Claim Missing Document
Check
Articles

Implementasi Program SAPAMAT untuk Meningkatkan Pemahaman Siswa Kelas IV pada Materi Bangun Datar Kusuma, Lintang Pandu; Irawati, Riana; Syahid, Aah Ahmad
JURNAL KRIDATAMA SAINS DAN TEKNOLOGI Vol 6 No 02 (2024): JURNAL KRIDATAMA SAINS DAN TEKNOLOGI
Publisher : Universitas Ma'arif Nahdlatul Ulama Kebumen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53863/kst.v6i02.1252

Abstract

Mathematics is an important subject to apply. Therefore, mathematics is taught at every level of education. Mathematics is widely used in everyday life. Many people assume that mathematics is a troublesome illustration, this assumption has been passed down from time to time, so that the mentality towards mathematics is always considered troublesome. This is also experienced by fourth grade students of SD Negeri 3 Tugu and SD Negeri Pakuran who have difficulty learning mathematics on plane geometry material. Based on the results of initial observations on fourth grade students of SD Negeri 3 Tugu and SD Negeri Pakuran, students have difficulty in plane geometry material which includes properties, composition, decomposition of plane geometry. Understanding the concept and remembering the properties of plane geometry is often a challenge for students. Therefore, the SAPAMAT program is used in this study to help fourth grade students understand plane geometry material better. The SAPAMAT program stands for the Mathematics Breakfast Program or can be called morning lessons. This study uses the Quasi Experiment method with the Nonequivalent Control Group Design model. This study uses 2 groups, namely the experimental class group and the control class group. Pretest and posttestare the methods used to collect data. Normality test, homogeneity test, average difference test, and n-gain test are the data analysis methods used. The results of the statistical analysis of the average gain value of the experimental class are 0.78 while the control class is 0.31. This is reinforced by the average gain difference test, namely the sig p-value of 0.000. P-value 0.000 <0.05 so that H0 is rejected and H1 is accepted. This means that there is a difference in the increase in the abilities of students in the experimental class and the control class. Therefore, it can be concluded that the SAPAMAT program has an effect on increasing the understanding of grade IV students in the material of flat shapes
Pengembangan Aplikasi Area untuk Meningkatkan Pemahaman Matematis Siswa pada Materi Keliling Bangun Datar Kelas V Lestari, Wulan Sri; Irawati, Riana; Maulana, Maulana
AS-SABIQUN Vol 7 No 1 (2025): JANUARI
Publisher : Pendidikan Islam Anak Usia Dini STIT Palapa Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36088/assabiqun.v7i1.5566

Abstract

This investigation was prompted by pupils' inability to comprehend the diameter of two-dimensional figures. Students often experience boredom in studying due to the teacher's exclusive reliance on lecture methods, which adversely impacts their comprehension of the circumference of planar shapes. This research aims to create an Android-based application named AREA to enhance fifth-grade students' comprehension of flat figures at SD Negeri Setiajaya 01 and to evaluate its practicality. The employed research methodology is Research and Development (R&D) utilizing the ADDIE model for the development phase. The research instruments employed included validation sheets for material experts, media experts, pretest-posttest questionnaires, and response surveys for teachers and students. Data analysis methodologies for expert and educator validation are assessed via a Likert scale; thereafter, pretest and posttest evaluations employ N-Gain formula analysis, while media appropriateness is gauged by questionnaires directed at instructors and students. The research findings indicate that the Android-based AREA media is highly valid for usage, as evidenced by validation results from material and media specialists, which yielded an average percentage of 98% in the highly viable category. The media's suitability can be assessed through the teacher questionnaire results, which yielded a score of 92%, and the student response questionnaire, which indicated a score of 99%. According to these findings, AREA media can be classified as highly appropriate for educational purposes. Apart from that, the N-gain persent or N-gain percentage results were also abtained at 66,93% so that based on these result it can be said that AREA media is “effective enough” to be used in the learning process.
Pengaruh Model Pembelajaran TGT Berbantuan EBS-PBM Apps Terhadap Pemahaman Konsep Matematis Siswa Juwita, Juwita; Maulana, Maulana; Irawati, Riana
JURNAL PENA EDUKASI Vol 11, No 2 (2024): Oktober 2024
Publisher : Smart Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54314/jpe.v11i2.1994

Abstract

Abstract:  Elementary school mathematics is a subject used to teach mathematical concepts that form the basis of students' basic understanding before they move on to deeper understanding. Students often become passive due to implementing teacher-centred learning models and the lack of media that encourages student engagement, resulting in a low understanding of their concepts. The TGT learning model and EBS-PBM Apps application media are some of the alternatives to the student-centered learning model. This study aims to determine students' understanding of mathematical concepts influenced by the TGT learning model with the help of the EBS-PBM Apps application. A quasi-experiment with a non-experimental control group design was the research methodology used. Descriptive and inferential statistical tests were used in data analysis with IBM SPSS Statistics 26. This means that the TGT learning model assisted by EBS-PBM Apps effectively improves students' understanding of mathematical concepts. It can be a better alternative learning model than the conventional one without using the non-application.Keywords: EBS-PBM apps; games; TGT model; understanding mathematical concepts Abstrak: Matematika sekolah dasar adalah pelajaran yang digunakan untuk mengajarkan konsep matematika yang menjadi dasar pemahaman dasar siswa sebelum mereka melanjutkan ke pemahaman yang lebih dalam. Siswa sering kali menjadi pasif karena penerapan model pembelajaran yang berpusat pada guru dan kurangnya media yang mendorong keterlibatan siswa yang berakibat pada rendahnya pemahaman konsep mereka. Model pembelajaran TGT dan media aplikasi EBS-PBM Apps merupakan salah satu alternatif model pembelajaran yang berpusat pada siswa. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pemahaman konsep matematis siswa yang dipengaruhi oleh model pembelajaran TGT dengan bantuan aplikasi EBS-PBM Apps. Eksperimen semu dengan desain kelompok kontrol non-eksperimental adalah metodologi penelitian yang digunakan. Uji statistik deskriptif dan satistik inferensial digunakan dalam analisis data dengan IBM SPSS Statistics 26. Pemahaman konsep matematis siswa  meningkat sebesar 0,73, termasuk dalam kategori tinggi, menurut analisis data dan perhitungan N-Gain. Artinya, model pembelajaran TGT berbantuan EBS-PBM Apps efektif dalam meningkatkan pemahaman konsep matematis siswa, sehingga dapat menjadi alternatif model pembelajaran yang lebih baik dibandingkan model pembelajaran konvensional dan tanpa menggunakan aplikasi tersebut.Kata kunci: aplikasi EBS-PBM Apps; model TGT; pemahaman konsep matematis; permainan
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PINKAL BERBASIS SOAL CERITA PADA MATERI PERKALIAN KELAS IV SD Hafifah, Dea Nur; Maulana, Maulana; Irawati, Riana
Jurnal Pendidikan Dasar Vol. 15 No. 1 (2024): Jurnal Pendidikan Dasar
Publisher : Pendidikan Dasar - Pascasarjana Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/jpd.v15i1.45349

Abstract

The learning process is identical to the use of learning media in the process of delivering learning material. The aim of this research is to find out how the development, effectiveness, and user response to pinkal learning media. Pinkal learning media is needed by teachers in the multiplication learning process, especially in solving multiplication story problems. The method used in this research is the R&D method. This development research uses the ADDIE research design proposed by Robert Maribe Branch. The subjects of this research were class IV students at SDN Pondok Bambu 06, East Jakarta. Data collection techniques use interviews, expert reviews, student response questionnaires, pretest-posttest, and documentation. Data was analyzed using quantitative and qualitative methods. The validation results from the two material experts obtained a total percentage of 100% with very feasible interpretation criteria. The validation results from the two media experts got a total percentage of 93% with very feasible interpretation criteria and the validation results from the two linguists got a total percentage of 99% with very feasible interpretation criteria. The results of the expert review show that pinkal learning media is very worthy of development. The effectiveness of the pretest and posttest results shows that learning with pinkal learning media has a significant effect on student learning outcomes. Student responses obtained a total percentage of 100% with very appropriate interpretation criteria. Based on the results of expert reviews, effectiveness and student responses, it can be concluded that pinkal learning media is effective for development.
Pengaruh Kartu Bergambar Berbantuan Video Terhadap Pemahaman Siswa pada Materi Mengenal Bilangan Kelas I Utami, Elsa Febiyanti; Irawati, Riana; Syahid, Aah Ahmad
Al-Madrasah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah Al-Madrasah Vol. 9, No. 1 (Januari 2025)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an (SIQ) Amuntai Kalimantan Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35931/am.v9i1.4320

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini untuk mengetahui pengaruh media kartu bergambar berbantuan video terhadap pemahaman siswa; untuk mengetahui pengaruh pembelajaran konvesional terhadap pemahaman siswa; dan perbedaan pengaruh media kartu bergambar berbantuan video dan pembelajaran konvensional terhadap pemahaman siswa. Pemahaman merupakan faktor penting dalam kegiatan pembelajaran. Ketika siswa telah memahami konsep matematika, maka siswa akan dengan mudah menyelesaikan masalah dalam pelajaran matematika. Pada materi pengenalan bilangan, meskipun sangat mendasar dan mudah, namun pada kenyataannya masih banyak siswa yang kesulitan dalam memahami materi tersebut. Hal tersebut menjadi alasan penelitian ini dilakukan. Metode kuasi eksperimen digunakan dalam penelitian dengan desain non equivalent control group design. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah instrumen tes dan nontes. Instrumen tes yang digunakan berupa soal pretest-posttest yang telah diuji validitas dan reliabilitas sebelumnya. Instrumen nontes berupa observasi kinerja guru dan aktivitas siswa yang digunakan sebagai data pendukung penelitian. Hasil penelitian menunjukkan media kartu bergambar berbantuan video memberikan pengaruh positif terhadap pemahaman siswa. Begitupun pembelajaran konvensional, memberikan pengaruh positif terhadap pemahaman siswa. Namun demikian, perbedaan pengaruh media kartu bergambar berbantuan video dan pembelajaran konvensional menunjukkan bahwa pengaruh media kartu bergambar berbantuan video lebih unggul dibandingkan pembelajaran konvensional. Begitupun hasil observasi kinerja guru dan aktivitas siswa menunjukkan bahwa pembelajaran dengan media kartu bergambar berbantuan video lebih unggul dibandingkan pembelajaran konvensional. Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa media kartu bergambar berbantuan video memberikan pengaruh lebih baik dibandingkan pembelajaran konvensional.
Pengembangan Media Pembelajaran Digital 3 Bangun Datar Untuk Meningkatkan Pemahaman Matematis Siswa Sekolah Dasar Mahendra, Reza; Sunaengsih, Cucun; Irawati, Riana
Al-Madrasah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah Al-Madrasah Vol. 9, No. 1 (Januari 2025)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an (SIQ) Amuntai Kalimantan Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35931/am.v9i1.4274

Abstract

Pengembangan di bidang Pendidikan perlu dilakukan terlebih lagi di masa sekarang ini perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi telah mendatangkan perubahan di hampir semua lini kehidupan manusia, termasuk dengan pendidikan formal. Hal ini yang menjadi latar belakang dalam penelitian yang dilakukan oleh peneliti. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengembangan, kelayakan dan efektivitas dari media pembelajaran digital 3 Bangun Datar untuk meningkatkan pemahaman matematis siswa sekolah dasar. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Research & Development (R&D) dengan desain ADDIE. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran digital 3 Bangun Datar telah mendapatkan validasi dari ahli bahasa, ahli materi dan ahli media. Ketiga kelompok ahli menilai kelayakan media pembelajaran digital 3 Bangun Datar sangat valid. Ahli bahasa memberikan nilai kelayakan sebesar 100%, ahli materi menilai 93%, dan ahli media memberikan nilai kelayakan sebesar 93%. Untuk mengukur tingkat efektivitas dari media yang dikembangkan, peneliti menggunakan model one group pretest and posttest design dengan menginterpretasikan seberapa besar peningkatan pemahaman peserta didik setelah menggunakan media pembelajaran digital 3 Bangun Datar. Berdasarkan analisis yang dilakukan, pemahaman peserta didik setelah menggunakan media pembelajaran digital 3 Bangun Datar termasuk kedalam kategori cukup efektif. Dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran digital 3 Bangun Datar sangat layak dan berkategori sedang untuk meningkatkan pemahaman matematis siswa dalam pembelajaran bangun datar pada jenjang kelas IV. Penelitian ini memberikan implikasi penelitian untuk siswa, dapat meningkatkan pemahaman matematis siswa pada materi bangun datar. Adapun implikasi penelitian ini bagi guru adalah dapat dijadikan salah satu media yang dimanfaatkan dalam kegiatan pembelajaran matematika kelas IV Sekolah Dasar untuk membantu meningkatkan pemahaman matematis siswa.
Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif TPS Terhadap Keterampilan Komunikasi Matematis Siswa Kelas III SD Febriyani, Febi; Isrok’atun, Isrok’atun; Irawati, Riana
Indo-MathEdu Intellectuals Journal Vol. 6 No. 1 (2025): Indo-MathEdu Intellectuals Journal
Publisher : Lembaga Intelektual Muda (LIM) Maluku

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54373/imeij.v6i1.2588

Abstract

This study aims to determine the influence of the Think Pair Share (TPS) cooperative learning model on the mathematical communication skills of elementary school students. This study uses a quasi-experimental method and a pretest-posttest group design.  The population of this study is all students at SDN Gudang Kopi Sumedang, while the sample of this study is 31 students taken by cluster random sampling technique. Data is collected through written tests and observations during the learning process. The data produced was analyzed in a qualitative descriptive manner. The results showed that students' mathematical communication skills improved after learning with the TPS model. The average pretest score was 54.8, which increased to 80.3 in the posttest, with a gain value of 0.67, categorized as moderate. Observations also indicated that students were more active when working individually, discussing with a partner, and sharing discussion results in front of the class. In conclusion, the TPS learning model was proven effective in enhancing students' mathematical communication skills. This model can be an option for teachers to create interactive learning and actively engage students, particularly in mathematics learning at the elementary school level.
Kemampuan Representasi Matematis Ditinjau dari Perbedaan Gender Siswa Kelas IV SD pada Materi Pecahan Campuran Lutfiah, Novi Novianti Sri; Irawati, Riana; Maulana, Maulana
Indo-MathEdu Intellectuals Journal Vol. 6 No. 1 (2025): Indo-MathEdu Intellectuals Journal
Publisher : Lembaga Intelektual Muda (LIM) Maluku

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54373/imeij.v6i1.2597

Abstract

This research is motivated by the importance of mathematical representation ability in mixed fraction material. This study aims to describe the mathematical representation ability of fourth grade students in mixed fraction material based on gender. The research used quantitative method. The sample in this study were fourth grade students with a total of 34 students consisting of 16 male students and 18 female students. Selection of research subjects based on purposive sampling. Data were obtained through tests conducted twice, namely pretest then given treatment (treatment) and posttest with validated test instruments to see students' mathematical representation skills which were then processed and analyzed to draw conclusions and teacher questionnaires to see teacher perceptions about this research. The results showed that the average value of students' mathematical representation ability in visual representation reached 65.2%, representation of mathematical equations or expressions reached 43.5% and representation of words or written text reached 41.2%. Based on gender, male students reached an average of 0.61 and female students reached 0.44. The results of this study indicate that the mathematical representation ability of mixed fractions of male students is faster to accept the material because male students pay more attention to the material when learning so that they understand more quickly while female students play more.
Penerapan Media Math Playground dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Matematika Siswa Kelas V Sekolah Dasar Salimah, Puput Agisni; Isrok’atun, I; Irawati, Riana
Al-Madrasah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah Al-Madrasah Vol. 8, No. 4 (Oktober 2024)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an (SIQ) Amuntai Kalimantan Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35931/am.v8i4.4095

Abstract

Dalam dunia pendidikan, media pembelajaran memengaruhi motivasi siswa untuk belajar. Penggunaan media pembelajaran yang variatif dan menyenangkan dapat menjadi salah satu solusi untuk meningkatkan motivasi belajar siswa. Media Math Playground, sebuah website interaktif hadir sebagai solusi untuk membantu siswa memahami konsep matematika dengan cara yang lebih menyenangkan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan media Math Playground dan mengukur peningkatan motivasi belajar matematika siswa kelas V SD Negeri Sukamaju. Partisipan pada penelitian ini sebanyak 30 siswa yang terdiri dari 14 siswa laki-laki dan 16 siswa perempuan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, angket dan dokumentasi kegiatan. Teknik analisis data yang digunakan untuk hasil observasi yaitu verifikasi data, pengelompokan data, reduksi data, penyajian data dan kesimpulan sedangkan untuk melihat peningkatan motivasi siswa diperoleh dari hasil angket yang kategorinya diinterpretasi dengan menggunakan N-Gain. Hasil penelitian menunjukkan terdapat tiga tahap dalam penerapan media Math Playground diantaranya: persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi. Interpretasi dari N-Gain menunjukkan bahwa peningkatan motivasi belajar siswa masih tergolong rendah, dengan nilai N-Gain 0,25. Hal ini menunjukkan perlunya pengembangan strategi pembelajaran yang lebih komprehensif untuk meningkatkan motivasi belajar siswa secara signifikan.
Peningkatan Pemahaman Konsep Perkalian Menggunakan Media Takalintar (Tabel Perkalian Pintar) pada Siswa Kelas III Sekolah Dasar Laela, Siti; Isrok’atun, Isrok’atun; Irawati, Riana
Al-Madrasah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah Al-Madrasah Vol. 8, No. 4 (Oktober 2024)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an (SIQ) Amuntai Kalimantan Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35931/am.v8i4.4063

Abstract

Banyak siswa sekolah dasar seringkali mengalami kesulitan dalam mengerjakan soal perkalian. Perkalian adalah suatu konsep matematika dasar yang dapat membantu siswa memahami konsep lebih lanjut. Pemahaman konsep perkalian menjadi kunci penting dalam pembelajaran matematika di tingkat dasar, dan penggunaan media dapat memberikan kontribusi positif dalam mencapai tujuan tersebut. Penelitian ini dilakukan untuk menindaklanjuti permasalahan rendahnya pemahaman siswa mengenai konsep perkalian. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan pemahaman konsep perkalian setelah digunakannya media Takalintar dalam pembelajaran. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan desain kuasi eksperimen non-equivalent control group design. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh siswa kelas III SD di Kecamatan Sumedang Utara, sedangkan untuk sampel yang diambil adalah siswa kelas III di SD Negeri Tegalkalong dengan sampel kelas eksperimen sebanyak 30 orang siswa dan sampel kelas kontrol berjumlah 30 orang. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar tes pemahaman konsep perkalian yaitu berupa pretest sebelum diberikan perlakuan dan posttest setelah diberikan perlakuan bagi kedua kelas dan lembar angket respons siswa setelah menggunakan media Takalintar bagi kelas eksperimen. Berdasarkan hasil penelitian didapati adanya peningkatan pemahaman konsep perkalian setelah digunakannya media Takalintar yang menunjukkan nilai n-gain sebesar 0,41 di kelas eksperimen dengan kategori sedang dan n-gain di kelas kontrol sebesar 0,23 dengan kategori rendah. Media Takalintar ini sangat menarik untuk digunakan, selain itu media ini juga mempermudah dan membantu siswa dalam menyelesaikan persoalan perkalian.
Co-Authors 'atun, Isrok Aah Ahmad Syahid, Aah Ahmad Aisyah Aisyah Aisyah, Fenty Nur Aisyah, Mamay Rahayu Akbar, Moch Rizkia Alamsyah, Ikbal Anggita Putri Alystia Ani Nur Aeni, Ani Nur Arisandi, Shilfi Aryanto, Sani Atep Sujana A’la, Faridatul Cucun Sunaengsih, Cucun Dadan Djuanda, Dadan Dadan Nugraha Dadang Kurnia Dadang Kurnia, Dadang Dede Tatang Sunarya Detya Eka Nurwanty Putri Diah Gusrayani, Diah Dian Maharbid Diki Hasrul Wathani Driandra, Yasmin Azzahra Ejen Jenal Mutaqin F.M, Anggi Afriansyah Faridatul A'la Fazrin, Mutiara Febriyani, Febi Feni Nur Aisyah Fikri, Annida Nurul Furqon, Marshanda Afifah Fuspitasari, Yhesi Yuwana Gilar Gardana Hafifah, Dea Nur Haryati, Rita Hasnani, Rizki Siti Herman Subarjah Hernadieta Rahmadani Inar, Iis Ismaya Nurbaiti, Sri Isrokatun Isrokatun Isrok’atun Isrok’atun Isrok’atun, I Isrok’atun, Isrok’atun Jasmine, Sophia Jayadinata, Asep Kurnia Julaeha, Eha Siti Julia Julia Julia, J. Juneli, Juni Artha Juni Artha Juneli Juwita Juwita, Juwita Karlina, Dety Amelia Kokom Komalasari Kusuma, Lintang Pandu Laela, Siti Lestari, Wulan Sri Lia Fitriani Trengganis Luky Adrianto Lutfiah, Novi Novianti Sri M Maulana M. Maulana Maharani, Wintari Maharbid, Dian Anggraeni mahda syifa Maulana Maulana Maulana Maulana Maulana Maulana Maulana Maulana, Maulana Maulana, M. Mulyati, Ai Sri Nining Yuningsih Novita Alamsyah Nur Aeni, Ani Nur'aeni, Erna Siti Nurani, Mughni Nurdin Kamil Nurdin Kamis Nurhamidah, Fitri Nurjanah, Vivi Fauzia Nurkhasanah Nurkhasanah Patriamurti, Yudhitia Dwi Pitriani, Desi Prana Dwija Iswara, Prana Dwija Rahma Dhonna Rahman Rahman Rahmawati, Dea Rahmawati, Dinda Ratna Nindya Regina Lichteria Panjaitan Regina Lichteria Panjaitan, Regina Lichteria Retno Andriyani retno andriyani Reza Mahendra Riani, Siska Rizkiansyah, Aditya Robiatussalamah, Robiatussalamah Rosdiani, Dini Salbilla, Adinda Salsha Salimah, Puput Agisni Salshabila, Zaskya Nazwa Septianingsih, Reka Setiawan, Dewi Rosita Asmarani Simanjuntak, Putri Caryn Malsanda Sopiana, Ari Rofi Sri Nurhayati Sudin, Ali Sulistianingsih, Isra Sunarya, Dede Tatang Supriati, Intan Pratiwi SUSILAWATI, SUSI Syifa, Mahda Utami, Elsa Febiyanti Wahyu Sopandi Wathani, Diki Hasrul Winarni, Nanik Yogi Fernando, Yogi Yuliani Nur Fauzi