Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Journal of Scientech Research and Development

ANALISIS EFEKTIVITAS SNAPPING ROLL PADA TRAKTOR PEMANEN JAGUNG Ajib Jihadal Mahmud; waskito waskito; Purwantono purwantono; Dori Yuvenda yuvenda; Junil Adri Adri
Journal of Scientech Research and Development Vol 5 No 2 (2023): JSRD, December 2023
Publisher : Ikatan Dosen Menulis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56670/jsrd.v5i2.197

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas pengaruh kecepatan terhadap hasil pemanenan jagung. berdasarkan pengertian penelitian eksperimen,maka pada penelitian ini dilakukan dengan kecepatan putaran snapping roll di rpm 930,8 rpm dan 969,8 rpm.Pemanenan pada kecepatan 930,8 rpm didapatkan waktu pemanenan perbatang jagung nya antara 1,20 detik hingga 1,77 detik dengan total waktu dalam pemanenan 4 batang tersebut adalah 5,69 detik dengan rata-rata pemetikan perbatang adalah 1,42 detik,pada kecepatan ini slip yang ditimbulkan belt dan pully adalah sebanyak 28,7%.Sedangkan pada kecepatan 969,8 rpm didapatkan waktu pemanenan perbatang jagungnya antara 1,16 rpm sampai 1,47 detik dengan total waktu pemanenan 4 batang jagung tersebut adalah 5,25 detik dengan rata-rata pemetikan perbatang adalah 1,31 detik,pada kecepatan ini slip yang ditimbulkan belt dan pully adalah sebanyak 27,4%. Seperti yang dilihat kecepatan snapping rolls terbaik adalah 969,8 Rpm dengan waktu pemanenan 1,16 detik dengan kehilangan putaran sebanyak 139,3 Rpm,Efektifitas pemetikan adalah 1 atau 100% dan efektifitas pengkelobotan 0.Serta slip yang ditimbulkan belt dan pully adalah sebesar 27,4%.
Co-Authors Abdullah, MT, Dr. Rijal Adil Rahmat Kurnia Afif Rahman Riyanda Afriansyah Afriansyah Agariadne Dwinggo Samala Ahmad Taufik Ajib Jihadal Mahmud Ambiyar, Ambiyar Andre Kurniawan Anna Rasfira Annisa Helmina Azwar Indra Bahrul Amin Batubara, Qothrun Nada Ma'ruf Billyano Eko Pratama Budi Syahri Dedy Agustanto Dedy Irfan Delima Yanti Sari Devega, Army Trilidia Dori Yuvenda Edison Edison Efendi, Raimon Efrinaldi Efrinaldi Elfizon Elfizon Ema Wulansari Enawisnat Enawisnat Eni Elfina Ernawati Ernawati Ernawati Nazar Ernawaty Ernawaty Fadhilah Fadhilah Fadhilla Azherda Fadhli Ranuharja Fadia Kalma Lailani Fahmi Rizal Fahmi Rizal Faisal Gustianto Fajar Fitra Fathi Aulia DZ Fatihaturahmi Fatihaturahmi Habi Akbar Hafiz Elmi Hansi Effendi Hasan Maksum Hasanuddin WS Hendra Sahputra Batubara Hendra Suheri Henny Yustisia Heru Indra Ika Parma Dewi Ikhsanul Rizal Irsan Isral Irwan Aferi Irzal Irzal Jedinasrul Jedinasrul Junaidah Junaidah Junil Adri Mansur Mansur Mega Amelia Prihatini Hatta Mubai, Akrimullah Muhammad Anwar Mulianti Nelvi Erizon Nizwadi Jalinus Nizwardi Jalinus Nizwardi Jalinus Nofrizal Nofrizal Novendra, Rizki Novi Hendri Adi Nurdin Hendri Purwanto, Wawan Purwantono Purwantono Rahmat Desman Koto Refdinal, Refdinal Remon Lapisa Resmi Darmi Rizki Hardian Sakti Rizky Ema Wulansari Ronal Watrianthos Rudi Yanto Rudy Anarta Said Thaha Ghafara Sakti, Rizki Hardian Simatupang, Wakhinuddin Sri Ardiyanti Sudirman Sudirman Sukardi, Sukardi Surfa Yondri Syahrul Syahrul Toto Sugiarto Tze Kiong Tee Wakhinuddin Wakhinuddin Wakhinuddin Wakhinuddin Wakhinuddin, Wakhinuddin Wawab Purwanto Wici Aan Savitri Yeka Hendriyani Yolli Fernanda Yose Indarta Yosi Nofita Sari Yufrizal Yufrizal Yuliana Yuliana Yuyun Irawati Zamrudi Zamrudi