Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial

ANALISIS HUKUM PERLINDUNGAN SAKSI DALAM TINDAK PIDANA KORUPSI PADA TINGKAT PENYIDIKAN Ismayani, Ismayani; Puad Tarigan, Syaipul
NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial Vol 11, No 5 (2024): NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jips.v11i5.2024.2169-2187

Abstract

Saksi memiliki posisi yang sangat penting dan strategis, namun hal ini juga membuatnya rentan terhadap situasi sulit dan berisiko tinggi. Khususnya sebagai saksi dalam kasus korupsi, yang termasuk dalam kategori kejahatan serius, posisi saksi menjadi sangat rawan terhadap ancaman dan intimidasi, baik selama proses penyelidikan hingga persidangan. Tindak pidana korupsi sering melibatkan individu dengan kekuasaan dan posisi penting di pemerintahan, yang dapat menyalahgunakan kekuasaannya untuk menekan atau membahayakan saksi. Penelitian ini menggunakan metode penelitian hukum normatif dengan pendekatan hukum konseptual dan perundang-undangan. Sumber hukum yang digunakan meliputi bahan hukum primer, sekunder, serta bahan non-hukum. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses perlindungan terhadap saksi pelapor dalam kasus korupsi dilakukan dengan menyamarkan atau merahasiakan identitas saksi pelapor untuk memberikan rasa aman bagi saksi, keluarganya, serta asetnya. Namun, perlindungan ini belum optimal. Hambatan dalam pelaksanaan perlindungan hukum terhadap saksi pelapor meliputi kurangnya fasilitas dan infrastruktur yang memadai, kelemahan dalam regulasi Undang-Undang LPSK, minimnya sosialisasi tentang perlindungan hukum bagi saksi dan korban, serta inkonsistensi dalam penerapan sistem perlindungan yang diatur oleh Undang-Undang LPSK
Co-Authors Abdul Kadir Achmad Asrori Adhawati, Laela Alwi Fahruzy Nasution Andrei Ramani Annisa, Widya Apriliani, Lilik Ayu Aprilliyanti, Dini Aziza Arizmayadi, M. Yusran Auliya, Lana Auralia, Feby Angel Bawazier, Kamila Fihir Br. Bangun, Nirwana Chairina Chairina, Chairina Chandri, Dining Aidil Dedi Sahputra Napitupulu, Dedi Sahputra DEWI SARTIKA Elanda, Yochi Eliyawati Eliyawati Erma, Zetria Esther, July Fahrul Rizal, Fahrul Faqrurrowzi, Lendra Fatin Nadifa Tarigan Fauzah Cholashotul I’anah Harahap, Syaiful Hasibuan, Uli Makmun Hayati, Winta Herlina Manullang HIKMAH, RAUDATUL Ingan Mahuli, Jenda Jayanti Dian Eka Sari, Jayanti Dian Karma, I Nyoman Latifah, Lailatul Ludvia, Istidamatul Lumban Batu, Fider M. Nasor, M. Mahdi Mahdi, Mahdi Mahuli, Jenda Ingan Misdawati, Misdawati Muhlizar, Muhlizar Mursal Aziz Nasution, Ridwan Naura, Diah Ayu Nazlah Syahaf Nasution nur subiantoro Nurbayanti, Elya Sri Nurmayana, Nurmayana Nursakinah Annisa Lutfin Parinduri, Ramadha Yanti Prayoghi, M. Satrio Priono, Joko Puad Tarigan, Syaipul Rachmah Indawati Rahmaniah, Rahmaniah Ratmawati Malaka RINI RINI Riris Diana Rachmayanti Riswari, Aninditya Ardhana Rizki, Ainur Robiyanti, Dewi Saharani, Della Putri Sahid, Muhammad Salahuddin Salahuddin Samah, Eri Sibuea, Nunti Siti Aminah Hasibuan Susiana, Ilta Syaiful Khoiri Harahap Tanjung, Ali Mukti Tanjung, Yulia Tiara Taufika Hidayati Teja Rinanda Tulim, Anto Yasutome, Takako Yulianti, Anysiah Elly Yulkarnaini Siregar Yusri Yusri Yusuf Hanafi Yusuf Hanafi Pasaribu