Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Ilmu Keluarga dan Konsumen

KEMAMPUAN RESILIENSI: STUDI KASUS DARI PERSPEKTIF IBU TUNGGAL Afdal, Afdal; Ramadhani, Velya; Hanifah, Siti; Fikri, Miftahul; Hariko, Rezki; Syapitri, Denia
Jurnal Ilmu Keluarga dan Konsumen Vol. 15 No. 3 (2022): JURNAL ILMU KELUARGA DAN KONSUMEN 15.3
Publisher : Department of Family and Consumer Sciences, Faculty of Human Ecology, IPB University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24156/jikk.2022.15.3.218

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui resiliensi ibu single parent dalam mempertahankan hidup. Penelitian dilakukan terhadap 3 janda (1 cerai mati dan 2 cerai hidup, umur 44-70 tahun) melalui observasi dan wawancara dengan analisis reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan kemampuan resiliensi ibu single perent secara keseluruhan rendah, dilihat dari masing-masing aspek. Namun subjek DAS memiliki resiliensi baik dibandingkan subjek RN dan SW, dikarenakan DAS berusia lanjut, berstatus singel parent cerai mati, sudah lama kehilangan dan sudah terbiasa hidup sendiri. Sedangkan subjek RN dan SW berstatus singel parent cerai hidup dan merasakan trauma saat menikah. Berdasarkan hasil penelitian, khususnya bagi single motherdengan adanya status dan kondisi yang baru, hal tersebut bukanlah sebuah alasan untuk menyerah menghadapi suatu masalah. Bagi masyarakat sekitar diharapkan lebih memperhatikan kondisi single mother, terlebih kepada single mother yang memiliki tingkat kesulitan ekonomi dan menanggung banyak beban. Tidak hanya itu, konselor juga memiliki peran penting meningkatkan resiliensi single mother agar dampak psikologis dalam menjalankan status baru sebagai single mother dapat diminimalkan.
Co-Authors Abdul Rauf Adi Saputra Afdal Afdal, Afdal Afrianda, Rio Akip, Muhamad Aldi, Muhammad Syahda Aligrha, Monic Sonya Anggara, Baldi Anggraini, Osy Khalisyah Arafani, Adnan Arvin Efriani Atmadja, Kurniawan Az-zahra, Nadya Azmatul Khairiah Sari Biran, Mega Iswari Christiono, Christiono Cusinia, Azahra Hardi Desvikayati, Ice Dina Sukma Engku Kamarudin, Engku Mardiah Ermis Suryana Fadhilah, Farah Fadhlullah, Rizky Fatah, Martin Choirul Fauzan, Farhan Ahmad Frischa Meivilona Yendi Gusni Dian Suri Haidi, Junas Handani, Tri Hari Antoni Musril Hariko, Rezki Hasbiyallah, Hasbiyallah Hendri Hestiawan Heriyanto, Helmi Herman Nirwana Huda, Farhil Hussain, Nazar I Gusti Putu Asto Buditjahjanto Ifdil Ifdil IRWANSYAH K, Iwa Garniwa Mulyana Kartika Tresya Mauriraya Kesuma, Bima Andi Kosim, M. Langputeh, Sukree Larasati, Sectio Putri Lia Mita Syahri M. Munir Makkulau, Andi Mega Iswari Meynia, Adhilla Mulyana K, Iwa Garniwa MULYANA K., IWA GARNIWA Mulyana, Iwa Garniwa Mutia Afnida Nasrudin, Dindin Nasution, Ahmad Zaki Ilman Nilma Zola Nurdiansyah, Rikrik Nurhamzah, Nurhamzah Nurulhaq, Dadan Pasra, Nurmiati Prasetia, Agung Tri Pratiwi, Noverta Puji Gusri Handayani Putra, Ade Herdian Putra, Endri Putriani, Lisa Rahman, Asep Andi Rahman, Md Anisur Rahmawati, Dini Fitriani Rahmi, Yola Zaitul Ramadhani, Velya Rani Darmayanti Ratnasari, Titi Rima Pratiwi Fadli ROMADHONI, MUHAMMAD LUTHFIANSYAH Ronella, Tiara Samsurizal Samsurizal Sapto Hadi Riono Siregar, Hariman Surya Siti Hanifah Sukmawati, Indah Syahriani, Lilis Syapitri, Denia THAHARA, ANDI AMAR TIO, CHRISTIONO Tri Rijanto TRIAVE NUZILA ZAHRI Triawan, Fandy Udin Supriadi Uswatun Hasanah Wirdaningsih, Ayuni Yuliantina, Nanda Febby Yuliartati, Yuliartati Yunus, Ahmad Rozelan Yusniah Zadrian Ardi Zikra Zikra Zulmi Ramdani