Claim Missing Document
Check
Articles

Pemenuhan Hak-Hak Istri Dalam Masa Iddah Pasca Penerapan Surat Edaran No.P005/DJ.III/Hk.00.7/10/2021 Studi Di Kantor Urusan Agama Parepare (Perspektif Hukum Keluarga Islam): Fulfillment of Wives' Rights During the Iddah Period After the Implementation of Circular No.P005/DJ.III/Hk.00.7/10/2021 Study at the Parepare Religious Affairs Office (Islamic Family Law Perspective) Nurul Aqidatul Izzah; Rusdaya Basri; Rahmawati; Hannani; Fikri
IQRA JURNAL ILMU KEPENDIDIKAN & KEISLAMAN Vol 19 No 1: Januari 2024
Publisher : Fakultas Agama Islam, Universitas Muhammadiyah Palu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56338/iqra.v19i1.4673

Abstract

Pemenuhan hak-hak istri dalam masa iddah pasca penerapan surat edaran No.P005/Dj.iii/Hk.00.7/10/2021 . Permasalahan utama pada penelitian ini adalah 1) Bagaimana realita pemenuhan kewajiban suami dalam masa iddah pasca penerapan surat edaran No.P005/Dj.Iii/Hk.00.7/10/2021 di kota Parepare 2) Bagaimana penyebab tidak terpenuhinya hak-hak istri dalam masa iddah pasca penerapan surat edaran No.P005/Dj.III/Hk.00.7/10/2021 di kota Parepare dan 3) Bagaimana tinjauan hukum keluarga islam terhadap pemenuhan hak-hak perempuan pasca penerapan surat edaran no.p005/dj.iii/hk.00.7/10/2021 di kota parepare Jenis penelitian ini adalah lapangan (field research) dengan pendekatan yuridis empiris, penelitian yang dilakukan secara langsung untuk mengetahui permasalahan yang sebenarnya terjadi, kemudian akan dihubungkan dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan teori hukum yang ada. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Konstruksi penelitian dalam menjawab persoalan yang muncul dengan menggunakan teori keabsahan hukum, teori kemanfaatan hukum dan teori perubahan sosial. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa:. 1) Realita pelaksanaan pemenuhan kewajiban suami masa iddah istri di kelurahan galung maloang Kecamatan Bacukiki tidak berjalan sesuai dengan syariat islam karena mantan suami ketika sudah bercerai dengan istrinya tidak memberikan nafkah lagi meskipun masih dalam keadaan iddah. Di kantor urusan agama bacukiki surat edaran ini sudah diterapkan namun penerapannya di masyarakat masih tidak sesuai. 2) Hubungan antara kedua belah pihak tidak terjalin dengan baik, mantan suami beranggapan bahwa setelah bercerai maka sudah tidak menjadi kewajibannya lagi. Pernikahan suami yang terjadi dalam masa iddah istri cenderung mengakibatkan pemenuhan hak istri tidak terpenuhi karena sudah fokus dengan pernikahan kedua. Hal yang menjadi penyebab utama adalah kondisi ekonomi begitupun tingkat pendidikan juga sangat mempengaruhi. 3) Berdasarkan hukum islam perlindungan terhadap hak asasi dan kehormatan perempuan menjadi tujuan dari surat edaran tersebut . Pemenuhan kewajiban mantan suami disesuaikan dengan kemampuan dan kadar kepantasan yang berlaku di masyarakat agar tidak memberatkan beban
Unlocking The Potential of "Kalosara": An Extensive Analysis of Adultery Instances Dispute Resolution in the Tolaki Tribe through the Lens of al-Ishlah Concept Haq, Islamul; Hannani, Hannani; Syatar, Abdul; Amiruddin, Muhammad Majdy; Musmulyadi, Musmulyadi
Al-Risalah Vol 24 No 1 (2024): June 2024
Publisher : Fakultas Syariah UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30631/alrisalah.v24i1.1488

Abstract

This article delves into the comprehensive examination of the dispute resolution in adultery cases within the Tolaki Tribe, specifically through the traditional practice of "Kalosara." The research also explores the relevance of Kalosara to the al-Ishlah concept in Islamic criminal law. This research uses the literature review method to establish a robust theoretical foundation. This research indicates a significant relevance between the Kalosara custom and the concept of Ishlah in the context of Islamic criminal law. The practice of Kalosara in resolving cases of adultery within the Tolaki Tribe reflects the principles of Ishlah, emphasizing reconciliation, restoration, and conflict resolution. The stages of the resolution process, from the acknowledgment of the perpetrator to the purification ceremony, mirror a holistic approach to achieving restorative justice. The research results show that the integration of Kalosara customary law in the Ishlah process reflects the aspirations of the Tolaki community for a comprehensive resolution and effective recovery at various levels, including individual, social, and broader community contexts. In the settlement through Kalosara, adulterers are expected to admit their actions, express regret, and carry out a purification process with a holistic approach to resolving conflicts and restoring social relations.
Comparison between Law No. 1 of 1974 and Islamic Law Regarding the Customary Marriage System of Nikka Ada' in Mamuju Society Muh Ishar; Hannani; Saidah; Agus Muchsin; Suarning
International Journal of Health, Economics, and Social Sciences (IJHESS) Vol. 6 No. 4: October 2024
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56338/ijhess.v6i4.5519

Abstract

he main issues addressed in this research are: 1) The meaning and process of Nikka Ada' implementation in Mamuju, 2) Islamic law's perspective on the practice of Nikka Ada' in Mamuju, and 3) The view of National Law No. 1 of 1974 on marriage regarding the practice of Nikka Ada' in Mamuju. This study adopts a qualitative approach with descriptive research, utilizing oral questioning. The theoretical frameworks employed include comparative theory, customary wisdom, and maslahah mursalah. The findings of this research conclude that: 1) The process of divorce marriage in Kalukku sub-district is similar to conventional marriage practices, with the groom providing a dowry, witnesses, a guardian, and other customary requirements. The local customs dictate that the marriage is considered complete upon dissolution (divorce). Pregnant women will divorce when the child is born. 2) The phenomenon of divorce marriage in Kalukku sub-district, considering its purposes, brings more benefits than harm. Therefore, based on Quranic verses, Hadiths, and Islamic legal principles, the practice of divorce marriage in Kalukku sub-district is permissible, provided it is undertaken out of necessity to bring about benefits. 3) Nikka Ada' marriages in Kalukku sub-district contradict the prevailing laws as they are not conducted through a court hearing. Divorce occurs solely based on the agreement of both parties, their respective families, and community and customary leaders.
Internalization of Islamic Education Values Through Ruqyah at the Ruqyah Al Hikmat Institute in Sidenreng Rappang Regency Abd. Rahim; Hamdanah; Muh. Akib D; Hannani; Ambo Dalle
International Journal of Health, Economics, and Social Sciences (IJHESS) Vol. 6 No. 4: October 2024
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56338/ijhess.v6i4.5688

Abstract

The research entitled Internalization of Islamic Education Values Through Ruqyah at the Ruqyah Al Hikmat Institute in Sidenreng Rappang Regency, aims to: a. Describe the Ruqyah technique applied at the Al Hikmat Ruqyah Institute, b. Describe the process of internalizing Islamic educational values for Ruqyah patients at the Al Hikmat Ruqyah Institute, c. Describe the implications of internalizing Islamic educational values through ruqyah for ruqyah patients at the Al Hikmat Ruqyah Institute. This type of research is field research using qualitative data processing techniques. The research subject is the Internalization of Islamic Education Values and the research object is ruqyah activities carried out at the Rugyah Al Hikmat Institute. Data collection in research includes interviews, observation and documentation. The data collected is carried out by data reduction to select appropriate data, then data interpretation and data presentation are carried out and conclusions are drawn. The research results show; 1) The Ruqyah technique applied at the Al Hikmat Ruqyah Institute includes prayer through the media of water, salt and oil or read directly to the patient, Ruqyah with verses from the Qur'an, Hypnotherapy, motivational advice. 2) The process of internalizing the values of Islamic education for Ruqyah patients at the Al Hikmat Ruqyah Institute includes: The Value Transformation Stage is implemented through a lecture or preaching model involving Aqidah, Morals and Worship. The da'wah is delivered both individually and to audiences such as the patient's family. The da'wah theme is adapted to the patient's needs. The Value Transaction Stage is implemented by establishing two-way communication between the Team, the patient and the patient's family. This communication is not only established directly, but can also be done through other media such as WhatsApp. It can be seen from several observations that Peruqyah has to be patient in listening to his patients' stories and this has an effect on the patient because he can listen to Peruqyah's advice because he feels cared for and never pushed into a corner. The stages of internalization include knowledge and awareness, practice and habituation and characterization of the value of Islamic education in patients. One of the most important factors of internalization is the example that makes an impression on the ruqyah patient so that even without the physical presence of the ruqyah, the preaching and teaching of Islamic values for the patient will continue to be remembered and become a practice which ultimately becomes a character for the patient. 3) This form of internalization has implications on the practice of Islamic values in daily life with full self-awareness and that is part of the characterization that occurs in ruqyah patients, such as there are patients who after recovering no longer leave prayers and even always pray in congregation at the mosque, there are patients who since recovering have not I like to argue or argue with my neighbors
Domination Of Islamic Fiqih Doctrine On Positive Law Concerning Divorce Maqashid Sharia Perspective Nurdalia Bate; Muammar Muhammad Bakry; Abd. Rauf Muhammad Amin; Rahmawati, Rahmawati; Hannani, Hannani; Kurniati, Kurniati; Abd. Karim Faiz
International Journal of Education, Vocational and Social Science Vol. 3 No. 04 (2024): November, International Journal of Education, Vocational and Social Science( I
Publisher : Cita konsultindo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63922/ijevss.v3i04.1240

Abstract

Divorce is the breaking of the marriage bond due to a problem in the household. In its application, especially in the city of Parepare, there is still a polemic regarding the understanding between the determination of talaq. Therefore, the authors are interested in researching and examining how the provisions of divorce in the fiqh of Imam Shafi'i and the positive law applicable in Indonesia and the dominance of Islamic fiqh doctrine on positive law regarding the fall of divorce using the Maqashid Sharia perspective. The purpose of this study aims to describe the regulation of divorce and to analyse the dominance of Islamic fiqh doctrine on positive law in the study of the perceptions of religious figures in Parepare city about the occurrence of divorce from the perspective of Maqashid Sharia. The method used by the authors in this research is based on the field reserch method. The results of this study indicate that divorce according to positive law in Indonesia dominates the validity of talaq determination due to the guidance of KHI and applicable laws.
Zakat for Mama Biang in Maluku, Indonesia: Ulama Opinion on Fīsabīlillāh in the Perspective of Islamic Legal Anthropology Hannani, Hannani; Haq, Islamul; Amiruddin, Muhammad Majdy; Haramain, Muhammad
Samarah: Jurnal Hukum Keluarga dan Hukum Islam Vol 7, No 2 (2023): Samarah: Jurnal Hukum Keluarga dan Hukum Islam
Publisher : Islamic Family Law Department, Sharia and Law Faculty, Universitas Islam Negeri Ar-Raniry

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/sjhk.v7i2.17044

Abstract

Giving zakat to mama biang is one of the problems of zakat distribution that has attracted controversy. In the people of Negeri Iha, Maluku, the giving of zakat mama biang has become a tradition that has survived into the modern era. The purpose of this study is to study the practice of distributing zakat to Mama Biang, the opinions of tafsir scholars and  the implications for  Islamic law. The study uses empirical legal studies with an anthropological approach to Islamic law. While data collection techniques are in-depth interviews and literature studies. This study concluded that the controversy over the distribution of zakat mama biang occurred due to differences in scholars' interpretations of the meaning of fīsabīlillāh which had implications for differences in people's understanding of Islamic law. People who maintain the tradition of zakat mama biang understand that the distribution of zakat mama biang is in accordance with Islamic law, relying on the opinion of scholars who expand the meaning of fīsabīlillāh to include mama biang. Meanwhile, some people understand that mama biang zakat is not in accordance with Islamic law.  The controversy over the distribution of zakat to mama biang also occurs because zakat is not distributed evenly to all existing asnaf, this  can also trigger gaps in society. Therefore, in the perspective of legal anthropology, the practice of giving to mama biang can continue as a local tradition, but this gift can be categorized as infaq or sadaqah, not zakat. So that this can give birth to harmonious legal implications between Islamic law and adat which has become living law.
DINAMIKA PENYELESAIAN PERMOHONAN PERKARA POLIGAMI DI PENGADILAN AGAMA PAREPARE Hamzah Samir; Hannani; Rahmawati; Rusdaya Basri; Aris
YUSTISI Vol 12 No 1 (2025)
Publisher : Universitas Ibn Khaldun Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32832/yustisi.v12i1.19027

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai dinamika penyelesaian perkara poligamipengadilan agama Parepare, dengan sub masalah:1) Bagaimana proses permohonan Izin perkawinan poligami. 2) Bagaimana Pertimbangan Hakim dalam Permohonan perkara Izin Poligami. 3) Bagaimana tinjauan hukum Islam terhadap pertimbangan hukum hakim dalam mengabulkan permohonan Izin poligami di Pengadilan Agama Parepare?. Dengan Tujuan untuk mengidentifikasi proses permohonan izin perkawinan poligami , untuk menganalisis pertimbangan hakim dalam permohonan perkara izin poligami serta untuk menganalisis tinjauan hukum Islam terhadap pertimbangan hukum hakim dalam mengabulkan permohonan izin poligami di Pengadilan Agama Parepare. Penelitian ini adalah penelitian Lapangan (field research) dengan menggunakan pendekatan metode normatif-empiris. Penelitian dilakukan di Pengadilan Agama Parepare dengan pengumpulan data melalui wawancara dan studi kepustakaan dengan penelusuran terdahadap literatur, buku, dan Perundang-undangan. Hasil penelitian ini menunjukkan: 1) Proses permohonan izin perkawinan poligami di Pengadilan Agama Parepare umumnya melibatkan langkah-langkah sebagai berikut: a) Pengajuan Permohonan, b) Pemeriksaan Dokumen dan Bukti, c) Pemeriksaan Sidang, d) Pertimbangan Majelis Hakim dan e) Putusan. 2) Pertimbangan Hakim dalam permohonan perkara Izin poligami di Pengadilan Agama Parepare adalah Hakim di Pengadilan Agama Parepare melakukan penilaian cermat dan berimbang dalam memutuskan permohonan izin poligami, mempertimbangkan penerapan hukum yang tepat, keadilan bagi semua pihak yang terlibat, serta mematuhi prosedur hukum yang berlaku. 3) Tinjauan Hukum Islam terhadap pertimbangan hakim adalah bahwa keputusan untuk mengabulkan permohonan Izin poligami telah didasarkan pada prinsip-prinsip hukum Islam yang mengatur poligami sebagai upaya untuk menjaga keadilan dan kemaslahatan umum, serta menghindari mudharat yang lebih besar bagi semua pihak yang terlibat. Kata Kunci : Poligami, Pengadilan AgamaHukum Islam
IMPLEMENTASI KEGIATAN BIMBINGAN PERKAWINAN PADA KANTOR URUSAN AGAMA KECAMATAN BUNGORO PERSPEKTIF HUKUM KELUARGA ISLAM DAN HUKUM NASIONAL Nurhasanah; Hannani; Saidah; Rahmawati; Aris
YUSTISI Vol 12 No 1 (2025)
Publisher : Universitas Ibn Khaldun Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32832/yustisi.v12i1.19028

Abstract

Penelitian ini bertujuan menjelaskan tentang: Implementasi kegiatan bimbingan perkawinan calon pengantin di Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Bungoro Kabupaten Pangkep, tinjauan teori hukum keluarga Islam dan hukum nasional terhadap implemantasi kegiatan bimbingan perkawinan calon pengantin di Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Bungoro Kabupaten Pangkep. Penelitian dilakukan melalui penelitian lapangan (field research), yakni dengan melakukan pengamatan langsung dengan wawancara secara mendalam dengan narasumber dengan menggunakan metode purposive sampling teori. Penelitian ini merujuk pada tiga teori yang dijadikan dasar, yakni yang digunakan adalah teori Ketaatan dan Kesadaran Hukum, Teori Maqashid Al-Syariah, dan Teori dasar hukum perkawinan. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa: 1 Bimbingan Perkawinan yang dilakukan oleh KUA Kecamatan Bungoro telah terlaksana sesuai dengan aturan, prinsip, dan indikator yang telah ditetapkan. 2) Dalam pelaksanaan Bimbingan Perkawinan (Bimwin), perspektif Hukum Islam yakni merujuk pada teori Maqashid Syariah yang berisi tentang prinsip kebaikan dan keadilan, kesejahteraan, kebahagiaan dan kemudahan harus berpusat dan bertumpu dalam lima pokok kemaslahatan yaitu: kemaslahatan agama (hifz al-din), kemaslahatan jiwa (hifz al-nafs), kemaslahatan akal (hifz al-aql), kemaslahatan keturunan (hifz al-nasl) dan kemaslahatan harta (hifz al-mal). 3) Hukum nasional memuat penghargaan terhadap nilai dan kepercayaan masyarakat yang dianut ketika ingin melakukan perkawinan. Hukum nasional mengatur bahwa tujuan perkawinan harus sesuai dengan Ketuhanan yang Maha Esa, yang juga merupakan bagian dari cita-cita implementasi Bimwin. Definisi Undang-Undang Perkawinan Nomor 16 Tahun 2019, membahas tiga unsur utama yakni pernikahan merupakan ikatan lahir batin, tujuan membentuk keluarga yang bahagia, serta dasar ikatan lahir batin berdasar pada Ketuhanan yang Maha Esa. Kata Kunci : Bimbingan Perkawinan, Calon Pengantin, Hukum Keluarga Islam, Konseling
DINAMIKA PENYELESAIAN PERMOHONAN PERKARA POLIGAMI DI PENGADILAN AGAMA PAREPARE Hamzah Samir; Hannani; Rahmawati; Rusdaya Basri; Aris
YUSTISI Vol 12 No 1 (2025)
Publisher : Universitas Ibn Khaldun Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32832/yustisi.v12i1.19027

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai dinamika penyelesaian perkara poligamipengadilan agama Parepare, dengan sub masalah:1) Bagaimana proses permohonan Izin perkawinan poligami. 2) Bagaimana Pertimbangan Hakim dalam Permohonan perkara Izin Poligami. 3) Bagaimana tinjauan hukum Islam terhadap pertimbangan hukum hakim dalam mengabulkan permohonan Izin poligami di Pengadilan Agama Parepare?. Dengan Tujuan untuk mengidentifikasi proses permohonan izin perkawinan poligami , untuk menganalisis pertimbangan hakim dalam permohonan perkara izin poligami serta untuk menganalisis tinjauan hukum Islam terhadap pertimbangan hukum hakim dalam mengabulkan permohonan izin poligami di Pengadilan Agama Parepare. Penelitian ini adalah penelitian Lapangan (field research) dengan menggunakan pendekatan metode normatif-empiris. Penelitian dilakukan di Pengadilan Agama Parepare dengan pengumpulan data melalui wawancara dan studi kepustakaan dengan penelusuran terdahadap literatur, buku, dan Perundang-undangan. Hasil penelitian ini menunjukkan: 1) Proses permohonan izin perkawinan poligami di Pengadilan Agama Parepare umumnya melibatkan langkah-langkah sebagai berikut: a) Pengajuan Permohonan, b) Pemeriksaan Dokumen dan Bukti, c) Pemeriksaan Sidang, d) Pertimbangan Majelis Hakim dan e) Putusan. 2) Pertimbangan Hakim dalam permohonan perkara Izin poligami di Pengadilan Agama Parepare adalah Hakim di Pengadilan Agama Parepare melakukan penilaian cermat dan berimbang dalam memutuskan permohonan izin poligami, mempertimbangkan penerapan hukum yang tepat, keadilan bagi semua pihak yang terlibat, serta mematuhi prosedur hukum yang berlaku. 3) Tinjauan Hukum Islam terhadap pertimbangan hakim adalah bahwa keputusan untuk mengabulkan permohonan Izin poligami telah didasarkan pada prinsip-prinsip hukum Islam yang mengatur poligami sebagai upaya untuk menjaga keadilan dan kemaslahatan umum, serta menghindari mudharat yang lebih besar bagi semua pihak yang terlibat. Kata Kunci : Poligami, Pengadilan AgamaHukum Islam
IMPLEMENTASI KEGIATAN BIMBINGAN PERKAWINAN PADA KANTOR URUSAN AGAMA KECAMATAN BUNGORO PERSPEKTIF HUKUM KELUARGA ISLAM DAN HUKUM NASIONAL Nurhasanah; Hannani; Saidah; Rahmawati; Aris
YUSTISI Vol 12 No 1 (2025)
Publisher : Universitas Ibn Khaldun Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32832/yustisi.v12i1.19028

Abstract

Penelitian ini bertujuan menjelaskan tentang: Implementasi kegiatan bimbingan perkawinan calon pengantin di Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Bungoro Kabupaten Pangkep, tinjauan teori hukum keluarga Islam dan hukum nasional terhadap implemantasi kegiatan bimbingan perkawinan calon pengantin di Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Bungoro Kabupaten Pangkep. Penelitian dilakukan melalui penelitian lapangan (field research), yakni dengan melakukan pengamatan langsung dengan wawancara secara mendalam dengan narasumber dengan menggunakan metode purposive sampling teori. Penelitian ini merujuk pada tiga teori yang dijadikan dasar, yakni yang digunakan adalah teori Ketaatan dan Kesadaran Hukum, Teori Maqashid Al-Syariah, dan Teori dasar hukum perkawinan. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa: 1 Bimbingan Perkawinan yang dilakukan oleh KUA Kecamatan Bungoro telah terlaksana sesuai dengan aturan, prinsip, dan indikator yang telah ditetapkan. 2) Dalam pelaksanaan Bimbingan Perkawinan (Bimwin), perspektif Hukum Islam yakni merujuk pada teori Maqashid Syariah yang berisi tentang prinsip kebaikan dan keadilan, kesejahteraan, kebahagiaan dan kemudahan harus berpusat dan bertumpu dalam lima pokok kemaslahatan yaitu: kemaslahatan agama (hifz al-din), kemaslahatan jiwa (hifz al-nafs), kemaslahatan akal (hifz al-aql), kemaslahatan keturunan (hifz al-nasl) dan kemaslahatan harta (hifz al-mal). 3) Hukum nasional memuat penghargaan terhadap nilai dan kepercayaan masyarakat yang dianut ketika ingin melakukan perkawinan. Hukum nasional mengatur bahwa tujuan perkawinan harus sesuai dengan Ketuhanan yang Maha Esa, yang juga merupakan bagian dari cita-cita implementasi Bimwin. Definisi Undang-Undang Perkawinan Nomor 16 Tahun 2019, membahas tiga unsur utama yakni pernikahan merupakan ikatan lahir batin, tujuan membentuk keluarga yang bahagia, serta dasar ikatan lahir batin berdasar pada Ketuhanan yang Maha Esa. Kata Kunci : Bimbingan Perkawinan, Calon Pengantin, Hukum Keluarga Islam, Konseling
Co-Authors Abbas, Ahmad ABD. Karim Faiz Abd. Rahim Abd. Rauf Muhammad Amin Abdillah Agus Muchsin Agus Muchsin Agus Muchsin AGUS MUCHSIN, AGUS Ahmad Abbas Akram Akkas Alifkah, Ayu Ambo Dalle Ambo Dalle Amiruddin, Muhammad Majdy Andi Bahri, Andi AR, Zulfahmi Aris Armi Ayyub, Ayyub Basri Damirah DAMIRAH DAMIRAH, DAMIRAH Deraman Deraman Dian Resky Pangestu Fikri Fikri Fikri Fikri Fikri Firman Firman H. Sudirman L. Hamdanah Hamdanah Said Hammad, Hamza Abed Al Karim Hamzah Samir Hasim, Hasanuddin Ilham, M. Islamul Haq Jadi, Soliman Al Jufri Jufri Karmuji Khaerul Muawan Khairul Anwar Kurniati Kurniati M. NASRI HAMANG, M. NASRI M.M, Besse Faradiba Mahyuddin Mahyuddin Marhani Mir'ah Thania Muammar Bakry Muh Ishar Muh. Akib D Muh. Nur Fajri. R Muhammad Ali Rusdi Bedong Muhammad Arsyam Muhammad Haramain Muhammad Ismail Muhammad Kamal Zubair Muhammad Saleh Mukhtar Yunus Muliati Muliati, Muliati Muliati, Muliati Munawir Saharuddin Muschsin, Agus Musmulyadi Musmulyadi Mustaqim Pabbajah Muzdalifah Muhammadun Nurdalia Bate Nurhasanah Nurhayati Ali Nurkidam, Nurkidam Nurul Aqidatul Izzah Purwoko, Agus Rahmawati Rahmawati, Rahmawati Ramli, Kaharuddin Rasyidah reski anugrah Rismah Rizal Darwis Rusdaya Basri, Rusdaya Rusdi, M.ali Saidah Salmah Salmah Samsinur Samsinur Sapriadi, Sapriadi Sikra, Sikra Silvana Herman Sitti Jamilah Amin Soalehuddin Suarning Sudirman L Sukri, Indah Fitriani Syahriyah Semaun, Syahriyah syarifullah Syatar, Abdul Tamsil Tamsil Taufiq Hidayat Pabbajah Usman Noer Usman, M. Hasyim Wa Ode Rayyani Zainal Said