Claim Missing Document
Check
Articles

PENGARUH PENDEKATAN RME TERHADAP KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS DAN KEPERCAYAAN DIRI SISWA Fariz, Irsyad Nur; Isrok'atun, I.; gusrayani, diah
Jurnal Pena Ilmiah Vol 2, No 1 (2017)
Publisher : Jurnal Pena Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jpi.v2i1.11211

Abstract

This research is held base on a thought that mathematical representation ability and self confidente can be improved by a good learning. There is one learning methode that suitable for mathematical representation ability and self confident improvement is RME approach.  This research is quasi experiment research that used nonequivalent control group design. The sample in this research is 5th grade student at SDN Cimalaka 1 as the experiment class and SDN Palasah as the control class. Instrument that used in this research is test for the result of learning, behavior scale, guidelines of teacher performance observation, and guidelines of student activity observation . This research has result with signification rate = 0,05 (5%) show that RME approach can improve mathematical representation ability and self confident. RME approach is better significantly then conventional approach  for  improving  mathematical representation ability and self confident of the students. There is positif relation between mathematical representation ability and self confident.
The Effect of Metronome Application for Stabilizing Tempo in Singing at Elementary School Utama, Aldi Rizki; Julia, Julia; Gusrayani, Diah
Jurnal Pena Ilmiah Vol 3, No 1 (2019)
Publisher : Jurnal Pena Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jpi.v3i1.18221

Abstract

One of the problems in singing at elementary school is the skill students of stabilizing tempo, when the tempo becomes an important because it is one of the main elements in singing. Application metronome become alternative solution that teachers can use as learning media to stabilize singing tempo. The study aims to determine the difference in student skills to stabilize the singing tempo in experimental classes and control classes. The design of this research is a quasi-experimental with non-equivalent design control group. The samples on this study were 30 students of experimental class and 30 students of the control class. The results showed, the grades of students in the experimental class increased from 41.3 to 80.0, the grades of the students  control grade from 46 to 61.3. However, based on statistical results, there are differences in improvements that show higher experimental class upgrades than the control class.
PENGARUH MODEL LEARNING CYCLE TERHADAP KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA SD KELAS IV PADA MATERI HUBUNGAN ANTARA SIFAT BAHAN DENGAN KEGUNAANNYA Nurbani, Destisari; Gusrayani, Diah; Jayadinata, Asep Kurnia
Jurnal Pena Ilmiah Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : Jurnal Pena Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23819/pi.v1i1.3301

Abstract

Keterampilan proses sains mengarahkan siswa untuk mengerjakan tidak hanya memahami. Learning cycle merupakan model pembelajaran yang mengarahkan siswa untuk berperan aktif dalam pembelajaran, mengeksplor pengetahuan awalnya, dan membuktikan sendiri kebenaran pengetahuan awal tersebut. Terlihat ada keterkaitan antara learning cycle dan keterampilan proses sains. Maka dari itu, penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh model learning cycle terhadap keterampilan proses sains siswa SD kelas IV dengan materi hubungan antara sifat bahan dengan kegunaannya. Metode yang digunakan yaitu metode eksperimen murni. Hasil penelitian menunjukkan pada kelas kontrol dan eskperimen terdapat peningkatan keterampilan proses sains siswa dengan nilai hasil uji beda dua rerata pre test dan post test masing-masing yaitu 0,000. Sedangkan, hasil uji beda dua rerata nilai post test kelas eksperimen dan kontrol menunjukkan nilai 0,828. Kesimpulannya, tidak terdapat perbedaan peningkatan keterampilan proses sains siswa yang mengikuti pembelajaran konvensional dengan peningkatan keterampilan proses sains siswa yang mengikuti pembelajaran menggunakan model learning cycle.Kata Kunci : Model learning cycle, pembelajaran konvensional, keterampilan proses sains.
Kajian Bibliometrik Tentang Tempo dalam Musik (Studi Literatur dari Tahun 2010-2019) Angnugrahaeny, Harmonic Juniar; Julia, Julia; Gusrayani, Diah
Jurnal Pena Ilmiah Vol 3, No 2 (2020)
Publisher : Jurnal Pena Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jpi.v3i2.26583

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kajian bibliometrik tempo dalam musik yang telah dipublikasikan dan telah terindeks oleh scopus dalam kurun waktu dari 2010-2019. Analisis penelitian ini dilakukan secara terstruktur dengan mencakup lima tahap: (1) pencarian metadata melalui software PoP; (2) penyaringan artikel yang akan digunakan dalam analisis bibliometrik; (3) penggarapan dan penyelesaian metadata artikel; (4) mengerjakan analisis bibliometrik melalui software VOSviewer; (5) mengerjakan analisis bibliometrik melalui GPSvisualizer dan Maps.co. Terdapat lima hasil temuan dari analisis bibliometrik: (1) kata kunci penulis yang paling banyak digunakan adalah musik, tempo dan musik tempo; (2) perkembangan publikasi yang menunjukkan bahwa setiap tahunnya mengalami kenaikan dan penurunan; (3) istilah judul yang paling banyak dipakai adalah musik, tempo dan efek; (4) istilah abstrak yang paling banyak digunakan adalah musik, efek dan belajar; (5) negara yang paling banyak berkontribusi dalam penelitian tempo dalam musik adalah United Kingdom.
PENERAPAN PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK TERHADAP BERPIKIR KREATIF SISWA KELAS V PADA MATERI SIKLUS AIR Cahyaningsih, Ratna Dila; Sujana, Atep; Gusrayani, Diah
Jurnal Pena Ilmiah Vol 3, No 1 (2019)
Publisher : Jurnal Pena Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jpi.v3i1.18886

Abstract

IPA merupakan salahsatu proses dalam pembentukan tingkah laku guna mengarahkan siswa agar berkompeten dalam menyelesaikan permasalahan secara proses ilmiah. Oleh karena itu, siswa harus memiliki keterampilan berpikir kreatif. Namun, keterampilan berpikir kreatif siswa masih tergolong rendah, sehingga digunakanlah pembelajaran berbasis proyek. Tujuan penelitian adalah mengetahui pengaruh pembelajaran berbasis proyek terhadap keterampilan berpikir kreatif. Desain penelitian adalah kuasi eksperimen menggunakan nonequivalent control group design. Populasi dalam penelitian adalah seluruh siswa kelas V SD se-Kecamatan Kramatmulya. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian menggunakan teknik purposive sampling dengan SDN II Ragawacana sebagai kelas eksperimen serta SDN Pajambon sebagai kelas kontrol. Instrumen dalam penelitian ini adalah tes berupa tes keterampilan berpikir kreatif serta non tes berupa observasi kinerja guru, observasi aktivitas siswa, catatan lapangan. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa pembelajaran berbasis proyek berpengaruh positif terhadap peningkatan keterampilan berpikir kreatif siswa secara signifikan, dengan nilai rata-rata gain sebesar 0,329. Sementara pada pembelajaran konvensional, nilai rata-rata gain sebesar 0,150. Sehingga, pembelajaran berbasis proyek lebih baik daripada pembelajaran konvensional dalam meningkatkan keterampilan berpikir kreatif siswa.
Kreativitas Siswa dalam Menciptakan Gerakan Tari Bertema Binatang: Sebuah Action Research Nur Yudiasari, Hesti; Julia, J; Gusrayani, Diah
Jurnal Pena Ilmiah Vol 3, No 2 (2020)
Publisher : Jurnal Pena Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jpi.v3i2.26687

Abstract

Tingginya antusias siswa terhadap seni tari namun kurang terfasilitasi sehingga mengakibatkan kurangnya pengetahuan dan pengalaman siswa dalam menciptakan sebuah gerakan tari terutama tari bertema seperti tarian bertema binatang yang sesuai dengan umur siswa. Tujuan penelitian iniyaitu siswa dapat membuat gerakan tari sendiri, melalui kreativitas siswa dalam menciptakan gerakan tari dengan beberapa tahapan-tahapan yang sudah dirancang dengan semenarik mungkin. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan desain penelitian Action Research. Subjek dalam penelitian ini siswa kelas empat dengan jumlah enam orang siswa perempuan dari sekolah yang sama. Penelitian ini dilaksanakan di daerah solokanjeruk. Sumber data yang diambil berasal dari wawancara, angket, dan observasi. Hasil penelitian ini menjelaskan kreativitas siswa terlihat sangat baik, dilihat dari siswa menciptakan gerakan yang sangat kreatif, siswa lebih mudah menciptakan gerakan tari bertema binatang dan siswa merasa membuat gerakan tari sangat menyenangkan. 
Kajian Bibliometrik Tentang Potensi Anak dalam Menggambar (Studi Literatur Kurun Waktu 2015-2019) Anjani, Cusni; Julia, J.; Gusrayani, Diah
Jurnal Pena Ilmiah Vol 3, No 2 (2020)
Publisher : Jurnal Pena Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jpi.v3i2.26537

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui informasi publikasi jurnal internasional yang terindeks melalui analisis serta pemvisualisasian tentang potensi anak dalam menggambar dari tahun 2015-2019. Jenis penelitian ini menggunakan analisis bibliometrik. Dimana hal tersebut disusun berdasarkan prosedur tahapan penelitian diantaranya; (1) menggunakan pencarian data jurnal melalui Scopus dengan menggunakan software Publish or Perish (PoP), (2) proses penyaringan artikel jurnal, (3) pemeriksaan serta melengkapi kelengkapan atribut data jurnal, (4) eksekusi gambaran analisis bibliometrik. Hasil penelitian menunjukan bahwa (1) tren publikasi paling banyak di tahun 2019 yaitu 97 publikasi. (2) kolaborasi penulis paling banyak dimiliki oleh Brandt, P.-Y dengan total 12 tautan. (3) kata yang paling banyak digunakan dalam judul adalah Drawing (total 172) dan Child (total 142). (4) kata kunci yang paling banyak digunakan adalah Drawing. (5) kata yang paling banyak digunakan dalam abstrak yaitu child, group, research, development, experience. (6) negara penyumbang publikasi terbanyak adalah United States.
Pengaruh Model TANDUR terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Pembelajaran IPS Agustina, Erry; Kurnia, Dadang; Gusrayani, Diah
Jurnal Pena Ilmiah Vol 3, No 1 (2019)
Publisher : Jurnal Pena Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jpi.v3i1.18779

Abstract

Social Sciences is directed at mastering competencies not only in their knowledge but in a creative, creative and independent culture of scientific thinking, TANDUR models are needed to help students who have difficulty in learning subject matter. The purpose of this study was to study the effect of the TANDUR model on students' critical thinking skills in social studies learning. This study used the experimental method with the design of the pretest-posttest control group. The study population was all fifth grade students of North Sumedang Elementary School with a sample of fifth grade students at Ketib elementary school as an experimental class and Padasuka IV elementary school as a control class. The conclusions of the research are: 1) Social studies learning using the TANDUR model can improve students 'thinking skills, 2) Social studies learning using the TANDUR model is significantly better in improving students' thinking skills using conventional learning.
Pembelajaran Bernyanyi pada Paduan Suara Sekolah Dasar Nengsih, Wina; Gusrayani, Diah; Julia, Julia
Jurnal Pena Ilmiah Vol 3, No 1 (2019)
Publisher : Jurnal Pena Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jpi.v3i1.18273

Abstract

Paduan suara adalah salah satu bagian penting dalam kegiatan upacara bendera. Hampir semua sekolah dasar memiliki masalah terkait paduan suara dalam menyanyikan lagu wajib dan Nasional. Dilaksanakannya penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses pembelajaran yang dilakukan oleh paduan suara. Studi kasus dipilih sebagai desain penelitian yang memiliki tujuan untuk menyelidiki dan menelusuri proses pembelajaran yang dilakukan paduan suara di sekolah. Proses pembelajaran bernyanyi merupakan fokus penelitian yang dipilih. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi, wawancara, dan catatan lapangan, sehingga diperoleh data yang memberikan gambaran mengenai pembelajaran bernyanyi yang dilakukan. Pelaksanaan pembelajaran dilakukan oleh paduan suara SDN Cimalaka I, proses pembelajarannya dilakukan dengan mempelajari materi yang diberikan oleh guru. Pembelajaran dilakukan dengan metode latihan yang ditunjang dengan media audio dan video. Penelitian ini dilakukan di sanggar SDN Cimalaka I, Kabupaten Sumedang. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, diperoleh beberapa temuan terkait dengan gambaran proses pembelajaran bernyanyi paduan suara sekolah dasar, kendala yang dialami, faktor pendukung berjalannya proses pembelajaran dan hasil belajar.
Analisis Kemampuan Membaca Pemahaman Siswa Berdasarkan Taksonomi Bloom Melalui Soal Teks Nonfiksi di Kelas V Azhari, Farkhani; Iswara, Prana Dwija; Gusrayani, Diah
Jurnal Pena Ilmiah Vol 4, No 1 (2021)
Publisher : Jurnal Pena Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jpi.v4i1.37963

Abstract

This study aims to determine how the level of students’ reading comprehension skills measured by Anderson revised BloomTaxonomy theory, difficulties faced by students, and solutions to these difficulties. The methode of this study is Descriptive Qualitative. Instrument of the study made by researcher and has been validated, that is : 2time test, questionnaire and interview. Subject of this study are student grade V in Kejaksan Elementry Schoold 2020/2021 academic. Concluded that reading skills the respond contence of the reading text on remember till understanding level included in  really good cathegory with 86 score of remembering and 86,5 of understanding,  on the applying level enough upper limit with 74,7 score and analizing till creating student have difficulty reading comprehension. The solutions from the these difficulties increasing the interest of reading, often read dictionary, give the direction how to find main sentence and main idea, also add illustration on the reading text.
Co-Authors Agustina, Erry Alawiah, Mila Alditia, Ade Yayang Tri Alfazr, Asep Saiful Ali Ismail Amalina, Risma Amelia, Siska Dwi Angnugrahaeny, Harmonic Juniar Anjani, Cusni Aprianti, Eka Aprilia, Nia Ardiana, Nana Atep Sujana Atori, Agiantini Malida Atun, Isrok' Aulia, Nisa Azhari, Biantica Rena Azhari, Farkhani Badar, Rohmatun Nurul Br Purba, Tria Kabrina Cahyaningsih, Ratna Dila Dadan Djuanda, Dadan Dadang Kurnia, Dadang Darusman, Hera Haerunisa Deschuri, Cani Devi Yuniar Dinda Melinda Ely Fitriani Fariz, Irsyad Nur Fatmawati, Yani Fikri, Annida Nurul Fithriya Rachmaali, Farah Fitriani, Ely Gajalba, Nurul Lubna Handini, Dea Hidayah, Syaeful Inaydamariny, Annisa Indriani, Feby Indriani, Tanti Irawati, Riana Irawati, Riana Isrokatun Isrokatun J. Julia Jayadinata, Asep Kurnia Jayadinata, Asep Kurnia Julia Julia Julia, J Julia, J. Juwita, Tita Karimah, Anisa Fiola Karlina, Nindi Khairunnisa, Raden Ayu Sekar Arum Handayani Komalasari, Ala Kurniasih, Riska Dwi Kurniawan, Muhamad Arif Larawati, Intan Luky Adrianto M. Ilham Firdaus Marethania, Dhamaranthy Herdiani Margana, Denais Palestin Mariyana, Gina Maulana Maulana, Maulana Maulana, Aria Chandra Mellinda, Dewi Mufidah, Himmatul Naomi, Bezella Nengsih, Wina Nur Aulia, Siti Alawiah Nur Hanifah Nur Yudiasari, Hesti Nur’Azizah, Hani Nurbani, Destisari Nurdinah Hanifah Nurfitria, Novera Winanjar Nurhidayah, Linda Olisna, Olisna Prabowo, Eko Budi Prana Dwija Iswara, Prana Dwija Priatna, Yundara Ulfa Purwasih, Pupun Putriani, Puput Rana Gustian Nugraha, Rana Gustian Regina Lichteria Panjaitan, Regina Lichteria Respati, Ressa Rianti, Nur Amalia Riyani, Enok Rizki, Luthfi Muhamad Rizki, Nurul Fauziah Roningsih, Roningsih Rosalino, Sabilla Rukmana, Kusman Santika, Anggita Meidy Saptani, Aisya Azzahra Sari, Dwi Destiana Setyawaty, Putry Eka silaban, juwita priscila Subandi, Didi Sudarya, Suci Nur oktavia Sulaeman, Tigin Sunarya, Dede Tatang Sunarya, Dede Tatang Susi Lawati, Susi Suwarno, Ardhio Farzha Putra Pratama Syaripudin, Asep Syaripudin, Asep Tatang Muhtar, Tatang Tatang, Dede Tresnayani, Amelyandini Tumurun, Septiani Wahyu Utama, Aldi Rizki Utama, Muhammad Reva Wahyuni, Dini Novia Widianti, Tira Widyawati, Tiara Putri Wigena, Nezar Raksa Wilela, Mirna Yulinda, Nita Zahra, Candra Luthfita Zurhaida, Zurhaida