Claim Missing Document
Check
Articles

Analisis Kasus Perceraian pada masa Pandemi Covid-19 di Pengadilan Agama Bulukumba Kelas I B (Periode Januari 2019 s/d Agustus 2023) Hasram, Riskawati; Agus, Andi Aco; Suyitno, Imam
Ash-Shahabah : Jurnal Pendidikan dan Studi Islam Vol. 10 No. 2 (2024): Ash-Shahabah: Jurnal Pendidikan dan Studi Islam
Publisher : Fakultas Agama Islam Universitas Islam Makassar (UIM)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

RISKAWATI HASRAM. 2024. Analisis Kasus Perceraian pada masa Pandemi Covid-19 di Pengadilan Agama Bulukumba Kelas I B (Periode Januari 2019 s/d Agustus 2023). Skripsi Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Jurusan PPKn dan Hukum Fakultas Ilmu Sosial dan Hukum Universitas Negeri Makassar.Dibimbing oleh Andi Aco Agus dan Imam Suyitno. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) faktor empiris penyebab terjadinya perceraian (2) Upaya mediator dalam proses mediasi perceraian (3) Pertimbangan hakim dalam memutuskan perkara perceraian. Jenis Penelitian ini adalah penelitian kualitatif bersifat deskriptif, menggunakan dua sumber data yakni Sumber data primer (hakim, mediator, panitera) dan sumber data sekunder dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data menggunakan Triangulasi Sumber.Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Faktor empiris penyebab terjadinya perceraian di Pengadilan Agama Bulukumba yakni perselisihan dan pertengkaran terus menerus, faktor ekonomi dan faktor meninggalkan salah satu pihak (2) Upaya mediator dalam proses mediasi mencakup pemahaman metode mediasi, pemberian nasehat, memberikan pemahaman tentang dampak perceraian, dan pelaksanaan pertemuan terpisah (kaukus). Meskipun demikian, mediator dihadapkan pada kendala seperti ketidakhadiran salah satu pihak, konflik berkepanjangan, keinginan kuat untuk bercerai dan masalah bahasa. (3) Pertimbangan hakim dalam memutuskan perkara perceraian, yakni landasan hukum, alasan perceraian, bukti dan keterangan saksi. Kata Kunci: Pandemi Covid-19; Perceraian; Mediator; Hakim; Pengadilan Agama. 
PEMBENTUKAN KARAKTER NASIONALISME MELALUI PENANAMAN NILAI-NILAI MALAQBIQ PADA PESERTA DIDIK DI SMAN 1 TINAMBUNG Indah Permatasari; Rifdan, Rifdan; Agus, Andi Aco
Ash-Shahabah : Jurnal Pendidikan dan Studi Islam Vol. 10 No. 2 (2024): Ash-Shahabah: Jurnal Pendidikan dan Studi Islam
Publisher : Fakultas Agama Islam Universitas Islam Makassar (UIM)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to find out: (1) Civics teachers' efforts in the process of nationalism character building through the cultivation of malaqbiq values in students at SMAN 1 Tinambung. (2) The inhibiting factors in the process of nationalism character building through the cultivation of malaqbiq values in students at SMAN 1 Tinambung. This research is a qualitative research with descriptive qualitative approach, the type of data used in the research is the type of primary data and secondary data. Data collection techniques were obtained through interviews and documentation. Data analysis used is data reduction, data presentation and conclusion drawing.The results showed that (1) The efforts of Civics teachers in the process of building the character of nationalism through instilling malaqbiq values in students, consist of: (a) teacher example, (b) getting used to the application of malaqbiq values in the school environment, and (c) internalizing malaqbiq values in the learning process. (2) inhibiting factors consist of globalization and domicile of origin of students.
IMPLEMENTASI GOOD GOVERNANCE MENUJU TERWUJUDNYA NEGARA BEBAS KKN DI INDONESIA Agus, Andi Aco
Makassar Journal of Social Sciences Vol 4, No 1 (2015): Vol. 4. No. 1, 2015
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract: The existence of good governance or good governance are often called for in fact hail hail is still a dream and was limited to mere jargon. Indonesia should immediately awakened from a long hibernation. Revolution in every field should be done because every product produced only accommodate the interests of political parties, factions and groups of people. When it should be good governance should be a serious concern. Transparency can indeed be one solution, but whether it's enough just to achieve good governance. Good concept governances, the process of implementation of state power in implementing the provision of public goods and service called governance (government or governance), while the so-called best practices of good governance (good governance). In order for "good governance" can become a reality and create state fair, it takes the commitment and involvement of all stakeholders, namely the government and society. Good governance demands effective "alignement" (coordination) is good and the integrity, professional and work ethic and high moral. Thus the application of the concept of "good governance" in the administration of state government power is a challenge. The implementation of good governance is a major prerequisite for realizing the aspirations of the community in achieving the goals and ideals of the nation. In order that requires the development and implementation of appropriate systems of accountability, clear, and real so that the implementation of the government and development can take place in efficient, effective, clean and accountable and corruption-free
ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IMPLEMENTASI KEWENANGAN KEPALA DESA DALAM PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN YANG BERSIH Umar, Firman; Amin, Muhammad; Agus, Andi Aco
SUPREMASI: Jurnal Pemikiran, Penelitian Ilmu-ilmu Sosial, Hukum dan Pengajarannya Vol 19, No 2 (2024)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/supremasi.v19i2.61369

Abstract

Penelitian ini mengkaji implementasi kewenangan kepala desa dalam penyelenggaraan pemerintahan bersih di Desa Pattallassang, Kabupaten Gowa. Metode yang digunakan adalah penelitian hukum empiris dengan pendekatan hukum dan empiris. Hasilnya menunjukkan bahwa pengelolaan sumber daya anggaran desa, struktur birokrasi, dan partisipasi masyarakat mempengaruhi implementasi kewenangan kepala desa. Temuan ini menegaskan pentingnya pengelolaan anggaran desa yang transparan, struktur birokrasi yang efektif, dan partisipasi masyarakat yang aktif untuk tata kelola pemerintahan yang baik. Simpulannya, keterlibatan aktif masyarakat dan pengelolaan anggaran yang baik sangat penting dalam mencapai pemerintahan desa yang bersih dan efektif.
IBM Penyusunan Company Profile Untuk Penguatan Bisnis Badan Usaha Milik Desa Harapan Jaya Desa Padanglampe Kab. Pangkep Tenriwaru, Tenriwaru; Kalsum, Ummu; Agus, Andi Aco
Celebes Journal of Community Services Vol. 1 No. 2 (2022): Juny - November
Publisher : STIE Amkop Makassar, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/celeb.v1i2.291

Abstract

Sebagaimana diketahui, perilaku konsumen mengalami perubahan seiring waktu untuk menyesuaikan diri dengan perkembangan teknologi di era digital. Berbekal internet, Anda bisa mengembangkan bisnis dan menjangkau konsumen lebih luas. Jika dulu selebaran atau brosur digunakan untuk mempromosikan bisnis, maka kini kita hanya perlu membuat company profile perusahaan. Company profile memudahkan audiens menemukan bisnis kita. Dengan informasi yang lengkap dan tampilan menarik, company profile efektif meningkatkan kesadaran merek konsumen dan menjangkau klien potensial. Tanpa company profile, audiens tidak akan mendapatkan informasi detail terkait perusahaan, seperti nama jelas, lokasi, produk yang ditawarkan, sejarah perusahaan, prestasi, dan lainnya. Bumdes merupakan wadah yang menghimpun potensi desa menuju kemandirian dan kesejahteraan warga desa. Selama ini Bumdes Harapan Jaya sebagai mitra kami, dalam menjalankan bisnis layanan jasa belum menggunakan company profile sebagai alat promosi yang efektif. Hal ini disebabkan oleh belum difahaminya cara menyusun dan membuat serta apa manfaaatnya bagi pengembangan bisnis mereka. Disamping itu kendala pengelolaan manajemen usaha dan sistem akuntansi belum dilaksanakan dengan baik karena sumberdaya yang ada belum memiliki pengetahuan yang memadai. PKM yang kami lakukan berupaya untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang company profile sebagai penguatan bisnis Bumdes ditambah dengan pengetahuan mengenai manajemen usaha dan sistem akuntansi sederhana untuk Bumdes . diharapkan PKM ini memberikan tambahan pengetahuan dan keterampilan tentang company profile, menajemen usaha dan sistem akuntansi sehingga usaha Bumdes makin berkembang.
IMPLEMENTASI PERDA NO. 2 TAHUN 2008 TERHADAP PEMENUHAN HAK ANAK JALANAN DI KOTA MAKASSAR Awalia, Annisa Nurul; Hanafi, Nurharsyah Khaer; Agus, Andi Aco
Jurnal Tomalebbi Volume 12, Nomor 1 (Maret 2025)
Publisher : Jurusan Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

1) The mechanism for implementing the Makassar City Government Policy on the Fulfillment of the Rights of Street Children consists of 2 coachings, namely Prevention and Follow-up Development. Prevention Coaching consists of: a. Data Collection, b. Monitoring, Control, and Supervision, c. Socialization and Campaigns and Further Coaching consist of: a. Protection and Control at Any Time, b. Temporary Shelter, c. Initial Approach, Disclosure, and Problem Understanding (Assessment), and d. Social Assistance and Referral 2) The impact of the Makassar City Government's policies in fulfilling the rights of street children, namely: The influence of the Social Servies development program for street children has not shown optimal results so that street children are still carrying out activities on the streets. 3) Obstacles of the Makassar City Government in Fulfilling the Rights of Street Children include: Lack of Facilities and Infrastructure, Lack of Human Resources, Inadequate Budget, No Regulatory Updates, and Lack of Awareness of Street Children's Families and the Community.
ANALISIS FAKTOR PENYEBAB TINDAK KEKERASAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS I MAKASSAR Umar, Firman; Agus, Andi Aco; Haryuntika, Putri
Jurnal Tomalebbi Volume 12, Nomor 1 (Maret 2025)
Publisher : Jurusan Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1)Faktor-faktor empiris yang menyebabkan terjadinya tindak kekerasan di lembaga pemasyarakatan kelas I Makassar (2) Alasan terjadinya tindak kekerasan di lembaga pemasyarakatan kelas I Makassar (3) Upaya pihak lembaga pemasyarakatan dalam menangani tindak kekerasan di dalam lembaga pemasyarakatan Kelas I Makassar. Untuk mencapai tujuan tersebut maka peneliti menggunakan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan Dokumentasi. Dari hasil data yang di peroleh dalam penelitan ini menggunakan analisis data yaitu Reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Verifikasi, Hasil penelitian ini menunjukan bahwa (1) Faktor-faktor yang memicu kekerasan di Lapas Kelas I makassar, karena adanya (a) Kelabihan Kapasitas atau Kepadatan penghuni Lapas, (b) Kesalah Pahaman,(c)Utang Piutang dan Penggunaan HP,(d) Rasa Dendam,(e) Pengaruh Kelompok atau geng di dalam lapas yang merasa berkuasa. (2) Alasan terjadinya tindak kekerasan di dalam lapas kelas I makassar yaitu (a) Karena adanya Pengaruh dari Teman dan Lingkungan Lapas (b) Karena Pengaruh Individu atau Internal narapidana. (3) Upaya yang dilakukan oleh pihak Lapas dalam menangani tindak kekerasan di dalam lapas Kelas I makassar yaitu (a) Mningkatkan pengawasan dan keamanan lapas, (b) Sosialisasi Nilai-nilai Hak Asasi Manusia dan Keagamaan dalam Pembinaan Narapidana.
Community Legal Awareness On Environmental Conservation in Irrigation Channels in Palleko Village, Polongbangkeng Utara District, Takalar Regency Agus, Andi Aco; Nur, Ruslan Jabal; Zulfadli, Muhammad
Pinisi Business Administration Review Volume 4, Number 2, September 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/pbar.v4i2.37459

Abstract

This study aims to describe: (1) The legal knowledge of the people in Palleko Village on environmental conservation in irrigation canals, (2) Attitudes toward the legal behavior of the people in Palleko Village on environmental conservation in irrigation canals, (3) Efforts made by the Palleko Village Government in overcoming the problem of irrigation pollution. The number of respondents in this study was 30 people who lived in Palleko Village with random probability sampling, namely taking samples from the population randomly by taking into account the number of samples to generalize the sample to the population. The instruments used in this study were interview guide sheets and questionnaires. in the form of questionnaires, data collection procedures namely observation, interviews, and documentation. The data analysis used is to explain, describe, and describe according to the problem. Law Number 32 of 2009 concerning Environmental Protection and Management, (2) Based on the results of the questionnaire using the Likert scale, it shows that the attitude of the community's legal behavior towards environmental conservation is quite feasible with the percentage of 63.92%, (3) The efforts made by the Palleko Sub-District Government in overcoming the problem of environmental pollution are still not optimal, as evidenced by the lack of public facilities such as trash bins and government socialization that has not been evenly distributed to the public regarding the importance of environmental conservation.
PROSES PENYELESAIAN SENGKETA KONTRAK KREDIT PEMILIKAN RUMAH (KPR) ANTARA USER DENGAN PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) TBK Yuniarsih, Isma; Hanafie, Nurharsya Khaer; Agus, Andi Aco
SUPREMASI: Jurnal Pemikiran, Penelitian Ilmu-ilmu Sosial, Hukum dan Pengajarannya Volume 20, Nomor 1 (April 2025)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/supremasi.v20i1.70317

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1) Faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya krisis Kredit Kemilikan Rumah (KPR) pada PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Cabang Makassar. 2) Proses yang dilakukan oleh pihak bank untuk menyelesaikan penyelesaian kontrak Kredit Pemilikan Rumah (KPR). Untuk mencapai tujuan tersebut maka peneliti menggunakan jenis penelitian empiris dengan pendekatan peraturan-undangan dan kasus. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah observasi, studi pustaka, wawancara dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan peneliti yaitu, reduksi data, penyajian data, dan verifikasi data.Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Faktor penyebab terjadinya kegagalan Kredit Kemilikan Rumah (KPR) pada PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Cabang Makassar terbagi atas dua faktor yaitu faktor internal meliputi: penurunan kemampuan finansial  pengguna , kurangnya pemahaman  pengguna  terhadap alur kontrak dan karakter  pengguna  yang tidak berniat membayar. Sedangkan faktor eksternal meliputi: perumahan yang belum terselesaikan oleh  pengembang  dan  pengguna  tertimpa musibah/bencana alam. 2) Proses yang dilakukan oleh pihak bank untuk  menyelesaikan penyelesaian kontrak KPR dilakukan melalui dua jalur yaitu jalur non litigasi dan jalur litigasi.
Values and Character Education in the Context of National Education Natalia, Devitri; Khatimah, Andi Weyana Nurul; Koli, Yulenni Bandora; Ilham, Ahmad; Agus, Andi Aco; Najamuddin, Najamuddin
JUPE : Jurnal Pendidikan Mandala Vol 10, No 2 (2025): JUPE : Jurnal Pendidikan Mandala (Juni)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/jupe.v10i2.8779

Abstract

The problem of moral decline of the younger generation is currently increasingly concerning. Reality shows that many young generations have lost their national cultural identity, are involved in brawls, drugs, free sex, are involved in motorcycle gangs, bullying and the degradation of student morality which ultimately leads to juvenile delinquency. One effort to overcome this problem is to implement national values and character education in national education. This study aims to analyze the implementation of values and character education as an important foundation in the Indonesian national education system and to analyze the challenges in implementing national values and character education. Using a descriptive qualitative method through literature studies and research results show that values and character education in the context of national education is implemented through intracurricular, extracurricular, co-curricular learning, and habituation activities. The challenges in implementing values and character education are the lack of understanding and awareness among educators and parents, the inconsistency of the curriculum with the objectives of character education, dependence on academic assessments, limited human resources and infrastructure, negative influences from the social and technological environment, and the integration of character values that are less coherent.