Claim Missing Document
Check
Articles

Found 24 Documents
Search

KOMPOSISI KIMIA DAN NILAI SENSORIK STIK IKAN TUNA (Thunnus sp.) DENGAN PENAMBAHAN TEPUNG BUAH MANGROVE (Bruguiera gymnorrhiza) Dina, Dina; Asnani, Asnani; Rejeki, Sri
Jurnal Fish Protech Vol 3, No 1 (2020): Jurnal Fish Protech Vol. 3 No. 1 April 2020
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33772/jfp.v3i1.11600

Abstract

Chemical Composition and Sensoric Value of Tuna Fish Sticks (Thunnus sp.) with Addition of Mangrove Flour (Bruguiera gymnorrhiza)ABSTRACT         This study aims to determine the effect of the addition of mangrove flour to sensory properties and water content and protein content of tuna sticks. This study used a Completely Randomized Design (CRD) with a combination of the use of fish meat and mangrove flour (from total stick ingredients) in a row: 50: 0% (I50M0), 45: 5% (I45M5), 40:10% (I40M10), and 35:15% (I35M15). The results showed the addition of mangrove flour with different concentrations significantly affected the sensory properties of color, aroma, texture, appearance and water content and protein content of tuna sticks but did not significantly affect the taste sensory attributes. The sensory attributes of color, aroma, texture, appearance, water content and protein content obtained the highest average values were 7.08, 6.07, 7.03, 6.6, 9.52 respectively and 14.58 while the sensory attributes of taste obtained the highest average values around 6.71. The combination of the use of fish meat and mangrove flour on the color and aroma sensory attributes of the I35M15 treatment is preferred while the sensory attributes of the texture, taste, and appearance of I40M10 are preferred. Keywords: Bruguiera gymnorrhiza, mangroves, sensoric, Thunnus sp., tuna sticks.ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penambahan tepung mangrove terhadap sifat sensorik dan komposisi kimia stik ikan. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan kombinasi penggunaan daging ikan dan tepung mangrove (dari total bahan stik) berturut-turut:50:0 % (I50M0), 45:5 % (I45M5), 40:10 % (I40M10), dan 35:15 % (I35M15). Hasil penelitian menunjukkan penambahan tepung mangrove dengan konsentrasi yang berbeda berpengaruh nyata terhadap sifat sensorik warna, aroma, tekstur, kenampakan dan kadar air serta kadar protein stik tuna namun tidak berpengaruh nyata pada atribut sensorik rasa.  Nilai rerata tertinggi pada atribut sensorik warna, aroma, tekstur, kenampakan, kadar air  dan kadar protein berturut-turut yaitu 7.08, 6.07, 7.03, 6.6, 9.52 dan 14.58 sedangkan pada atribut sensorik rasa diperoleh nilai rerata tertinggi sekitar 6,71. Kombinasi penggunaan daging ikan dan tepung mangrove pada atribut sensorik warna dan aroma perlakuan I35M15 lebih disukai sedangkan pada atribut sensorik tekstur, rasa dan kenampakan I40M10 lebih disukai dibandingkan pada perlakuan I35M15.Kata kunci: Bruguiera gymnorrhiz, mangrove, sensorik, stik tuna, Thunnus sp. 
Pengaruh Bauran Pemasaran Produk Getas Wah-You terhadap Keputusan Pembelian Konsumen di Kota Pangkalpinang Dina, Dina; Evahelda, Evahelda; Purwasih, Rati
Jurnal Ekonomi Pertanian dan Agribisnis Vol 6, No 1 (2022)
Publisher : Department of Agricultural Social Economics, Faculty of Agriculture, Brawijaya University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/ub.jepa.2022.006.01.9

Abstract

Kota pangkalpinang memiliki potensi di sector perikanan, dimana hasil dari sektor perikanan tersebut memunculkan sebuah kegiatan usaha pengolahan hasil dari ikan. Salah satu usaha yang mengolah hasil perikanan yaitu adalah industri dengan skala rumah tangga yaitu industri getas Wah-you. Adanya banyak industri di kota pangkalpinang menyebabkan industri getas Wah-you untuk biasa bersain dengan  produk yang ditawarkan oleh industri sejenis. Sehingga dengan Penelitian ini peneliti  bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang berpengaruh dalam bauran pemasaran terhadap keputusan pembelian akan produk getas Wah-you. Waktu dan tempat penelitian ini dilaksanakan mulai dari bulan Februari hingga bulan Agustus 2020 di Industri rumah tangga getas Wah-you. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode studi kasus, jenis data yang digunakan yaitu data primer, dengan sedangkan metode penarikan contoh menggunakan metode accidental dengan jumlah respondense banyak 30 orang. Metode analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa faktor yang berpengaruh dalam bauran pemasaran  terhadap keputusan pembelian akan getas Wahyo yaitu  variabel price. Sedangkan variabel product, promotion, dan place tidak berpengaruh nyata terhadap keputusan pembelian konsumen akan getas Wah-you
Farmer Behaviour of Certified High-Yielding Seed Users Increases Tobacco Productivity Suganda, Dudung Ahmad; Dina, Dina; Apriliani, Diah
International Journal of Multi Discipline Science Vol 7, No 2 (2024): Volume 7 Number 2 August 2024
Publisher : STKIP Singkawang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26737/ij-mds.v7i2.5203

Abstract

Superior seeds are certified as one of the determinants of increasing productivity. Farmer behaviour is also one of the keys to increasing productivity. This research used a descriptive qualitative approach. The subject of this study was 11 farmer groups in 8 districts. Data was obtained through in-depth interviews and participatory observation of tobacco farmers in several major tobacco-producing regions and data analysis using triangulation. The seeds of the Kubangsari variety had high production and the largest percentage yield compared to other varieties. The behaviour model of farmers using certified superior seeds could increase tobacco productivity and the behaviour of farmers who used certified superior seeds of Kubangsari varieties had the highest productivity level of 22,826 kg/ha the highest than varieties of timing, hence, Tanjung, Citrasari, and sigh. Therefore, seeds could be selected or determined to be cultivated more massively in locations that had similar microclimate characteristics to increase profits. The contribution of this research can be used as one of the materials for planning and evaluating seed activities in the tobacco commodity development area.
PERAN NON-GOVERNMENT ORGANIZATION (NGO) BLOOMBERG PHILANTHROPIES DAN VITAL STRATEGIES DALAM MENGATASI POLUSI UDARA DKI JAKARTA Dina, Dina; Papalia, Ramadan
Global Mind Vol 5, No 1 (2023): Hubungan Internasional
Publisher : Hubungan Internasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53675/jgm.v5i1.1068

Abstract

AbstrakPolusi udara merupakan masalah lingkungan global yang setiap tahunnya terjadi di seluruh negara terutama di kota-kota besar Jakarta masuk sebagai ibu kota paling tercemar di Asia Tenggara di tahun 2019, serta ke-5 paling tercemar ibu kota dalam laporan global. Dalam menghadapi masalah polusi udara di Jakarta. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berkolabrasi dengan Bloomberg Philanthropies Dan Vital Strategies dalam mengatasi polusi udara di ibu kota. Metode penelitian yang digunakan oleh penulis adalah metode deskriptif analisis, yaitu metode penelitian yang menggambarkan kejadian atau peristiwa- peristiwa berdasarkan data dan fakta yang ada dan sedang berlangsung untuk menghasilkan analis mengenai Peran Non-Government Organization (NGO) Bloomberg Philanthropies dan Vital Strategies dalam Mengatasi Polusi Udara Dki Jakarta. Berdasarkan hasil penelitian dan bahasan yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa dengan masuknya NGO DKI Jakarta khususnya Bloomberg Philanthropies dan Vital Strategies melalui kolaborasi untuk mengatasi polusi udara di DKI Jakarta. Untuk membantu pemerintah DKI Jakarta, Bloomberg Philanthropies dan Vital Strategies memiliki peran yang sangat penting di antaranya untuk Pengembangan dan pembangunan infrastruktur, Mendukung inovasi, uji coba dan proyek percontohan, Memfasilitasi komunikasi, Bantuan teknis dan pelatihan, Penelitian, monitoring, dan evaluasi.Kata   kunci:   Polusi Udara, Peran NGO, DKI Jakarta
Analisis GC-MS Minyak Atsiri dan Uji Antioksidan Kulit Jeruk Manis (Citrus sinensis) Sebagai Lip Balm Nurmala, Nurmala; Syarifah, Syarifah; Nilsya, Nilsya; Melisa, Melisa; Dina, Dina; Ayu, Ayu; Chairunnisa, Chairunnisa
Journal of Pharmaceutical and Health Research Vol 5 No 1 (2024): February 2024
Publisher : Forum Kerjasama Pendidikan Tinggi (FKPT)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47065/jharma.v5i1.4850

Abstract

Antioxidants are chemicals that can inhibit or stop other molecules from oxidizing. Antioxidants can be found in the fruit known as sweet orange (Citrus sinensis). Orange peel essential oil is utilized in processed foods, medicines, cosmetics, and aromatherapy in the medical field. Therefore, the objective of this study was to identify the chemical content and antioxidant potential of sweet orange peel to be used as a lip balm. Processing sweet orange peel, steam distillation of essential oil, GC-MS analysis, formulating lip balm preparation, assessing lip balm preparation, and measuring antioxidant activity using a spectrophotometer and DPPH technique, were part of this study. Essential oil from sweet orange peel (Citrus sinensis L.) was analyzed using GC-MS (Gas Chromatography - Mass Spectroscopy), and the results obtained in this study were 1.4 - Cyclohexadiene, 1 - methyl. The lip balm formulation containing essential oil was evaluated as the most preferred formulation. The IC50 value of sweet orange peel essential oil was determined to be 85.2595386 ppm, which converts the antioxidant to strong.
PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT MELALUI KULIAH KERJA NYATA (KKN) DI DESA PADANG PELASAN KECAMATAN AIR PERIUKAN Salma, Salma; Oktavia, Acery; Rosika, Nanda; Dina, Dina; Julisen, Lekat; Bepa, Alga
SEMAR : Jurnal Sosial dan Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 3 (2024): Semar : Jurnal Sosial dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : CV. Kalimasada Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59966/semar.v2i3.1172

Abstract

Community Service Lecture is a program that usually must be followed by students, especially those who are in their final year of college. There are many types of community service programs implemented by the UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu campus, one of which is Mosque-Based Community Service. The purpose of this study is to present the results of the Community Service activities of group 126 in Padang Pelasan Village. Data collection techniques in this study were observation, interviews, and documentation. The results of this study present the main findings from the implementation of the community service program group 126 UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu. The programs that we have implemented are community service programs by teaching reading the Qur'an, cleaning mosques, making mosque nameplates, visiting schools and teaching in Elementary Schools and cleaning sports fields.
DAMPAK GAYA KEPEMIMPINAN BERORIENTASI PRESTASI DAN IKLIM ORGANISASI TERHADAP KOMITMEN AFEKTIF DAAITV MELALUI KEPUASAN KERJA Dina, Dina; Ginting, Ginta; Ariyani, Ida
Jurnal Pendidikan Ekonomi (JURKAMI) Vol 9, No 1 (2024): JURKAMI
Publisher : STKIP Persada Khatulistiwa Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31932/jpe.v9i1.3351

Abstract

This study aims to ascertain the impact of independent factors like achievement-oriented leadership style and organizational climate. Affective commitment is a dependent variable, whereas job satisfaction is an intervening variable. The primary source of data for this quantitative study was an instantaneous Likert scale questionnaire delivered to each research participant. Employees of PT. X Jakarta and Medan make up the research population. A sample of 136 participants was selected using non-probability sampling techniques in conjunction with the purposive sampling approach. This study makes use of multivariate data analysis methods with the statistical model SEM-PLS. The results of the analysis show that there is a positive and significant effect of achievement-oriented leadership style on job satisfaction, affective commitment and affective commitment through job satisfaction. There is also a positive and significant effect of organizational climate on job satisfaction, affective commitment and affective commitment through job satisfaction. And there is a positive and significant effect of job satisfaction on affective commitment. These results provide managerial implications regarding how to increase employee affective commitment by paying attention to the achievement-oriented leadership style of the leaders and the organizational climate formed and increasing employee job satisfaction.
Analisis Penggunaan Tindak Tutur Ekspresif dalam Novel My Name is Love Karya Orina Fazrina Dina, Dina
Jurnal Komposisi Vol 9, No 1 (2024): JURNAL KOMPOSISI
Publisher : Universitas Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53712/jk.v9i1.2439

Abstract

Tindak tutur ekspresif merupakan salah satu jenis tindak tutur yang berfungsi untuk mengungkapkan sikap psikologis seorang penutur melalui gerak gerik sesuai dengan keadaanya. Dapat dilihat dari keadaan suatu penutur seperti, mengucapkan terima kasih, mengucapkan selamat, memberi maaf, mengancam, memuji, mengucapkan bela sungkawa, dan sebagainya. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui dan mengenal tindak tutur ekspresif para tokoh yang terdapat dalam novel My Name is Love karya Orina Fazrina. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu deskriptif kualitatif. Adapun datanya ialah berupa tuturan ekspresif yang digunakan para tokoh dalam bentuk dialognya. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan teknik baca dan catat. Adapun data yang ditemukan yaitu berjumlah 12 data. Terdapat 3 data tindak tutur ekspresif ucapan terima kasih, 7 data tindak tutur ekspresif memberi maaf, dan 2 data tindak tutur ekspresif memuji. Dari penelitian ini diharapkan dapat berguna untuk menambah wawasan dalam bidang ilmu kebahasaan.
IMPLEMENTASI PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 80 TAHUN 2019 TENTANG PERDAGANGAN MELALUI SISTEM ELEKTRONIK (PMSE) (Studi Pada Rumah Kreatif Dukuh di Desa Dukuh Kecamatan Ibun Kabupaten Bandung) Zakaria, Mochamad; Dina, Dina; Ahmad Wardana, Yoga
NEO POLITEA Vol 4, No 2 (2023): NEO POLITEA
Publisher : Prodi Ilmu Administrasi Negara, Universitas Al Ghifari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53675/neopolitea.v4i2.1321

Abstract

Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) adalah salah satu penunjang dalam membangun dan meningkatkan kualitas ekonomi, baik secara lokal maupun nasional. Perkembangan UMKM berperan sangat penting terkhusus dalam mengurangi dampak kemiskinan dan tingkat pengangguran. Desa Dukuh mempunya jumlah pelaku UMKM yang cukup banyak, dengan potensi yang besar tersebut Desa Dukuh mampu mengurangi tingkat pengangguran dengan semakin bertambahnya jumlah UMKM di Desa Dukuh dari tahun ke tahun. Untuk semakin meningkatkan kualitas UMKM yang dimiliki, Desa Dukuh mempunyai program Rumah Kreatif Dukuh yakni program penggunaan teknologi informasi untuk meningkatkan Kualitas UMKM yang ada. Teori yang digunakan untuk melakukan analisis dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan teori Implementasi Kebijakan Merilee S. Grindle yang berguna untuk mengetahui dampak dari program yang dirasakan oleh pelaku UMKM yang ada di Desa Dukuh. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan penjabaran secara deskriptif menggunakan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi dan studi dokumentasi. Dengan teknik penentuan informan berdasarkan purposive sampling. Teknik analisis dalam penelitian ini adalah dengan cara melakukan reduksi data yang telah diperoleh dan selanjutnya melakukan penyajian data yang telah direduksi dan terakhir adalah menarik kesimpulan dari data yang telah ditampilkan. Hasil dari penelitian ini adalah pelaku UMKM di Desa Dukuh merasakan manfaat dari program tersebut untuk meningkatkan kualitas UMKM yang ada. Dengan adanya pelatihan dan penyedian tempat yang memadai membuat para pelaku UMKM memiliki motivasi lebih dalam meningkatkan kualitas produk UMKM yang dimiliki. Namun, disisi lain masih ada juga pelaku UMKM yang merasa masih sulit untuk beradaptasi dengan munculnya era digitaliasi dewasa ini. Dan itu adalah tantangan bagi program ini dan pemerintah Desa Dukuh agar semakin giat dan lebih massif dalam membantu para pelaku UMKM yang ada.
IMPLEMENTASI PROGRAM KANG PISMAN (KURANGI, PISAHKAN DAN MANFATKAN) SAMPAH DI KELURAHAN RANCANUMPANG KOTA BANDUNG Dina, Dina; Zakaria, Mochamad; Iskandar, Edi; Hermana Suherlan, Rafly
NEO POLITEA Vol 5, No 1 (2024): NEO POLITEA
Publisher : Prodi Ilmu Administrasi Negara, Universitas Al Ghifari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53675/neopolitea.v5i1.1346

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif mengenai implementasi program Kang PisMan sampah di Kelurahan Rancanumpang Kecamatan Gedebage Kota Bandung, fokus penelitian ini yaitu menganalisis implementasi program. Latar belakang penelitian ini karena dalam pelaksanaan implementasi program, aparatur pemerintah kelurahan masih belum optimal maka diperlukannya penelitian ini. Adapun yang menjadi tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi program Kang PisMan sampah di Kelurahan Rancanumpang. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan teknik wawancara, dokumentasi, observasi dan triangulasi. Teknik analisis data menggunakan metode reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Sedangkan uji validasi data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan teknik triangulasi dengan sumber artinya membandingkan dan mengecek balik derajat kepercayaan suatu informan yang diperoleh melalui waktu dan alat yang berbeda dalam penelitian kualitatif. Informan dalam penelitian ini adalah Lurah, Pelaksana, Pegawai Kebersihan Gober, dan 3 orang masyarakat Kelurahan Rancanumpang. Hasil penelitian menunjukan bahwa implementasi program Kang PisMan masih perlu ditingkatkan, karena masih ada beberapa kendala atau kesalahan yang perlu diperbaiki.