Claim Missing Document
Check
Articles

Ekstrak Air Tapak Dara Menurunkan Kadar Gula dan Meningkatkan Jumlah Sel Beta Pankreas Kelinci Hiperglikemia (THE WATER EXTRACT OF TAPAK DARA DECREASES BLOOD GLUCOSE CONCENTRATION AND INCREASES INSULIN PRODUCTION BY PANCREATIC BETA-CELLS ON HYPERGLYCEMIC Srikayati Widyastuti; I Nyoman Suarsana
Jurnal Veteriner Vol 12 No 1 (2011)
Publisher : Faculty of Veterinary Medicine, Udayana University and Published in collaboration with the Indonesia Veterinarian Association

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (175.401 KB)

Abstract

The present study was carried out to investigate the effects of tapak dara (Catharanthus roseus) onblood glucose level and insulin profile in hyperglicemic rabbits. Fifeteen local male rabbits were used forthis study. The rabbits were randomly divided into five groups. Group 1 (K-), a control negative group;group 2 (K+), a control positive hipergliccemia; group 3 (KT1) and group 4 (KT2), were groups hiperglicemiaand treated with water extract of tapak dara doses 1 and 2 g/kg bw, respectively; and group 5 (KO), a grouphiperglicemia that treated with glibenclamide 2 mg/kg bw. The result showed water extract of tapak daradose 1 g/kgbw could not decrease the blood glucose level in hyperglycemic rabbits, while dose 2 g/kg bwcould decline blood glucose level in rabbits. This decline had no significantly difference compared withglibenclamide treatment (P> 0.05). Immunohistchemistry result indicated that water extract of tapakdara could stimulate beta cells pancreas to produce insulin.
PROFIL LIPOPROTEIN DAN KADAR KOLESTEROL TOTAL SERUM AYAM YANG DIBERI SUPLEMENTASI KHITOSAN (THE EFFECT OF CHITOSAN SUPPLEMENTATION TO THE LIPOPROTEIN PROFILE AND TOTAL SERUM CHOLESTEROL LEVEL OF CHICKEN) Tjokorda Sari Nindhia; Ni Nyoman Werdi Susari; I Nyoman Suarsana
Jurnal Veteriner Vol 8 No 2 (2007)
Publisher : Faculty of Veterinary Medicine, Udayana University and Published in collaboration with the Indonesia Veterinarian Association

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research was carried out to evaluate the effect of chitosan supplementation in the chicken food with high cholesterol diet on total cholesterol level and serum lipoprotein profile of chicken. The aims of this study were to evaluate the effects of chitosan supplementation on lipid level, total cholesterol, triglyceride, High density lipoprotein (HDL), Very low density lipoprotein (VLDL) and Low density lipoprotein (LDL) concentration on serum chicken. The experimental design used in this study was completely randomized design with 4 treatment groups. Group K (as a controlled without cholesterol er and chitosan), group A (treated with cholesterol 1% without chitosan), group B (treated with cholesterol 1% and chitosan 15%) and group C (treatment with cholesterol 1% and chitosan 30%). The results showed that treatment with egg yolk powder (group A) could cause hyperlipydemia on chickens and cholesterol total was significantly different (p<0,05) compared to group K (control). Treatment with 30% chitosan were reducing lipid concentration, cholesterol total, triglyceride, VLDL and LDL serum of chicken, respectively (p<0,05) compared to group A (egg yolk powder without chitosan), total HDL concentration was not significantly different (P>0,05). It was concluded that the suplementation of 30% chitosan in the chicken food could reduce total serum cholesterol level in hyperlipydemia chicken.
Kemampuan Ekstrak Jamur Lingzhi dalam Menghambat a-Glucosidase dan Menurunkan Kadar Gula Darah pada Tikus Hiperglikemia (THE ABILITY OF LINGZHI MUSHROOM EXTRACT (GANODERMA LUCIDUM) IN INHIBITING a-GLUKOSIDASE AND ITS EFFECT ON HIPERGLYCEMIAOF RATS) Ratih Dwi Indriani; I Nyoman Suarsana; I Wayan Sudira
Jurnal Veteriner Vol 16 No 2 (2015)
Publisher : Faculty of Veterinary Medicine, Udayana University and Published in collaboration with the Indonesia Veterinarian Association

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (114.5 KB)

Abstract

Lingzhi mushrooms has been widely used by community empirically for the traditional medicine forlowering blood glucose levels. The purpose of this study was to determine the ability of the lingzhimushroom (Ganoderma lucidum) extract to inhibit á-glukosidase hyperglycemia in rat. Lingzhi mushroomethanol-extract were tested for their inhibition against á-glucosidase using spectrophotometry method. Atotal of 25 rats used in this study were divided into five groups. Four groups of rats (P1-P4) were given 2 mlof sucrose 80% orally, and one group of rats (P0) as a negative control. Ten minutes before giving sucrose,three groups (P2-P4) of rats were given the lingzhi mushroom extract of 1 ml orally at a dose of 10%, 20%,and 30% respectively, while the second groups (P1) as a positive control of hyperglycemia. After that in allgroups were examined the blood glucose levels at 0, 10, 30, 60, 90, and 120 minute after sucroseadministration. The results showed, lingzhi mushroom extract has the ability to inhibit á-glucosidasewith IC50 value of 162,01 ìgmL-1. The result of blood glucose test showed that administration of lingzhimushroom extract at a dose of 30% faster lowering blood glucose levels compared with a dose of 10% and20%.
Peningkatan Ekonomi Petani Rumput Laut Di Desa Tamuku Kecamatan Bone-Bone Kabupaten Luwu Utara A. Muhammad Yushan Patawari; Nyoman Suarsana
Perbal : Jurnal Pertanian Berkelanjutan Vol 7, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Cokroaminoto Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (171.274 KB) | DOI: 10.30605/perbal.v7i2.1379

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan upaya peningkatan ekonomi petani rumput laut di Desa Tamuku Kecamatan Bone-bone Kabupaten Luwu Utara.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah survey lapangan dengan melakukan kegiatan wawancara kepada 21 responden petani rumput laut yang pelaksanaannya dimulai dari bulan Februari sampai April 2019.Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa,(1) dalam proses kegiatan budidaya rumput laut upaya yang dilakukan seperti memperhatikan kondisi iklim, menentukan lokasi budidaya yang efektif, dan memperbaiki/ memodifikasi tekhnik budidaya dan proses pengeringan lahan yang bertujuan membunuh hama dan mengembalikan kesuburan tanah, (2) untuk menjaga kestabilan harga perlu dibentuk adanya pola kemitraan antara petani dan pengumpul yang melibatkan BadanUsaha Milik Desa atau KUD, (3) dan dalam kegiatan pelatihan/penyuluhan dalam budidaya rumput laut juga salah satu upaya peningkatan ekonomi petani rumput laut dimana memberikan kontribusi peningkatan sumber pendapatan masyarakat petani rumput laut. Pelatihan/penyuluhan di Desa Tamuku Kecamatan bertujuan memberiakan keterampilan mengolah rumput laut sekaligus menjawab keluhan para petani dalam upaya meningkatkan ekonomi petani rumput laut. Kata Kunci : Peningkatan Ekonomi, Rumput Laut Gracilaria, Desa Tamuku
Uji Aktivitas Isoflavon Tempe terhadap Penghambatan Enzim α-Glukosidase dan Pengaruhnya pada Tikus Hiperglikemik I NYOMAN SUARSANA
JURNAL ILMU KEFARMASIAN INDONESIA Vol 8 No 2 (2010): JIFI
Publisher : Fakultas Farmasi Universitas Pancasila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1765.735 KB)

Abstract

Isoflavone is a bioactive compound found in fermented soy bean or tempe, and found to have beneficial effect on human health. The objectives of this research were to assay the activity of tempe isoliavone in inhibiting the α-glucosidase enzyme in vitro and to determine the dosage of antihyperglycemic activity of isoflavone tempe. inhibitory effects of tempe isoflavone on α-glucosidase enzyme was tested by spectrofotometry method while in vivo evaluation are conducted using rats under hyperglycemic condition. A total of thirty five male Spraque Dawley rats, which is two months old were used in this study. The rats were divided into seven groups: (1) negative control group; (2) positive hyperglycemic group; (3-6) positive hyperglycemic group and treated with tempe isoflavone with dosages of 100, 200, 300, and 400 mg/kg body weight (bw); and (7) positive hyperglycemic group treated with acarbose dosage of 4,5 mg/kg bw. Blood glucose level was evaluated every 0, 30, 60, 120, 180, and 240 minutes following treatment using Blood Blucose Test Meter GlucoDr. The result showed that the inhibitory effect of tempe isoflavone on α-glucosidase enzyme was 11.89%, with IC50 1.4 mg, and this mechanisms are caused by daidzein and genistein. lsoflavone of tempe with dose of 400 mg/kg bw showed an antihyperglycemie effect.
DETEKSI DINI STATUS KESEHATAN, PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU MASYARAKAT TERKAIT COVID-19 I.N. Suartha; I.N. Suarsana; I.G.A.A. Idayati; I.A.P. Gayatri; P.I.S.S. Oka; P.K. Pebyanthi; I.A.M.L. Dewi
Buletin Udayana Mengabdi Vol 20 No 2 (2021): Buletin Udayana Mengabdi
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (3277.189 KB) | DOI: 10.24843/BUM.2021.v20.i02.p03

Abstract

Wabah virus corona (Covid-19) yang menginfeksi hampir seluruh negara di dunia, dan dinyatakan sebagai pandemic. Penyebaran yang terjadi di Bali sedang marak akibat transmisi lokal. Pencegahan penularan sangat dipengaruhi oleh sikap, pengetahuan dan kewaspadaan masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui status dini kesehatan, pengetahuan dan sikap masyarakat Desa Gulingan berhubungan dengan wabah pandemic COVID-19. Data dikumpulkan melalui kuesioner yang disebarkan ke enam banjar masing-masing 20 kuisioner setiap banjar. Data yang dikumpulkan berupa demografi responden, kondisi kesehatan masyarakat berhubungan dengan Covid-19, Pengetahuan, sikap dan perilaku dalam penerapan protocol kesehatan. Pengambilan data kuisioner dilakukan bulan Juli sampai Agustus 2020. Hasil kegiatan surveillance didapatkan sebanyak 94,4% memiliki resiko rendah, 0,8% memiliki resiko sedang. Tingkat pengetahuan masyarakat desa Gulingan seputar Covid-19 tergolong baik sebanyak 69,9%, sedangkan pengetahuan kurang baik sebanyak 30,1%. Perilaku masyarakat dalam menyikapi pandemi Covid-19, didapatkan sebanyak 65,9% telah mematuhi aturan, dan menerapkan protokol kesehatan di dalam kehidupan sehari-hari. Sedangkan sebanyak 34,1% masih tergolong kurang baik. Kesimpulan dari kegiatan ini adalah: Status kesehatan masyarakat Desa Gulingan terkait Covid-19 memiliki resiko rendah, dengan tingkat pengetahuan baik dan taat protocol kesehatan tinggi. Kata kunci : Covid-19, Pengetahuan, sikap, Surveilance, deteksi dini
Bisphenol A Meningkatkan Malondialdehid dan Indeks Apoptosis Hati Tikus (Rattus norvegicus) Jantan Risha Catra Pradhany; I Nyoman Suarsana; I Gusti Ayu Agung Suartini; Ferbian Milas Siswanto
Jurnal Veteriner Vol 23 No 1 (2022)
Publisher : Faculty of Veterinary Medicine, Udayana University and Published in collaboration with the Indonesia Veterinarian Association

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (255.285 KB) | DOI: 10.19087/10.19087/jveteriner.2022.23.1.80

Abstract

Bisphenol-A (BPA) merupakan toksikan yang diketahui dampaknya terhadap reproductive toxicities.Namun, beberapa tahun belakangan ini, diketahui pula bahwa BPA menyebabkan stres oksidatif. Stres oksidatif merupakan salah satu faktor penyebab kerusakan organ. Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan efek pemberian BPA oral terhadap kadar malondialdehid dan indeks apoptosis pada hati tikus. Penelitian ini menggunakan posttest only control group design. Subjek adalah 14 ekor tikus putih jantan galur Sprague dawley, umur 8-10 minggu, bobot badan berkisar 180 g, dan dalam keadaan sehat. Kelompok kontrol (P0), tujuh ekor tikus, diberikan plasebo berupa 1 mL aquadest selama 21 hari; sedangkan kelompok perlakuan (P1), tujuh ekor tikus, diberikan 400 mg/kgBB tikus BPA selama 21 hari. Hasil menunjukkan bahwa kelompok P1 memiliki kadar MDA hepatik yang lebih tinggi (3,33±0,27 nmol/ mg.prot) dan berbeda nyata (p<0,001) dibandingkan kelompok P0 (2,67±0,14 nmol/mg.prot). Selain itu, kelompok P1 memiliki indeks apoptosis yang lebih tinggi (11,21±2,26%) dan berbeda nyata (p<0,001) dibandingkan kelompok P0 (2,19±0,97%). Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa pemberian BPA oral meningkatkan malondialdehid dan indeks apoptosis pada hati tikus putih (Rattus norvegicus) jantan.
Pengaruh Pemberian Ekstrak Kulit Pisang Kepok terhadap Histologi Ginjal, Kadar Ureum dan Kreatinin Tikus Putih setelah Melakukan Latihan Intensif Putu Oky Astawibawa; I Nyoman Suarsana; I Gusti Ayu Agung Suartini
Buletin Veteriner Udayana Vol. 14 No. 5 October 2022
Publisher : The Faculty of Veterinary Medicine, Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/bulvet.2022.v14.i05.p18

Abstract

Aktivitas fisik berlebih memicu terbentuknya reactive oxygen species (ROS) yang dapat merusak ginjal dan organ lain. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh ekstrak kulit pisang kepok terhadap kadar ureum, kreatinin dan histologi ginjal tikus putih setelah pemberian latihan intensif. Penelitian ini menggunakan 27 ekor tikus putih jantan dengan berat badan 200-225g. Tikus dibagi menjadi tiga kelompok perlakuan yaitu (T0) kontrol, (T1) latihan intensif, (T2) latihan intensif dan diberi ekstrak kulit pisang kepok yang menggunakan dosis 1 cc/kg bb selama 28 hari. Sampel ureum di uji dengan metode Urea Col dan sampel kreatinin di uji dengan metode jaffe sedangkan sampel ginjal di periksa menggunakan preparat histologi dengan metode perwarnaan hematoksilin eosin (HE). Pada perlakuan T0 diperoleh kadar ureum dan kreatinin berturut-turut 89,456 ± 2,938 dan 0,867 ± 0,07 mg/dl; perlakuan T1 dengan kadar ureum dan kreatinin 101,144 ± 1.805 dan 0,944 ± 0,10 mg/dl, dan pada perlakuan T2 dengan kadar ureum dan kreatinin masing-masing 99,889 ± 4.075 dan 0,900 ± 0,00 mg/dl. Pengamatan histologi ginjal pada T1 ditemukan degenerasi dan nekrosis. Pada T2 terlihat penurunan degenerasi dan nekrosis disertai peningkatan regenerasi epitel sel tubulus proksimal dan distal. Kadar ureum pada kelompok perlakuan T1 dan T2 berbeda nyata terhadap T0, namun jika dilihat dari rata-rata standar deviasi menunjukan T2 mendekati kadar T0. Kadar kreatinin T2 tidak berbedanyata dengan T0 dan T1, sedangkan T0 berbedanyata dengan T1. Selain itu, ekstrak kulit pisang kepok mampu mencegah kerusakan jaringan ginjal namun belum berbeda nyata.
EKSISTENSI KOMUNITAS PENGGUNA VESPA KLASIK KANAN BERSUARA DI KOTA DENPASAR Ellen Aprillia Theliana; I Wayan Suwena; I Nyoman Suarsana
Triwikrama: Jurnal Ilmu Sosial Vol. 1 No. 3 (2023): Triwikrama: Jurnal Ilmu Sosial
Publisher : CV SWA ANUGERAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.6578/tjis.v1i3.177

Abstract

Fenomena yang menjadi ketertarikan penulis untuk meneliti permasalahan ini adalah bagaimana mereka mempertahankan eksistensi Vespa klasik di tengah era modernisasi, di saat Vespa klasik telah berinovasi ke Vespa matic. Tujuan melakukan penelitian ini, yaitu sebagai berikut: (1) Faktor pengaruh yang melatarbelakangi bergabung dengan komunitas pengguna Vespa klasik Kanan Bersuara di Kota Denpasar dan (2) bentuk kegiatan yang dilakukan oleh komunitas pengguna Vespa klasik Kanan Bersuara di Kota Denpasar. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan analisis fenomenologi interpretatif. untuk mendapatkan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan studi kepustakaan. Teori yang digunakan dalam penelitian ini, yaitu teori interaksionisme simbolik dari Herbert Blumer dan teori gaya hidup dari David Chaney. Dalam penelitian ini, penulis menggunakan teknik penentuan informan, yaitu teknik purposive sampling. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa Pertama, yang melatarbelakangi para anggota bergabung dengan komunitas pengguna Vespa klasik Kanan Bersuara di Kota Denpasar karena komunitas menjadi wadah yang memfasilitasi pertemanan, ekspresi minat bersama, dan peluang mendapatkan pengalaman sosial yang luas. Keseluruhan proses ini mencerminkan pentingnya dinamika sosial dan budaya dalam pembentukan dan perkembangan komunitas yang relevan dengan minat tertentu. Kedua, bentuk kegiatan yang dilakukan komunitas pengguna Vespa klasik Kanan Bersuara di Kota Denpasar, yaitu nongkrong, touring, dan event komunitas Vespa. Gaya hidup komunitas pengguna Vespa klasik Kanan Bersuara dapat dilihat dari tujuan memiliki Vespa, modifikasi Vespa, dan menggunakan Vespa klasik sebagai motor harian.
PROSES PENYUSUNAN STRATEGI MAHASISWA BROKEN HOME DALAM MENEMPUH PENDIDIKAN TINGGI Demetrius Christian Bonaventura; Aliffiati, Aliffiati; I Nyoman Suarsana
Triwikrama: Jurnal Ilmu Sosial Vol. 3 No. 5 (2024): Triwikrama: Jurnal Ilmu Sosial
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.6578/triwikrama.v3i5.2766

Abstract

Broken home adalah kondisi keluarga yang dimana salah satu orang tua bercerai atau meninggal dan menyebabkan anak kehilangan perhatian atau kasih sayang dari orang tua. Kurangnya pemenuhan kebutuhan emosional dan psikologis anak oleh orang tua dalam kondisi ini kerap kali berdampak buruk bagi mereka. Banyak ditemukan anak-anak broken home membentuk perilaku yang menyimpang seperti kenakalan remaja dan menurunnya prestasi akademik sehingga mereka kurang mampu menempuh pendidikan dengan baik. Meski begitu, ditemukan bahwa terdapat mahasiswa yang berasal dari keluarga broken home dan mampu meraih prestasi yang baik dalam jenjang pendidikan tinggi. Berdasarkan dari penemuan tersebut, muncul pertanyaan yang diulik pada penelitian ini yaitu bagaimana mahasiswa broken home menyusun strategi dalam menempuh pendidikan yang tinggi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus dan pengumpulan data riwayat hidup. Teknik pengumpulan data yang diterapkan dalam penelitian ini adalah teknik observasi, studi kepustakaan, dan wawancara. Data yang diperoleh dari lapangan diolah melalui tiga tahap yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan atau verifikasi. Berdasarkan hasil penelitian ini, mahasiswa broken home menyusun strategi dengan cara menentukan tujuan menempuh pendidikan tinggi. Tujuan yang ditentukan berkaitan dengan pengalaman broken home yang dilalui dan cita-cita untuk masa depannya. Langkah selanjutnya adalah menentukan rencana perilaku yang harus dilakukan untuk mencapai tujuan yang terbagi dalam tiga aspek yaitu: aspek akademik, non akademik, dan sosial. Pada akhirnya, terbentuk sebuah strategi yang berfungsi sebagai pedoman perilaku bagi mereka sehingga mereka mampu meraih prestasi yang baik.
Co-Authors Adrianto, Steven Aida Lousie Tenden Rompis Aliffiati Aliffiati, Aliffiati Aliffiati, . ANAK AGUNG AYU MURNIASIH Anak Agung Sagung Kendran B.P Priosoeryanto Bakri Hasanuddin Bambang Pontjo Priosoeryanto Betharia Criselda Fanggidae Cinderela Dwi Prameswari Cinthya Fatama Prima Demetrius Christian Bonaventura Desi Elrini Sarah Alunat DWI SURYANTO Dyah Ayu Widiasih Ellen Aprillia Theliana Febrianti, Andri Nurdiana Ferbian Milas Siswanto Franciska, Juliana Gunawan, I Wayan Nico Fajar Hambur, Liventinus Hana Kristal Alamanda Septiara I G. Wijana I Gusti Agung I Gusti Agung Ayu Suartini I Gusti Made Krisna Erawan I Gusti Ngurah Sudisma I Gusti Putu Sudiarna I K. SUATHA I Ketut Kaler I Ketut Mangku Budiasa I Ketut Suada I Ketut Suatha I Komang Gede Wiryawan I Made Dwiki Wahyudi Putra I Made Kardena I Made Sukada I Nengah Sujaya I Nyoman Budiarsa . I NYOMAN MANTIK ASTAWA I Nyoman Suartha I Putu Gede Yudhi Arjentinia I Putu Juli Sukariada I Putu Sudiarta I Wayan Batan I Wayan Gorda I Wayan Suardana I Wayan Suardana I Wayan Sudira I Wayan Suwena I. A. R. Astiti Asih I. H. U Utama I.A.M.L. Dewi I.A.P. Gayatri I.G.A.A. Idayati I.H. Utama I.W. Batan Ida Ayu Pasti Apsari Ida Bagus Ngurah Swacita Ida Bagus Oka Wedasantara Ida Bagus Oka Winaya Indah Hotmaria Hutapea Indrawati Sendow Intan Purnama Sari Iwan Harjono Utama Iwan Haryono Utama Kadek Karang Agustina Lina Mahardiana Luh Gde Sri Surya Heryani M Bintang M.D. Rudyanto Mahyuzar Mahyuzar Maratun Janah MARIA BINTANG Michael Haryadi Wibowo Naibaho, Hizkia Nggias, Falensia Fitria Ni Ketut Suwiti Ni Luh Eka Setiasih Ni Luh Watiniasih Ni Made Puspawati NI MADE WIASTI Ni Nyoman Werdi Susari Ni Putu Widayanti NPG Suardana Olga Chanda P. Sampurna P.I.S.S. Oka P.K. Pebyanthi Panjaitan, Michael Yoel Patawari, A. Muhammad Yushan Pratiwi, Ni Putu Iin Intan Putu Angga Prasetyawan Putu Ayu Sisyawati Putriningsih Putu Jodi Wiraguna Tangkas Putu Oky Astawibawa Putu Satya Dwipartha RACHEL YUNIAR CHRISTY Ratih Dwi Indriani Reggy Raisa Tangalayuk Risha Catra Pradhany Samuel Leonardo Silitonga Sri Kayati Widyastuti Sugiyarto - Suprayogi A T Wresdiyati T. Sari Nindia Tjokorda Sari Nindhia TRI KOMALA SARI Tri Wahyudi Tutik Wresdiyati TYAS RETNO Wahyu Tri Utomo Widodo Cipto Subagyo WIWIK SUSANAH RITA Wresdiyati T Wulandari, Andi Dewi Yoshihiro Hayashi Yoviniani Narti Dosom Yudha Kurniawan, Yudha Yundari, Yundari