Claim Missing Document
Check
Articles

ANALISIS KINERJA SIMPANG APILL MENGGUNAKAN METODE PKJI 2014 (STUDI KASUS : SIMPANG APILL JALAN MT. HARYONO – JALAN MAYJEN PANJAITAN – JALAN SOEKARNO HATTA LOWOKWARU, KOTA MALANG) Pramesty, Dihar Alfian; Pranoto, Pranoto; Al Ansyorie, Mohammad Musthofa
Jurnal Inovasi Teknologi dan Edukasi Teknik Vol. 4 No. 6 (2024)
Publisher : Universitas Ngeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um068.v4.i6.2024.3

Abstract

Abstrak: Simpang Jalan MT. Haryono – Jalan Mayjen Panjaitan – Jalan Soekarno Hatta Lowokwaru, Kota Malang mempunyai tingkat kepadatan yang tinggi terutama pada jam puncak, hal ini terlihat dari panjang antrian. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kinerja simpang kondisi eksisting dan 5 (lima) tahun mendatang, serta memberikan rekomendasi perbaikan peningkatan kinerja simpang lima tahun yang akan datang. Metode perhitungan analisis yang digunakan adalah metode Pedoman Kapasitas Jalan Indonesia (PKJI 2014). Data primer pada penelitian ini adalah volume lalu lintas, kondisi geometrik simpang, kondisi lingkungan simpang, dan waktu siklus. Sedangkan data sekunder pada penelitian ini adalah data jumlah penduduk dan data pertumbuhan kendaraan. pengambilan data dilakukan dua hari kerja dan dua hari libur. Hasil analisis kinerja menunjukan bahwa nilai tundaan (T) tertinggi eksisting (tahun 2023) pada hari kerja adalah 217 det/skr dengan tingkat pelayanan (LOS) F dan pada hari libur 182 det/skr dengan LOS F. untuk kinerja lalu lintas lima tahun mendatang (tahun 2028) nilai T tertinggi pada hari kerja adalah 241 det/skr dengan LOS F dan hari libur 209 det/skr dengan LOS F. Untuk meningkatkan kinerja lalu lintas pada simpang dilakukan alternatif perbaikan yaitu pelebaran geometrik dan perubahan fase sinyal yang menghasilkan T tertinggi lima tahun mendatang pada hari kerja 23 det/skr dengan LOS C dan hari libur 26 det/skr dengan LOS D.
Pemodelan Pemilihan Moda Transportasi (Studi Kasus: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Malang) Rahardjo, Boedi; Yulianti, Monica; Pranoto, Pranoto
MEDIA KOMUNIKASI TEKNIK SIPIL Volume 29, Nomor 1, JULI 2023
Publisher : Department of Civil Engineering, Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14710/mkts.v29i1.54387

Abstract

A traveler will consider many things in choosing a mode because the availability of transportation modes is variated. The traveler's characteristics, the trip's characteristics, and the facilities of transportation mode characteristics can influence a person's decision in choosing a mode. The study of the selection of modes of transportation to campus by students, lecturers, and other workers at the Faculty of Economics and Business, State University of Malang, aims to describe the characteristics of mode users and determine the mode selection models to go to campus. This study used a descriptive analysis method to determine the characteristics of mode users and the binomial difference logit method for modeling transportation. The results of the study showed that five factors are most influential in choosing a mode between private transportation and public transportation at the Faculty of Economics and Business, the State University of Malang, namely ownership of a driving license, travel distance, the comfort of transportation, the safety of transportation, and availability of transportation which produces a regression model UKP – KU = -11.480 + 4.045 (X7) – 1.263 (X8) + 5.102 (X11) + 2.302 (X12) + 5.693 (X14). This model has an R2 value of 0.743 and a classification plot of 0.927. From the results of the modeling equation, the probability value of mode selection for private transportation is 0.997. In contrast, public transportation gets a probability value of 0.003.
Implementasi Sumur Resapan untuk Meningkatkan Drainase Perumahan Dirgantara Permai Siswanto, Henri; Pranoto, Pranoto; Supriyanto, Bambang; Djatmiko, Bambang; Rahardjo, Boedi
JAST : Jurnal Aplikasi Sains dan Teknologi Vol 7, No 1 (2023): EDISI JUNI 2023
Publisher : Universitas Tribhuwana Tunggadewi Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33366/jast.v7i1.4449

Abstract

Many housing estates experience drainage problems, as a result of these drainage problems can be in the form of unpleasant odors, dirty and can be a medium for mosquitoes to grow. This also happened in the housing of Dirgantara Permai, Malang City. One of the efforts that can be done is improving drainage by building infiltration wells. Infiltration wells are implemented in the form of infiltration wells designed with the ability to absorb water according to local soil conditions. The results obtained from the implementation of infiltration wells are the better the drainage environment, the environment is cleaner and there is no bad smell.ABSTRAKBanyak Perumahan mengalami permasalahan drainase, akibat dari permasalahan drainase ini dapat berupa bau tidak sedap, kotor dan dapat menjadi media berkembangnya nyamuk. Hal ini juga terjadi di Perumahan Dirgantara Permai Kota Malang. Salah satu usaha yang dapat dilakukan adalah perbaikan drainase dengan pembangunan sumur resapan. Tujuan pengabdian ini adalah mengimplementasikan sumur resapan untuk meningkatkan drainase lingkungan. Sumur resapan yang diimplementasikan berupa sumur resapan yang didesain dengan kemampuan meresapkan air sesuai kondisi tanah setempat. Hasil didapat dari implementasi sumur resapan adalah lingkungan semakin baik drainasenya, lingkungan lebih bersih dan tidak ada bau tidak sedap.
EVALUASI STRUKTUR DERMAGA KAISON AKIBAT RENCANA PENGEMBANGAN PELABUHAN Nurahida, Ika Salsabila; Pranoto, Pranoto; Suraji, Aji
Prosidia Widya Saintek Vol. 3 No. 2 (2024)
Publisher : Universitas Widyagama Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Negara Indonesia sebagian besar berupa lautan, sehingga Indonesia memerlukan pelabuhan sebagai saran penunjang pertumbuhan ekonomi. Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya merupakan pelabuhan dengan wilayah yang strategis dengan dikukung daerah hinterland Jawa Timur. Seiring meningkatnya pertumbuhan ekonomi maka PT Pelindo III melakukan penataan ruang bongkar muat dan klasterisasi pada beberapa dermaga. Salah satu dermaga yang mengalami klasterisasi adalah dermaga X dimana dulu dermaga X adalah dermaga yang menangani muatan general cargo menjadi dermaga multipurpose. Sehingga dermaga X akan mengalami pengembangan seperti yang direncanakan, yaitu peningkatan bobot kapal yang ditambat sesuai dengan stabilitas struktur kapal yang dapat ditambat agar struktur kaison tetap aman, yaitu kapal container 10.000 DWT. Namun, tetap perlu dilakukan perkuatan terhadap struktur kaison dikarenakan terjadi pengerukan. Struktur dermaga X menggunakan kaison, sehingga perlu dilakukan evaluasi terhadap stabilitas eksternal dan kapasitan elemen struktur dermaga itu sendiri. Berdasarkan hasil evaluasi, untuk stabilitas eksternal struktur dermaga masih memenuhi, namun untuk kapasitas elemen struktur dermaga kaison tidak memenuhi, sehingga diperlukan rencana perkuatan kedepannya. Rekomendasi perkuatan yang diusulkan adalah penambahan elemn struktur dinding pengaku di tengah bentang atau dermaga baru didepan struktur dermaga eksisting.
EVALUASI KINERJA SIMPANG 4 MERGAN KOTA MALANG Prabowo, Prabowo; Pranoto, Pranoto; Suraji, Aji
Prosidia Widya Saintek Vol. 3 No. 2 (2024)
Publisher : Universitas Widyagama Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Simpang 4 Mergan Kota Malang merupakan jalan alternatif penghubung lalu lintas dari sisi selatan menuju pusat kota Malang, sehingga sering mengalami kondisi lalu lintas yang ramai dan terjadi tundaan pada simpang. Berdasarkan hal tersebut maka diperlukan sebuah kajian analisis kinerja simpang. Tujuan penelitian ini adalah mengevaluasi kinerja simpang dan mengidentifikasi langkah-langkah rekayasa lalu lintas yang sesuai untuk menawarkan solusi potensial dalam mengatasi kemacetan lalu lintas. Metode pengambilan data dilakukan melalui survei langsung dan kajian literatur, sementara analisis menggunakan metode Manual Kapasitas Jalan Indonesia (MKJI) 1997. Hasil analisis menunjukkan bahwa kaki simpang dari arah Mergan Lori memiliki nilai derajat kejenuhan (DS) sebesar 1,37 dengan Level of Service (LoS) kategori F. Kaki simpang ini memiliki lebar 5 meter dengan kondisi kiri-kanan jalan yang sulit untuk diperlebar. Rekomendasi yang diajukan adalah menjadikan Jalan Mergan Lori satu arah. Dengan perubahan ini, kinerja simpang dari arah Mergan Lori akan menurun dari 1,37 menjadi 0,54, dan DS kaki simpang Jalan Langsep akan menurun dari 0,76 menjadi 0,3. Hasil perhitungan nilai tundaan rata – rata setelah dilakukan perubahan menjadi 1 arah menjadi 10 detik/smp dari sebelumnya 161 det/smp. Implementasi rekomendasi ini diharapkan dapat mengoptimalkan kinerja Simpang 4 Mergan secara keseluruhan dan mengurangi kemacetan lalu lintas.
Fintech Remittance Syariah : The Solution of Collection Ziswaf Overseas Pati, Umi Khaerah; Tejomurti, Kukuh; Pujiyono, Pujiyono; Pranoto, Pranoto
Brawijaya Law Journal Vol. 8 No. 2 (2021): State Administration Role in Establishing Constitutional Obligation
Publisher : Faculty of Law, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/ub.blj.2021.008.02.07

Abstract

Indonesian National Amil Zakat Board (BAZNAS) has collaborated with the largest and popular Indonesian payment gateways, e-commerce and crowdfunding fintechs such as ovo, Gojek, Kitabisa.com, Tokopedia.com etc. to optimize the collection of Islamic social funds like  Zakah,  infaq (charity spending), waqf (endowment) and sadaqah (voluntary charity) or usually called ZISWAF by depositing Rupiah currency into the e-wallet platform. However, fundraising cross-border ZISWAF stated in Article 16 Law No. 23/2011 on Zakat Management is carried out by Baznas by forming UPZ representatives of the Republic of Indonesia abroad. The power of fintech that might be operated on global scale can be an alternative for ZISWAF international friendly transfers. Based on the Islamic Finance News (IFN) report, as many as 142 Islamic fintechs are available worldwide. Islamic FinTech offers the opportunity to become more applicable to a global Muslims. This article is a normative economic analysis on the basis of secondary data, this study found that the potential for raising ZISWAF funds across several countries is very large especially in countries with many immigrants from Indonesia through international types of fintech services such as remittances and payments that has allowed or collaborated with Bank Indonesia.
TINJAUAN HUKUM PEMBIAYAAN: PERAN PERUSAHAAN ASURANSI SINARMAS TERHADAP LESSOR DAN LESSEE DALAM SEWA GUNA USAHA Sauzan Vidya Rastratama Mitra; Pranoto, Pranoto
Causa: Jurnal Hukum dan Kewarganegaraan Vol. 7 No. 10 (2024): Causa: Jurnal Hukum dan Kewarganegaraan
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.3783/causa.v7i10.7106

Abstract

Dalam dunia bisnis hukum pembiayaan, tentunya kita tidak asing dengan istilah leasing. Leasing merupakan sistem perjanjian Dimana bentuk perjanjia sewa menyewa dimana satu pihak (lessor) menyewakan suatu asset atau barang modal kepada pihak lain (lesse) dalam jangka waktu yang telah disepakati sehingga nantinya lesse mempunyai beberapa pilihan yaitu dapat mengembalikan barang, memperpanjang kontrak sewa, ataupun membeli barang tersebut dengan harga yang akan disepakati. Disinilah peran perusahaan asuransi muncul, asuransi akan berperan penting dalam perlindungan asset serta mengurangi resiko atas kerugian yang timbul selama masa sewa berlangsung. Dalam kegiatan sewa guna usaha ini tidak akan terlepas dari kemungkinan resiko kecelakaan, pencurian, atau kerusakan barang yang disewakan. Dengan adanya asuransi ini penyewa akan memiliki rasa aman dan tenang dalam menjalankan aktivitas atas barang yang disewanya. Oleh karena itu dalam penulisan ini penulis akan membahas terkait bagaimana peran Asuransi Sinarmas sebagai pihak yang terlibat dalam sewa guna usaha.
PEMODELAN KEBUTUHAN RUANG PARKIR TEMPAT IBADAH (Studi Kasus: Masjid di Sekitar Kampus Kota Malang) Adi Saputra, Fuad; Pranoto, Pranoto; Bambang Revantoro, Nemesius
BANGUNAN Vol 29, No 2 (2024): BANGUNAN EDISI OKTOBER
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um071v29i22024p131-142

Abstract

Masalah parkir di Kota Malang kini telah tumbuh menjadi isu yang serius, terbatasnya lahan pada pusat kegiatan tempat ibadah menjadi masalah yang secara tidak langsung berdampak pada ketersediaan lahan parkir. Sebagian besar Masjid yang berada di sekitar kampus Kota Malang tidak mampu menampung jumlah kendaraan yang parkir, sehingga banyak kendaraan yang parkir di bahu jalan (on street parking). Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan karakteristik pengguna parkir dan karakteristik parkir, serta memodelkan kebutuhan parkir pada Masjid di sekitar Kampus Kota Malang. Dalam penelitian ini dilakukan analisis data menggunakan analisis deskriptif kuantitatif untuk karakteristik pengguna parkir dan karakteristik parkir, kemudian dilakukan analisis regresi untuk pemodelan kebutuhan parkir. Hasil penelitian menunjukkan karakteristik pengguna parkir Masjid di Kota Malang didominasi pada usia 17-25 tahun, jenis kelamin laki-laki, jenis pekerjaan pelajar/mahasiswa, jarak tempat tinggal 1–5 km, dan waktu berkunjung pada pukul 11.01–12.00 WIB dengan berjalan kaki. Karakteristik parkir Masjid di Kota Malang untuk rata-rata volume parkir Masjid adalah 146 kendaraan sepeda motor dan 28 kendaraan mobil, akumulasi parkir tertinggi terjadi pada jam puncak 11.55 - 12.00 WIB dengan jumlah 303 kendaraan sepeda motor dan 64 kendaraan mobil, durasi parkir sepeda motor dan mobil pada rentang waktu 31-45 menit, dan indeks parkir rata-rata motor sebesar 285,83 persen dan mobil sebesar 439 persen atau >100 persen yang artinya bahwa tempat parkir tersebut mengalami masalah. Model kebutuhan parkir untuk sepeda motor variabel berpengaruh jumlah jamaah (X2) menghasilkan persamaan Y = 23,538 + 0,500 X2 - 0,001 X22 dan nilai R Square = 0,973. Untuk model mobil variabel yang berpengaruh jumlah jamaah (X2) menghasilkan persamaan Y = 1,034 X20,813 dan nilai R Square = 0,922.
Forming conservation ambassadors: an education and training-based hr development program at semarang zoo Lahagu, Aristo; Pranoto, Pranoto
International Journal on Social Science, Economics and Art Vol. 14 No. 3 (2024): Nov: Social Science, And Economics
Publisher : Institute of Computer Science (IOCS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35335/ijosea.v14i3.646

Abstract

The management of Semarang Zoo has taken significant steps to improve the quality of services and conservation through the impact of the development and implementation of more modern and inclusive Human Resource management practices. This study presents an observational analysis of how the organizational structure, jobdesk, job requirements, planning and assessment of human resource performance, recruitment process, and human resource problems in Semarang Zoo are present. The research method used is an ethmomethodological approach that involves observation, interviews, and in-depth understanding and interaction regarding Human Resource Management at the destination. The results show that Semarang Zoo has a structure and jobdesk with the aim that the zoo can be managed into a recreational place that has conservation and educational value. Employee characteristics play an important role, there are job opportunities that offer a degree of flexibility depending on the size of the risk. Decisions are not just black on white, but depend on employee experience. Planning and assessing Human Resources performance are also carried out to anticipate problems that will occur in the future. However, the problems that arise can be solved because there are suitable solutions to overcome them. The reference at Semarang Zoo is reflected through the existence of structured management procedures. Knowledge of this is important in the development of conceptual and sustainable tourism management.
Improving the resilience of sorake beach destination: an integrated education and training program to balance the impact of foreign tourist visits Waruwu, Agustinus; Pranoto, Pranoto
International Journal on Social Science, Economics and Art Vol. 14 No. 3 (2024): Nov: Social Science, And Economics
Publisher : Institute of Computer Science (IOCS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35335/ijosea.v14i3.647

Abstract

Sorake Beach is one of the tourist destinations with the main attraction is marine tourism which if managed with good management can attract many foreign tourists, especially tourists who like to do marine activities. The arrival of foreign tourists brings positive and negative impacts. In this research, the impact of tourism on the economic, socio-cultural and environmental conditions is explored so that the real conditions can be known and then compiled into a sustainable tourism destination development plan. The research was conducted using a qualitative method using data collection techniques in the form of observation, interviews, documentation and library literacy to explore the true conditions in the research. The result of the research is the documentation of data on the impact of tourism on economic, socio-cultural and environmental conditions in Sorake Beach. Furthermore, the data is used as the basis for the preparation of community education and training planning to increase the resilience of Sorake Beach tourist destinations.
Co-Authors Achmad Chaerul Muslim Adi Saputra, Fuad Afriadi, Fiqih Aji Suraji AL. SENTOT SUDARWANTO Ali Akbar Amilla, Agustin Kinthan Anang Ansyori Andyko, Mohammad Ari Handono Ramelan Arifin, Achmad Saiful Ashadi Bambang Djatmiko Bambang Revantoro, Nemesius Bambang Supriyanto Boedi Rahardjo Boedya Djatmika Calvin Oktaviano Adinugraha, Calvin Oktaviano Chyntia Damayanti Darmanijati, Maria Roosa Srah Desi Suci Handayani Dewi, Idah Kusuma Dian Endah Kusuma Astuti, Dian Endah Dwijaningtyas, Srinata Evi Widowati Galih Syahdandi, Alviando GULO, Sokhimano Haniek Listyorini Harlita Harlita HARRIS, Erna Haryono Haryono Henri Siswanto Hidayat, Sarrah Jessica Hilda Yuwafi Nikmah Ibnu Rois Ika Salsabila Nurahida Inayati Inayati ITOK DWI KURNIAWAN Kukuh Tejomurti, Kukuh Kundori Kurniawan, Eka Yudha Kurniawaty, Erlita Kusnul Khotimah LAHAGU, Agusman Lahagu, Aristo LEDEWARA, Kornelia Esyi Livansyah, Angel MAULIDHIYA, Adisti Muhadisin, Muhadisin Muhammad Aris Ichwanto Mulyanto Mulyanto Mundilarno Mundilarno, Mundilarno Najib Imanullah, Najib Najmuddin, Najmuddin Nina Mistriani Novina Eky Dianti Nur Amin Solikhah, Nur Amin Nurdina prasetyo Pati, Umi Khaerah Prabowo Prabowo Prabowo, Setyo Prabowo, Setyo Pramesty, Dihar Alfian Pujiyono Pujiyono Putri, Lailvie Cahyaning Rudi Prasetya Timur Saputra, Jumadil SARUMAHA, Kasdim Sauzan Vidya Rastratama Mitra Siswahyudi, Dwi Slamet Santosa Soehari, Hartoyo Sri Budiastuti SUBARA, Ari Sukrisno, Sukrisno Sunarto Sunarto Supriyanto, Sapto Triana Kusumaningsih Trisnanda, Raviendo Viola Malta Ramadhani Vita Ayu Kusuma Dewi Waruwu, Agustinus Wicaksono, Mochammad Hendy Wijanarko, Yudistiar Wintara, Jane Ayu Yulianti, Monica Zakki Adhliyati, Zakki Zamzami, R. Mohd.