Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : PERDULI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat

Pelatihan Multimedia Interaktif Berbasis TPACK bagi Guru-Guru Sekolah Dasar di Kecamtan Klapa Nunggal Kabupaten Bogor Jawa Barat Herlina Usman; Miftahulkhairah Anwar; Linda Zakiah; Antonia Junianty Laratmase
PERDULI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol 2 No 01 (2021): Jurnal PERDULI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : LPPM Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1823.179 KB) | DOI: 10.21009/perduli.v2i01.23896

Abstract

Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pendampingan pelatihan kepada Guru-guru Sekolah Dasar di Kecamtan Klapa Nunggal Kabupaten Bogor Jawa Barat. Kegiatan ini dilakukan dengan memberikan pelatihan pemanfaatan pembelajaran Multimedia Interaktif berbasis Technological Pedagogical and conten Knowledge [TPACK]. Dengan menggunakan Multimedia interaktif berbasis TPACK diharapkan seorang guru dapat mengajar dan berkreasi dengan melibatkan level kognitif hierarki berpikir tinggi yang di canamkan dari Taksonomi Bloom yaitu; knowledge (Recall or locate information), Comprehension (Understand learned fact), Application (Apply what has been learned to new situation), Analysis (Take apart information to examine different parts), synthesi (Create or invent something: bring together more than one idea) and Evaluation (Consider evidence to support conclusions). Metode yang digunakan dalam kegiatan pendampingan pelatihan dan lokakarya ini adalah berbasis ICT dikarenakan masih dalam kondisi pandemic covid 19. Materi pengabdian meliputi materi yang berkaitan dengan pembuatan Multimedia interaktif berbasis TPACK untuk penggunaan media pembelajaran di Sekolah Dasar. Khalayak sasaran Pengabdian kepada Masyarakat Guru-guru Sekolah Dasar Kecamtan Klapa Nunggal Kabupaten Bogor Jawa Barat. Hasil dari pelatihan pembuatan Multimedia interaktif berbasis TPACK bagi guru sekolah dasar yaitu menghasilkan media pembelajaran sebagai implementasi dari materi pengabdian pada masyarakat. Hasil dari program peltihan ini, 1) Guru mempunyai wawasan dan pemahaman tentang penggunaan Multimedia Interaktif dalam proses pembelajaran. 2) Guru mampu membuat perangkat pembelajaran meliputi Rancangan pembelajaran, Bahan Ajar Lembar kerja peserta didik, Media pembelajaran dan evaluasi. 3) Guru mampu melaksanakan pembelajaran dengan menggunakan Multimedia interaktif dalam proses pembelajaran. 4) Guru mampu mendisain kelas dengan penerapan penggunaan Multimedia Interaktif berbasis Technological Pedagogical And Content Knowledge [TPACK].
Co-Authors Agustin, Nur Laila Aisha, Marsa Afis Alaydrus , Zidny Zein Andrean, Syahrial Anisa Novianty Ansori Ansori Antonius Rino Vanchapo Arto, Artono Artono Arto Artono Artono Astuti, Noviani Azizah Husin Bagus Suhendar Bakri Bermara Giri Menur Sari Bilal Bilal Bukit, Emi Br Bukit, Servista Choirus Sholihin Damara, Antonia Samantha Darma, Agus Setya Dela Aisatu Sadiah Devin Mahendika Dindin Abidin Emanuel Bai Samuel Kase Emy Yunita Rahma Pratiwi Faresi, Gilang Muhammad Fajri Fatmawati Sabur Febrisutisyanto, Ady Feryl Ilyasa Fitriyanti, Novi Frans Sudirjo Gamar Al Haddar, Gamar Al Gule, Yosefo Hamiyati Hamiyati Hazhar, Nur Fadli Herlina Usman Hesti Mustika Ati I Putu Agus Dharma Hita Indah, Wirda Jusak Patty Kaban, Nomi Sari Br Kamaruddin, Ilham Kiatin, Desi Roro Kurniatha, Alvernia Kurniawan, Yohanes Jhony letasosmewa Lie, Antonius Anton Linda Zakiah Masruchiyah, Nieke Matin Matin Matin, Matin Maulana, Yono Maulida, Indira Shofia Maymunah Maymunah Meriyanto Meriyanto, Meriyanto Miftahulkhairah Anwar Muhamad Ihsan, Muhamad Mulyadi Nur N Ilis Noviani Astuti Nugroho Susanto Nur Fadli Hazhar Nur Fadli Hazhar Fachrial Nur Fateah Nuril Huda Nurjaya Ova Huzaefah Petrus Jacob Pattiasina Rahmani , Sofia F Rahmani, Sofia F Rahmani, Sofia Fitri Rais, Rinovian Rakian, Julista Margarita Ramadhani, Rini Ratna Ayu Dewi Rinda Riztya Risdandi, Arie Robidi Roza, Nelli Sjeddie Watung Sofia F Rahmani Suhartono Suhendar, Bagus Suparno Eko Widodo suparno Eko Widodo, suparno Eko Suyuti Suyuti Syafruddin Syafruddin Syahrial Sidik Syahrir Ibnu Wahyuari Widdhisiadji, Bayu