Claim Missing Document
Check
Articles

Penatalaksanaan Pasien Laki-Laki Usia 52 Tahun Dengan TB Paru Kasus Baru Dengan DM Tipe 2 Melalui Pendekatan Keluarga Wilayah Puskesmas Tanjung Sari Muhamad Fathurrahman Zain; Dian Isti Angraini
Jurnal Agromedicine Unila: Jurnal Kesehatan dan Agromedicine Vol. 12 No. 1 (2025): Jurnal Kesehatan dan Agromedicine
Publisher : Fakultas Kedokteran Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Peningkatan kasus tuberkulosis (TB) pada pasien dengan diabetes melitus (DM) tipe 2 turut meningkatkan angka morbiditas dan mortalitas kedua penyakit tersebut. Menurut data WHO, DM tipe 2 meningkatkan risiko infeksi TB hingga tiga kali lipat dibanding populasi umum. Studi ini bertujuan untuk menggambarkan penatalaksanaan pasien TB paru dengan DM tipe 2 menggunakan pendekatan dokter keluarga secara holistik berbasis evidence-based medicine, melalui pendekatan patient centred dan family approach. Penelitian ini merupakan studi kasus pada pasien laki-laki usia 52 tahun yang mengalami gejala TB paru serta memiliki riwayat DM tipe 2. Data diperoleh melalui anamnesis, pemeriksaan fisik, kunjungan rumah, serta rekam medis. Diagnosis TB paru kasus baru dan DM tipe 2 ditegakkan sesuai pedoman klinis. Intervensi dilakukan melalui terapi TB kategori 1 dan pengobatan DM dengan monoterapi oral. Hasil menunjukkan peningkatan pengetahuan pasien dan keluarga, perbaikan gejala klinis, serta penurunan kadar gula darah puasa. Pendekatan holistik berbasis keluarga terbukti efektif dalam meningkatkan luaran klinis dan edukasi pasien
Pelatihan Deteksi Dini Stunting pada Balita Menggunakan Web-Based Screening Tools Bagi Kader dan Tenaga Kesehatan Angraini, Dian Isti; Jausal, Anisa Nuraisa; Febriani, Wiwi; Firdaus, Rangga; Carolia, Novita
Poltekita: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 6 No. 2 (2025)
Publisher : Pusat Penelitian & Pengabdian Masyarakat Poltekkes Kemenkes Palu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33860/pjpm.v6i2.3831

Abstract

Stunting is a condition of chronic malnutrition. Efforts to prevent stunting involve many parties, besides government, community participation is also needed, including health workers and health cadres in assessing child growth, development and preventing stunting. The purpose is to train health workers and health cadres to conduct growth, development assessments, early detection of toddlers stunting using web-based screening tools, and to improve nutritional knowledge of toddler mothers. The method used is training in early detection of stunting in using web-based screening tools with the address "modelprestasi.com" through interactive lectures, discussions and practices. This activity was carried out for 1 day at the Sungai Langka Village Hall, Pesawaran Regency, Lampung on Thursday, March 7, 2024 with 50 midwives and cadres as participants. The evaluation results showed that there was an increase in participant understanding of 92% to good, 8% of sufficient, and no participants had a poor understanding of the causes, risk factors, impacts, prevention methods, early detection of toddlers stunting so that they were able to educate and intervene in toddler eating behavior. This activity can improve participants' skills in an effort to improve nutritional knowledge of toddler mothers to monitor toddler growth and development, prevent and overcome stunting
Edukasi gizi seimbang dan inovasi menu sehat kepada orang tua siswa di Desa Cipadang, Pesawaran Komala, Ramadhana; Febriani, Wiwi; Rahmadhani, Eka Putri; Angraini, Dian Isti
SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan Vol 9, No 6 (2025): November (In Progress)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jpmb.v9i6.35633

Abstract

AbstrakMasalah gizi di Indonesia, khususnya di wilayah pedesaan seperti Desa Cipadang, Kabupaten Pesawaran, masih menjadi tantangan serius. Rendahnya pengetahuan orangtua tentang pentingnya gizi seimbang dan pola makan sehat berkontribusi terhadap tingginya angka stunting. Program Makan Bergizi Gratis yang diterapkan pemerintah merupakan langkah strategis untuk membangun sumber daya manusia yang sehat, aktif, dan produktif menuju Generasi Emas 2045. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan pada tanggal 30 Agustus 2025 di Balai Desa Cipadang, Kabupaten Pesawaran dengan jumlah peserta sebanyak 30 orang tua. Kegiatan pengabdian berupa kegiatan edukasi mengenai gizi seimbang dan inovasi menu sehat. Evaluasi kegiatan diberikan melalui pre-test dan post-test. Metode analisis yang digunakan dalam adalah analisis deskriptif. Hasil pengabdian menunjukkan sebanyak 86,67% peserta mengalami peningkatan pengetahuan terkait gizi seimbang dan inovasi menu sehat. Nilai rata-rata dan standar deviasi skor pengetahuan orang tua sebelum edukasi yaitu 71,67 ± 13,91 poin dan sesudah edukasi sebesar 86,63 ± 11,59 poin. Hal ini menunjukkan bahwa kegiatan edukasi ini berhasil meningkatkan pemahaman peserta terhadap pentingnya penerapan pola makan bergizi seimbang dan beragam. Pengetahuan yang meningkat ini diharapkan menjadi langkah awal dalam membentuk kebiasaan makan sehat di lingkungan keluarga. Kata kunci: edukasi; gizi seimbang; menu sehat; pengetahuan orang tua. AbstractNutritional problems in Indonesia, especially in rural areas such as Cipadang Village, Pesawaran Regency, remain a serious challenge. Low parental knowledge about the importance of balanced nutrition and healthy eating patterns contributes to high rates of stunting. The Free Nutritious Meal Program launched by the government is a strategic step to build healthy, active, and productive human resources towards the Golden Generation of 2045. This community service activity was carried out on August 30, 2025, at the Cipadang Village Hall, Pesawaran Regency, with 30 parents participating. The community service activity consisted of educational activities regarding balanced nutrition and healthy menu innovations. Evaluation of the activity was given through pre-tests and post-tests. The analytical method used in this activity was descriptive analysis. The results of the community service showed that 86.67% of participants experienced an increase in knowledge regarding balanced nutrition and healthy menu innovations. The average value and standard deviation of parental knowledge scores before education were 71.67 ± 13.91 points and after education were 86.63 ± 11.59 points. This demonstrates that the educational activity successfully increased participants understanding of the importance of adopting a balanced and varied diet. This increased knowledge is expected to be the first step in establishing healthy eating habits within the family. Keywords: education; balanced nutrition; healthy menu; parental knowledge.
Co-Authors Adelia Meutia Putri agustyas tjiptaningrum Ahdalifa, Pinkan Akhmad Rizki Farhan Akmal, Vina Amelia Al Supartinah Al Supartinah, Al Ali, Muhammad Chaidar Amourisva, Assyiva Putri Andriansah, M. Anggraeni, Liza Anisa Maulidia Anjaya, Putri Ulayya Athallah, Dimas Rifqi Aurelina, Renata Bachtiar, Nabylly Aghna Bagus Pratama Bambang Pujianto Bayu Anggileo Pramesona Carolia, Imelda Daulay, Suryani Daulay, Suryani Agustina Deddy Nur Wachid Delmi Sulastri Diana, Mayasari Dita Rifzian, Malyca Rachmaniar Dwi Indria Anggraini Dwita Oktaria Dyah Wulan S.R Wardani Dyah Wulan Sumekar Rengganis Wardani Efrida Warganegara Efrida Warganegara Efriyan Imantika Eka Putri Rahmadhani Emantis Rosa Ety Apriliana Ety Apriliana Fathaniah, Widya Fauzi Ahmad Muda Firdawati, Firdawati Fitri, Dilla Syahra Noor Fitria Saftarina Ginting, Kristian Pieri Giska Tri Putri Habsari, Maharani Kusuma Hafizha, Syifa Happy, Terza Aflika Hardisman Harmaina, Harmaina Indria, Anggraini Dwi Intanri Kurniati Islami, Andi Rassya Daffa Jausal, Anisa Nuraisa Jhons Fatriyadi Suwandi Kania, Susi Karima, Nisa Karimah Khitami Aziz Karyus, Aila Khairun Nisa Khairunnisa, Lyliani Khairunnisa, Salma Kirana, Falahdila Rebika Kristian Pieri Ginting Larasati, Ratri Mauluti Leni Ervina, Leni Liana Sidharti, Liana Lidya Angelina Purba Maya Ganda Ratna Mayasari, Diana Merry Indah Sari Merry Indah Sari Miranda, Alyzah Nabila Muhamad Fathurrahman Zain Muhammad Abdul Ghoni Sutardi Muhammad Iz Zuddin Adha Muhammad Jundi Nasrullah Muhammad Yusran Mukhlis Imanto Mukhlis Imanto, Mukhlis Nisa Karimah Nisa, Lutfi Khoirun Nixon Steven Novita Carolia Novita Carolia Novita Carolia Nurtandhee, Mutiara Putu Risyaning Ayu Rahmani, Adrina Rizka Ramadhan, Rifqi Ihza Ramadhana Komala Rangga Firdaus Ratna, Maya Ganda Reni Zuraida Renti Kusumaningrum Samosir Riska Oktavioni Salsabilla Rizki Arisandi Rizki Hanriko Rodiani Roro Rukmi Windi Perdani, Roro Rukmi Rudiyanto, Waluyo Salsabila, Hasri Aghnia Sangging, Putu Ristyaning Ayu Sari, Merry Indah Sekar Ronna Fiskasari Sembiring, Dustin Delano Pranata Sharlene Sabrina Azzahra Sofyan Musyabiq Wijaya Soraya Rahmanisa Sormin, Merris Hartati Sri Hasnawati Suharmanto Suharmanto Suharmanto Suryadi Suryadi Susianti Susianti Sutarto Sutarto Taufiqy, Athaya Utari Gita Mutiara Wachid, Deddy Nur Winata, Afriza Wiwi Febriani Wuryaningsih Dwi Sayekti Yaktiworo Indriani Yoga, M. Agung Prasetya Adnyana Yuliana Yunianto, Andi Eka Yuningrum, Hesti Yusrawati Yusrawati Zenith Puspitawati