Claim Missing Document
Check
Articles

Hubungan Busy Book terhadap Kemampuan Bahasa Ekspresif Anak Usia1-2 Tahun Di Posyandu Loa Pari Handayani, Septia Nur; Satriana, Malpaleni; Kartika, Wilda Isna; Andika, Windi Dwi
Jurnal Pelita PAUD Vol 9 No 1 (2024): Jurnal Pelita PAUD
Publisher : Universitas Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33222/pelitapaud.v9i1.4269

Abstract

Media busy book menjadi suatu media inovatif dan efektif untuk menstimulasi perkembangan anak yang bisa menyesuaikan dengan kebutuhan anak. Tujuan penelitian ini ialah untuk mengetahui hubungan antara busy book dengan kemampuan bahasa ekspresif anak usia 1-2 tahun. Metode yang dipakai adalah kuantitatif dengan jenis korelasional. Data dikumpuulkan dengan skala likert dan observasi, serta analisis data dengan korelasi pearson. Sampel dalam penelitian ini adalah peserta di Posyandu Loa Pari yang berusia 1-2 tahun dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Nilai signifikansi yang diperoleh dari hasil uji korelasi pearson adalah sebesar 0,003 > 0,05 yang menunjukkan bahwa ditemukan hubungan antara kedua variabel. Kemudian tingkat hubungan antara kedua variabel ada di tingkat hubungan yang kuat, yaitu dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,773. Disimpulkan bahwa terdapat hubungan antara media busy book dengan kemampuan bahasa ekspresif pada anak usia 1-2 tahun di Posyandu Loa Pari dengan tingkat hubungan antara kedua variabel ada di tingkat yang kuat. Diharapkan para pendidik dapat menjadikan busy book sebagai salah satu alat untuk mendorong perkembangan bahasa anak.
The Effect of Weaving Activities on Fine Motor Skills of Group B Children at Permata Hati Playground Nadzilah, Aulia; Andika, Windi Dwi
Journal of English Language and Education Vol 10, No 3 (2025)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jele.v10i3.865

Abstract

This study aims to see the effect of weaving activities on the fine motor skills of group B children at KB Permata Hati Ogan Ilir. The type of research is a pre-experimental method with a One Shoot Case Study Design. . The sampling technique used purposive sampling considering the low fine motor skills of children. The research sample consisted of 16 children. Data collection techniques included observation, testing, and documentation. Data were analyzed using the t-test, obtaining a calculated t value1.8 ≥ t table1.75 with α = 0.05 and dk = 15, so H0 is rejected and Ha is accepted. These results indicate that weaving activities have a positive influence on children's fine motor skills.
Persepsi dan Sikap Ibu tentang Pemberian Imunisasi pada Bayi dan Batita di Rumah Vaksinasi Kota Palembang Intania, Iren; Aisyah, Mutiara Suffa; Rahmadani, Alini; Putri, Alica Naswa; Andika, Windi Dwi; Suningsih, Taruni
Jurnal Caksana : Pendidikan Anak Usia Dini Vol 8, No 1 (2025): Jurnal Caksana: Pendidikan Anak Usia Dini
Publisher : Prodi PG-PAUD, FKIP, Universitas Trilogi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31326/jcpaud.v8i1.2176

Abstract

Persepsi dan sikap ibu terhadap imunisasi merupakan faktor penting yang dapat mempengaruhi keberhasilan program imunisasi. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan persepsi dan sikap ibu dalam pemberian imunisasi kepada bayi dan batita di Rumah Vaksinasi Kota Palembang. Penelitian ini Menggunakan metode kualitatif deskriptif yang melibatkan 3 orang responden. Pengumpulan  data melalui kuesioner dan dokumentasi, kemudian dianalisis secara tematik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa seluruh responden memiliki persepsi positif tentang pemberian imunisasi sebagai langkah preventif tentang penyakit menular. Meskipun sebagian ibu pernah mengalami efek samping seperti demam dan bengkak pasca imunisasi, mereka tetap menunjukkan sikap positif dan merekomendasikan imunisasi kepada ibu lainnya. Penelitian ini menyimpulkan bahwa ibu memiliki persepsi dan sikap positif sebagai faktor pendukung utama dalam pemberian imunisasi pada bayi dan batita di Rumah Vaksinasi Kota Palembang
Pencapaian Perkembangan Seni Anak Usia 3-4 Tahun Di Kota Palembang Puteri, Msy. Nurhaliza Mustika Maya; Rameyzah, Rafilla; Lestari, Nina Tri; Andika, Windi Dwi; Suningsih, Taruni
Jurnal Caksana : Pendidikan Anak Usia Dini Vol 8, No 1 (2025): Jurnal Caksana: Pendidikan Anak Usia Dini
Publisher : Prodi PG-PAUD, FKIP, Universitas Trilogi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31326/jcpaud.v8i1.2177

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap pandangan dan peran orang tua dalam mendukung perkembangan seni pada anak usia dini, khususnya pada anak berusia 3–4 tahun di Kota Palembang. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan metode wawancara semi-terstruktur. Tiga orang ibu yang aktif mendampingi anak dalam kegiatan seni, baik di rumah maupun di sekolah, dipilih sebagai subjek melalui teknik purposive sampling. Data diperoleh melalui wawancara langsung, didukung oleh catatan lapangan dan rekaman suara, lalu dianalisis menggunakan teknik analisis tematik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa anak-anak dari ketiga responden telah menunjukkan kemampuan membedakan suara, ketertarikan terhadap musik, serta partisipasi aktif dalam gerakan mengikuti irama lagu. Minat terhadap kegiatan seni rupa bervariasi, mulai dari menggambar, mewarnai, hingga bermain plastisin. Meskipun sebagian besar orang tua belum menyediakan fasilitas atau program khusus untuk seni, mereka tetap berperan aktif melalui aktivitas sederhana sehari-hari seperti bernyanyi, memainkan musik, dan memberi kesempatan eksplorasi kreatif. Penelitian ini menegaskan bahwa dukungan orang tua, meskipun sederhana, memiliki pengaruh signifikan dalam menstimulasi minat dan kemampuan seni anak usia dini, serta pentingnya kolaborasi keluarga dalam menciptakan lingkungan yang mendukung perkembangan seni anak secara holistik.
Peran Ayah Dalam Merawat Bayi (0-12 Bulan) di Kota Palembang Putri, Fidella Hannami; Putri, Melisa Rahma; Juita, Lara; Amelia, Angel Rosi; Andika, Windi Dwi; Suningsih, Taruni
Jurnal Caksana : Pendidikan Anak Usia Dini Vol 8, No 1 (2025): Jurnal Caksana: Pendidikan Anak Usia Dini
Publisher : Prodi PG-PAUD, FKIP, Universitas Trilogi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31326/jcpaud.v8i1.2175

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan bentuk keterlibatan ayah dalam pengasuhan bayi usia 0–12 bulan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara mendalam dengan lima orang ayah yang memiliki bayi berusia 0–12 bulan di Kota Palembang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bentuk keterlibatan ayah meliputi peran dalam perawatan fisik bayi, seperti mengganti popok, memandikan, dan menidurkan bayi. Selain itu, ayah juga memberikan dukungan emosional kepada ibu, seperti membantu mengurangi stres, menemani menyusui, serta menciptakan suasana positif di rumah. Ayah juga terlibat dalam aktivitas bermain dan membangun kedekatan dengan bayi. Meskipun keterlibatan tersebut dihadapkan pada tantangan seperti waktu kerja dan konstruksi sosial, para ayah menunjukkan inisiatif untuk terlibat aktif dalam pengasuhan. Kesimpulan dari penelitian ini menegaskan pentingnya mendukung peran ayah dalam pengasuhan sejak dini, karena dapat berdampak positif pada perkembangan bayi dan hubungan keluarga secara keseluruhan.
Survey of Elementary School Teacher Needs on Video Learning Mathematics Based on Contentextual Teaching and Learning in Pelembang City Astika, Ruri Tria; Astra, I Made; Makmuri, Makmuri; Sumarni, Sri; Andika, Windi Dwi; Palupi, Endah Kinarya
Al-Jabar: Jurnal Pendidikan Matematika Vol 10 No 2 (2019): Al-Jabar: Jurnal Pendidikan Matematika
Publisher : Universitas Islam Raden Intan Lampung, INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24042/ajpm.v10i2.4936

Abstract

This study aims to gather information about the needs of elementary school teachers in the application of effective mathematics learning. This research is part of a research entitled Development of Learning Videos Based on Contextual Teaching and Learning Approaches to Improve Student Learning Outcomes of Primary Schools in Palembang City. The method used is research and development in the form of survey data. The survey method was carried out using a questionnaire in the Google form on 39 teachers in Palembang. The results of the distribution of the questionnaire interpreted that elementary school teachers were in dire need of media, especially in the form of contextual based mathematics learning videos. The conclusion of this research is the need for the development of learning videos to facilitate teachers in teaching contextual mathematics so that it will have a good impact on learning outcomes of elementary school students. 
The Power of Music and Movement in Educational Videos on Stunting Andika, Windi Dwi; Akbari; Dwi Cahaya Nurani; Yuni Dwi Suryani; Sri Sumarni; Yin Yin Septiani; Ruri Tria Astika; Putri Salsabila; Fita Rizkika Fizmayani; Risca Cahya
Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha Vol. 13 No. 1 (2025): April
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/paud.v13i1.87219

Abstract

Stunting is a serious issue that affects early childhood development and demands educators' attention in providing appropriate preventive education. Ironically, the limited availability of effective educational media for stunting prevention hinders the learning process. This study aims to develop and evaluate the feasibility of an educational video based on movement and song activities as a preventive effort against stunting in early childhood. This research employed a research and development (R&D) design involving 28 children as subjects. Data were collected through observation and structured interviews, and analyzed using qualitative descriptive methods. The findings indicate that the developed educational video effectively conveys health messages in an engaging and child-friendly manner. The content covers healthy living habits, nutritious food consumption, and regular sleep patterns, all demonstrated through songs and movements. Both children and teachers showed high enthusiasm after using the media consistently for two weeks. The study concludes that movement and song based educational videos are appropriate as a medium for stunting prevention education in early childhood. The implications of this study highlight the importance of developing creative, enjoyable, and behavior-oriented learning media to foster healthy habits from an early age. Further development is recommended to ensure the sustainability and broader applicability of this media in various educational contexts.
KEMAMPUAN BERHITUNG PERMULAAN MELALUI JARI ALJABAR USIA 5-6 TAHUN DI RA MIFTAHUL JANNAH Almudzalifah, Syiran; Aurellia, Revani; Salsabillah, Salwa; Suryani, Yuni Dwi; Andika, Windi Dwi
Bunayya Vol 11 No 2 (2025): Juli 2025
Publisher : Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/22ap2p90

Abstract

Anak usia dini berada pada masa perkembangan yang paling cepat disepanjangan kehidupannya. Perkembangan ini membuat anak-anak mudah untuk dikenalkan dengan berhitung matematika, karena mereka sangat mudah diberikan rangsangan dari lingkungan sekitarnya. Matematika sebagai ilmu dasar pada anak usia dini untuk memudahkan mereka dalam berhitung. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan keterampilan berhitung permulaan, serta melihat manfaat dari berhitung menggunakan konsep jari aljabar di RA MIFTAHUL JANNAH. Metode kualitatif menggunakan teknik pengumpulan data, yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Penelitian dilaksanakan di Jalan Tegal Binangun, Lorong Karang Anyar 5, dengan 2 orang guru dan 12 orang anak didalam kelas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa berhitung ialah tahapan dalam mengenalkan pembelajaran jari aljabar kepada anak didalam kelas. Guru yang mengajarkan berhitung dengan konsep jari aljabar menunjukkan anaknya lebih cepat memahami kemampuan berhitung 1-10. Maka perlu adanya penyempurnaan untuk pembelajaran berhitung dengan jari aljabar, yaitu kerjasama orang tua dan guru. Guru mengajak orang tua dalam pembelajaran konsep jari aljabar ini agar bisa menyamakan pembelajaran anaknya sesuai dengan yang guru ajarkan, karena jika pembelajarannya berbeda antara diumah dan disekolah akan membuat anak menjadi tidak paham tentang cara menghitungnya.
Hubungan Busy Book terhadap Kemampuan Bahasa Ekspresif Anak Usia1-2 Tahun Di Posyandu Loa Pari Handayani, Septia Nur; Satriana, Malpaleni; Kartika, Wilda Isna; Andika, Windi Dwi
Jurnal Pelita PAUD Vol 9 No 1 (2024): Jurnal Pelita PAUD
Publisher : Universitas Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33222/pelitapaud.v9i1.4269

Abstract

Media busy book menjadi suatu media inovatif dan efektif untuk menstimulasi perkembangan anak yang bisa menyesuaikan dengan kebutuhan anak. Tujuan penelitian ini ialah untuk mengetahui hubungan antara busy book dengan kemampuan bahasa ekspresif anak usia 1-2 tahun. Metode yang dipakai adalah kuantitatif dengan jenis korelasional. Data dikumpuulkan dengan skala likert dan observasi, serta analisis data dengan korelasi pearson. Sampel dalam penelitian ini adalah peserta di Posyandu Loa Pari yang berusia 1-2 tahun dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Nilai signifikansi yang diperoleh dari hasil uji korelasi pearson adalah sebesar 0,003 > 0,05 yang menunjukkan bahwa ditemukan hubungan antara kedua variabel. Kemudian tingkat hubungan antara kedua variabel ada di tingkat hubungan yang kuat, yaitu dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,773. Disimpulkan bahwa terdapat hubungan antara media busy book dengan kemampuan bahasa ekspresif pada anak usia 1-2 tahun di Posyandu Loa Pari dengan tingkat hubungan antara kedua variabel ada di tingkat yang kuat. Diharapkan para pendidik dapat menjadikan busy book sebagai salah satu alat untuk mendorong perkembangan bahasa anak.
Pemanfaatan Media Audio Visual pada Kegiatan Bercerita dalam Meningkatkan Perkembangan Bahasa Anak di TK Khalifah 23 Palembang Mareta, Edlien; Andika, Windi Dwi; Munnafiah, Nida’ul
Saneskara: Journal of Social Studies Vol. 1 No. 1 (2024)
Publisher : Sahabat Akademia Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62491/sjss.v1i1.2024.6

Abstract

Language is an important component in early childhood development. Thus, a stimulus is needed to increase this development with various activities, namely storytelling activities using audio-visual media. This research aims to be one way to improve children's abilities in language development through storytelling activities through audio-visual media. This research will be carried out in 2 cycles, using classroom action research methods, improvement plans, objects, and reflection. The place where this research was carried out was TK Khalifah 23 Palembang. Based on the results of research activities that have been carried out, the results obtained are cycle I children's language abilities from a total of 15 children, 8 children (53%) have developed very well, 4 children (27%) have developed as expected. 3 children (20%) have started to develop. In the improvement cycle II, the results obtained were that 13 children (87%) had received very good grades, 2 children (13%) had obtained good grades and were developing according to expectations. So we can conclude that storytelling activities using audio-visual media carried out at TK Khalifah 23 Palembang have been able to improve children's language skills. What can be seen from each cycle is that there is a very significant increase.
Co-Authors AA Sudharmawan, AA Adelia Istiqomah Aisyah, Mutiara Suffa Akbari Almudzalifah, Syiran Alrefi, Alrefi Amelia, Angel Rosi Andrianza, Yossy Anggita Dwi Oktaria Anggraini, Rike Angraini, Melisa Nabima Antika, Rara Tri Astika, Ruri Tria Aulia Dewi, Amanah Aurellia, Revani AYU LESTARI Ayu Pagarwati, Lia Dwi Berliani, Risma Bunda Harini Bunga Chantika Cah yanti, Kurnia Suci Cahyani , Feby Indah Carisa, Aulia Dara Zulaiha Dian Ramadhani Padwika Dike Paradiba Duano Sapta Nusantara Dwi Cahaya Nurani Endah Kinarya Palupi Febriyanti Utami Febriyanti Utami, Febriyanti Felisha , Melvi Felisha, Melvi Fita Rizkika Fizmayani Handayani, Septia Nur Hasan, Nabila Irianty Hasmalena Hasmalena Hasmalena Hasmalena, Hasmalena I Made Astra I Made Astra Iin Yunda Pratiwi Ilhami, Akmillah Intania, Iren Isnaini, Nurulia Juita, Lara Kartika, Wilda Isna Khana, Ameliya Nada L Vira, Enjelika Lestari, Nina Tri Lia Dwi Ayu Pagarwati Machdalena Vianty Maharani Mahyumi Rantina Makmuri Makmuri Makmuri Malpaleni Satriana MALPALENI SATRIANA, MALPALENI Mareta, Edlien Masagus Tibrani Mei Duwi Sartika Muhammad Arry Erpapalemlah Munnafiah, Nida’ul Nabilla Khusnul Irawan Nadzilah, Aulia Najlatul Fatiyah Nandasary, Yunira Nasela Riska Nurliza Anggraini Oktarina, Rizki Oktarina, Saniyyah Palupi, Endah Kinarya Puteri, Msy. Nurhaliza Mustika Maya Putri Linggawaty putri salsabila Putri, Alica Naswa Putri, Fidella Hannami Putri, Melisa Rahma Rahmadani, Alini Rameyzah, Rafilla RANI RANI, RANI Ratu Ilma Indra Putri Risca Cahya Rizki, Salsa Gustira Rukiyah Rukiyah Rukiyah Rukiyah Rukiyah Rukiyah Ruri Tria Astika Ruri Tria Astika Salindri Salindri Salsabillah, Salwa Santi Oktarina Sari, Risca Cahya Sary Silvhiany Satillah, Sadrah As Septiani, Yin Yin Shyfa, Keysa Celsi Al- Siregar, Rina Siregar, Rina Rahayu Sisca Ayu Damayanti Soleha, Dwi Ardanti Sri Sumarni Sri Sumarni Suningsih, Taruni Suryani, Yuni Dwi Syarifuddin Taruni Suningsih Tasya Reina Azzahra Tsamrotul Fuadah Wida Herlina Yin Yin Septiani Yuni Dwi Suryani Zahra Alwi