Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : BIOCHEPHY: Journal of Science Education

HUBUNGAN LITERASI DIGITAL DENGAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA MATA PELAJARAN BIOLOGI DI SMA NEGERI SE-KECAMATAN PAUH KOTA PADANG Putri, Zakia Yuwina; Rahmatika, Helsa; Arsih, Fitri; Yogica, Relsas
BIOCHEPHY: Journal of Science Education Vol. 5 No. 1 (2025)
Publisher : MO.RI Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52562/biochephy.v5i1.1623

Abstract

Pembelajaran abad ke-21 membutuhkan teknologi sebagai media pembelajaran untuk mengembangkan keterampilan belajar. Keterampilan belajar yang harus dikuasai adalah literasi digital dan keterampilan berpikir kritis. Keterampilan tersebut penting dikuasai untuk mengatasi tantangan era digital. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada atau tidaknya hubungan penguasaan literasi digital dengan keterampilan berpikir kritis siswa pada pelajaran biologi SMA negeri di Kecamatan Pauh Kota Padang. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian ini berjumlah 159 responden. Teknik pengambilan sampel yang digunakan purposive sampling. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa angket literasi digital dan soal esai keterampilan berpikir kritis. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa literasi digital dan keterampilan berpikir kritis siswa masing-masing berada pada kategori sedang yaitu 68% dan 65%. Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara literasi digital dengan keterampilan berpikir kritis dengan nilai signifikansi sebesar 0,000 (p<0,05). Sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan literasi digital dan keterampilan berpikir kritis.
Co-Authors ., Helendra Abdul Razak Abdul Razak Aldino, . Alvis Aldora Irwanto Ambri, Ghea Nada Ufa Ariij Andromeda Andromeda Anggriyani, Ria Ardi Ardi Ardi Arvy Anggara Aulia Fikri, Refsya Aulia Sofianora Aziza Azzadev, Qothrunnadaa Azizah, Farah Delmira Syafrini Devi, Sarada Dwi Putri Nur Annisa Edrawati Effendi, Novicha Erman, Sylvia Dwi Fadilah, Muhyiatl FAJRINA, SUCI Fatira, Viona Fauziah Hervi Febrina, Reza Ferdyan, Rhavy Festiyed Festiyed, . Fuadiyah, Sa'diatul Fuadiyah, Sa’diatul Hafiza, Ufaira Heffi Alberida Helendra Helendra . Helendra Helendra Helsa Rahmatika Hendri, Jhon Hermaya, Intan Hernaya, Nita Hidayati, Hasri Husna, Sakinatul Ilahi, Threesia Anugrah Ilwandri Ilwandri, . Indah, Asra IRDAWATI Khairani, Asmaul Kholila, Azhari Kurniadi, Muhammad Dwi Laras Trimayora Lestari, Yulia Linda Advinda Lufri Lufri Lufri, . Melta, Defrian Messy Naitul Minda Azhar Muhyiatl Fadilah Muhyiatul Fadhilah Muhyiatul Fadilah Mustika Putri, Silvani Mutia Sari Nana, Aljannah Riska Nengsih, Cindy Oktafina Novia Erlinda Nur Hikmah Nur Huda Oktapia, Vina Permata Sari, Rovi Putri, Sintia Putri, Zakia Yuwina Putri, Zulgusma Aulia Rahmadhani Fitri Rahmadhani Fitri Rahmawati Rahmawati Darussyamsu Rahmi, Fitri Olvia Relsas Yogica, Relsas Reni Alfionora Reni Resti Pauzi Ria Anggriyani Risda Hayati Ristiono - Ristiono Ristiono Rohadatul Aisya, Dini Ruri Lorika Sakinah, Shalmita Salsabila, Ghina Santosa, Tomi Apra Selaras, Ganda Hijrah Sepriyani, Eria Marina Sinta Melati Skunda Diliarosta Sofiah Zulfa SUCI FAJRINA Suhaimi, . Syamsurizal Syamsurizal Syamsurizal Syamsurizal, H. Syamsurizal, S. Titis Wulandari Tomi Apra Santosa Santosa Valfa, Yogi Vauzia Vela, Latifa Vita Wiwid Mardas Yerimadesi Yerimadesi Yohandri Yohandri Bow Yosi Laila Rahmi Yuanda, Tazkiyah Yuni Ahda Yuselmi, Retti Zenlis Suryana Zulyusri Zulyusri Zuwita, Ariani