Claim Missing Document
Check
Articles

Pengembangan Rumah Produksi Ubilar Sebagai Upaya Mewujudkan Desa Produktif Berbasis Komunitas di Dusun Kramen Matesih, Karanganyar, Jawa Tengah Nita Etikawati; Suranto Suranto; Solichatun Solichatun; Widya Mudyantini; Ari Pitoyo; Suratman Suratman; Tanjung Ardo
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian kepada Masyarakat (SINAPMAS) Perguruan Tinggi Mengabdi: Berkarya dan Berinovasi Untuk Membangun Masyarakat Semakin Tangguh di Mas
Publisher : Prosiding Seminar Nasional Pengabdian kepada Masyarakat (SINAPMAS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

UBILAR merupakan usaha rintisan produk pangan unggulan Kelompok Tani Tani Mulyo di dusun Kramen Pablengan Matesih Karanganyar. Usaha ini dikembangkan sebagai salah satu upaya meningkatkan nilai jual ubi jalar dengan variasi pengolahan pasca panen menjadi aneka produk pangan. Beberapa produk yang sudah dihasilkan antara lain tepung ubi jalar UBILAR, dodol ubi, brownis ubi dan puding ubi. Tepung UBILAR dijadikan salah satu produk unggulan karena belum banyak pesaing di pasaran, sehingga diharapkan UBILAR dapat menjadi pusat tepung ubi jalar khususnya di daerah Karanganyar. Pemasaran yang masih bersifat konvensional mengakibatkan tingkat penjualan menurun terutama pada kondisi pandemi ini. Salah satu usaha yang ditawarkan adalah dengan pengenalan metoda pemasaran melalui media sosial. Kegiatan pendampingan yang dilakukan meliputi penyuluhan e-marketing serta pelatihan food photography sebagai bagian dari konten pemasaran. Hasil pengabdian menunjukkan terjadi peningkatan pemahaman dan ketrampilan anggota kelompok tani Tani Mulyo dalam menggunakan media sosial untuk memasarkan produk yang dihasilkan serta mampu membuat foto produk makanan yang dihasilkan dengan handphone yang dimiliki. Ketrampilan food photograhpy merupakan salah satu pendukung dalam pemasaran melalui media sosial yang diperlukan dalam usaha pengembangan Rumah Produksi UBILAR.Kata kunci—olahan ubi jalar, pemasaran, pengabdian masyarakat
Penguatan Peran Orang Tua dalam Pengawasan Penggunaan Gadget dan Manajemen Waktu di Desa Dawung Karanganyar Suranto Suranto; Dhany Efita Sari; Moh. Chairil Asmawan; Indah Pratiwi; Ima Rahayu; Surani Dwi Astuti
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol 9, No 1 (2025): April 2025
Publisher : IKIP PGRI Bojonegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30734/j-abdipamas.v9i1.5137

Abstract

ABSTRACTThe uncontrolled use of gadgets by children has become a serious challenge for parents, especially in managing time and monitoring technology usage at home. This community service program aims to strengthen the role of parents in Dawung Village, Matesih District, Karanganyar Regency, in supervising gadget use and improving children’s time management skills. This activity was conducted through socialization, education, and training in gadget monitoring technology applications. The program involved around 80 participants who were given a pre-test, material socialization, and a post-test to measure changes in understanding. The results showed a significant increase in parents' understanding of the importance of time management and gadget monitoring, with an average post-test improvement of 40%. Parents also adopted the introduced monitoring technology applications to facilitate digital oversight for their children. Additionally, active participation in group discussions helped strengthen social support and improved parents' practical skills in monitoring their children's gadget use. Challenges in maintaining consistent monitoring were addressed by recommending follow-up activities, such as online discussions and additional training. This program effectively improved parents' understanding and skills in managing children’s gadget use wisely. With this knowledge, parents are expected to guide their children toward positive and responsible technology use in everyday life.Keywords: Gadget monitoring, time management, parental role learningABSTRAKPenggunaan gadget yang tidak terkontrol pada anak-anak menjadi tantangan serius bagi orang tua, terutama dalam mengelola manajemen waktu dan pengawasan penggunaan teknologi di rumah. Program pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memperkuat peran orang tua di Desa Dawung, Kecamatan Matesih, Kabupaten Karanganyar, dalam mengawasi penggunaan gadget dan meningkatkan keterampilan manajemen waktu pada anak-anak. Kegiatan ini dilakukan dengan metode sosialisasi, edukasi, dan pelatihan aplikasi teknologi pengawasan gadget. Program ini melibatkan sekitar 80 peserta yang diberikan pre-test, sosialisasi materi, serta post-test untuk mengukur perubahan pemahaman. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan signifikan dalam pemahaman orang tua terhadap pentingnya manajemen waktu dan pengawasan penggunaan gadget, dengan peningkatan rata-rata hasil post-test sebesar 40%. Orang tua juga mengadopsi aplikasi teknologi yang diajarkan untuk memudahkan pengawasan digital pada anak. Selain itu, partisipasi aktif dalam diskusi kelompok membantu memperkuat dukungan sosial dan meningkatkan keterampilan praktis orang tua dalam mengawasi gadget anak. Kendala dalam konsistensi penerapan pengawasan disikapi dengan merekomendasikan tindak lanjut berupa diskusi daring dan pelatihan tambahan. Program ini berhasil meningkatkan pemahaman dan keterampilan orang tua dalam mengelola penggunaan gadget oleh anak-anak secara bijak. Dengan pengetahuan ini, diharapkan orang tua dapat membimbing anak-anak mereka menuju penggunaan teknologi yang positif dan bertanggung jawab dalam kehidupan sehari-hari.Kata Kunci: Pengawasan gadget, manajemen waktu, peran orang tua
Co-Authors Achmad Azid Achmad Nurmandi Adcharina Pratiwi Adcharina Pratiwi Ade Jubaedi Ade Septiana Adhie Dwi Nofyanto SP Adi Kurniawan aditya permana putra Afrika Andriyani Agung Widodo Agus Wanto Agus Yudiansyah Agus Yulianto Ahmad Fuadi Asy'ari Akor Sitepu Ali Fais Ali Usman Andika Windi Nur Sodikin Andre Setiawan Andrian Ibrahim Andy Nurkholiq Angga Firmansyah Anggraini Puspa Wardha Anggun Wahyuni Sari Dewi Anis Suciaty Ramio Aprizal Sobriyanto Ardi Setia Nugraha Ardian Sanjaya Ari Nidhi Astuti ARI PITOYO Ariestika, Elsa Arif Atmunandar Arif Maulana Syamsu Asyifa Ullina Nur Bagus Suryo Batara Yoki Putra Bima Adi Bagaskara Cahyo Prasetyo Candra Kurniawan Chandra Sasongko Damayanti, Elok Dedi Alfatoni Desna Dwi Cahyani Dewi Anita Sari Dhany Efita Sari Dian Fitria Saputri Dewi Dian Syuriadi Putra Duhita Kurnia Dwi Aprilianto Dwi Waluyo Beni Eko Bagus Fahrizqi Eko Supriyanto Elva Setiawati Engga Frastya Eno Irdianto Erik Widiyanto Etika Muslimah Farid Adi Prasetya Faturahman Fadilah Ferdi Zulkarnain Ferdiansyah Ferdiansyah Ferdyans Ichsan Pratama Ferra Ayu Reysta Fibria Hadi Sucihno Fiko Hasvivi Fitri Oktaviani Frans Nurseto Frans Nuseto Gatot Widya Anggara Hany Puspa Nirmala Hendra Lesmana Herman Tarigan HERU SETIAWAN Heru Sulistianta Ifandari Ifandari Ima Rahayu Imam Mahfud Indah Pratiwi Indah Pratiwi Indianto Indianto Indriyanto Indriyanto Irfandri Vaniko Negara Ivan Kurnia Reza Janter Ignatius Simatupang Jhody Nala Fraya Jodieka Permadi Julianda Triiman Saputra Juni Prasetyo Kharina Oktaviana Knut F. Kramer Koko Hadi Mardanto Kuswaji Dwi Priyono Lungit Wicaksono M Irfan Syahreza M Joko Setiawan Marta Dinata Miftahul Mahmudah Mita Laksmi Edwina Moh. Chairil Asmawan Monalisa Monalisa Much Djunaidi Much Djunaidi Muhamad Nur R Muhammad Aldino Muhammad Gandi Maulana Muhammad Indra Kurniawan Muhammad Ishaq Gery Muhammad Minan Chusni Muhammad Musrofi Muhammad Najibul Afan Muhammad Ranggani Muhammad Robbi Armaica Muhammad Yogi Rivaldi Muhtadi Muhtadi Mustika Sari Nia Rahmawati Nils B. Kerpen Nita Etikawati Norma Puspitasari Novika Candra Kasih Nuha Nur Azizah Nur Fathurahman R Nurgiyatna Oki Rinoki Okvian Eri Anggradinta Oliver Kunst P. Eko Prasetyo Pandu Darma Wardani Rachmi Marsheilla Agus Rahmat Hermawan Ramadhani Ardi Pratiwi Ratih Pratiwi Reki Saputra Restiana Annisa Restu Afrianto Rahman Reza Pahlefi Reza Stiawansyah Ricky Putra Alit Ridwan Dwi Saputra Rino Anugrah Risky Aditya Riza Fahmi AlFaqih Rizki Adhi Wijaya Rizki Anggara Rohayatin, Titin - Roikhan Falah Roni Sacta Mirza Rony, Zahara Tussoleha Ryan Hidayat Sajidan Sajidan Sapto Nugroho Sari, Felinda Sena Dwi Laksono Sentot Budi Rahardjo Sholihah Sholihah Singgih Pradipto Siti Nandiroh Solichatun Solichatun Sri Karyati Sudirman Husin Sulistyo Saputro Surani Dwi Astuti Suratman Suratman Surisman Surisman Sutrisno Agus Setiadhi Syahrofi Adi Putra Syamsul Arifin Tanjung Ardo Teddy Afri Suhendri Tedi Kurniawan Tommy Hardiyanto Totok Budi Santosa Tri Asri Sholly Hajmi Tuis Susanto Tulus Warsito Ulung Pribadi, Ulung Umi Fatmawati Velly Asvaliantina Wahyudi Kumorotmo Wayan Adnyana Widjo Kongko Widodo S. Pranowo WIDYA MUDYANTINI Windy Anugrah Kurniawan Wiyono Wiyono Y. Nining Sri Wuryaningsih Yandi Mulyawan Yandri Nauli Yoga Harlis Sidiawan Yoga Septia Yudhicara Yudhicara Yulia Novarita Yuswan Hadi Ziko Fajar Ramadhan