Claim Missing Document
Check
Articles

PERFORMANCE ASSESSMENT UNTUK FASE ORIENTASI PADA PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING SISWA SMA DI KOTA BANDAR LAMPUNG Viyanti, Viyanti; Cari, Cari; Sunarno, Widha; Prasetyo, Zuhdan; Widoretno, Sri
Prosiding SNPS (Seminar Nasional Pendidikan Sains) 2015: Prosiding SNPS (Seminar Nasional Pendidikan Sains)
Publisher : Universitas Sebelas Maret Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (33.496 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi keterampilan argumentasi yang dapat diberdayakan pada fase orientasi menggunakan performance assessment.  Seperti diketahui bahwa performance assessment merupakan penilaian yang menuntut siswa untuk menunjukkan bahwa mereka telah menguasai keterampilan dan kompetensi tertentu dengan melakukan atau menghasilkan sesuatu. Dalam penelitian ini performance assessment digunakan untuk menilai keterampilan argumentasi (claims, data, warrants, backings, qualifiers, and rebuttals) siswa yang muncul pada fase orientasi pembelajaran inkuiri terbimbing.  Penelitian ini menggunakan desain penelitian survey dengan teknik analisis data kuantitatif dan kualitatif.  Pemilihan sampel menggunakan purfosive sampling sehingga diperoleh responden sebanyak 160 siswa berasal dari 5 SMA di Kota Bandar Lampung. Berdasarkan data diperoleh rata-rata persentase keterampilan argumentasi yang muncul pada fase orientasi yang dinilai dengan performance assessment sebagai berikut:  claims 30,7%, data 29,7%, warrants 26,7%, backings 24,8%, qualifiers 18,6%, dan rebuttals 14,5%.  Hasil ini memberikan gambaran adanya gejala kesulitan dalam memberdayakan keterampilan argumentasi siswa untuk fase orientasi pada pembelajaran inkuiri terbimbing.
PELATIHAN DAN PENINGKATAN KOMPETENSI PEMBELAJARAN IPA YANG BERBASIS KOMPUTER (ICT) BAGI GURU IPA SMP DI KARANGANYAR Sunarno, Widha; Wiyono, Edy; Raharjo, Trustho
Prosiding SNPS (Seminar Nasional Pendidikan Sains) 2015: Prosiding SNPS (Seminar Nasional Pendidikan Sains)
Publisher : Universitas Sebelas Maret Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (33.496 KB)

Abstract

Kemajuan di bidang teknologi informasi memberikan dampak pada pembelajaran sains di sekolah. Guru sains dituntut mampu melakukan pembelajaran yang berbasis ICT. Bagi guru sains khususnya fisika perlu ditingkatkan kompetentensinya dalam pembelajaran fisika yang berbasis ICT.Pada kenyataannya para guru IPA belum semuanya memiliki kompetensi dalam kegiatan pembelajaran yang berbasis ICT, maka diperlukan pelatihan secara kontinyu.Tujuan Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah: 1. Meningkatkan profesionalisme guru sains untukmengembangkan pembelajaran yang inovatif berbasis computer (ICT). 2. Meningkatkan kemampuan guru IPA SMP menyusun dan membuat media pembelajaran yang inovatif dan berbasis computer (ICT). 4. Meningkatkan ketrampilan guru sains SMP dalam implementasi media pembelajaran yang inovatif dan berbasis komputer (ICT) di kelas. Pelatihan dilaksanakan dengan menggunakan beberapa langkah: 1. Penyiapan Materi, 2. Penyajian Materi, 3. Pelatihan dan Praktek 4. Praktek peerteaching, 5. Implementasi di Kelas, 6. Observasi, Supervisi, dan Evaluasi pembelajaran di kelas. Kegiatan pelatihan dilakukan pada setiap hari Sabtu, dalam kegiatan MGMP bagi Guru-guru IPA di Karanganyar.Peer teaching dilakukan di ruangan dalam tempat yang sama dengan pelatihan. Hasil pelatihan diimplementasikan di sekolah sesuai dengan jadwal mengajarnya.Evaluasi dan praktek pembelajaran dimplementasikan di sekolah masing-masing.Hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini berupa: 1. Artikel yang dimuat di Prosiding Seminar Nasional Magister Pendidikan Sains (S2) di FKIP UNS, yang dilaksanakan pada hari Kamis 19 November 2015. 2. Artikel yang dimuat di Jurnal Ilmiah ber ISSN: SAINMAT. 3. Modul Pedoman Pembuatan dan Penyusunan Media Pembelajaran Sains menggunakan software Ms. Powerpoint Interaktif, Flipbook Kvisoft, Lectora.  5. Software Media Pembelajaran berbasis komputer. Pengabdian masyarakat ini memberikan kesimpulan bahwa pelatihan dan peningkatan kemampuan di bidang pembelajaran sais sangat dibutukan oleh para guru IPA. Dari 34 guru yang mengikuti pelatihan, hampir 90 % kompetensinya meningkat secara signifikan.Kegiatan pelatihan sebaiknya dilakukan secara kontinyu dan tidak mengganggu tugas rutin guru sehari-hari.
PENGGUNAAN LABORATORIUM RIIL DAN VIRTUIL PADA PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN MODEL INKUIRI TERBIMBING DITINJAU DARI KEMAMPUAN MATEMATIS DAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS Matsun, Matsun; Sunarno, Widha; Masykuri, M
Jurnal Pendidikan Fisika Vol 4, No 2 (2016)
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH METRO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims at finding out  the differences and interaction of  the implementation of teaching media, mathematical capability, and critical thinking towards the students’ learning achievement. The method used in this research is experimental method. The population was all IV semester students of Physics Education Department of IKIP PGRI Pontianak in the academic year of 2015/2016. The writer used cluster random sampling to get the sample. Data analysis was done by using three ways anava varians  analysis. Based on the data analysis, it can be concluded that: 1) there are differences of cognitive and affective learning achievement to the students who are taught by using guided inquiry model with real and virtual laboratory; 2) there are differences of students  cognitive learning achievement  with high and low mathematical capability; 3) there are differences to psychometric learning achievement to the students who have high and low critical thinking; 4) There is no interaction between Guided Inquiry Model  using real and virual laboratory, high and low mathematical capability, and  high and low critical thinking towards the students  learning achievement.
How Student Learn Ohm Law in The Classroom *, Sarwanto; Sunarno, Widha; Yusliana, Elvin
Proceeding of International Conference on Teacher Training and Education Vol 1, No 1 (2016): Proceeding of International Conference on Teacher Training and Education
Publisher : Sebelas Maret University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (362.263 KB)

Abstract

Most of Indonesian Physics teachers begin to teach dynamic electricity with explain the meaning of electric current, ohm’s law, a parallel series circuit, continuing with the example problems, provide practice answer-questions, ending with examination. This study aims to analyze how to learn ohm’s law on student learning with this traditional approach and problem based learning approach. This research method is descriptive analytic study, with a sample of first-year students at the college. In traditional approach student can solve the problem in low order thingking skills but not in high order thingking skills. Student who learn with problem based learning can demonstrate their skill in thingking and psychomotor. It shows students how to think is partial, view of the symptoms considered only on the symptoms. The mindset of the students has been changed into a more holistic when the research data analyzed simultaneously by using linear regression.
PEMBELAJARAN IPA DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK MENGGUNAKAN MODEL LEARNING CYCLE DAN DISCOVERY LEARNING DITINJAU DARI AKTIVITAS DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR Maduretno, Tri Wahyuni; Sarwanto, Sarwanto; Sunarno, Widha
Jurnal Pendidikan Fisika dan Keilmuan (JPFK) Vol 2, No 1 (2016)
Publisher : UNIVERISTAS PGRI MADIUN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (145.117 KB) | DOI: 10.25273/jpfk.v2i1.19

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pebelajaran IPA dengan pendekatan saintifik antara siswa yang belajar melalui model learning cycle dan discovery learning, antara siswa yang mempunyai aktivitas belajar tinggi dan rendah, antara siswa yang mempunyai motivasi belajar tinggi dan rendah, serta interaksi-interaksinya terhadap prestasi belajar pengetahuan, sikap dan keterampilan. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental. Populasi penelitian ini adalah semua siswa kelas VII SMP Muhammadiyah 2 Masaran Sragen tahun pelajaran 2014/2015. Sampel diambil dengan teknik cluster random sampling sejumlah 2 kelas. Data dikumpulkan dengan metode tes tertulis untuk prestasi belajar aspekpengetahuan dan metode observasi untuk motivasi, aktivitas, prestasi belajar aspek sikap, dan keterampilan. Teknik analisis data menggunakan analisis anava 2x2x2. Materi yang digunakan dalam penelitian ini adalah Klasifikasi Benda. Hasil pada penelitian ini adalah (1) ada pengaruh yang signifikan penggunaan pendekatan saintifik melaui model learning cycle dan discovery learning terhadap prestasi belajar; (2) tidak ada pengaruh yang signifikan tingkat aktivitas siswa baik tinggi maupun rendah terhadap prestasi belajar aspek pengetahuan dan keterampilan; (3) ada pengaruh yang signifikanmotivasi belajar tinggi dan rendah terhadap prestasi belajar  aspek sikap dan keterampilan; (4) ada interaksi antara pendekatan saintifik menggunakan model discovery learning dan learning cycle dengan aktivitas belajar tinggi dan rendah terhadap prestasi belajar siswa; (5) ada interaksi antara pendekatan saintifik menggunakan model discovery learning dan learning cycle dengan motivasi tinggi dan rendah terhadap prestasi belajar aspek pengetahuan dan keterampilan; (6) tidak ada interaksi antara aktivitas belajar tinggi dan rendah dengan motivasi belajar tinggi dan rendah terhadap prestasi belajar siswa; (7) tidak ada interaksi antara pendekatan saintifik dengan model pembelajaran yang diterapkan, aktivitas dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar siswa.
Analisis Tes Argumentasi Materi Terapung Dan Tenggelam Viyanti, Viyanti; Cari, Cari; Sunarno, Widha; Prasetyo, Zuhdan Kun
Jurnal Pendidikan Fisika dan Keilmuan (JPFK) Vol 2, No 2 (2016)
Publisher : UNIVERISTAS PGRI MADIUN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (367.077 KB) | DOI: 10.25273/jpfk.v2i2.700

Abstract

Tujuan penelitian mengembangkan tes yang berorientasi pada keterampilan argumentasi.  Instrumen tes digunakan untuk memetakan kemampuan argumentasi siswa dan pemahaman siswa tentang argumentasi.  Instrumen tes berorientasi pada argumentasi dikembangkan berdasarkan skema argumentasi Toulmin.  Populasi penelitian adalah siswa SMA kelas XI Kota Bandar Lampung.   Sampel menggunakan teknik cluster random sampling untuk 37 siswa. Berdasarkan perhitungan dan analisis statistik item konten tiap elemen perlu diperbaharui lagi dan divalidasi oleh ahli argumentasi ilmiah dan ahli konten materi.  Hasil pengembangan tes argumentasi ilmiah ini menjadi landasan untuk menyusun instrumen tes yang lebih lengkap sehingga dapat mengukur semua struktur pendukung komponen argumentasi.
The Effectiveness of Process-Oriented Guided Inquiry Learning to Improve Students’ Analytical Thinking Skills on Excretory System Topic Rosadi, Ihwan; Maridi, Maridi; Sunarno, Widha
Biosaintifika: Journal of Biology & Biology Education Vol 10, No 3 (2018): December 2018
Publisher : Department of Biology, Faculty of Mathematics and Sciences, Semarang State University . Ro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (279.449 KB) | DOI: 10.15294/biosaintifika.v10i3.15990

Abstract

Analytical thinking is a fundamental skill in education and which needs to be developed. This research would describe the effectiveness of process-oriented guided ınquiry learning (POGIL) to improve students’ analytical thinking skills on the topic of excretory system. This study used Research and Development (R&D) design. It was conducted on the 11th grade students of senior high school in Ngawi, East Java in 2017/2018 academic year with one group pre-test and post-test design. The data collection techniques used were validation, observation, and test. The data were analyzed descriptively, whereby the analysis result was tested with the Gain test. The result showed that the students’ analytical thinking skills was significantly increased as stated by the N-gain score. In control class, there were 2 students (6.7%) whose N-gain score was in the low category, 25 students (83.3%) whose N-gain score was in the medium category, and 3 students (10%) whose N-gain score was in the high category. In the experimental class, there were 21 students (70%) who got N-gain score in the medium category, and 9 students (30%) who got N-gain score in the high category. The results of this research showed that the students analytical thinking skills were different after the implementation of POGIL method. Therefore, it could be concluded that the POGIL was effective to improve students’ analytical thinking skills on the excretory system in senior high school. The information obtained from this research can be used as a tool to improve students’ analytical thinking skills.
PEMBELAJARAN BIOLOGI MODEL PBM MELALUI EKSPERIMEN DENGAN LABORATORIUM RIIL DAN LABORATORIUM VIRTUIL DITINJAU DARI KREATIVITAS DAN GAYA BELAJAR Sukardi, Sukardi; Sudarisman, Suciati; Sunarno, Widha
Prosiding Seminar Biologi Vol 9, No 1 (2012): Seminar Nasional IX Pendidikan Biologi
Publisher : Prodi Pendidikan Biologi FKIP UNS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (527.752 KB)

Abstract

ABSTRAK   Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh model PBM menggunakan metode eksperimen dengan laboratorium riil dan virtuil, kreativitas, gaya belajar, dan interaksinya terhadap prestasi belajar siswa. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen yang dilaksanakan dilaksanakan pada semester genap tahun pelajaran 2011/2012. Populasi penelitian adalah siswa kelas XI SMA Negeri 1 Ponorogo. Sampel penelitian terdiri atas 4 kelas terbagi menjadi dua kelompok yang diambil secara cluster random sampling. Kelompok I terdiri Kelas XI A5 dan A6 menggunakan laboratorium riil dan kelompok II terdiri kelas XI A3 dan A4 menggunakan  laboratorium virtuil. Data kreativitas dan gaya belajar  dikumpulkan dengan metode  angket, prestasi afektif dan psikomotor  dengan lembar observasi dan metode angket, dan data prestasi kognitif dengan metode tes. Data dianalisis dengan ANAVA tiga jalan dengan desain faktorial 2x2x2 dengan menggunakan bantuan Software SPSS 18. Berdasarkan analisis data disimpulkan bahwa: 1) ada pengaruh model PBM melalui eksperimen dengan laboratorium riil dan virtuil terhadap prestasi belajar, 2) ada pengaruh kreativitas terhadap prestasi belajar, 3) ada pengaruh gaya belajar terhadap prestasi belajar, 4) tidak ada interaksi antara pembelajaran model PBM melalui eksperimen dengan laboratorium riil dan  virtuil dengan kreativitas terhadap prestasi belajar, 5) tidak ada interaksi antara pembelajaran model PBM melalui eksperimen dengan laboratorium riil dan virtuil dengan gaya belajar terhadap prestasi belajar, 6) terdapat interaksi antara kreativitas dengan gaya belajar terhadap prestasi belajar, 7) tidak ada interaksi antara pembelajaran model PBM melalui eksperimen dengan laboratorium riil dan virtuil, dengan kreativitas, dan gaya belajar terhadap prestasi belajar.   Kata Kunci: Model PBM, metode eksperimen, laboratorium riil, laboratorium virtuil, kreativitas, gaya belajar
PEMBELAJARAN FISIKA MENGGUNAKAN STRATEGI PETA KONSEP (CONCEPT MAP) DAN STRATEGI PQ4R (PREVIEW, QUESTIONS, READ, REFLECT, RECITE, AND REVIEW) DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR DAN TINGKAT BERFIKIR ABSTRAK SISWA Wajdi, Badrul; Sunarno, Widha; Parmi, Suparmi
Jurnal Materi dan Pembelajaran Fisika Vol 1 (2011): Jurnal Materi dan Pembelajaran Fisika
Publisher : Universitas Sebelas Maret Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (128.295 KB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penerapan strategi pembelajaran peta konsep dan PQ4R, pengaruh motivasi belajar siswa, dan pengaruh tingkat berfikir abstrak siswa serta interaksi-interaksinya terhadap prestasi belajar siswa.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan populasi penelitian seluruh siswa kelas X Madrasah Aliyah (MA) Mu?allimat Nahdlatul Wathan Pancor Lombok Timur tahun pelajaran 2010/2011, Sampel penelitian ditentukan dengan teknik cluster random sampling sebanyak dua kelas. Strategi pembelajaran pada kelas eksperimen 1 yaitu kelas X2 menggunakan strategi peta konsep dan pada kelas eksperimen 2 adalah kelas X5 menggunakan strategi PQ4R. Teknik pengumpulan data menggunakan metode tes untuk data prestasi belajar dan tes berfikir abstrak siswa, kemudian metode angket untuk data motivasi belajar siswa. Uji hipotesis penelitian menggunakan anava tiga jalan dengan desain faktorial 2x2x2.Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa: (1) terdapat pengaruh yangsignifikan penggunaan strategi pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa (Sig.=0,011<?=0,05), strategi pembelajaran peta konsep lebih baik dibandingkan dengan strategi PQ4R. (2) terdapat pengaruh yang signifikan motivasi belajar siswa terhadap prestasi belajar siswa (Sig.=0,021<?=0,05), dan motivasi belajar kategori tinggi lebih baik daripada motivasi belajar kategori rendah, (3) terdapat pengaruh yang signifikan tingkat berfikir abstrak siswa terhadap prestasi belajar siswa (Sig.=0,002<?=0,05), kemudian tingkat berfikir abstrak kategori tinggi tidak lebih baik dibandingkan dengan kategori rendah (4) tidak terdapat interaksi antara strategi pembelajaran dengan motivasi belajar siswa, (5) tidak terdapat interaksi antara strategi pembelajaran dengan tingkat berfikir abstrak siswaterhadap prestasi belajar siswa, (6) tidak terdapat interaksi antara motivasi belajar dengan tingkat berfikir abstrak siswa terhadap prestasi belajar siswa, (7) tidak terdapat interaksi antara strategi pembelajaran dengan motivasi belajar dan dengan tingkat berfikir abstrak siswa terhadap prestasi belajar siswa.Kata kunci: pembelajaran fisika, strategi peta konsep, strategi PQ4R, Motivasibelajar, tingkat berfikir abstrak, prestasi belajar siswa, gerak satudimensi.
HUBUNGAN ANTARA KEMAMPUAN AWAL DAN KEMAMPUAN NUMERIK DENGAN HASIL BELAJAR FISIKA SISWA SMP Rosida, Halima; Sunarno, Widha; Pur, Supurwoko
Jurnal Materi dan Pembelajaran Fisika Vol 2 (2012): Jurnal Materi dan Pembelajaran Fisika
Publisher : Universitas Sebelas Maret Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (65.799 KB)

Abstract

The purposes of this research are to find out the correlation between: (1) student physiscs priorknowledge with student physiscs learning achievement, (2) student numerical ability with studentphysiscs learning achievement, (3) student physiscs prior knowledge and student numerical ability withstudent physiscs learning achievement.This research method applied descriptive of correlation. The population was all students of grade VIIIat junior high school Integrated I Purwantoro school year 2010/2011. The sampling technique wasrandom sampling. The amount of sample are 34 students. The tecnique of data collection for studentphysiscs prior knowledge, student numerial ability and student physiscs learning achievement used testtecnique with multiple choise question. The tecnique of data analysis requirement used normality test,independent test and linierity test before multiple regression analysis.According to the result of this research can concluded there is the significant positive correlationbetween: (1) student physiscs prior knowledge with student physiscs achievement ( r 0,486 y.1 = dant 3.1497 t 2.042 0.975;32 = > = ), (2) student numerical ability with student physiscs learningachievement ( r 0.3699 y.1 = dan t 2.252 t 2.042 0.975;32 = > = ), (3) student physiscs prior knowledgeand student numerical ability with student physiscs learning achievement (R 0.58 y.1,2 = danF 7.991 F 3.31 o,o5;2;31 = > = ).Keywords: prior knowledge, numerical ability, student physiscs learning achievement.
Co-Authors Adhin Setyo Winarko Ahmad Khoiri Amin Muslih Ana Yuniasti Retno Wulandari Anang Christian Widyanarko, Anang Christian Andriyani Andriyani Anggraeni, Melyana Dyah Antomi Saregar Ardian Asyhari Aris Nurkholis Badrul Wajdi Baskoro Adi Prayitno Cari - Cari - Cari, Cari Dananjoyo, Mahamboro Dawud Daru Wahyuningsih Devita Yudhayanti, Devita Dewanto Harjunowibowo Dowes Rahono Dwi Isworo Dwi Ristanto Dwi Teguh Rahardjo Dwijono Dwijono Dwijono Dwijono Dyah Erlina Sulistyaningrum, Dyah Edi Istiyono Edy Purwanto Edy Wiyono Eko Prihandono Elfi Susanti VH Elvin Yusliana, Elvin Ena Marsutji Setia Bakti Endang Tri Hastuti, Endang Fahru Nurosyid Fredinan Yulianda Halima Rosida Harsono Harsono Haryono - - Hasibuan, Molani Paulina Henny Setyaningsih, Henny Henry Sugiyarti, Henry I Gusti Bagus Wiksuana Isworini Isworini, Isworini Jamain, Zuhair Jeffry Handhika Juli Sukimarwati Koniawan Fajar Rahmanto, Koniawan Fajar Kristanti Kristanti Laili - Mahmudah Lia Angraeni Lita Rahmasari Liyan Desi Yulia, Liyan Desi M Masykuri M.Pd S.T. S.Pd. I Gde Wawan Sudatha . Maemonah, Maemonah Mahmud Hilmi, Mahmud Maridi Maridi Matsun Meta Kuswandari Metri Junaedi Mingle A Pistanty, Mingle A Mohammad Isnaini, Mohammad Mohammad Masykuri Muhamad Ajwar MUHAMMAD ALI Mukti, Yoga Prastowo Nonoh Siti Aminah Nonoh Siti Aminah Nulngafan, Nulngafan Nunung Nurlaila Nur Endah Nugraheni, Nur Endah Nurmalita Sari, Nurmalita Nurul Fitrianingrum Parmi, Suparmi Parmono Parmono PUGUH KARYANTO Purwandari Purwandari Purwo Adi Nugroho Rachmad Abdullah Rohmani Rohmani, Rohmani Rosadi, Ihwan Rosyida, Ulin Nuha Sajidan Sajidan Sakliressy, Maura Trynovita Saleha Saleha Sarwanto *, Sarwanto Sarwanto Sar Sarwanto Sarwanto Selviana, Afifah Shafa Siti Rohmani Soeparmi - Soeparmi - Sri - Setyabudi Sri Widoretno Suci Rahayu Suciati Suciati Suciati Sudarisman Sudarno Sudarno Sugiyarto Sugiyarto Sugiyarto Sugiyarto Suharno Suharno Sukardi Sukardi Sukarmin Sulistyo Saputro Supardi - - Suparmi - - Suparmi Suparmi Suprihati, Wahyurini Supriyono - Supurwoko Suryani - Tri Wahyuni Maduretno, Tri Wahyuni Trustho Raharjo Valent Sari Danisa, Valent Sari Viyanti Viyanti Wahdah Rochmawati Wiji Hastuti, Wiji Winarno Winarno Winarti Winarti Yoga Yuniadi Zuhdan Kun Prasetyo Zuhdan Prasetyo, Zuhdan