Claim Missing Document
Check
Articles

Implementasi Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Di UPT SPF SMPN 8 Makassar Kasmawati, Andi; Dahri, Irsyad
Seminar Nasional LP2M UNM SEMINAR NASIONAL 2024 : PROSIDING EDISI 4
Publisher : Seminar Nasional LP2M UNM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai peran guru dan strategi yang digunakan sekolah dalam implementasi projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) di UPT SMPN 8 Makassar. Penelitian ini dirancang secara deskriptif kualitatif, yaitu penelitian yang mendeskripsikan fenomena yang terjadi sesuai dengan realitas pada implementasi P5 di UPT SMPN 8 Makassar. Data dikumpulkan dengan menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi yaitu pengumpulan data dengan mengamati proses kegiatan P5 yang berlangsung, Pengumpulan data dengan wawancara yang dilakukan bersama dengan kepala sekolah dan guru, dan pengumpulan data dengan menggunakan dokumen dan referensi terkait dengan objek penelitian dengan mencatat dan menganalisis materi secara sistematis. Konsep penelitian ini untuk memperoleh data atau informasi terkait bagaimana peran guru dalam proses implementasi P5 dan bagaimana strategi yang sebaiknya digunakan oleh pihak sekolah  dalam mengimplementasikan Kegiatan P5 tersebut agar salah satu program dari Kurikulum Merdeka saat ini bisa berjalan dengan baik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi P5 di UPT SMPN 8 Makassar berjalan dengan baik, meskipun tantangan muncul karena jumlah peserta didik yang banyak. Namun, sekolah mampu mengelola proyek dengan mengolaborasikan beberapa mata pelajaran dalam setiap proyek. Efektivitas pelaksanaan P5 terlihat dari antusiasme peserta didik dan karya yang dihasilkan, yang dipamerkan dalam pagelaran seni sebagai penutup proyek.Kata Kunci: P5, Kurikulum Merdeka dan Peserta Didik
Qualitative Approach to Human Rights Protection in the Context of Corporate Social Responsibility (CSR) Fatmawati A Rahman; Andi Kasmawati; Jasruddin; Rifdan; A Fadel Muhammad
Pena Justisia: Media Komunikasi dan Kajian Hukum Vol. 24 No. 1 (2025): Pena Justisia
Publisher : Faculty of Law, Universitas Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31941/pj.v24i1.5956

Abstract

This study aims to examine the implementation of Corporate Social Responsibility (CSR) policies based on Human Rights (HR) in large companies, as well as the challenges faced in their implementation. Although many companies claim to have CSR policies that prioritize HR principles, this study finds a significant gap between the written policies and the practices on the ground. The findings indicate that while these policies are outlined in annual reports or corporate policies, their implementation is often hindered by internal and external factors, such as weak oversight, cultural resistance, and the misalignment between the company's financial goals and its commitment to HR protection. This study also identifies that companies tend to focus more on short-term profits, which results in CSR policies based on HR often becoming a mere formality with no significant impact on workers and communities. Based on these findings, the study suggests the need for improved internal and external oversight, better resource allocation, and the adaptation of policies to the local social and cultural context so that CSR policies based on HR can be implemented more effectively. This study provides important contributions to understanding the challenges companies face in implementing CSR policies based on HR and offers practical recommendations to improve their implementation on the ground
Strategy for Strengthening Pancasila Values Through Generation Z Character Education at Madrasah Aliyah Galesong, Indonesia) Nirwana, Nirwana; Kasmawati, Andi; Gani, Andika Wahyudi; Nasuhan, Najamuddin
JED (Jurnal Etika Demokrasi) Vol 10, No 1 (2025): JED (Jurnal Etika Demokrasi)
Publisher : Universitas of Muhammadiyah Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26618/jed.v10i1.17173

Abstract

Generation Z, who are very close to digital technology, are often exposed to global values and cultures that can affect their understanding of local values such as Pancasila. This study aims to analyze effective learning strategies in integrating Pancasila values in Madrasah Aliyah students. This type of research is descriptive research by interviewing 15 informants at Madrasah Aliyah Babussalam Galesong. The data collection techniques in this study are observation, interviews, and documentation. As well as using the data triangulation technique of source triangulation. The results show three main strategies: moral formation, the use of technology, and the teacher's approach as a peer. This strategy is effective in increasing the strengthening of Pancasila values in Generation Z.
Pelatihan Publik Speaking dalam Meningkatkan Self Confident Murid di MTs SINOA Akbar, Andi Muh.; Kasmawati, Andi; Jusman, Jusman
Yumary: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 5 No. 3 (2025): Maret
Publisher : Penerbit Goodwood

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35912/yumary.v5i3.3685

Abstract

Purpose: Public speaking training in increasing students' self-confidence at MTS Sinoa is an activity that is carried out with the aim of increasing students' self-confidence or self-confidence in speaking in public, through several activities and techniques, where students are expected to be able to convey their ideas or concepts clearly. clear, effective and confident. Methodology: The effectiveness of public speaking training in increasing self-confidence using the knowledge sharing research method with an FGD (focus group discussion) approach, which is designed specifically for students by combining communication theory and direct practice. Results: The results of this public speaking training that has been implemented can create significant changes. Conclusions: In the world of education, the learning process is very important and supports students' cognitive and numerical factors, one of which is good communication skills. Limitations: There are several limitations to public speaking training at MTS Sinoa, namely the limited time in the school curriculum which often makes public speaking training short in duration, as a result students may not have enough time to really master this skill thoroughly, furthermore regarding inadequate resources to carry it out. quality public speaking training Contribution: Therefore, the public speaking training that has been implemented has a positive correlation between increasing interest in learning and increasing academic aspects such as percentages and discussions between teachers and students, especially MTs Sinoa, so that it is able to encourage the SDGs program which has 17 global goals, one of which is point 4, namely the quality of education.
ANALISIS PERILAKU MASYARAKAT PESISIR TOPEJAWA TERHADAP LINGKUNGAN HIDUP Muhajirin, Muhajirin; Kasmawati, Andi; Dahri, Irsyad
Jurnal Tomalebbi Volume 12, Nomor 1 (Maret 2025)
Publisher : Jurusan Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) perilaku masyarakat pesisir Topejawa terhadap lingkungan hidup. (2) peran pemerintah dalam memenuhi lingkungan yang baik dan sehat terhadap masyarakat pesisir Topejawa. Penelitian ini merupakan penelitian Kualitatif. Teknik pengumpulan data melalui wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Perilaku masyarakat pesisir Topejawa masih sering membuang sampah pada area pesisir pantai Topejawa. Hal tersebut dipengaruhi karena kurangnya pengetahuan masyarakat terkait regulasi yang berkaitan dengan pengelolaan sampah, adanya persepsi masyarakat yang menganggap bahwa laut dapat menelan sampah-sampah yang dibuang ke laut, serta kurangnya sarana dan prasarana yang memadai untuk pembuangan sampah. Masyarakat pesisir Topejawa cenderung membuang sampah-sampah yang tidak memiliki nilai ekonomis ke laut. Selain itu, lunturnya kebudayaan masyarakat pesisir Topejawa juga berpengaruh terhadap kebiasaan membuang sampah di laut.. (2) Pemerintah desa Topejawa telah berupaya dalam memenuhi lingkungan yang baik dan sehat untuk masyarakat pesisir Topejawa. Program yang dijalankan seperti sosialisasi, pengadaan fasilitas tempat sampah dan jum’at bersih yang melibatkan peserta didik pada sebuah sekolah dasar yang ada di desa Topejawa. Namun, program-program yang dijalankan belum terlaksana secara efektif dan masih cenderung menggunakan paradigma lama (hasil akhir) dalam mengatasi problematika yang terjadi di desa Topejawa.
Evaluation of Green Open Space Policy in Supporting Sustainable Development Onasis, Andi; Akib, Haedar; Niswaty, Risma; Wahira; Kasmawati, Andi
Journal of Indonesian Scholars for Social Research Vol. 5 No. 1 (2025): JISSR
Publisher : Cendekiawan Indonesia Timur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59065/jissr.v5i1.207

Abstract

Green Open Space (GOS) plays a crucial role in promoting environmental sustainability, enhancing urban resilience, and improving the quality of life in cities. This study evaluates the effectiveness of green open space policies in supporting sustainable development, focusing on policy implementation, challenges, and best practices. Using a mixed-methods approach, this research examines policy frameworks, land-use regulations, and urban planning strategies in selected cities. Key indicators such as green space coverage, ecological benefits, and social inclusion are analyzed to assess the impact of GOS policies. The findings highlight disparities between policy objectives and actual implementation, emphasizing governance challenges, land-use conflicts, and financial constraints. Furthermore, the study identifies innovative approaches, including smart green infrastructure and community-based green space management, as potential solutions for optimizing GOS policies. The research concludes that a more integrated and adaptive policy approach is essential to enhance the effectiveness of green open spaces in achieving sustainable urban development. Recommendations include strengthening policy enforcement, increasing stakeholder collaboration, and leveraging technology for better monitoring and planning.
PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK Sari, Mega Indah; Kasmawati, Andi; Mustaring, Mustaring; Bahar, Elma Amalia; Kamue, Yurni
SUPREMASI: Jurnal Pemikiran, Penelitian Ilmu-ilmu Sosial, Hukum dan Pengajarannya Volume 20, Nomor 1 (April 2025)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/supremasi.v20i1.70201

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Pemahaman guru PPkn terkait Model Problem Based Learning dalam mengembangkan kemampuan berpikir kritis peserta didik. (2) Penerapan Model Problem Based Learning dalam mengembangkan kemampuan berpikir kritis peserta didik; dan (3) Faktor yang menjadi penghambat bagi guru PPKn dalam menerapkan Model PBL untuk mengembangkan kemampuan berpikit kritis peserta didik. Jenis penelitian ini adalah penelitian deksriptif kualitatif, maka dari itu untuk mencapai suatu tujuan penelitian digunakan teknik pengumpulan data yakni observasi, wawancara, dan dokumentasi. Informan penelitian ini adalah guru PPkn sebanyak tiga orang di SMA Negeri 7 Makassar. Subjek penelitin adalah peserta didik kelas XII IPA 5 SMA Negeri 7 Makassar. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa: (1) Guru PPKn memiliki pemahaman yang mendalam mengenai keterkaitan Model Problem Based Learning dalam mengembangkan kemampuan berpikir kritis peserta didik; (2) Model Problem Based Learning dapat mengembangkan kemampuan berpikir kritis peserta didik melalui langkah-langkah sistematis dan proses diskusi peserta didik mampu: menganalisis informasi kompleks menjadi informasi sederhana, memecahkan masalah kontekstual dengan pengaplikasiannya dalam kehidupan, mengevaluasi hasil temuan peserta didik lain dengan memberikan pertanyaan kritis, mensintesis informasi yang telah ada untuk mendapatkan infromasi baru, dan menyimpulkan suasana pembelajaran melalui kegiatan refleksi; dan (3) Faktor yang menjadi penghambat bagi guru PPKn dalam mengembangkan kemampuan berpikir peserta didik yaitu kebutuhan belajar peserta didik yang berbeda, sikap orang tua yang tidak demokratis terhadap anaknya dan keterbatasan waktu pembelajaran.
Implementasi Perda Kabupaten Tana Toraja No.7 Tahun 2016 Tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup ( Studi Penggunaan Bambu Pada Bambu Upacara Adat Rambu Solo’ di Tana Toraja) Brigita, Gabriela Nade; Kasmawati, Andi; Mustaring, Mustaring
Jurnal Tomalebbi Volume 12, Nomor 2 (Juli 2025)
Publisher : Jurusan Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memahami dan mengetahui:(1). Program pemerintah Tana Toraja dalam mengimplementasikan Perda Kab Tana Toaja No.7 Tahun 2016 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup terkait penggunan bambu pada upacara adat Rambu Solo’. (2) Mekanisme Pengawasan pelaksanaan program kerja pemerintah dalam mengimplementasikan Perda Kab Tana Toaja No.7 Tahun 2016 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup terkait penggunan bambu pada upacara adat Rambu Solo’. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif, dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara mendalam dengan Dinas Lingkungan Hidup  tokoh adat , serta analisis dokumen terkait  Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Pemerintah Daerah Tana Toraja belum  memiliki program yang secara spesifik dirancang untuk mengatur atau mendampingi masyarakat terkait penggunaan bambu. Implementasi perda masih bersifat normatif dan belum ditransformasikan ke dalam program-program konkret. (2) Mekanisme pengawasan program kerja penggunaan bambu pada upacara adat Rambu Solo' di Tana Toraja belum ada. Tidak terdapat program kerja formal yang dikembangkan oleh Pemerintah Daerah, khususnya Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Tana Toraja, penggunaan bambu dalam konteks upacara Rambu Solo'. Praktik pelakasanaan hanya berupa penghimbauan dan tidak sistematis.
PERAN MAHASISWA PROGRAM KAMPUS MENGAJAR DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN LITERASI DAN NUMERASI PESERTA DIDIK DI SMP MAHA PUTRA TELLO Putri, Marsanda; Kasmawati, Andi; Sudirman, Muh.
Jurnal Tomalebbi Volume 12, Nomor 2 (Juli 2025)
Publisher : Jurusan Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Untuk mengetahui kesiapan mahasiswa dalam meningkatkan literasi dan numerasi peserta didik SMP Maha Putra Tello (2) Untuk mengetahui strategi yang digunakan mahasiswa program kampus mengajar dalam meningkatkan literasi dan numerasi peserta didik SMP Maha Putra Tello. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Untuk memperoleh data terkait dengan tujuan penelitian ini, maka digunakan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Sumber informan peneliti adalah Kepala Sekolah, Guru, Peserta didik dan Mahasiswa program Kampus Mengajar di SMP Maha Putra Tello. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Kesiapan mahasiswa dalam Program Kampus Mengajar untuk meningkatkan literasi dan numerasi peserta didik SMP Maha Putra Tello  sangat bergantung pada pemahaman mereka terhadap konsep literasi dan numerasi, berdasarkan kesiapan mental, akademik, serta pembekalan yang komprehensif. (2) Strategi yang digunakan mahasiswa Program Kampus Mengajar dalam meningkatkan literasi dan numerasi peserta didik SMP Maha Putra Tello difokuskan pada pemanfaatan teknologi dan media digital, pembelajaran kontekstual yang menarik, serta pendampingan khusus yang berpusat pada kebutuhan individu peserta didik.
Kesadaran Hukum Masyarakat Terhadap Pentingnya Dokumen Administrasi kependudukan (Studi pada Mal Pelayanan Publik Kab. Gowa) Nurisnaeni, Nurisnaeni; Kasmawati, Andi; Sudirman, Muh
Jurnal Tomalebbi Volume 12, Nomor 2 (Juli 2025)
Publisher : Jurusan Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Kesadaran hukum masyarakat kabupaten gowa terhadap pentingnya dokumen administrasi kependudukan. (2) Faktor-faktor yang memengaruhi kesadaran hukum masyarakat. (3) peran di Mal Pelayanan Publik Kabupaten Gowa dalam meningkatkan kesadaran  hukum masyarakat. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, dengan teknik pengumpulan data berupa Observasi, wawancara dan Dokumentasi. Jumlah informan pada penelitian ini sebanyak 10 orang yang terdiri dari 8 masyarakat sebagai pengguna layanan dan 2 pegawai Disdukcapil sebagai pemberi layanan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Kesadaran Hukum Masyarakat terhadap pentingnya dokumen administrasi kependudukan berada pada kategori sedang. Hal tersebut dilihat dari indikator kesadaran hukum menurut Soerjono Soekanto yaitu pengetahuan hukum, pemahaman hukum, sikap hukum dan perilaku hukum (2) faktor yang mempengaruhi kesadaran hukum masyarakat terhadap pentingnya dokumen kependudukan meliputi tingkat pendidikan, akses terhadap informasi, faktor sosial ekonomi, adanya kesibukan lain dan kebutuhan (3) Keberadaan Mal Pelayanan Publik dapat meningkatkan kesadaran hukum masyarakat, hal tersebut dilihat dari kualitas pelayanan yang diberikan. Karena kualitas pelayanan yang baik itu akan mendorong masyarakat untuk melengkapi dokumen kependudukan sehingga terciptanya tertib administrasi dikalangan masyarakat.  
Co-Authors . HASNIATI . IKBAL . MUSTARING . SAMSIDAR A Fadel Muhammad A. Alyana A.Muh. Anugrah AA Sudharmawan, AA Abdul Sakban Ahmad Aisyah Bahar Akbar, Andi Muh. Al Fitrianti Iwan Aldy Saputra Amar, Muh. ANDI ACO AGUS Andi Aco Agus, Andi Aco Andi Anugrah Mahyuddin Annisa F, Nurul Arham Jaya Bahar, Elma Amalia Bahtiar, Nur Lita Bakhtiar Bakhtiar Bakhtiar Bakhtiar Bakhtiar Bakhtiar Bangngalino, Desi bangalino Barumbun, Mardyanto Besse Desinta Brigita, Gabriela Nade Chinta Sry Amalya Sary Cudai, Andi Dahri, Irsyasd DJAPAR . Dr. Mustaring, M.Hum Fatmawati A Rahman FATMAWATI MOGENTE Fitra Ayu Lestari Hadi Nasbey Haedar Akib Haerad, Iswatul Halimah Muhammad Hanafie, Nurharsya Khaer Haryani Haryani Hasnawi Haris Hasnawi Haris HASNAWI HARIS HASNAWI HARIS, HASNAWI HERI TAHIR Heri Thahir Herman H Hesti Hesti Ihwan Arifuddin IKRAMULLA SYARIFUDDIN Imam Suyitno Imam Suyitno Imam Suyitno Ira Mirwan Irma M Irsyad Dhahri Samad Ismail Ismail Jasruddin Jumadi Jusman Jusman Kamue, Yurni Kartini Kartini Kurnia Ali Syarif Labbase, Mudhiah Fadhilah Lu'mu Lu'mu Lukman Arifin LUKMAN ILHAM Lu’mu, Lu’mu M. Alim Manan Sailan Melindah Melindah Milyan, Milyan MITRA PARADIBA, MITRA Muh. Amar Muh. Ikbal Muh. Sudirman Muhajirin, Muhajirin Muhammad Akbal Muhammad Alfarizi Muhammad Ihsan Muhammad Khadafi Muhammad Sudirman Muhammad Yamin Muliani, Ekha Mustari Mustari Mustari Mustari Mustari Mustari Mustaring Mustaring MUSTARING, . Najamuddin Najamuddin, Najamuddin Nasuhan, Najamuddin NELI AMELIA GUNTUR NILASARI . Nirwana, Nirwana Novayanti Sopia Rukmana, Novayanti Sopia Novi Nur Aslamia Amin Nur Fadilah Guntur Nur Sakinah I.Rahman Nur, Andi Armianti NURHAYATI . Nurisnaeni, Nurisnaeni Nurkhalifa Nurlaelah Nurlaelah, Nurlaelah Nurul Aulia Ramadani Nurul Izzah Bahri Onasis, Andi Putri, Marsanda Ramadhani, Thea Rifdan Rifdan . Rifdan Rifdan RIRIN NURFAATHIRANY HERI Risma Niswaty Rismawati Riswan Riswan Sahrul Sahrul Sahrul Sahrul Salsabila Syamsul Rizal SANGKALA IBSIK, SANGKALA Sari, Mega Indah SB, Karina. Sejahtri Datu Solly Aryza Sri Andini Suciawati, Heni Sudirman, Muh SUDIRMAN, MUH. sukriRAHMAT RASDI Sumarni B SUMARNI B. Syahrisofia, Rezky Syawaloedin HP, Andi Try Haldyaqhza Toding Bua, Mety Try Gustaf Said Wahira Wahyudi Gani, Andika WIDARWANI, . Wulandari, Andi Eka Yusrianti Yusrianti Zakaria