Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Tangible Journal

Kinerja BUMD Air Minum: Studi Komprehensif atas Kebijakan Tarif, Motivasi Finansial, Tingkat Kehilangan Air, dan Jumlah Pelanggan Erwinsyah, Erwinsyah; Gunarsa, Arif; Mappanyukki, Andi
Tangible Journal Vol. 10 No. 1 (2025): Vol.10 No.1, Juni 2025
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) STIE Tri Dharma Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53654/tangible.v10i1.618

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kebijakan tarif, motivasi finansial, tingkat kehilangan air, dan jumlah pelanggan terhadap kinerja Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) air minum. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan analisis jalur menggunakan perangkat lunak WarpPLS 8.0. Data dikumpulkan melalui survei dan dianalisis untuk menguji hubungan antar variabel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kebijakan tarif berpengaruh signifikan terhadap kinerja BUMD, demikian pula motivasi finansial dan tingkat kehilangan air yang juga memiliki pengaruh signifikan. Namun, jumlah pelanggan tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja BUMD. Implikasi dari penelitian ini adalah perlunya penguatan kebijakan tarif yang tepat dan peningkatan motivasi finansial serta pengelolaan kehilangan air untuk meningkatkan kinerja BUMD secara optimal.
Co-Authors Abni, Dinda Rahmah Aksan, Muhammad Ali Akbar Amir, Kartika Sari Amiruddin Amiruddin Anas, Mutiara Andini, Febri Tri Anggraeni, Marisa Anggraini, Olivia Anipah, Anipah Anjelita, Kamila Aprilia, Alya Ari Ramadhan, Ari Asmeriyani, Asmeriyani Astrina Nur Inayah Ayunir, Anggi Firdha Aziza, Aziza Basri, Fitrah betty betty Bintang C. H. Simangunsong BONAR M. SINAGA Chatarina Umbul Wahyuni Darwin, Ramdan Dormina, Dormina Efrizal, M. Dicky Fadila, Rifka Fatimah, Martha Trya Femilia Zahra Fikry Karim Gunarsa, Arif H. Mukran Roni, H. Mukran Harianto Harianto Haryono, Iranita Hermanto, M. Heru Suprapto Husna, Nur Ilham Ilham Iskandar Iskandar Jemakmun, Jemakmun Juanda, Rendy Julike, Katarina Laksono, Rudy Dwi Latifah Sukmawati Yuniar Linggom, Tampak Lubis, Yeni Maghfirawati, Okti Mappanyukki, Andi Marinawati Ginting Martawinarti, RTS Netisa Masruddin Meldawati, Lucyani Miftahul Jannah Muhammad Afif Muhammad Iqbal Mustamin Mustamin Nabila, Nur Nadhira Afdalia, Nadhira Nayla Rosa, Az-Zahra Nicky Nur, Muhammad Ningsih, Kartina Eka Ningsih, Nurhayati Nover, Johanes Lan Padapi, Astrini Pairi, Agus Palinggi, Yonathan Pordaningsih, Reny Prasetya, Rifki Dwi Putra, Yosua Angkasa Putri Irwanti Sari Raden Mohamad Herdian Bhakti Regina Regina Riama, Apni Romadhasari, Catur Romadhona, Beny Rosdawati, Rosdawati Rosyad, Farlin Rukmelia, Rukmelia S, Syahruddin Saleh, Fadli Moh Samsinar Samsinar Sari, Anggun Sari, Katmi Siti Ulfah Sugeng Raharjo Suryadi Imran, Suryadi Syafiruddin, Syafiruddin Syahrudin Syahrudin, Syahrudin Syamsiar, Syamsiar Tamsir Ariyadi Tantiana, Eva Tri Andini, Febri Tri Wahyuni Vira, Natalin Wildan, Ahmad Chairun Wirnita, Wirnita YS, Al Adzim Yusmahendra, Devi Yusriani Nasution Zulaikha, Izni