Claim Missing Document
Check
Articles

Pengaruh Biaya Promosi Terhadap Tingkat Jumlah Nasabah Tabungan Batara Pada PT Bank Tabungan Negara ( Persero) Cabang Bogor Sari, Rita; Prabowo, Agung
Jurnal Ilmiah Ranggagading (JIR) Vol 3, No 1 (2003): Jurnal Ilmiah Ranggagading
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Kesatuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Promotion constitutes the most effective instrument as an effort to influences and appeal members of society to make use of firm’s services and products so that it will increase the number of clients or customers. In the frame of conducting its promotion, the firm (the bank) must understand as deep as possible about its own capability. Promotion could be conducted by means of media or increasing services to customers, namely by paying attention to customers’ pleasure in connection with their saving account
ANALISA KOMPETENSI ALUMNI PENDIDIKAN MATEMATIKA MENGGUNAKAN DISCRAPANCY EVALUATION MODEL Sari, Rita; Srimuliati
At- Tarbawi Vol 11 No 1 (2019): Vol. 11 No. 1 Tahun 2019
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (31.374 KB) | DOI: 10.32505/tarbawi.v11i1.1026

Abstract

Kurikulum merupakan unsur penting dalam pendidikan dan kerangka dasar juga sebagai indikator dari kemajuan pendidikan. Begitu pentingnya kurikulum sehingga Pemerintah secara kontinu terus melakukan perubahan kurikulum sejak tahun 1975 sampai dengan sekarang. Oleh sebab itu setiap institusi pendidikan wajib memiliki kurikulum termasuk IAIN Langsa sebagai salah satu Perguruan Tinggi yang menghasilkan calon pendidik khususnya guru matematika pada tingkat satuan pendidikan SMP dan SMA di kota Langsa. Namun pada kenyataannya banyak sekali alumni Prodi PMA yang bekerja tidak sesuai dengan bidang keilmuannya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui rancangan kurikulum Prodi PMA dalam memenuhi kebutuhan pasar kerja untuk alumninya. Penelitian ini menggunakan discrapancy evaluation models (DEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa stakeholder menilai bahwa sebahagian alumni Prodi PMA kurang kompeten dalam bekerja. Sehingga perlu dilakukan sebuah perubahan kurikulum terutama pada sebaran mata kuliah dengan memperhatikan kebutuhan kurikulum tingkat sekolah dan pasar kerja.
KOMUNIKASI MATEMATIK BAGI SISWA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS Mustajazah, Faizatul; Sari, Rita
At- Tarbawi Vol 12 No 1 (2020): Vol. 12 No. 1 Tahun 2020
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32505/tarbawi.v12i1.1733

Abstract

Komunikasi matematik merupakan perpaduan antara memahami dan melakukan matematik. Tujuan dari peneltian ini adalah untuk mengulas kemampuan komunikasi matematik siswa yang diukur melalui tes. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survei. Sampel penelitian diambil secara keseluruhan atau disebut sebagai sampling total. Alat pengumpul data yang digunakan berupa tes uraian yang dianalisis secara deskriptif. Hasil analisis data menunjukkan bahwa kemampuan representasi matematis siswa termasuk dalam kategori cukup atau sebesar cukup atau sebesar 59,70%, dalam kategori kurang sebesar 40,29%.
The Cohort Effect Approach to a Friction in Students-Life Beyond Religious and Mental Health for Anxiety Disorder at IAIN Langsa Iqbal, Iqbal; Afna, Mauloeddin; Sari, Rita
Dinamika Ilmu: Jurnal Pendidikan Dinamika Ilmu Vol 20 No 2, December 2020
Publisher : IAIN Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21093/di.v20i2.2512

Abstract

The article scrutinized a friction stem in students, a false or a real of hope, struggle, and retentive in life when anxiety attacking the consciousness and bridging religious tradition and mental health status. Beyond reality to fantasy, within the inner perceptive, students construct artificial facts in the brain to stimulate action as a course of reactions. The artificial are related to a hope, an expectation, inviting a positive outcome to be believed as an alternative fact to subdue anxiety of fears, which come to overshadow students’ mental status. For inner students’ mental status, there is friction which pressing one to another for their artificial feeling either became the greatest power or worst nightmare affected to daily life and exposure both internally and externally reactions. A cohort effect approaches were applied to observe a longitudinal study for students’ behaviors in contemplating anxiety disorder affect that relied on religious and mental health for an individual sample. Student’s behaviors respect a particular characteristic as the aging process. The approaches aimed at physical features; body shape, decision making, level of aggressiveness, fears, and matting patterns. Thus, students’ frictions are traceable to foresee students’ mental health disorders as an umbrella from a diverse field in clinical psychology.
KEPUASAN MAHASISWA PENDIDIKAN MATEMATIKA DITINJAU DARI LAYANAN DOSEN PENASEHAT AKADEMIK Husna, Raudhatul; Sari, Rita; Anggreini, Fenny
Al-Khawarizmi Vol 2, No 2 (2018): Al Khawarizmi: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika
Publisher : Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/jppm.v2i2.4505

Abstract

Lecturer is educators who are under the auspices of higher education institutions. one of the duties of the lecturer is to guide and help develop the potential of students so they can complete their studies. Likewise, the lecturer in the Mathematics Education study program at one of the universities in Langsa city was appointed as an academic advisor (PA). but there are some obstacles that are felt by PA lecturers, such as the absence of a guidance manual, lack of understanding of technology, students consult only once in one semester, and some students only ask for signatures to fill Study Plan Cards (KRS) and Study Results Cards (KHS ) manual. However, students also have other perceptions, according to the interview results, it is known that PA lecturers are only needed to sign the KRS and KHS, some PA lecturers are difficult to find, some PA lecturers do not have time to consult, PA lecturers do not direct courses in the following semester. so the purpose of this study was to express student satisfaction in mathematics education in terms of PA lecturer services. The approach of this research is a quantitative approach. The research sample was 61 mathematics education students with systematic sampling. For data collection techniques using questionnaires and data analysis techniques using simple regression followed by the -F test. The results showed that the level of student satisfaction in terms of PA lecturer services was in a sufficient category, so it can be concluded that there was a significant contribution between the services of PA lecturers to the satisfaction of mathematics education students.
BUILDING GOOD MANNERS CHARACTER BASED ON ACEH CULTURE IN ISLAMIC PRIMARY EDUCATION INSTITUTIONS Sari, Rita; Hanum, Farida; Mauluddin Alif Utama, Muhammad
Jurnal Asy-Syukriyyah Vol. 25 No. 1 (2024): Jurnal Asy-Syukriyyah
Publisher : STAI Asy-Syukriyyah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36769/asy.v25i1.476

Abstract

Character has been a serious issue that has been pursued for improvement since the 2003 curriculum until the independent curriculum. However, these efforts have not yet resulted in significant achievements. The purpose of writing this article is to describe efforts to penetrate Acehnese cultural values in learning to Madrasah Ibtidaiyah students so that they have a sense of pride in their own local culture. The researcher used a qualitative research type, with a literature study method. The results found that narit maja can be used as one of the sources to foster noble character values in Madrasah Ibtidaiyah. Of course, through a review of the theme or subject matter to match the narit maja to be given. Educational methods that can be used by teachers to strengthen noble moral character through narit maja are storytelling, exemplary, advice, habituation, reward, discussion, and the introduction of rules that must be agreed upon so as not to violate religious norms and general customs. The recommendation of this research is that narit maja can be included in the Aceh education curriculum, as local content. So that students are not unfamiliar with their own local culture.
PENGARUH REBUSAN DAUN SALAM (SYZIGIUM POLYANTHUM) TERHADAP PENDERITA HIPERTENSI Purwono, Janu; Sari, Rita; Nurjannah, Siti
JURNAL WACANA KESEHATAN Vol 9, No 1 (2024): Juli
Publisher : AKPER Dharma Wacana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52822/jwk.v9i1.650

Abstract

Hipertensi merupakan penyakit tidak menular yang menjadi salah satu penyebab utama kematian prematur di dunia. Hipertensi masih menjadi permasalahan di Indonesia, jika tidak ditanggulangi dengan cepat akan dapat menimbulkan komplikasi penyakit lainnya dan hipertensi menjadi penyebab kematian nomor satu di dunia setiap tahunnya. Pengobatan hipertensi dapat dilakukan dengan cara pengobatan tanpa obat (non farmakologis) yaitu dengan rebusan daun salam. Daun salam (syzygium polyanthum) merupakan salah satu dari jenis terapi herbal yang digunakan untuk berbagai penyakit salah satunya yaitu untuk menangani penyakit hipertensi.Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh pemberian  rebusan daun salam (Syzigium Polyanthum) terhadap lansia penderita hipertensi di UPT Puskesmas  Gading rejo. Penelitian ini menggunakan metode quaisy eksperimen dan rancangan one grup pretest dan posttest. Populasi penelitian adalah penderita hipertensi di UPT Puskesmas Gading Rejo pada bulan Desember 2023. Jumlah sampel 27 responden dengan teknik metode purposive sampling. Analisa menggunakan uji Paired test  pada tekanan darah sistolik dan diastolik. Hasil uji statistik dengan uji Paired test  didapatkan bahwa nilai p-value 0,024. Hasil penelitian disimpulkan  bahwa pemberian rebusan daun salam efektif untuk membantu penuruan tekanan darah pada lansia dengan hipertensi.
Pelatihan Teknik Pembuatan Desain Poster sebagai Modal Usaha Santri Pondok Pesantren Al-Muin Syarif Hidayatullah Kurniastuti, Ima; yudianto, firman; Sari, Rita
Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tipis Wiring Vol 2 No 1 (2023): Tepis Wiring: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/tepiswiring.v2i1.1983

Abstract

Di Indonesia, Pemerintah terus mengembangkan program terkait wirausahawan muda yang dapat membuka lapangan pekerjaan di tengah masa kebangkitan negara setelah pandemi Covid-19. Oleh karena itu, santri di Pondok Pesantren Al Muin Syarif Hidayatullah dibekali sebuah ketrampilan baru yaitu teknik desain poster dengan memanfaatkan aplikasi desain yang dapat diakses secara gratis. Dengan ketrampilan baru ini, santri memiliki modal usaha untuk memulai bisnis kecil-kecilan sehingga santri menjadi wirausahawan sukses nantinya. Untuk mencapai tujuan tersebut, santri akan diberi pelatihan terkait teknik desain poster yang bertujuan untuk memberikan peningkatan ketrampilan mengenai teknik desain poster pada santri. Peningkatan ketrampilan dapat dianalisis dari pemberian kuesioner pada saat sebelum dan sesudah pelatihan dilakukan. Pelatihan terdiri dari pemberian materi dan praktek langsung. Hasil menunjukkan bahwa terdapat peningkatan kemampuan dan pemahaman santri terkait teknik desain poster.
PENGARUH TERAPI MUROTTAL SURAH AR-RAHMAN IRAMA JIHARKAH TERHADAP TEKANAN DARAH PENDERITA HIPERTENSI DI UPT GADING REJO Purwono, Janu; Sari, Rita
Coping: Community of Publishing in Nursing Vol 11 No 5 (2023): Oktober 2023
Publisher : Program Studi Sarjana Ilmu Keperawatan dan Profesi Ners, Fakultas Kedokteran, Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/coping.2023.v11.i05.p09

Abstract

Prevalensi penderita hipertensi di dunia dan Indonesia meningkat. Berbagai faktor terkait dengan genetik dan pola hidup seperti aktivitas fisik yang kurang, asupan makanan asin dan kaya lemak serta kebiasaan merokok dan minum alkohol berperan dalam melonjaknya angka hipertensi. Salah satu terapi komplementer yang dapat mengendalikan tekanan darah adalah terapi murottal surah Ar-Rahman. Tujuan penelitian adalah mengetahui pengaruh terapi murottal surah Ar-Rahman irama jiharkah terhadap perubahan tekanan darah pada penderita hipertensi di wilayah kerja UPT Puskesmas Gading rejo Pringsewu Lampung. Desain penelitian kuantitatif dengan metode quasi-eksperimental dengan rancangan one group pretest dan posttest design tanpa adanya kelompok kontrol. Populasi penelitian adalah penderita hipertensi di UPT Puskesmas Gading Rejo pada bulan September 2023. Jumlah sampel 70 responden dengan teknik metode purposive sampling. Analisa menggunakan uji t berpasangan pada tekanan darah sistolik dan uji Wilcoxon pada tekanan darah diastolik. Hasil uji statistik dengan uji t berpasangan didapatkan bahwa nilai p-value tekanan darah sistolik sebelum dan setelah diberikan terapi murottal surah Ar-Rahman adalah 0,002 dan hasil uji Wilcoxon tekanan darah diastolik sebelum dan setelah dilakukan terapi murottal surah Ar-Rahman didapatkan nilai p-value adalah 0,000. Kesimpulan terdapat pengaruh terapi murottal surah Ar-Rahman irama jiharkah terhadap tekanan darah sebelum dan setelah diberikan intervensi pada penderita hipertensi, sehingga terapi murottal surah Ar-Rahman irama jiharkah efektif untuk menurunkan tekanan darah pada penderita hipertensi.
Penggunaan Media Sosial Untuk Meningkatkan Kemampuan Menyimak Siswa Sari, Rita; Anggreni, Fenny; Nurhayati, Sri; Wirduna, Wirduna
Jurnal Dedikasi Pendidikan Vol 6, No 2 (2022): JULI 2022
Publisher : Center for Research and Community Service (LPPM) University of Abulyatama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30601/dedikasi.v6i2.2764

Abstract

As a visible phenomenon where online media is one of the many correspondence media that is often used by the public in general. Likewise, the use of online media such as YouTube to further develop listening skills where students cannot listen well in Indonesian lessons, especially on the theme of living things and plants, because the teachers use boring reading stories without using learning media. So the motivation behind this goal is to see the use of web-based media such as YouTube to further develop students' listening skills. This research uses quantitative methods with the type of pre-experimental research using pretest-posttest. With a sample and population of 22 individuals. Based on data analysis using a t-test with the paired sample t-test formula, t-test using SPPS version 25. From the results of the research data it is known that (Ho) is rejected and (Ha) is accepted with a significance of t-test of 0.00 which is <0.005. Then, at that time, there was an increase in listening skills by utilizing web-based media such as YouTube.