Claim Missing Document
Check
Articles

Found 33 Documents
Search

PERANCANGAN ROBOT PEMBERSIH LANTAI BERBASIS ARDUINO UNO DENGAN SENSOR ULTRA SONIK Abbas, Hammada; Kamal, Kamal; P, Syahrul; Samad, Wahyuddin
ILTEK : Jurnal Teknologi Vol. 20 No. 01 (2025): ILTEK : Jurnal Teknologi
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Islam Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47398/iltek.v20i01.225

Abstract

Membersihkan lantai salah satu rutinitas yang wajib dikerjakan di rumah, kampus atau kantor. Pekerjaan ini tak cukup hanya dikerjakan sekali saja, terkadang lantai harus dibersihkan beberapa kali dalam sehari karena kotoran yang selalu mengempel.. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan menguji robot pembesih lantai berbasis arduino yang dapat memudahkan pekerjaan membersihkan lantai. Adapun Metode penelitian yang digunakan adalah metode R&D (Reseach and Development) Dalam metode R&D ini dilakuakan manipulasi dengan cara mengimplementasikan kecerdasan buatan kedalam sebuah alat sehingga alat tersebut mampu melakukan pekerjaan selayaknya manusia. Hasil penelitian diperoleh berdasarkan perancangan robot pembesih lantai menggunakan arduino sebagai kontrol sistem, Sensor ultrasonik sebagai navigasi pada robot dan Respon berupa gerak servo untuk menggerakkan roda pada robot sehingga robot dapat bergerak dari satu tempat ke tempat lain untuk membersihkan lantai. Dapat disimpulkan bahwa robot pembersih lantai ini telah berhasil dirancang dengan mengintregrasikan sejumlah komponen eletrik, eletronik dan program, yang dilengkapi sensor seperti ultrasonik, motor DC, dan Servo yang saling terintegrasi untuk menunjang fungsi robot berbasis arduino yang dapat membersihkan lantai.
Development and Validation of Healthy School Indicators Based on Al-Islam Kemuhammadiyahan in Sidenreng Rappang Regency Said, Sunandar; Kamal, Kamal; Mardhatillah, Mardhatillah; Ramlan, Pratiwi; Sulaiman, Zulkarnain; Febrianti, Devy; Adri, Khaeriyah; Kusumawati, Dwi Erma
Poltekita: Jurnal Ilmu Kesehatan Vol. 19 No. 1 (2025)
Publisher : Poltekkes Kemenkes Palu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33860/jik.v19i1.3763

Abstract

This study aims to develop and validate healthy school indicators based on Al-Islam Kemuhammadiyahan (AIK) in Sidenreng Rappang Regency. The research employs a mixed-method approach with Sequential Explanatory Research design. The qualitative phase involves in-depth interviews with Muhammadiyah scholars to explore AIK's perspective on health and identify initial healthy school indicators. The quantitative phase validates these indicators through a cross-sectional study using a questionnaire distributed to Muhammadiyah schools in Sidenreng Rappang. Confirmatory Factor Analysis (CFA) was used to assess the validity and reliability of the indicators. The findings reveal four main pillars of health from the AIK perspective: physical, mental, spiritual, and environmental health. The developed indicators include balanced nutrition programs, regular physical activity, counseling, religious education, and environmental management. CFA results indicate that the indicators are valid and reliable, with Composite Reliability (CR) and Average Variance Extracted (AVE) meeting the required standards. The implementation of these indicators is expected to create a holistic health-supportive school environment, reinforcing students' physical, mental, spiritual, and environmental well-being. This study significantly contributes to the development of healthy school concepts in Indonesia, aligned with Islamic values, and provides a foundation for health policy and programs in Islamic-based schools to enhance overall student health and well-being.
A Phenomenological Exploration of AI's Impact in the Digital Communication Ecosystem Yuniar, Nabila Alda; Bathesta, Yovi; Kamal, Kamal; Adhinugroho, Michael; Pertiwi, Setya Ambar; Harjanto, Rudy
PRoMEDIA Vol 11, No 1 (2025): PROMEDIA
Publisher : UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 JAKARTA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52447/promedia.v11i1.8144

Abstract

Communication technology in the digital era has led to the expanding use of Artificial Intelligence (AI), which raises ethical concerns and possible benefits. This research examines the complex world of digital communication, focusing on ethics in the AI era. The central tension is between free expression and lowering the risks of spreading misinformation and deception. The idea is to establish ethical frameworks that maintain this hazardous balance. A phenomenological research technique is used to understand digital communication enthusiasts' lived experiences and viewpoints. Phenomenology gives a qualitative view of ethical challenges and possibilities, encapsulating the underlying character of AI-powered communication tool user interactions to examine the contradiction between free expression and hoax prevention to understand the formulation and usage of ethical norms for responsible communication in the AI era. The theoretical framework shows how AI affects digital communication practices. AI's ability to falsify information poses freedom of speech concerns, prompting an ethical assessment of these technologies. The study explores the potential and moral conundrums that arise from the nexus of communication, AI, and the digital world. It also discusses how the changing digital landscape affects communication ethics. It calls for the development of strong norms and processes to promote ethical digital communication practices, emphasizing the significance of ethical enforcement in its discussion. It explores the ways artificial intelligence (AI) may enrich the digital age by preventing misinformation while preserving freedom of speech. Proposing an enforcement ethic, the study aims to cultivate a digital ecosystem that prioritizes ethics and harnesses the transformative potential of AI.
TRANSFORMATION OF KAILI TRIBE RITUALS POST-ISLAMIZATION: INTEGRATING ISLAMIC VALUES INTO LOCAL TRADITIONS Kadir, Surni; Rudji, Hamdi; Normawati, Normawati; Kamal, Kamal; Lubis, Mukhlis
ILMU USHULUDDIN Vol. 12, No. 1, July 2025
Publisher : Peminat Ilmu Ushuluddin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/iu.v12i1.46679

Abstract

The post-Islamization transformation of the Kaili tribe in Central Sulawesi led to significant changes in traditional rituals, especially Pompoura and Disaster Prevention, originally based on animism. This study explores the tribe's adaptation to Islamic influences while balancing the preservation of ancestral traditions and the tension it caused with traditional elders. Using a qualitative approach with descriptive methods, the research involved in-depth interviews, participatory observation, and document analysis. The results indicate that these rituals have been reinterpreted to align with Islamic teachings while maintaining social elements that reinforce community solidarity. This study provides practical contributions to religious leaders and traditional figures in managing cultural change, offering solutions that balance religious values and local traditions. Future research directions could explore other communities to broaden the scope and delve deeper into similar cultural resistance dynamics, focusing on cultural and religious negotiations to create innovative solutions that balance tradition and modernity.
PENGARUH VIRAL MARKETING, BRAND IMAGE DAN POSITIVE EMOTIONAL EXPERIENCE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN MEMILIH MIXUE CABANG INPRES KOTA PALU Kamal, Kamal; Alaydrus, Albar; Jakaputera Djamalang, Zulfikar; Esianta, Esianta; Hijrah, Nur
Jurnal Ekonomi Trend Vol 13 No 1 (2025)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Alkhairaat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31970/trend.v13i1.557

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk 1). Untuk mengetahui pengaruh viral marketing, brand image dan positive emotional experience terhadap keputusan pembelian konsumen memilih mixue cabang inpres kota palu. 2). Untuk mengetahui pengaruh viral marketing terhadap keputusan pembelian konsumen memilih mixue cabang inpres kota palu. 3). Untuk mengetahui pengaruh brand image terhadap keputusan pembelian konsumen meilih mixue cabang inpres kota palu. 4). Untuk mengetahui pengaruh positive emotional experience terhadap keputusan pembelian konsumen memilih mixue cabang inpres kota palu. Populasi dalam penelitian ini mencakup keseluruhan konsumen yang pernah membeli di mixue cabang inpres kota palu Metode yang digunakan Penelilti adalah explanative research dengan menggunakan pendekatan kuantitatif dengan alat bantu koesioner terhadap 77 responden. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa melihat hubungan antara ketiga variabel bebas Viral marketing, Brand image Dan Positive emotionl experience Terhadap Keputusan Pembelian 0.655 artinya hubungan variabel bebas (independen) terhadap variabel terikat (dependen) adalah kuat. R Square atau koefisien determinasi (R2) adalah melihat pengaruh antara Viral marketing, Brand image dan Positive emotional experience Terhadap Keputusan pembelian memilih mixue cabang inpres kota Palu. 429 sebesar 0.429 atau 42% artinya pengaruh variabel bebas (independen) terhadap variabel terikat (dependen) sebesar 42% sedangkan sisanya 58% adalah pengaruh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata Kunci: Viral marketing,Brand image, Positive emotional experience dan Keputusan pembelian
The Impact of Experiential Marketing, Destination Image, and Viral Marketing on Visitor Satisfaction in the Post-Pandemic Tourism Industry of Central Sulawesi A, Muhammad Umar; Rahman, Abd.; Yasin, Muhammad; Marjun, Marjun; Latoki, Labandingi; Kamal, Kamal
TechTalent & Business Review Vol. 1 No. 3 (2025): TTBR-October 2025
Publisher : Asosiasi Peneliti dan Inovasi Nusantara (APIN)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63985/ttbr.v1i3.45

Abstract

The Covid-19 pandemic has caused a decrease in the number of visitors to tourist attractions in Central Sulawesi. The government and managers have made various innovations to increase the bargaining power of tourist destinations. In the competitive landscape of the tourism industry, these innovations are crucial for attracting visitors and maintaining a positive reputation. One of the improvements made to the facilities and maintenance equipment is to ensure that tourists feel satisfied when visiting. The manager carries out emotional experiences, destination images, and viral marketing strategies to provide a sense of satisfaction to visitors. These strategies are essential for enhancing customer engagement and loyalty, which are vital in a recovering market. This study analyses experiential marketing, destination image, and viral marketing on customer satisfaction. This research involved 100 tourist visitors in Central Sulawesi. The findings of this study indicate that simultaneously the three variables have a significant positive effect, but partially they do not. The EM and VM variables each positively affect visitor satisfaction, while the DI variable does not. This highlights the need for tourism managers to prioritize experiential and viral marketing techniques in their strategies. This research suggests to tourism managers that they continue to make efforts to improve the destination's image to increase visitor satisfaction and simultaneously increase the number of visitors and return visits of tourists. Ultimately, adopting a holistic approach that combines these elements can help strengthen the overall competitive position of Central Sulawesi's tourism industry.
PELATIHAN PENGGUNAAN APLIKASI CANVA DALAM PEMBUATAN DESIGN POSTER PADA SIWA KELAS XI MAN 1 SIDRAP Faradillah, Nurul; Hermansyah, Sam; Yusmah, Yusmah; Aksan, Muhammad; Kamal, Kamal; Firdaus Sutarna, Yunan; Pramudita Amalia, Aulia
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2024): Volume 5 No 1 Tahun 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v5i1.23976

Abstract

Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi dewasa ini telah berkembang sangat pesat dan hampir telah mempengaruhi semua aspek kehidupan manusia. Dalam era teknologi informasi ini ditandai dengan kecepatan dan kemudahan untuk mendapatkan informasi yang dibutuhkan. Media grafis atau yang sering disebut sebagai media visual, merupakan salah media yang banyak digemari oleh banyak orang, selain untuk dunia bisnis bahkan untuk dunia pendidikan untuk nilai edukasi, sehingga tujuan dalam pelatihan ini untuk meningkatkan untuk meningkatkan kreativitas siswa MAN 1 Sidrap terutama pada pembutan design poster edukasi siswa juga bisa, adapun aplikasi yang dipelajari yaitu canva. Pelatihan ini dilaksanakan salama satu hari, dengan melibatkan Kelas XI IPA siswa MAN 1 Sidrap. Selama pelaksanaan kegiatan siswa sangat antusias melaksanaan dan mengikuti kegiatan, karena mereka mendapatkan pengalaman baru dan memahami pemanfaatan aplikasi canva yang sudah diajarkan. Pengetahuan yang didapat saat pelatihan diharapkan dapat berguna bagi siswa dalam jangka pendek maupun jangka panjang, yaitu dalam ruang lingkup kehidupan siswa yang lebih luas kedepannya.
PENGENALAN TEKNOLOGI PEMBELAJARAN VIRTUAL REALITY ERA SOCIETY 5.0 Taufik, Ashabul; Saputra, Andi. Muh. Akbar; Kamal, Kamal; Farman, Indra; Alamsyah, Nur; Wahid, Abdul; Imran, Muh Chairil; Afni, Nur
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 6 No. 1 (2025): Volume 6 No. 1 Tahun 2025
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v6i1.41252

Abstract

Pengabdian ini bertujuan memperkenalkan teknologi pembelajaran berbasis Virtual reality (VR) di SMKN 3 Makassar sebagai bagian dari adaptasi pendidikan era Society 5.0. Teknologi VR menawarkan pembelajaran yang interaktif, personal, dan mendalam, cocok untuk jurusan Teknik Komputer dan Jaringan. Metode pelaksanaan mencakup identifikasi masalah melalui observasi dan wawancara, perencanaan program, implementasi kegiatan, monitoring dan evaluasi, serta dokumentasi. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa VR membantu meningkatkan minat belajar siswa melalui visualisasi 3D perangkat keras jaringan komputer. Kegiatan melibatkan presentasi, tanya jawab, dan demonstrasi VR, yang disambut antusias oleh 45 siswa dan 2 guru pendamping. Peserta belajar bahwa VR tidak hanya untuk hiburan, tetapi juga efektif sebagai media pembelajaran. Evaluasi menunjukkan tingkat kepuasan tinggi, dengan 89% peserta merasa sangat puas dan 11% puas. Pengabdian ini memberikan pengetahuan dan pengalaman baru kepada siswa dan guru dalam menggunakan teknologi VR, yang diharapkan dapat menjadi referensi pengembangan media pembelajaran di sekolah kejuruan
RANCANG BANGUN ROBOT CERDAS PEMADAM API MENGGUNAKAN TEKNIK NAVIGASI WALL FOLLOWER BERBASIS ARDUINO M, Saripuddin; Kamal, Kamal; Rizal, Muhammad; Syani, Ahmad
ILTEK : Jurnal Teknologi Vol. 17 No. 02 (2022): ILTEK : Jurnal Teknologi
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Islam Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47398/iltek.v17i02.16

Abstract

Kebakaran merupakan suatu bencana malapetaka atau musibah yang ditimbulkan oleh api yang tidak diharapkan/tidak dibutuhkan sukar dikuasai dan merugikan. Penelitian ini bertujuan untuk merancang robot wall follower berbasis arduino yang dapat mencari dan memadamkan api yang terdeksi, serta untuk mengintregrasikan sejumlah komponen eletrik, eletronik dan program untuk menunjang fungsi robot berbasis arduino. Adapun Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen (experiment), Dalam metode eksperimen ini dilakukan manipulasi dengan cara mengimplementasikan kecerdasan buatan ke dalam sebuah alat sehingga alat tersebut mampu melakukan pekerjaan selayaknya manusia. Hasil penelitian diperoleh berdasarkan perancangan robot pemadam api menggunakan arduino sebagai kontrol sistem, Sensor ultrasonik sebagai navigasi pada robot, flame sensor sebagai pendeteksi cahaya api, sensor TCRT 5000 sebagai pendeteksi warnah pada sirkuit, dan Respon berupa gerak servo untuk menggerakkan robot dari satu tempat ke tempat lain untuk mendeteksi keberadaan api dan memadamkan api. Dapat disimpulkan bahwa robot pemadam api wall follower ini telah berhasil dirancang dengan mengintregrasikan sejumlah komponen eletrik, eletronik dan program, dan dilengkapi beberapa sensor seperti ultrasonik, flame sensor, dan sensor TCRT 5000 yang saling terintegrasi untuk menunjang fungsi robot berbasis arduino yang dapat mencari dan memadamkan api yang terdeteksi.
APLIKASI ABSENSI SISWA MENGGUNAKAN QR-CODE BERBASIS WEB PADA SMK YAPMI MAKASSAR M, Saripuddin; Kamal, Kamal; Malajong, Lary Septisari; Mahmud, Hasrah
ILTEK : Jurnal Teknologi Vol. 17 No. 01 (2022): ILTEK : Jurnal Teknologi
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Islam Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47398/iltek.v17i01.61

Abstract

Pertumbuhan teknologi terkhusus pada bidang telekomunikasi memotivasi berkembangnya berbagai jenis perangkat lunak yang berguna untuk kehidupan manusia, salah satunya pada sistem absensi di era saat ini. Penelitian ini bertujuan untuk membangun serta menerapkan Aplikasi Absensi Siswa menggunakan QR-Code dalam membantu proses absensi belajar mengajar pada Sekolah Menengah Kejuruan YAPMI Makassar. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode R&D (Research and Development) atau penelitian serta pengembangan. Sumber data penelitian berupa data siswa, data guru, data kelas serta data mata pelajaran. Data yang diperoleh kemudian dianalisa. Berdasarkan hasil pengujian Black Box yang dilakukan adalah absensi menggunakan QR-Code, Setiap guru membuat QR-Code sesuai mata pelajaran yang diajarkan serta siswa login menggunakan NISN, kemudian masuk di menu scanner yang akan mendeteksi QR-Code. Siswa yang telah melakukan scan QR-Code akan secara otomatis hadir dalam mata pelajaran tersebut. Kesimpulan adalah aplikasi ini dapat membantu guru serta operator sekolah dalam melakukan rekap absen serta dapat digunakan sebagai arsip, namun belum efisien dalam segi waktu karena siswa harus menghadap satu per satu pada guru yang mengajar untuk proses scanning.
Co-Authors A, Muhammad Umar Abd Rahman Abd Rahman Abd. Rahman Abd. Rasyid, Nurhayati Abdul Wahab Abdul Wahid Adfar, Mohamad Adhinugroho, Michael Adri, Khaeriyah Agustianingsih, Diah Aksan, Muhammad Al Idrus, Thalhah Alaydrus, Albar Alaydrus, Talha AR, Trisnawati Arifuddin Ahmad, Arifuddin Asrullah Asrullah, Asrullah Aswadi Aswadi Badjamal, Faigah A Bathesta, Yovi Djalamang, Zulfikar Jakaputera Dwi Erma Kusumawati Ecca, Suleha Erwin Hafid, Erwin Esianta, Esianta Evawarta I Pagisi Faradillah, Nurul Fatimah Azzahrah Febrianti, Devy Firdaus Sutarna, Yunan Habiba, Syahrir Hammada Abbas Harwinda, Alfilonia Hasan Hasan Hijrah, Nur Hizyam, Muhammad Huzaemah Huzaemah, Huzaemah Imran, Muh Chairil Indra Farman Indra Indra Jakaputera Djamalang, Zulfikar kadir, surni Kadir, Surni sr Kasau, M. Nursin R Khalik, Suhartini L, Syahrir L., Syahrir Latoki, Labandingi LIANTI, LIANTI LUBIS, MUKHLIS M, Saripuddin Mahmud, Hasrah Mahmud, Nurlaelah Malajong, Lary Septisari Mardhatillah, Mardhatillah Marjun, Marjun Maulid Sakaria Muhammad Hanafi Muhammad Ridwan MUHAMMAD RIZAL Muhammad Yasin Mustanir, Ahmad Mutmainnah Mutmainnah Nanang Qosim Nasir, Khaidir NINGSIH, NINGSIH Normawati Normawati, Normawati Nur Afni Nur Alamsyah, Nur Nuralamsyah, Nuralamsyah Nuranisa, Nuranisa Nurwahida Nurwahida, Nurwahida P, Syahrul Pertiwi, Setya Ambar Pramudita Amalia, Aulia Ramlan, Pratiwi Rosmiati Rosmiati Rudji, Hamdi Rudy Harjanto Salim, Firza Umar Sam Hermansyah Samad, Wahyuddin Saputra, Andi. Muh. Akbar Shabir, M sirwan Suardi Zain, Suardi Sukirman Sukirman Sulaiman, Zulkarnain Sumardin, A Sunandar Said Syaharullah Disa, Syaharullah Syani, Ahmad Syarifuddin, Haeruddin Syawalia, Laila Taufik, Ashabul Umar A, Muhammad Usman Usman Wibawa Prasetya Yuhardianti, Yuhardianti Yuliana Yuliana Yuniar, Nabila Alda Yusmah, Yusmah Zulfahmi Zulfahmi