Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal ABDIMAS STMIK DHARMAPALA

Pelatihan Kewirausahaan dan Motivasi Bagi PKK Desa Pulau Deras Kecamatan Pangean Kabupaten Kuantan Singingi Israwati, Israwati; Hermansyah, Hermansyah; Manshur, Jasmar; Marwansyah, Marwansyah
Jurnal ABDIMAS STMIK Dharmapala Vol. 1 No. 2 (2021): Jurnal Abdimas STMIK DPR
Publisher : STMIK Dharmapala Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47927/jasd.v1i2.180

Abstract

Pengabdian adalah salah satu Tridharma Perguruan Tinggi yang menjadi kewajiban bagi seluruh dosen minimal satu kali dalam setahun. STIE Dharma Putra Pekanbaru mengadakan Program Pengabdian Masyarakat dalam bentuk pelatihan yang dilaksanakan di desa Pulau Deras Kecamatan Pangean Kabupaten Kuantan Singingi. Cara yang digunakan dalam pelatihan ini sesuai dengan tema yaitu memberikan motivasi kepada audien yaitu ibu-ibu PKK desa Pulau Deras Kecamatan Kuantan Singingi. Penyampaian utama dilakukan dalam bentuk ceramah tentang keutamaan kewirausahaan dalam Islam, kekuatan kewirausahaan dalam menopang perekonomian negara kemudian didiskusikan dengan audien. Pelatihan kewirausahaan dilakukan dengan bentuk praktik dalam membuat Ubi Frozen. Ubi yang digunakan adalah jenis ubi roti yang dapat dimasak dalam dua (2) cara sebelum di frozen (dibekukan di dalam freezer) yaitu melalui dikukus kemudian dibekukan dan digoreng tidak terlalu masak kemudian dibekukan. Selain Ubi, produk kewirausahaan yang di sampaikan adalah goreng pisang kipas frozen. Para audien terlihat sangat antusias dalam menyambut pengabdian yang dilakukan pada tanggal 26 Desember 2020 hal ini terlihat dalam pertanyaan-pertanyaan yang di ajukan terutama narasumber pada saat pelatihan juga memperlihatkan cara memasak melalui video kemudian membawa contoh ubi frozen yang sudah masak maupun yang masih setengah jadi (belum digoreng) termasuk goreng pisang kipas frozen. Luaran dari pengabdian ini adalah tim pengabdian menyediakan bibit dari ubi roti untuk ditanam oleh di lingkungan tempat tinggal ibu-ibu PKK desa Pulau Deras Kecamatan Pangean Kabupaten Kuantan Singingi yang ternyata menurut info dari audien bahwa bibit tersebut belum ada di desa Pulau Deras. Kegiatan Pengabdian dalam bentuk pelatihan ini berjalan lancar sesuai perencanaan dari awal hingga akhir acara hal ini tampak pada kehadiran audien yang cukup ramai dan komunikasi dua arah yang terjalin antara tim pengabdian dan audien.
Co-Authors A, Moh Alfit Abubakar Abubakar Adnan Adnan Agus Maulana Alfiati Syafrina, Alfiati Ananda, Siti Hadrayanti Anwar Anwar anwar, doddy Arifuddin Lamusa Ashari, Riskal Askrening Atjo, Syamsuryani Eka Putri Baharuddin Baharuddin Bahruddin Bahruddin Baiti, Nurul Bilgis, Evita Bukhari Bukhari Darnius, Said Daud, Muslem Dian Aswita, Dian Dina Amalia Elvi Lastriani Erwin Erwin Fachry Abda El Rahman Fadhly, Nizamil Fatmawati Fatmawati Fauzi Fauzi Fauziah, Ainun Putri Febriani, Sintia Febrynaz, Aufa Gaja, Dama Darni Hajidin Hajidin, Hajidin Hariani Hariani, Hariani Hasniyati, Hasniyati Hayati Hayati Hermansyah Hermansyah Husin, M Husin, M. Imran Imran Irawan, T. Isna, Nur Jailani Jailani Jasmina, Alda Fajar Jujuk Ferdianto Juliandy, Irfan Kenusi, Afrilliana Kurniawati, Rizki Luthfi, Mahdiyah Majidah, Selvi - Mandira, Gracia Manshur, Jasmar Mardianto Mardianto Marwansyah Marwansyah, Marwansyah Maulidia, Dinda Meylani, Indira Mislinawati, Mislinawati Muhammad Ridhwan Muliana, Sitti Mustafa, Farha Mutia, Ratna Mutmainnah, Ainul Nazhirah, Nazhirah Nirwan, Nurwinda Nizamil Fadhli Nur Fatwa Basar Nurdin, Miftahul Jannah Nurhikma, Nurhikma Prananda, Putri Putri Maharani Putri, Siti Rahmaniah Rahayu Rahayu reza, nofria Said, Syahlan Saputra, Didin Hadi Sariakin Sariakin Shalihatin, Dian SITI NAILA FAUZIA, SITI NAILA Soedirman, Soedirman Solly Aryza Sudirman Sudirman Sulaiman Sulaiman Suwarni Suwarni T. Irawan Tahirudin, Tahirudin Teguh Fathurrahman, Teguh Tursinawati Tursinawati, Tursinawati Veni Hadju Werna Nontji, Werna Wiralis Wiralis Wulandari, Debi Yani, Rafika Yasin , Muhammad