan langkah penting dalam memperkenalkan praktik pertanian yang berkelanjutan kepada petani. Diharapkan bahwa pengabdian masyarakat ini dapat memberikan dampak positif dalam penggunaan sumberdaya lokal, peningkatan produktivitas pertanian, dan keberlanjutan lingkungan.
Transformasi Teknologi Pengolahan dan Pengemasan Sale Pisang Berbasis Pengering Hybrid untuk Peningkatan Mutu dan Daya Saing Produk di Desa Pengadangan, Lombok Timur Widhiantari, Ida Ayu; Cicilia, Siska; Dewi, Endang Purnama; Firmansyah, Surya Ananda; Sukma, Dinda Galuh
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 3 (2025): Juli-September 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i3.12825

Abstract

Pengadangan Village, Pringgasela District, East Lombok Regency, West Nusa Tenggara Province has a superior commodity in the form of bananas. Despite having great potential, the banana sale industry in Pengadangan Village faces various challenges that hinder the development and improvement of product quality, including the process of drying banana sales is still highly dependent on sunlight, the packaging of banana sale products is still relatively simple and marketing problems that are currently still conventionally sold in the market and in stalls. The application of solar energy-based hybrid drying technology that is more efficient and environmentally friendly is a solution for Bale Sentosa MSMEs in overcoming the problem of the drying process in making banana sales. So far, MSME owners have carried out a traditional drying process where bananas are sold in the open in the open in direct sunlight. This condition causes banana sales to be easily contaminated by animals such as flies and dust. The service team provides solar energy-based hybrid system drying technology to improve the quality of banana sale products. The next process is the packaging of banana sale using paper standing pouch packaging equipped with brand labels. The owner of Bale Sentosa MSMEs is very happy and satisfied with the existence of solar energy-based hybrid drying because in addition to being very useful in overcoming the shortcomings of conventional method drying, the owner of Bale Sentosa MSMEs also gains an understanding of simple technology in drying using hybrid-based drying solar energy. In addition, the introduction of packaging is felt to be very useful because by providing information on packaging and by using modern packaging, the market can be expanded, not only in the surrounding area.
Pengembangan Computational Thinking Di Sdn 28 Cakranegara Setiadi, Dadi; Baharuddin; Musadat, Syaiful; Zuwandi, M Iqbal; Nurhaolida
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 3 (2025): Juli-September 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i3.12827

Abstract

Kualitas pembelajaran di satuan pendidikan merupakan gambaran tingkat kualitas kesesuaian antara penyelenggaraan satuan pendidikan dengan Standar Nasional Pendidikan khususnya pada pendidikan dasar. Dalam implementasi Kurikulum di SDN 28 Cakranegara perlu di perkaya dengan mengembangkan keterampilan berpikir tinggi seperti Computational Thinking. Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat adalah untuk mengembangkan pemahaman tenaga pendidik secara komprehensif terkait dengan Pengembangan Computational Thinking di SDN 28 Cakranegara. Metode yang digunakan dalam pengabdian kepada masyarakat ini adalah dalam bentuk pelatihan atau workshop yang lebih berbasis pada praktek langsung menyusun instrumen evaluasi kemampuan computational thinking untuk memenuhi tagihan mutu. Hasil pengabdian menunjukan bahwa skor nilai hasil kemampuan computational thinking masih rendah dengan denhgan rata rata nilai 66 dengan skor terendah 20 dan tertinggi 90. Hak tersebeut bisa diartikan bahwa belum mencapai ketuntasan minimal sehingga peserta memerlukan bimbingan dan arahan lebih lanjut untuk bisa mengembangkan kemampuan peserta lebih maksimal lagi samai mencapai ketuntasan yang maksimal. Pengembangan kemampuan computational thinking tenaga pendidik perlu diperkaya dengan hal yang bersifat mentoring secara bertahap sampai semua tenaga pendidik bisa menyusun instrumen computational thinking.
Peningkatan Kapasitas Manajemen Keuangan Pokdarwis Bagek Kembar Desa Cendi Manik melalui Pelatihan Literasi dan Digitalisasi Akuntansi Usaha Mikro Diamahesa, Wastu Ayu; Dwi Hari Setyono, Bagus; Hak, Muhammad Bai`ul; Badrun; Aula Husnul Fajri
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 3 (2025): Juli-September 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i3.12828

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan meningkatkan literasi dan keterampilan manajemen keuangan kelompok sadar wisata (Pokdarwis) Bagek Kembar di Desa Cendi Manik, Kecamatan Sekotong. Pelatihan diberikan secara partisipatif kepada 15 peserta dari berbagai profesi dengan pendekatan ceramah interaktif, diskusi kelompok, simulasi kasus, dan praktik penggunaan aplikasi keuangan digital. Indikator keberhasilan diukur dengan pre-test dan post-test pada tiga aspek utama: pencatatan keuangan, pemisahan keuangan pribadi dan usaha, serta penyusunan laporan sederhana. Hasil pelatihan menunjukkan peningkatan signifikan pada seluruh aspek, di mana rata-rata skor pemahaman dasar pencatatan keuangan naik dari 2,27 ke 3,80; pemisahan keuangan dari 3,20 ke 4,40; dan laporan keuangan dari 2,33 ke 4,13. Pelatihan berhasil menghadirkan perubahan perilaku dalam pencatatan yang lebih akuntabel dan kesiapan migrasi ke sistem digital. Temuan ini penting sebagai fondasi pengembangan ekonomi wisata desa yang lebih profesional, transparan, dan berkelanjutan di Desa Cendi Manik.
Pelatihan Penerapan CPPOB sebagai Upaya Peningkatan Kualitas Gula Aren Cair pada Kelompok Tani Hutan Giri Madia Fuadi, Mi’raj; AP, Yuhendra; Rini Nofrida; Raphael Bianco Huwae; Lalu Muhammad Furkan; Kurniawan Yuniarto; Fitria Dea Ananda; M. Rizki Alfariji; Muhamad Munzir
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 3 (2025): Juli-September 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i3.12831

Abstract

Palm sugar (Arenga pinnata Merr.) is a traditional sweetener that has been produced by Indonesian people for a long time and plays an important role in the rural economy. However, the quality of liquid palm sugar is greatly influenced by the easily fermented nature of the sap and the uneven production practices. This community service activity aims to improve the quality and safety of liquid palm sugar through training on Good Manufacturing Practices equipment at the Giri Madia Forest Farmers Group (KTH). The training was held on August 21, 2025, in Giri Madia Village, Lingsar District, West Lombok, with 20 participants. The method included interactive lectures, demonstrations, and hands-on practice focusing on the prerequisites for CPPOB and controlling the liquid palm sugar process using affordable equipment (food-grade containers, stainless steel sieves, thermometers, pH meters, and refractometers for °Brix control). The results of the activity showed a significant increase in participants' understanding of identifying critical control points and implementing proper sanitation procedures. It is hoped that consistent implementation of CPPOB will not only guarantee product quality and safety, but also strengthen the competitiveness of liquid palm sugar in the wider market, while encouraging the strengthening of the local potential-based economy.
Environmental Health Socialization to Create a Healthy Village in Dasan Geria Village, West Lombok Rahayu, Rachmawati Noviana; Suripto; Siti Raudhatul Kamali; Supardiono; Baiq Fadila Arlina; Natacha Amalia
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 3 (2025): Juli-September 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i3.12833

Abstract

Hygiene and sanitation are inseparable components of environmental health. Gegutu Reban Hamlet, Dasan Geria Village, is one of the areas in West Lombok facing challenges in sanitation management due to the annual increase in population due to the clearing of agricultural and plantation land for new settlements. The main problem currently being faced is low public awareness and knowledge of environmental health, which results in low active participation in managing environmental sanitation. Furthermore, standard operating procedures for hygiene and sanitation in the village do not exist and have never been established. For this reason, community service activities were carried out with the aim of increasing awareness, knowledge and the level of active participation of the community in managing environmental health in Gegutu Reban Hamlet, Dasan Griya Village, West Lombok. The activities were carried out using lecture, focused groupe discussion, demonstration, practice and ongoing mentoring methods for the target audience, which included housewives, farmer representatives and youth representatives. The monitoring results showed that participants were very enthusiastic about participating in this activity. Participants' awareness and knowledge about maintaining environmental health increased. The accuracy of participants' skills in carrying out several practiced hygiene and sanitation actions also increased. This activity also produced a draft SOP for hygiene and sanitation management that can be implemented by local residents, especially in Gegutu Reban Hamlet, Dasan Griya Village, West Lombok.
Best Practice Ecotourism: Pemberdayaan Komunitas Sembalun Dalam Pengelolaan Pariwisata Berkelanjutan Berbasis Kearifan Lokal Yasin, Muaidy; Akung Daeng; Busaini; Isra Dewi Kuntary Ibrahim; Mohamad Revan Azka; Lalu Mohammad Ikbal Pahroni
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 3 (2025): Juli-September 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i3.12835

Abstract

Program pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan bekerja sama dengan Koperasi Bumi di Sajang, Sembalun, Lombok Timur, sebuah wilayah yang dikenal subur dengan potensi besar dalam pengembangan ekowisata berbasis kopi. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat kapasitas petani dalam menerapkan praktik pertanian organik sekaligus meningkatkan keterampilan pengolahan pascapanen kopi. Metode pelaksanaan dilakukan melalui beberapa tahapan, yaitu sosialisasi, pelatihan, penerapan teknologi, pendampingan dan evaluasi, serta perencanaan keberlanjutan. Tahap sosialisasi memberikan pemahaman dasar mengenai manfaat pertanian organik bagi kesehatan dan lingkungan. Pelatihan difokuskan pada teknik praktis seperti rotasi tanaman, produksi pupuk organik, dan coffee roasting. Tahap penerapan teknologi mendorong petani untuk menggunakan peralatan sederhana pembuatan pupuk organik dan mesin sangrai kopi modern. Pendampingan dilakukan secara rutin untuk memastikan penerapan berjalan sesuai, sedangkan evaluasi difokuskan pada capaian dan kendala yang dihadapi. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa petani mampu memproduksi pupuk organik secara mandiri dan konsisten menerapkan praktik pertanian organik. Selain itu, keterampilan coffee roasting memungkinkan petani menghasilkan kopi sangrai dengan kualitas lebih baik dan bernilai tambah dibandingkan metode tradisional. Lebih jauh, kegiatan ini membuka peluang pengembangan wisata edukasi kopi, di mana wisatawan dapat menyaksikan langsung proses sangrai. Integrasi antara pertanian organik dan ekowisata kopi diharapkan mampu memperkuat potensi ekonomi lokal sekaligus menjaga keberlanjutan lingkungan.
Diversifikasi Produk dan Inovasi Kemasan Pupuk Organik Granular dari Limbah Kotoran Kambing untuk Meningkatkan Daya Saing Petani Desa Karangharjo Khozin, Mohammad Nur; Aultavia, Reza Novita; Alfarizi, Zulfikar Ahmad; Soeparjono, Sigit; Habriantono, Bakhroini; Wagiyana; Soeharto; Alfarisy, Fariz Kustiawan; Purnamasari, Listya
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 3 (2025): Juli-September 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i3.12845

Abstract

The problem of fertilizer scarcity and the high cost of chemical fertilizers are major challenges for farmers in Karangharjo Village, Silo District, Jember Regency. This community service program aims to increase the competitiveness of local products through product diversification and packaging innovation of granular organic fertilizer made from goat manure waste with the addition of Trichoderma sp. The implementation method includes socialization and education, discussion forums, granular organic fertilizer product diversification activities, introduction and demonstration of product packaging. The results of the activity show an increase in farmers' knowledge and skills in utilizing livestock waste into quality fertilizer packaged in economical sizes. This innovation not only overcomes fertilizer limitations, but also opens new economic opportunities and strengthens the competitiveness of organic fertilizer products in a sustainable manner. This activity is well received by farmers and is expected to continue.