p-Index From 2021 - 2026
8.394
P-Index
Claim Missing Document
Check
Articles

Pengaruh Pemberian Gula Merah Pada Latihan Continuos Training Terhadap Vo2max Wahid, Wahyana Mujari; Arimbi, Arimbi; Arfanda, Poppy Elisano
Jumper: Jurnal Mahasiswa Pendidikan Olahraga Vol 5 No 2 (2024): Jumper: Jurnal Mahasiswa Pendidikan Olahraga
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Olahraga dan Kesehatan Bina Guna

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55081/jumper.v5i2.3061

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian ekperimen (Experimental Reseach) yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian gula merah pada latihan continus terhadap VO2max pemain SSB Hibridah Barru. Dengan metode penelitian (Two Groups Pretest-Posttest Design). Teknik pengambilan sampel yaitu menggunakan Purposive Sampling. Dengan sampel berjumlah 16 orang pemain SSB Hibridah Barru, masing-masing sebagai kelompok ekperimen dan kelompok kontrol dengan jumlah 8 orang. Data hasil penelitian diperoleh dengan memberikan tes dan pengukuran VO2 Max berupa Pre-test dan Post-test. Teknik analisis data yaitu dengan analisis dengan menggunakan uji statistik SPSS. Teknik analisis data yang digunakan yaitu uji deskriptif, uji normalitas data, dan Uji T. hasil penelitian uji deskriptif kelompok eksperimen diperoleh rata-rata VO2 Max pada Pre-Test sebesar 36,9 dan hasil Post-Test diperoleh hasil dengan rata-rata sebesar 49. Sedangkan kelompok kontrol diperoleh hasil dengan rata-rata VO2 Max pada Pre- Test sebesar 46,7 dan hasil Post-Test diperoleh hasil dengan rata-rata 47,5. Hasil uji normalitas kelompok eksperimen Pre-Test diperoleh nilai Shapiro-Wilk, Sig = 0.058 (P > 0.05). Post-Test diperoleh nilai Shapiro-Wilk, Sig = 0.580 (P > 0.05). Sedangkan kelompok Kontrol Pre-Test diperoleh nilai Shapiro-Wilk, Sig = 0.947 (P > 0.05). Post-Test diperoleh nilai Shapiro-Wilk, Sig = 0.228 (P > 0.05). Hasil uji T analisis data kelompok eksperimen diperoleh nilai Sig 0.004 (sig < 0.05), dengan selisih 12,1 yang berarti ada pengaruh yang signifikan. Sedangkan kelompok kontrol diperoleh nilai Sig = 0.854 (Sig < 0.05), dengan selisih 0,8, yang berarti tidak ada pengaruh yang signifikan. Maka dapat di ambil kesimpulan bahwa terdapat pengaruh pemberian gula merah pada latihan continus terhadap VO2 max pemain SSB Hibridah Barru.
PENERAPAN AKTIFITAS FISIK DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN FISIK DAN KOGNITIF SISWA TUNAGRAHITA MELALUI ADAPTASI LARI ESTAFET DENGAN PUZZLE BANGUN RUANG Arimbi, Arimbi; Wahyana Mujari Wahid; Ichsani, Ichsani; Abdul Rahman; Sarifin G
JURNAL PENGABDIAN MANDIRI Vol. 3 No. 11: Nopember 2024
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53625/jpm.v3i11.9151

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pengalaman pembelajaran yang menyenangkan bagi siswa Sekolah Luar Biasa (SLB) tingkat SD dengan disabilitas tunagrahita. Kegiatan ini memadukan aktivitas fisik berupa lari estafet yang telah diadaptasi dengan elemen edukatif berupa puzzle berbentuk bangun ruang. Selain melatih kemampuan motorik, kegiatan ini dirancang untuk meningkatkan kemampuan kognitif siswa melalui pengenalan bentuk dan warna. Peserta dalam pengabdian ini berjumlah 20 orang yang merupakan siswa SLB SD YPPLB-C Tuna Grahita. Hasil dari pengabdian ini didapatkan suatu kegiatan aktivitas fisik yang bersifat tematik, dimana dalam suatu proses pembelajaran menggabungkan konsep dari beberapa topik pembelajaran. Tujuannya adalah memberikan pengalaman belajar yang bermakna bagi siswa. Kegiatan lari estafet dapat meransang kemampuan motorik kasar siswa seperti keseimbangan dan koordinasi. Puzzle berbentuk bangun ruang dengan warna yang berbeda-beda memberikan pengalaman belajar siswa dalam kognitifnya khususnya dalam mengenal bentuk, warna serta kemampuan konsentrasi dan kemampuan dalam memecahkan masalah.
Inovasi Perawatan Kulit dengan Lulur dari Ampas Minuman Herbal Nita, Nita; Srimularahmah, Andi; Asfar, Andi Muhammad Irfan Taufan; Asfar, Andi Muhamad Ikbal; Ahmad, Susiana; Arimbi, Arimbi
Unri Conference Series: Community Engagement Vol 6 (2024): Seminar Nasional Pemberdayaan Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31258/unricsce.6.424-429

Abstract

Herbal drink dregs are the remaining natural ingredients left after the process of making herbal drinks. Although this dregs is usually considered waste, some people reuse it for other purposes such as Herb Scrub. The use of herbal drink dregs in Masago Village is not utilized due to lack of knowledge and skills of partners in processing herbal drink dregs. As a result, the community, especially the Taro Ada'E Karang Taruna Group in Masago Village, has not used the dregs of herbal drinks and tends to just throw them away. Therefore, this community service program aims to maximize the use of herbal drink dregs by processing them into a herbal scrub. This product has never been introduced by extension workers or other product innovations, especially in Bone Regency. Community empowerment through this service program is carried out through three main stages, namely counseling, training and mentoring. The results of this program show that partners are able to understand the benefits of processing herbal drink dregs and have the skills to turn them into a herbal scrub. Apart from that, partners have also succeeded in marketing products through the Marketplace with an increase in productivity of up to 99%. The impact of this service can realize sustainable development goals no. 3, namely a healthy and prosperous village.
Chest Physiotherapy: Pengoptimalan Self Care Pada Lansia di Yayasan Panti Werdha Theodora Rezkiyanti Mutmainna Abdullah; Septirahellis Nur Afifah; Putri Sri Maharani; Arimbi Arimbi; Irfan Yunus
JURNAL AKADEMIK PENGABDIAN MASYARAKAT Vol. 2 No. 5 (2024): September : Jurnal Akademik Pengabdian Masyarakat
Publisher : CV. KAMPUS AKADEMIK PUBLISING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/japm.v2i5.2667

Abstract

Physiotherapy on the lungs or commonly called chest physiotherapy is one of the physiotherapy treatments aimed at overcoming problems related to the respiratory tract. The method used in this research is quantitative research. The main focus of this research is the elderly at Theodora Nursing Home Foundation who experience problems with breathing. This research was conducted using an approach and initial assessment, interviews, training, mentoring and evaluation. The mentoring and training activities of the Chest Physiotherapy Technique for the elderly at the Theodora Nursing Home Foundation aim to provide training and assistance to the elderly on how to know the importance of breathing exercise techniques to overcome problems in the elderly who are prone to respiratory problems. This research is expected to be a guideline for the implementation of assistance and training by foundation managers and the elderly at the Theodora Panti Werdha Foundation as a form of self-care that can be carried out by the elderly.
Efektivitas Penatalaksanaan Euhidrasi Terhadap Status Hidrasi Atlet Futsal Arimbi Arimbi; Wahyana Mujari Wahid; Poppy Elisano Arfanda; Arifuddin Usman; Sarifin G
Journal on Education Vol 7 No 1 (2024): Journal on Education: Volume 7 Nomor 1 Tahun 2024
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joe.v7i1.7364

Abstract

Dehydration occurs when a person experiences a lack of fluids, or when more fluids are lost than are taken in. The effects of dehydration can vary depending on the level, from fatigue, decreased muscle strength and endurance, to decreased overall performance, and can even lead to death. This study aims to analyze the effectiveness of the euhydration strategy developed by the American Dietic Association on the hydration status of futsal athletes. This study used an experimental method with a one group pretest-posttest design. The population in this study were 20 Sport Science futsal athletes. The sampling technique used the Total Sampling technique where all populations would be samples. Hydration status was obtained by taking urine samples. Urine samples were collected from athletes before and after the match simulation using a special transparent urine container. The color of the urine was then compared with the PURI (Self Urine Check) urine color index/graph. Dehydration if the urine color scale is on a scale of 4-8 and not dehydrated/hydrated/euhydrated if the urine color scale is on a scale of 1-3. While the treatment was in the form of a euhydration strategy developed by the American Dietic Association. The results of the study showed a significant effect of the application of euhydration strategy on the hydration status of futsal athletes, with a p value = 0.000 (p <0.05). Of the 20 research samples, there were 2 respondents who had euhydration status both before and after the implementation of the euhydration protocol and no respondents (zero) who experienced dehydration before the implementation of the euhydration protocol but remained dehydrated after the implementation of the euhydration protocol. then 15 respondents who had dehydration status before the implementation of euhydration but after the implementation of the euhydration protocol had euhydration status and there were 3 respondents who remained dehydrated both before and after the implementation of the euhydration protocol.
Hubungan Indeks Massa Tubuh Dan Golongan Darah Terhadap Kecepatan Sanrebayu Sanrebayu; Arimbi Arimbi; M Rachmat Kasmad; Ishak Bachtiar
Journal on Education Vol 7 No 1 (2024): Journal on Education: Volume 7 Nomor 1 Tahun 2024
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joe.v7i1.7455

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara Indeks Massa Tubuh (IMT) dan golongan darah terhadap kecepatan lari individu. Penelitian menggunakan desain kuantitatif dengan pendekatan analitik observasional, melibatkan 129 responden berusia 20–32 tahun. Data IMT dihitung dari berat badan dan tinggi badan, sedangkan golongan darah diuji secara serologis. Kecepatan lari diukur pada lintasan 60 meter menggunakan alat pengukur waktu digital. Analisis statistik dilakukan menggunakan uji One-Way ANOVA dan Kruskal-Wallis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa IMT memiliki hubungan signifikan dengan kecepatan lari (p < 0,05), di mana responden dengan IMT normal menunjukkan performa terbaik dibandingkan kategori overweight atau obesitas. Sebaliknya, golongan darah tidak menunjukkan hubungan signifikan dengan kecepatan lari (p > 0,05), meskipun terdapat variasi kecil antar kelompok golongan darah. Usia juga tidak memiliki hubungan signifikan dengan kecepatan lari (p > 0,05), tetapi terdapat tren penurunan performa pada usia di atas 30 tahun. Penelitian ini menyimpulkan bahwa IMT berperan penting dalam menentukan kecepatan lari, sementara faktor golongan darah dan usia cenderung kurang relevan. Rekomendasi utama meliputi pengelolaan berat badan ideal dan program latihan rutin untuk meningkatkan performa fisik. Hasil ini dapat digunakan sebagai dasar pengembangan strategi kesehatan dan olahraga berbasis data.
Measurement of Medial Head Gastrocnemius Muscle Contraction Strength in Basic Sepak Takraw Techniques Using Electromyogram Signals Rusli, Rusli ully; Ruslan, Ruslan; G., Sarifin; Arimbi, Arimbi; Qibtiyah, Mariyal
COMPETITOR: Jurnal Pendidikan Kepelatihan Olahraga Vol 15, No 3 (2023): October
Publisher : UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/cjpko.v15i3.53403

Abstract

This study aims to measure the strength of contraction of the gastrocnemius medial head muscle in basic techniques sepak sila using electromyogram signals. The subjects in this research were 3 South Sulawesi sepak takraw athletes. EMG signal measurement using the Trigno™ Wireless EMG System. The output data is the results of the EMG signal, the Root Mean Square value of each muscle component measured. The data analysis technique uses quantitative descriptive. The results of EMG signal measurements produce RMS values for each muscle measured as follows: (1). The subject produced the largest first EMG signal from the right gastrocnemius medial head muscle, 0.44631mV with an RMS value of 93.009mV, and the largest left gastrocnemius medial head muscle, 0.33889mV with an RMS value of 61.302mV. (2). The subject produced the second largest right gastrocnemius medial head muscle EMG signal of 1.66238mV with an RMS value of 38.7856mV, and the largest left gastrocnemius medial head muscle of 1.37871mV with an RMS value of 25.6827mV. (3). The subject produced the third largest right gastrocnemius medial head muscle EMG signal of 2.02191mV with an RMS value of 76.7969mV, and the largest left gastrocnemius medial head muscle of 0.37397mV with an RMS value of 47.3252mV. It was concluded that the third subject produced the highest muscle EMG strength which occurred in the right gastrocnemius medial head muscle signal and the smallest EMG signal in the left gastrocnemius medial head. 
Analysis of Concentration and Balance On The Accuracy of Kicking The Ball In SSB Bank Sulselbar Players Jaya, Sonyman; Saharullah, Saharullah; Arimbi, Arimbi; Hudain, Muh. Adnan; Juhanis, Juhanis
COMPETITOR: Jurnal Pendidikan Kepelatihan Olahraga Vol 17, No 1 (2025): February
Publisher : UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/cjpko.v17i1.70261

Abstract

This study aims to determine the contribution of concentration to the accuracy of kicking the ball in Bank Sulselbar players, to determine the contribution of balance to the accuracy of kicking the ball in Bank Sulselbar players, and to determine the contribution of concentration and balance to the accuracy of kicking the ball in Bank Sulselbar players. This study uses a quantitative research type with a regression approach. To determine the magnitude of the influence and significance between the variables of concentration and balance on the accuracy of kicking the ball using multiple linear regression tests. The sample taken for this study was 20 SSB Bank Sulselbar players. The data collection process with three different tests, namely the concentration level measurement test, the modified bass test of dynamic balance test, and the soccer shooting ability test. The data analysis techniques used are descriptive analysis, normality test and regression test using the SPSS program. Based on the results of data analysis, the results of hypothesis testing and the results of the discussion of the research that has been obtained, it can be explained that the conclusion in this study There is a significant contribution of 28.4 percent of concentration to the accuracy of kicking the ball in SSB Bank Sulselbar players. There is a significant contribution of 33.8 percent of the balance to the accuracy of kicking the ball in SSB Bank Sulselbar players. And there is a significant contribution of 59.2 percent of concentration and balance to the accuracy of kicking the ball for SSB Bank Sulselbar players.
Edukasi Penanganan Cedera Awal dengan Metode Rice kepada Peserta Didik di SMP Negeri 3 Segeri, Kecamatan Segeri, Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan Mukrim, Harvina; Rusli, Rusli; Arimbi, Arimbi; Arsal, Ulfah Widyastuti; Anggraeni M, Andi Sri Dewi
Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia Vol 5 No 3 (2025): JAMSI - Mei 2025
Publisher : CV Firmos

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54082/jamsi.1796

Abstract

Program edukasi "RICE" (Rest, Ice, Compression, Elevation) dirancang untuk memberikan pemahaman kepada siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) tentang pertolongan pertama yanng sederhana untuk cedera ringan akibat aktivitas fisik. Kegiatan pengabdian kepada anak bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan serta keterampilan siswa SMP dalam melakukan penanganan pertama yang dapat mengurangi tanda-tanda inflamasi dan mempercepat proses penyembuhan cedera. Dalam kegiatan pelatihan ini dilakukan dengan pendekatan kontekstual yaitu memberikan teori terlebih dahulu tentang apa penanganan pertama yang harus diberikan pada setiap kasus cedera, kemudian mendemonstrasikan serta mempraktekkan bagaimana cara penerapannya. Hasil pelatihan dapat menunjukkan adanya peningkatan pengetahuan serta keterampilan siswa tentang dalam melakukan penanganan pertama pada saat cedera yang diperoleh dari hasil tes dan observasi yang telah dilakukan. Dampak terlaksananya pelatihan ini adalah seluruh siswa maupun guru dapat memiliki pengetahuan dan keterampilan yang baik tentang penanganan pertama pada saat cedera.
Sosialisasi dan Edukasi Penanganan Pertama Cedera Olahraga bagi Atlet Futsal KONI Makassar Arimbi, Arimbi; G, Sarifin; Surur, Andi Ainun Zulkiah; Arfanda, Poppy Elisano; Arsal, Ulfah Widyastuti
Jurnal Pustaka Mitra (Pusat Akses Kajian Mengabdi Terhadap Masyarakat) Vol 5 No 2 (2025): Jurnal Pustaka Mitra (Pusat Akses Kajian Mengabdi Terhadap Masyarakat)
Publisher : Pustaka Galeri Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55382/jurnalpustakamitra.v5i2.916

Abstract

Cedera olahraga merupakan risiko yang umum dialami oleh atlet, termasuk dalam olahraga futsal yang mengandalkan intensitas dan kontak fisik tinggi. Penanganan yang tepat serta upaya pencegahan yang efektif dapat mempercepat proses recovery dan meminimalkan dampak cedera terhadap performa atlet. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman atlet futsal di bawah naungan KONI Kota Makassar terkait pencegahan dan penanganan pertama (first aid) pada cedera olahraga. Metode yang digunakan adalah sosialisasi interaktif melalui penyuluhan, simulasi tindakan pertolongan pertama, serta sesi diskusi secara langsung. Hasil kegiatan menunjukkan terdapat peningkatan signifikan dalam pemahaman atlet mengenai jenis cedera umum pada olahraga futsal, teknik pencegahan, serta langkah penanganan pertama saat cedera, yang dibuktikan melalui hasil evaluasi pre-test dan post-test. Teknik pengambilan sampel dalam kegiatan ini yaitu purposive sampling dengan jumlah populasi 50 orang. Dalam kegiatan ini ditemukan terdapat perbedaan nilai antara pre test dan post test setelah kegiatan. Hal ini dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan bermakna antara sebelum dengan setelah kegiatan pengabdian Masyarakat. Kegiatan ini diharapkan dapat menjadi langkah awal dalam membentuk budaya olahraga yang lebih sadar akan pentingnya keselamatan dan kesehatan atlet.
Co-Authors A. Muh. Ashabul Kahfi P. A. Muh. Raehan Abdul Rahman Abdul Rahman Abdul Rahman Ahmad Akbar Ismail Ahmad Dani Ahmad, Susiana Andi Atssam Mappanyukki Andi Wirawan Risal Andriani, Ratna Anggraeni M, Andi Sri Dewi Anggraeni. M, Andi Sri Dewi Arfanda, Poppy Elisano Arifuddin Usman Arifuddin Usman Arifuddin Usman Arsal, Ulfah Widyastuti Asfar, A.M.Irfan Taufan Asfar, Andi Muhamad Ikbal Awaluddin Awaluddin Badaru, Benny Bafirman HB Bambang Poernomo Bayu Budi Prakoso Boedi Setiawan Chusniati, Sri Dadik Rahardjo, Dadik Darsono, Roesno Darul Husnul Dayanti, Efin Windi Dellavia, Yolanda Dian Ayu Permatasari Eka Pramyrtha Hestianah, Eka Pramyrtha Eri Barlian Etno Setyagraha Fahrizal Fahrizal Failasufa, Hayyu Febriyanda, Andini Fitrah Nur Athirah Fitriani Fitriani Fuad Fatkhurrohman, Fuad G, Sarifin G., Sarifin Haeril Hani Plumeriastuti Harelas, Genoveva Callista Hasmyati, Hasmyati Heryanto Nur Muhammad HIKMAD HAKIM Hudain, Muh. Adnan Ians Aprilo Ichsani Ichsani Ichsani, Ichsani Ihsan, Andi IMAM MUSTOFA Irfan Yunus Irvan Irvan Ishak Bachtiar Iwan Sahrial Hamid Jaya, Sonyman Jeanita, Winny Juhanis Juhanis Kuncorojakti, Suryo Legowo, Djoko Luqman, Epy Muhammad M Imran Hasanuddin M, Andi Sri Dewi Anggraeni M. Rachmat Kasmad Machmudah Machmudah Made Agus Wijaya Malik, Farid Giffari Mappaompo, M. Adam Mappaompo, M. Adam - Mardiana Mardiana Marjam Desma Rahadhini Meles, Dewa Ketut Milanda Prihastiwi Moch. Rizky Darmawan Muhammad Akram Muhammad Kamal Muhammad Nur Muhammad Rhesa Muhammad Thohawi Elziyad Purnama Muhammad Zulfikar Muhammadong Mukrim, Harvina Muriyati Mutmainnah Mutmainnah Nadia Greciana Nining Widyah Kusnanik Nita Nita Novitasari, Seline Putri Nukhrawi Nawir Nukhrawi Nawir Nur Fadly Alamsyah Nurliani Nurliani Nurliani Nurliani Nursadida, Milla Paramita, Chici Ayu Poedji Hastutiek Poppy Elisano Arfanda Poppy Elisano Arfanda Pradana, Febryansah Gilang Aris Praja, Ratih Novita Prameswari, Febriana Hawa Pratama, Muh. Rama Puspodari, Puspodari Putera, Shidqi Hamdi Pratama Putri Sri Maharani Qibtiyah, Mariyal R. Rusli Rachamat Syarif Hidayatullah Rahmat Adi Jaya Ramli Ramli Rendragraha, Briantono Willy Retno Farhana Nurulita Rezkiyanti Mutmainna Abdullah Ricardo Valentino Latuheru Ririn Ririn Risna Y, Dyah Ayu Roro Rochmah Kurnijasanti Rofiatul Muntaha Ruslan Ruslan Rusli Rusli Rusli, Rusli ully Safaruddin Safaruddin Saharullah Saharullah Saharullah, Saharullah Sakinatina, Sintok Nabila Saleh, Muh. Syahrul Sanrebayu Sanrebayu Saqinah, Putri Nurul Sarifin G Sarifin G Sarifin G, Sarifin G Sarifin Sarifin Sarifin, Sarifin Septirahellis Nur Afifah Sri Mulyati Sri Pantja Madyawati, Sri Pantja Srimularahmah, Andi Sudirman Sudirman Sumaryanti Sumaryanti Suroto Suroto Surur, Andi Ainun Zulkiah Suwardi Suwardi Suwardi Suwardi Syahruddin Syahruddin Tegar Pramudita TRI HARTITI Usman, Arifuddin Wahid, Wahyana Mujari Wahyana Mujari Wahid Warsito, Sunaryo Hadi Wibawati, Prima Ayu Widiyatno, Thomas Valentinus Widjiati Widjiati, Widjiati Wirawan R, Andi Yeni Dhamayanti Yudhana, Aditya Yunita, Maya Nurwartanti