Claim Missing Document
Check
Articles

Pengaruh Variabel Makroekonomi terhadap Penyaluran Transaksi Ekspor dan Impor dengan Metode Pembayaran Letter of Credit Ni Putu Ayuning Wulan Pradnyani Mahayana; Yusman Syaukat; Dwi Rachmina
AGRARIS: Journal of Agribusiness and Rural Development Research Vol 4, No 1: January-June 2018
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (189.868 KB) | DOI: 10.18196/agr.4159

Abstract

Letter of credit (LC) is one of term of payments on export import transaction. The purpose of this study is to analyze the impact ofmacroeconomic variables changes i.e exchange rate, inflation and the Bank Indonesia (BI) rateto value of LC, with study case in one of Bank in Indonesia.This study also analyze the differences in impact of the commodity on export import by using LC between agricultural and non-agricultural products. The data is analyzed by using Error Correction Model (ECM) to investigate the long run and short run relationship between macroeconomic variables and value of LC over the period of 2013–2016. The result show that the long run relationship between macroeconomic variables changes and value of LC is significant. Over all, the result show that allof the macroeconomic in this study was significantly influence the value of LC export, whereas the value of LC import was not influence by inflation variable. Differences of the commodity on export import by using LC also showing the different impact to the value of LC especially for inflation variable. The value of LC export and import of agricultural products was not influence by inflation variable. The recommendation for the bank to optimize the LC transaction is when domestic currency have depreciation, then the bank can increasethe LC transaction on export side either on agricultural or non-agricultural products. And then for BI rate factor, the bank should be wary of increase of the BI Rate because it can be impact to decrease the LC transaction.
PERUMUSAN STRATEGI BISNIS PT. BPRS BINA AMWALUL HASANAH DEPOK Muhammad Fahrudin; Dwi Rachmina; Bunasor Sanim
Journal of Management Review Vol 3, No 1 (2019): Journal of Management Review
Publisher : Magister Manajement Studies Program

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (68.264 KB) | DOI: 10.25157/jmr.v3i1.1806

Abstract

Berdasarkan data tahun 2011 sampai dengan tahun 2015 mengindikasikan adanya penurunan kinerja PT. BPRS Bina Amwalul Hasanah, hal ini tercermin dari rasio keuangan perusahaan yang buruk, nilai pertumbuhan asset dan DPK yang terus mengalami penurunan, serta rasio NPF yang terus meningkat. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka tujuan dari penelitian ini adalah mengidentifikasi faktor internal dan faktor eksternal yang mempengaruhi PT. BPRS Bina Amwalul Hasanah dalam menjalankan bisnisnya, menganalisa alternatif strategi bisnis yang dapat dilakukan PT. BPRS Bina Amwalul Hasanah sesuai dengan kondisi internal dan eksternal, dan merumuskan strategi bisnis yang tepat bagi PT. BPRS Bina Amwalul Hasanah. Penelitian ini dilakukan dengan metode kualitatif melalui kuesioner kepada lima orang pakar baik dari manajemen PT. BPRS Bina Amwalul Hasanah maupun pihak eksternal yang dipilih secara sengaja. Tahap awal dilakukan identifikasi faktor-faktor internal dan eksternal yang dianalisa menggunakan IFE Matrix dan EFE Matrix, kemudian pada tahap kedua dilakukan analisa IE Matrix untuk mengetahui kondisi perusahaan saat ini, dan pada tahap terakhir dilakukan analisa QSPM untuk menentukan prioritas perumusan strategi alternatif. Berdasarkan hasil analisa QSPM dalam penentuan strategi prioritas, maka terlihat bahwa strategi divestasi keseluruhan merupakan strategi prioritas dari PT. BPRS Bina Amwalul Hasanah.
Pengaruh Literasi Digital Terhadap Literasi E-Marketing pada Petani Vinira Hesta Fharaz; Nunung Kusnadi; Dwi Rachmina
Jurnal Agribisnis Indonesia (Journal of Indonesian Agribusiness) Vol. 10 No. 1 (2022): Juni 2022 (Jurnal Agribisnis Indonesia)
Publisher : Departmen of Agribusiness, Economics and Management Faculty, Bogor Agricultural University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29244/jai.2022.10.1.169-179

Abstract

E-marketing has various advantages and can be used as an alternative for marketing. However, the use of e-marketing in the agricultural sector is still low even though the agricultural sector has the potential to be developed in the form of e-marketing. The use of e-marketing requires farmers to have the ability to master technology or known as digital literacy skills. The higher digital literacy of farmers is expected to increase e-marketing literacy in the agricultural sector. The study aims to measure the level of digital literacy and e-marketing literacy of farmers and analyze the effect of digital literacy on the e-marketing literacy of farmers. The sample used in the study was a Sayurbox company partner farmer for 21 samples. The level of digital literacy and e-marketing literacy among farmers is measured using Partial Least Square Path Modeling (PLSPM). In addition, the analysis of factors affecting digital literacy and e-marketing literacy of farmers uses multiple linear regressions. The results showed that farmers' level of digital literacy and e-marketing literacy was in the moderate category. In the digital literacy section, farmers have weaknesses in the sub-construct of information retrieval and the security and use of technology. Meanwhile, in e-marketing literacy, farmers have weaknesses in sub-construct developing the information they get. Then, digital literacy has a significant positive effect on e-marketing literacy. It shows that digital literacy can measure a farmer's e-marketing literacy. Meanwhile, education significantly affects digital and e-marketing literacy, while age has a significant positive effect on e-marketing literacy.
Strategi Optimalisasi Penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan di Kota Bekasi Nara Simba; Lukman M Baga; Dwi Rachmina
Jurnal Ilmu Manajemen dan Bisnis Vol 13, No 1 (2022): Jurnal Ilmu Manajemen dan Bisnis. Maret 2022
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jimb.v13i1.44661

Abstract

AbstractWeakening economic conditions in the midst of the current pandemic can result in a decrease the percentage of land and building taxes payments, resulting in reduce tax revenues and reduced contribution to local revenue the community. Receipt The land and building influenced by taxpayer therefore this study aims to measure the potential for increasing receipt the land and building, analyze internal and external factor of taxpayer compliance paying PBB in Bekasi city and formulate strategy for optimizing receipt the land and building. The data used comes from primary data and secondary data. Primary data were obtained from observation and interviews with taxpayers and employees the Bekasi city regional revenue service. Secondary data comes from the Bekasi city regional revenue service and some the literature used. The analytical method used is the calculation of NJOP, IFE Matrix, EFE Matrix and SWOT Analysis. Result from this research give still have potential for the land and building revenue in Bekasi city as for make serious effort developing the internet network and service taxpayers until can influential to awareness of taxpayers for obedient to land and building payment.   Keywords: The land and building taxes; Compliance; and Revenues the land and building taxes AbstrakMelemahnya kondisi perekonomian ditengah pandemi saat ini dapat mengakibatkan menurunnya persentase pembayaran PBB sehingga berkurangnya penerimaan pajak daerah dan berkurangnya kontribusi Pendapatan Asli Daerah untuk masyarakat. Penerimaan PBB dipengaruhi oleh kepatuhan wajib pajak membayar PBB, oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengukur potensi peningkatan penerimaan PBB, menganalisis faktor internal dan eksternal kepatuhan wajib pajak membayar PBB di Kota Bekasi, dan merumuskan strategi optimalisasi penerimaan PBB di Kota Bekasi. Data yang digunakan berasal dari data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh dari hasil observasi dan wawancara dengan wajib pajak dan pegawai dinas pendapatan daerah Kota Bekasi. Data sekunder berasal dari Dispenda Kota Bekasi dan beberapa literatur yang digunakan. Metode analisis yang digunakan yaitu perhitungan NJOP, matriks IFE, matriks EFE, dan analisis SWOT. Hasil dari penelitian ini menyampaikan bahwa masih ada potensi untuk penerimaan PBB Kota Bekasi diantaranya untuk terus berupaya mengembangkan jaringan internet dan pelayanan pembayaran PBB sehingga dapat berpengaruh terhadap kesadaran wajib pajak untuk patuh terhadap pembayaran PBB.  Kata Kunci: PBB; Kepatuhan; dan Penerimaan PBB
OPTIMASI KOMPOSISI PAKAN SAPI PEDAGING PADA PT FIRMA AGROS TERRA KABUPATEN SUKABUMI Radja Panutan; Dwi Rachmina; Triana Gita Dewi
Jurnal Peternakan (Jurnal of Animal Science) Vol 6, No 2 (2022): Jurnal Peternakan ( Jurnal Of Animal Science )
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jac.v6i2.7402

Abstract

Permintaan daging sapi yang semakin tinggi belum dapat dipenuhi oleh produksi dalam negeri, sehingga kebutuhannnya dipenuhi melalui impor. Produksi daging sapi yang masih rendah disebabkan pemberian pakan yang belum optimal. Hal ini disebabkan tingginya biaya pakan, padahal sumber bahan pakan di Indonesia relatif beragam. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan komposisi pakan yang memenuhi kebutuhan nutrisi sapi pedaging pada tingkat biaya minimum. Analisis model program linear menunjukkan bahwa komposisi pakan optimal per hari untuk pembesaran sapi dengan bobot >400kg adalah 13,59 kg jerami padi basah, 11,61 kg rumput gajah, 3,32 kg tepung jagung, dan 10,18 kg ampas tahu basah. Komposisi pakan tersebut menghasilkan tingkat biaya yang lebih rendah sebesar 27,71 persen dibandingkan dengan biaya pakan aktual (dikeluarkan oleh perusahaan saat ini) dengan tetap memenuhi kebutuhan minimal 13,50 kg untuk BK, 1,41 kg untuk PK, dan 8,35 kg untuk TDN. Sedangkan komposisi pakan optimal per hari untuk pembesaran sapi dengan bobot <400kg adalah 10,58 kg jerami padi basah, 9,01 kg rumput gajah, 2,59 kg tepung jagung, dan 7,92 kg ampas tahu basah. Komposisi pakan tersebut menghasilkan tingkat biaya yang lebih rendah sebesar 39,04 persen dibandingkan dengan biaya pakan actual dengan tetap memenuhi kebutuhan minimal 10,50 kg untuk BK, 1,09 kg untuk PK, serta 6,54 kg untuk TDN
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR RISIKO PRODUKSI PADI SISTEM BAGI HASIL PADA USAHATANI PADI DI KABUPATEN BONE Redini Shaqilha Zakaria; Dwi Rachmina; Netti Tinaprilla
Forum Agribisnis Vol 13 No 2 (2023): FA VOL 13 NO 2 SEPTEMBER 2023
Publisher : Magister Science of Agribusiness, Department of Agribusiness, FEM-IPB University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29244/fagb.13.2.121-136

Abstract

Sistem bagi hasil telah digunakan oleh masyarakat Indonesia secara turun-temurun. Perjanjian bagi hasil dilakukan untuk memperluas lahan yang digarap petani guna meningkatkan produksi pertanian. Khusus di Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan, ada dua jenis bagi hasil, yaitu Tipe 1 dan Tipe 2. Pada Tipe 1, penggarap mendapat 2 bagian dan pemilik mendapat 1 bagian output, sedangkan biaya input produksi hampir semua ditanggung oleh penggarap. Pada Tipe 2, pemilik lahan dan penggarap mendapatkan bagian output yang sama banyak karena kedua belah pihak berbagi biaya input produksi. Selain berbagi input dan output produksi, bagi hasil juga melibatkan berbagi risiko produksi. Tujuan penelitian ini yaitu menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi risiko produksi padi sistem bagi hasil pada tipe 1 dan tipe 2. Penentuan sampel penelitian dilakukan dengan metode snowball sampling dengan jumlah sampel 65 petani Tipe 1 dan 15 petani Tipe 2. Metode analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi linear berganda dengan model OLS menggunakan software SPP. Model fungsi risiko produksi menggunakan fungsi risiko Just and Pope dengan model produksi Cobb Douglas. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa pada Tipe 1 dan Tipe 2 terdapat perbedaan faktor yang berpengaruh nyata terhadap risiko produksi. Pada tipe 1, faktor yang berpengaruh signifikan terhadap risiko produksi yaitu pestisida dan umur sebagai pengurang risiko (risk reducing faktor) sedangkan luas lahan sebagai peningkat risiko (risk inducing factor). Adapun pada tipe 2, pestisida dan tenaga kerja berpengaruh nyata dalam meningkatkan risiko produksi (risk inducing factor) dan tidak terdapat factor yang berpengaruh signifikan dalam mengurangi risiko produksi.
PERANAN KREDIT KETAHANAN PANGAN DAN ENERGI DALAM PENINGKATAN PRODUKSI DAN KEUNTUNGAN USAHATANI PADI DI KABUPATEN KAMPAR, RIAU PROVINSI Ilma Satriana Dewi; Dwi Rachmina; Netti Tinaprilla
DINAMIKA PERTANIAN Vol. 30 No. 2 (2015): Jurnal Dinamika Pertanian Edisi Agustus 2015
Publisher : UIR Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25299/dp.2015.vol30(2).810

Abstract

The majority of farmers with small scale enterprises are still facing a capital shortage primarily rice farming. Capital constraints caused farmers must perform farm activities with a limited input. Limited input causing the output and the revenue generated is not optimal. Food security and energy credits are one of the credit which intends to help especially rice farmers. By the low interest rate, this credit is expected to help farmers for improving the use of inputs and increasing the output and revenue. The aims of study are to evaluate the use of credit on production activities and to analyze the increase in rice farming profits before and after the credits. Research methods used in this research were descriptive analysis, multiple regression analysis, and different test (t-test). The results showed that the rice farmers used KKPE for 53% for rice farming which included the purchase of equipment and farm machinery, production inputs and labor wage. An increase in rice farming profits, but not affected by the credit, and from the t-test result that there was no difference profits before and after credit.
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIVITAS SAYURAN DETERMINANT FACTORS OF VEGETABLE PRODUCTIVITY Rachmina, Dwi
Jurnal Pertanian Vol. 3 No. 1 (2012): APRIL
Publisher : Universitas Djuanda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (170.645 KB) | DOI: 10.30997/jp.v3i1.588

Abstract

Produktivitas faktor total (TFP) memiliki peranan penting dalam meningkatkan produksi sayuran.Banyak faktor yang mempengaruhi TFP. Oleh karena itu, penting untuk menganalisis faktor-faktoryang mempengaruhi TFP pada usahatani sayuran. Tujuan penelitian ini yaitu mengukur TFP danmenganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi TFP pada usahatani sayuran. Penelitian dilakukanditingkat usahatani di Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung, dengan jumlah sampel 76 yangtersebar di enam desa sentra produksi sayuran yang memiliki kondisi infrastruktur yang berbedabeda.Produktivitas (TFP) usahatani sayuran bervariasi antara 0,71 – 3,14 dengan rata-rata 1,43.Variasi TFP tersebut sangat responsif terhadap perubahan indeks diversifikasi tanaman. Pendidikanpetani dan luas lahan yang diusahakan, dan akses ke pasar input berpengaruh positif siginifikandengan elastisitas yang relatif kecil. Pengaruh positif teknologi konservasi dan infrastruktur irigasikurang kuat. Sementara teknologi benih justru ada indikasi dapat menurunkan TFP, tetapipengaruhnya tidak nyata.
Analisis Strategi Optimasi Mutu Laporan Keuangan Pemerintah Kota Bogor Mochamad Ramdani; Dwi Rachmina; Anna Fariyanti
Jurnal Manajemen Pembangunan Daerah Vol. 12 No. 1 (2024)
Publisher : Program Studi Manajemen Pembangunan Daerah. Fakultas Ekonomi dan Manajemen. IPB University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29244/jurnal_mpd.v16i1.55583

Abstract

ABSTRAK Pemerintah daerah sebagai institusi pengguna anggaran bertanggungjawab dalam mewujudkan transparansi dan akuntabilitas pengelolaan keuangan dengan menyampaikan laporan pertanggungjawaban berupa laporan keuangan yang akan diaudit oleh BPK. Laporan hasil pemeriksaan (LHP) Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor dari tahun 2006 s.d. 2015 mendapatkan opini WDP oleh BPK, hal ini mencerminkan laporan keuangan Pemkot Bogor belum mencapai predikat tertinggi berupa opini WTP (Wajar Tanpa Pengecualian). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kualitas laporan keuangan Pemkot Bogor dan merumuskan strategi peningkatan kualitas laporan keuangan pada Pemkot Bogor. Analisis yang digunakan pada tujuan pertama kajian ini adalah metode deskriptif, tujuan kedua menggunakan metode analisis SWOT. Hasil kajian menunjukkan: (1) Kualitas laporan keuangan pemerintah daerah (LKPD) Pemkot Bogor masuk kriteria cukup baik; (2) Tupoksi yang jelas bagi pengelola keuangan merupakan faktor kekuatan yang utama, minimnya transfer knowledge tentang pengelolaan keuangan merupakan faktor kelemahan yang mendominasi, adanya seleksi terbuka untuk menduduki posisi jabatan eselon II merupakan faktor peluang yang tertinggi dan adanya morotarium dalam perekrutan SDM aparatur pengelola keuangan daerah melalui seleksi ASN merupakan faktor tantangan yang tertinggi. Kata Kunci: Keuangan, Kualitas, Strategi, Sumber Daya Manusia, SWOT
Elevating Sugarcane Farming: Effects of Certified Seed Adoption on Production and Income in East Java, Indonesia Sandita, Tia; Rachmina, Dwi; Tinaprilla, Netti
Agro Ekonomi Vol 35, No 1 (2024): JUNE 2024
Publisher : Department of Agricultural Socio-Economics Faculty of Agriculture Universitas Gadjah Mada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22146/ae.93793

Abstract

The use of certified seed is essential for sugarcane agricultural intensification method, emphasizing input quality improvements. In this context, varietal validity has the potential to increase sugarcane output volumes and ensure quality variations. Therefore, this research aimed to analyze the variables affecting farmers' decisions on seed varieties, output, and revenue. The type of data used was cross-sectional with a sample of 1,763 respondents, consisting of 303 and 1,460 adopter and non-adopter farmers, respectively. Propensity score matching and logistic regression were the analysis methods used. The results showed that farmers' age, number of workers, land ownership status, extension participation, and partnerships significantly influenced the decisions in selecting seed types. Significant variations in output, gross income, total expenses, net income, and net earnings were also reported using statistical test analysis, with certified seed adopters having higher profits. In this context, young farmers should be targeted to promote the use of certified seed, provide sufficient labor support for intensive farming, ease access to land, and enhance persuasive messages about partnership benefits. Moreover, ensuring the continuity of production and distribution was important to maintain reasonable seed prices and facilitate farmers' access. 
Co-Authors ., Harianto A. Faroby Falatehan A.A. Ketut Agung Cahyawan W Adetya, Aulia Adi, Aswan Adi, Aswan Agatha Kinanthi Agatha Kinanthi AHMAD JUNAEDI Aisyah, Nur Syamsi Amzul Rifin Andriani, Nindi Silvia Andriyono Kilat Adhi Anggraini Sukmawati Anna Maria Lubis Anna Maria Lubis Anthoni, Richard Aprianti, Radna Rika Ariwibawa, Yunus Astri Aminova Putri Aswan Adi Atabani, Afton Ayu, Rara Sekar Bambang Juanda Baran Wirawan Barus, Rusyqy Fuad Arsa Bayu Krisnamurthi Bunasor Sanim Burhani, Al-May Abbyan Izzy Burhanuddin Burhanuddin Cahyana, Destika Chaira, Nabila Dedi Budiman Hakim Dedi Rahmat Setiadi Dwirayani, Dina Fariyanti, Anna Feryanto Feryanto Feryanto Firman Fajar Fitrianingrum Kurniawati, Fitrianingrum GUSMAINI GUSMAINI, GUSMAINI Gustawan Rachman Hardiyanti Sultan Harianto Harianto Herawati Herawati Herawati Hida, Dinda Aslam Nurul Hilalullaily, Rivani Ida Kurnia Saragih ILMA SATRIANA DEWI Indah Ibanah Keumala Fadhiela ND Kurnia, Feby Lala M Kolopaking Lukman M Baga Lukman M. Baga Ma'mun Sarma Mahayana, Ni Putu Ayuning Wulan Pradnyani Mahdi Maman Sumantri Maryono Maryono Mira Apriani Mochamad Ramdani Muhamad Yunus Muhamad Yunus Muhammad Fahrudin Muhammad Prama Yufdy, Muhammad Prama Mulyani, Een Nalom Santun Sihombing Nara Simba Nasution, Anisah Netti Tinaprilla Ni Putu Ayuning Wulan Pradnyani Mahayana Nia Kurniawati Hidayat, Nia Kurniawati Normal Bivariant Padangaran Nunung Kusnadi Nunung Nuryartono Nur Amin, Nur Nurul Maulina Putri, Tursina Andita Rachman, Gustawan Radja Panutan Ramadhani, Ahmad Ratna Winandi Ratna Winandi Ratna Winandi Redini Shaqilha Zakaria Risa Martha Muliasari Risna Eka Pertiwi Rossana Podesta Rossana Podesta Sabrina Sabrina Sabrina Sabrina Salimah, Winada Fajar Salman Al Farisi Sandita, Tia Saptana Saptana Sari, Nelly Purnama Sarma, Ma’mun Sisva, Yuuki Zharfan Suharno Suharno Sumaryanto Sumaryanto, Sumaryanto Suprehatin Suprehatin Suryani Nurfadillah Susanti Susanti Syahrul Ganda Sukmaya Syakir, Andi Muhammad Tania Prafitri Teguh Imanto Triana Gita Dewi Trias Andati Tubagus Nur Ahmad Maulana Utami, Anisa Dwi Vinira Hesta Fharaz Wajar Mey Handani Wardania, Nastiti Wibowo, Rulianda P. Wijaya, Novita Frahesti Ade Wisnu Surianugraha Y Bayu Krisnamurthi Yohana Julina Sinaga Yusalina Yusalina Yusman Syaukat Zahra, Sabrina Aulia Zednita Azriani