Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat

PENYULUHAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI PADA PETANI DI DESA ABAK, KABUPATEN BOLAANG MONGONDOW Dimkatni, Ni Wayan; Akbar, Hairil; Fauzan, Moh. Rizki; Sarman, Sarman; Rumaf, Fachry; Dadu, Mohammad Fauzi Pratama Putra; Imban, Putri Natasya
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 5 (2024): Vol. 5 No. 5 Tahun 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v5i5.35632

Abstract

Penggunaan pestisida dalam kegiatan pertanian merupakan hal yang umum dilakukan oleh petani. Namun, kurangnya pemahaman mengenai pentingnya penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) dapat meningkatkan risiko paparan pestisida yang berbahaya bagi kesehatan. Pengabdian ini bertujuan untuk memberikan penyuluhan mengenai penggunaan APD yang tepat kepada petani di Desa Abak, Kabupaten Bolaang Mongondow. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah sosialisasi melalui penyuluhan dan demonstrasi langsung tentang jenis-jenis APD serta cara penggunaannya selama proses penyemprotan pestisida. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan peningkatan pemahaman petani mengenai pentingnya APD dalam melindungi diri dari paparan pestisida, serta adanya perubahan perilaku dalam penerapan APD saat bekerja di lapangan. Penyuluhan ini diharapkan dapat mengurangi risiko kesehatan yang terkait dengan penggunaan pestisida, serta meningkatkan kesejahteraan dan keselamatan kerja para petani di Desa Abak.
SOSIALISASI MITIGASI GEMPA BUMI DAN TSUNAMI: LANGKAH AWAL MENYELAMATKAN DIRI DI SMP NEGERI 10 BITUNG Lestari, Mariati Indah; Talamati, Bambang Herianto; Akbar, Hairil; Kaseger, Henny
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 5 (2024): Vol. 5 No. 5 Tahun 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v5i5.35785

Abstract

Program sosialisasi mengenai gempa dan tsunami di SMP Negeri Bitung berhasil mencapai sejumlah hasil positif yang signifikan. Pertama, terjadi peningkatan pengetahuan siswa mengenai risiko gempa dan tsunami, termasuk langkah-langkah evakuasi dan cara-cara keselamatan, yang terukur melalui kuis dan diskusi setelah sosialisasi. Selain itu, latihan evakuasi yang dilakukan secara rutin meningkatkan kesiapsiagaan siswa dalam situasi darurat, dengan sebagian besar siswa mampu mengikuti prosedur dengan baik. Keterlibatan aktif siswa dalam kegiatan interaktif juga meningkat, memperkuat pemahaman serta keterampilan yang diperlukan. Meskipun demikian, masih terdapat tantangan seperti kepatuhan pada prosedur evakuasi dan variasi pemahaman di antara siswa. Data yang dikumpulkan menunjukkan efektivitas metode presentasi dan latihan evakuasi, serta kebutuhan untuk penyesuaian dalam penyampaian materi agar lebih sesuai dengan tingkat pemahaman siswa. Rekomendasi termasuk peningkatan pelatihan dan simulasi untuk memastikan kesiapsiagaan yang lebih baik di masa depan. Dengan demikian, program ini berkontribusi pada pembentukan budaya keselamatan di sekolah dan meningkatkan ketahanan siswa terhadap bencana alam.
Co-Authors Abdul Malik Darmin Asri ade rahmawati Adi Yeremia Mamahit Agustang, Andi Agustin Agustin Agustin Amir, Fitri Amni, Ummayal Anri, Anri Arda, Zul Adhayani Arlin Adam, Arlin Bahi, Rizky Resvita R. Bia, Sri Aldas Dadu, Mohammad Fauzi Pratama Putra Darmawansyah Darmawansyah Darmiasih, Ni Nyoman Darmin Darmin Darmin, Darmin Dewi Puspito Sari, Dewi Puspito Dyah Suryani Eko Budi Santoso Eko Budi Santoso Eko Budi Santoso Fauzan, Moh. Rizki Fitriani Fitriani Fitriani Franning Deisi Badu, Franning Deisi Gaib, Coco Giovani Gloria Tutu, Christien Goma, Metsan Arie Dharma Gunadarma, I Wayan Bennardy Gustini Gustini Hafsia K.N Mokodompit Hamzah, Diza Fathamira Hardi Hardi, Hardi Hariyanti, Yunida Harma, Asmarani Harun, Amalia Hatta, Herman Helkim Sarino Laode Manika Hikma, Wa Ode Erty I Kadek Wartana I Wayan Supetran, I Wayan Imban, Putri Natasya Imbar, Andri W. J. Juritno Harmi Gaib Kadullah, Laila Alghifaria Kamaruddin, Syamsu A. Kanahaya, Anindya Adelweis Kaseger, Henny Kolopita, Reva Nurshifa Krisdayanti Goni Kuna, Moh. Rasyid Langingi, Ake Royke Calvin Latief, Mutmainnah Lestari, Mariati Indah Limo, Ramadhanya Made Agus Nurjana Maemunah Magfira, Aliza Makalalag, Celsia Olivia Mamonto, Carli Mamonto, Faramita Mappa, Moh. Rivaldi Maretalinia, Maretalinia Maria Kanan Marice Marice Masni Masni Matius Paundanan, Matius Matulu, Perwistin Maulana, Jaya Maulida, Anisah Mewengkang, Inggrit Miranda, Tenike Gita Mokoagow, Anggi Mokoagow, Firman Arbi Mutu Mokodompit, Putra Mokodongan, Meylani Mokoginta, Jasira Silvia Mokoginta, Tantri Wulandari Mua, Estelle Lilian Muhammad Asriadi Muhammad, Riski Muzayyana Natsir, Ramdhani M Nelson Alexander Ni Wayan Dimkatni Niluh Desy Purnamasari Novitasari, Dalia Nur Lu’lu Fitriyani Nuraeni, Tating Nurhamidin, Syarafina Wardani Nurul Hikma Saleh, Sitti Nuryani Nuryani Oruh, Shermina Pangeran, Paryany Paputungan, Siti Arifqa Pontoan, Mifta Putri Salsabila Pusvitasari, Inda Ra'bung, Alfrida Semuel Rahmiati Rahmiati Ramena, Tiara Fitra Putri Rikwan Rismayani, Besse Riswan Riswan Rumaf, Fachry Safitri, Retno Ayu Sandalayuk, Marselia Sari, Niluh Desy Purnama Sarman Sarman Shahira, Syafina Nailah Sibua, Siska N. Sitti Fajrah Sugeha, Amanda Pratiwi Sukmana , Dared Gesang Sukri, Almas Supriatin Supriatin, Supriatin Sutriyawan, Agung Suyitno Suyitno T.M. Rafsanjani Talamati, Bambang Herianto Tangahu, Putri Isauraamabel Toli, Asi Cia Tiara Tutu, Christien Gloria Wa Ode Indang Waru, Hamsia L. widya astuti Yasin, Tazkia Aulia Yosef Pandai Lolan