Claim Missing Document
Check
Articles

ANALISIS KESULITAN PENGUASAAN KOSAKATA DALAM PEMBELAJARAN MUATAN LOKAL BAHASA INGGRIS DI SEKOLAH DASAR Nurlita, Preiti; Sunarsih, Diah; Tri Setiyoko, Didik
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 3 September 2025 In Order
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i03.29796

Abstract

This study aims to analyze the types of difficulties experienced by fifth grade students in mastering English vocabulary in local content learning. This study uses a qualitative approach with a case study type. The data sources for this study were nine fifth grade students of SD Negeri 01 Larangan, class teachers, and teachers in charge of the local content subject of English. Data collection techniques were carried out through structured interviews, observation, and documentation. The results of the study showed that students experienced four main types of difficulties, namely: (1) difficulties in remembering and re-recognizing vocabulary that had been learned; (2) difficulties in translating vocabulary from English to Indonesian; (3) difficulties in spelling and writing vocabulary correctly; and (4) difficulties in pronunciation and lack of confidence in pronouncing English vocabulary. These difficulties are influenced by cognitive and psychological factors, as well as the minimal use of appropriate media and learning approaches. This study is expected to be used as evaluation material and consideration in designing English learning strategies that are more adaptive to students' needs.
Kajian Peran Guru dalam Implementasi P5 untuk Membangun Nasionalisme Siswa Sekolah Dasar Fatikhin, Ahmad; Agustin, Merlina; Faizah, Vina Auliatul; Setiyoko, Didik Tri
Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan Vol 11 No 8.A (2025): Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan 
Publisher : Peneliti.net

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This article examines the role of teachers in implementing the Strengthening Pancasila Student Profile (P5) Project to build nationalism in elementary school students. Using a literature review approach, this article explores how P5 can be used as a tool to introduce and strengthen Pancasila values, with a focus on developing student nationalism. P5, which is based on a project-based learning approach, allows students to learn through direct experiences related to national and social issues. The teacher, as the main facilitator, plays a key role in designing, guiding and directing students to internalize the values of Pancasila in everyday life. Apart from that, teachers also act as role models who can shape students' nationalist attitudes through exemplary implementation of Pancasila values. Even though chalenges in implementing P5 such as limited resources and understanding of the curriculum still exist, this article emphasizes the important role of teachers in building nationalist character based on love of the homeland and nationality. The results of this study show that implementing P5 at the elementary school level can be a strate-gic step in forming a generation that is not only academically intelligent, but also has a high national spirit.
Analisis Pola Interaksi Sosial Terhadap Perilaku Peserta Didik Di Sekolah Dasar Wanudyastuti, Arini; Raekhan, M. Rino Ryad; Rizqiah, Naila; Setiyoko, Didik Tri
Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan Vol 11 No 8.A (2025): Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan 
Publisher : Peneliti.net

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Artikel ini membahas pentingnya interaksi sosial dalam membentuk perilaku dan karakter peserta didik di sekolah dasar, serta mengidentifikasi berbagai faktor yang memengaruhinya. Interaksi sosial menawarkan berbagai manfaat, seperti meningkatkan kemampuan bersosialisasi, mendorong motivasi belajar, dan mempererat hubungan emosional antara siswa dan guru. Efektivitas pembelajaran yang melibatkan interaksi sosial terlihat dalam aktivitas diskusi kelompok dan pembelajaran kolaboratif yang memperkuat pemahaman siswa. Selain itu, pola asuh orang tua, lingkungan, dan hubungan dengan teman sebaya turut berperan dalam memengaruhi dinamika interaksi sosial. Artikel ini juga mengupas perilaku belajar siswa yang dipengaruhi oleh komunikasi instruksional yang baik, serta dampak negatif bullying terhadap perkembangan remaja. Edukasi anti-bullying direkomendasikan sebagai solusi strategis untuk menciptakan lingkungan belajar yang mendukung. Kajian ini memberikan dasar yang kuat bagi pendekatan pendidikan yang mengintegrasikan aspek sosial, psikologis, dan formal untuk mendorong perkembangan siswa secara menyeluruh.
LITERATUR REVIEW: PERAN GURU DALAM MENCIPTAKANLINGKUNGAN BELAJAR BEBAS BULLYING DI SEKOLAH DASAR Setiyaningrum, Anggun; Tri Setiyoko, Didik; Mumpuni, Atikah
JRPD (Jurnal Riset Pendidikan Dasar) Vol. 8 No. 2: OKTOBER (2025)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26618/xtvtvf39

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengkaji pemahaman, pencegahan, dan penanganan bullying di sekolah dasar melalui peran aktif guru, penerapan strategi sekolah ramah anak, serta pengembangan lingkungan sosial dan emosional yang mendukung kesejahteraan dan hasil belajar peserta didik. Metode yang digunakan adalah kajian literatur dengan menelaah berbagai hasil penelitian dan sumber relevan yang membahas dampak negatif bullying terhadap siswa, pentingnya dukungan sosial dan peran guru, serta berbagai strategi dan program yang efektif untuk menciptakan lingkungan belajar yang aman, bebas bullying, dan mendukung perkembangan sosial-emosional siswa di sekolah dasar. Hasil kajian menunjukkan bahwa guru memiliki peran penting sebagai pengawas, pembimbing, dan panutan dalam membentuk interaksi sosial yang sehat. Strategi yang dapat diterapkan antara lain pemberian pendidikan karakter, deteksi dini terhadap perilaku menyimpang, serta pengelolaan kelompok belajar secara efektif dan aman. Kajian ini merekomendasikan pentingnya pelatihan bagi guru untuk meningkatkan keterampilan dalam mengelola dinamika kelompok dan mencegah bullying sejak dini. Kata Kunci: peran guru, bullying, lingkungan belajar aman, sekolah dasar.
Keragaman Budaya sebagai Identitas Bangsa Studi Multikultural di Indonesia Saputra, Ilham; Zamzamia, Izatun; Setiyoko, Didik Tri
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 9 No. 3 (2025): Desember
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Indonesia merupakan negara dengan keragaman budaya, etnis, bahasa, dan agama yang sangat kompleks. Keanekaragaman ini tidak hanya menjadi kekayaan nasional, tetapi juga berfungsi sebagai identitas bangsa yang membedakan Indonesia di tengah masyarakat global. Penelitian ini bertujuan untuk memahami peran keragaman budaya dalam membangun identitas nasional serta tantangan yang dihadapi dalam konteks multikultural. Metode penelitian menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan teknik wawancara, observasi, dan studi dokumentasi di beberapa daerah yang merepresentasikan pluralitas budaya. Analisis data dilakukan melalui model interaktif Miles dan Huberman dengan triangulasi untuk menjaga keabsahan data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keragaman budaya menjadi perekat sosial, sumber nilai kearifan lokal, serta media pembentukan identitas bangsa. Namun, globalisasi, komersialisasi budaya, dan melemahnya kesadaran generasi muda terhadap budaya lokal menjadi tantangan nyata. Oleh karena itu, penguatan pendidikan multikultural dan kebijakan kebudayaan diperlukan agar keragaman budaya tetap terjaga sebagai fondasi identitas bangsa Indonesia.
Pengaruh Inovasi Teknologi Pada Dinamika Kehidupan Sosial:: Literature Review Ningsih, Ajeng Fitriyadi; Sulistiono, Bambang; Anawati, Nely; Setiyoko, Didik Tri
Indonesian Research Journal on Education Vol. 5 No. 1 (2025): Irje 2025
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/irje.v5i1.1827

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh teknologi terhadap dinamika kehidupan sosial. Melalui metode penelitian literatur review, penelitian ini menemukan bahwa teknologi telah membawa perubahan signifikan dalam cara manusia berinteraksi, berkomunikasi, dan bermasyarakat. Di satu sisi, teknologi mempermudah akses informasi, memperluas jaringan sosial, dan mendorong inovasi. Namun, di sisi lain, teknologi juga dapat memicu isolasi sosial, memunculkan masalah privasi, dan mengubah norma-norma sosial yang telah ada. Penelitian ini menyimpulkan bahwa pengaruh teknologi terhadap kehidupan sosial bersifat kompleks dan multidimensi, sehingga perlu dilakukan kajian lebih lanjut untuk memahami dampak jangka panjangnya.
Pengaruh Penggunaan Game Online Mobile Legend Terhadap Minat Belajar Siswa Kelas V SDN Cenang 03 Lilis Widiyanti; Didik Tri Setiyoko; Muamar Muamar
JURNAL PENDIDIKAN DAN ILMU SOSIAL (JUPENDIS) Vol. 1 No. 4 (2023): OKTOBER : JURNAL PENDIDIKAN DAN ILMU SOSIAL
Publisher : Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54066/jupendis.v1i4.921

Abstract

The aim of the research is to find out whether there is an influence of playing the online game Mobile Legends on students' interest in learning in class V of SD Negeri Cenang 03. This type of research is quantitative. The data collection techniques used in this research include: questionnaires and documentation. The method used in this research is a quantitative survey. This research instrument uses 2 online game questionnaires and a learning interest questionnaire. Analysis of this research data uses the t test. The results obtained are the Mobile Legends online game on interest in learning. The results obtained through data analysis from the t test obtained a significant probability (sig) value of 0.031 < 0.05, which means it is smaller than 0.05. So it can be concluded that Ho is rejected and Ha is accepted, which means there is an influence of the mobile legends online game on interest in learning. Based on the results of the research above, it can be concluded that the mobile legends online game has an influence on interest in learning in class V of SD Negeri Cenang 03, Songgom District, Brebes Regency.
Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Pada Anak Terhadap Perilaku Dan Hasil Belajar Di SD Siswanto, Nur Agus; Wahid, Farhan Saefudin; Setiyoko, Didik Tri
Journal of Comprehensive Science Vol. 1 No. 2 (2022): Journal of Comprehensive Science (JCS)
Publisher : Green Publisher Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (848.202 KB) | DOI: 10.59188/jcs.v1i2.14

Abstract

Latar belakang penelitian ini adalah perilaku sosial disekolah sering menimbulkan adanya peserta didik menangis saat diejek temannya atau dijahili, masih ada peserta didik yang mendapatkan hasil belajar dibawah kriteria minimal. Beberapa masalah yang diteliti dipenelitian ini yaitu pengaruh pola asuh orang tua terhadap hasil belajar disekolah, dan perilaku sosial terhadap hasil belajar disekolah serta pengaruh pola asuh orang tua dan perilaku terhadap hasil belajar disekolah. Penelitian ini dilakukan dikelas III SD Negeri Losari Kidul 03. Pendekatan penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif. Hasil temuan dan analisis perhitungan dengan menggunakan uji t diperoleh nilai sig atau probabilitas sebesar 0,126 yang berarti > 0,05 atau 0,126 > 0,05. Maka dari itu dapat dinyatakan bahwa tidak ada pengaruh dari pola asuh orang tua terhadap hasil belajar disekolah. Hasil temuan untuk masalah yang selanjutnya menggunakan uji t diperoleh nilai probabilitas sebesar 0,012 < 0,05, maka dapat dinyatakan bahwa terdapat pengaruh dari perilaku sosial terhadap hasil belajar. Hasil temuan dan analisis menggunakan uji f untuk masalah yang terakhir dan diperoleh nilai probabilitas sebesar 0,138 > 0,05. Maka dari itu dapat dinyatakan bahwa tidak ada pengaruh dari pola asuh orang tua, perilaku sosial terhadap hasil belajar disekolah dasar.
Analisis Perspektif Guru dalam Pembelajaran IPA Pada Kurikulum Merdeka Belajar di Sekolah Dasar Negeri 2 Ranjeng Kabupaten Indramayu Provinsi Jawa Barat Yasin, Yasin; Setiyoko, Didik Tri; Nisa, Hani Uswatun; Yulianti, Novi; Muamar, Muamar
NUSRA : Jurnal Penelitian dan Ilmu Pendidikan Vol. 5 No. 1 (2024): NUSRA: Jurnal Penelitian dan Ilmu Pendidikan, Februari 2024
Publisher : LPPM Institut Pendidikan Nusantara Global

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/nusra.v5i1.2192

Abstract

This research aims to determine educational problems at the Ranjeng 2 Elementary School, Indramayu Regency which has implemented the Merdeka Curriculum. The method that researchers used was the observation method, as well as interviews for teachers and questionnaires for students. This research uses data collection that utilizes interview techniques and documentation techniques, and analysis is carried out using data triangulation and method triangulation. Interviews were conducted with several sources who were considered to be directly affected by the changes to the independent curriculum that were being implemented in schools and were only specifically for class VI students. The conclusion from the results of this research is that changes in the curriculum have caused some confusion for the majority of teachers who teach science learning in class VI with an independent curriculum. The lack of direct guidance from the government regarding the implementation of the independent curriculum means that teachers can only imitate driving schools that have implemented the independent curriculum with direct direction from the government. The number of educators to foster the implementation of the independent curriculum in class VI is also considered insufficient so that many teachers feel overwhelmed, and even have to sacrifice mentoring hours for teaching schedules in other classes, where the existing schedules conflict. Teachers also feel that the implementation of project learning has several positive and negative impacts on students. The positive impact is that students have abilities that are honed by technological advances, while the negative is that students will get bored because project learning is carried out consecutively for two weeks without any material learning.
Analisis Peran Orang Tua Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik Di Kelas I SDN Sawojajar 01 Sulistina, Dea; Setiyoko, Didik Tri; Toharudin, Moh.
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 3 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research (Special Issue)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v4i3.12400

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan peran orang  tua dalam meningkatkan motivasi belajar peserta didik di kelas I SDN Sawojajar 01. Peserta didik kelas I merupakan masa transisi dari PAUD ke SD yang memerlukan waktu untuk beradaptasi dengan lingkungan baru. Pada penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif studi kasus observasi yaitu jenis penelitian yang menyelidiki fenomena dengan konteks nyata melalui pengamatan. Dengan menggunakan  observasi, wawancara, dan dokumentasi merupakan metode pengumpulan data yang digunakan oleh peneliti. Keabsahan data dicapai melalui triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Analisis data meliputi; pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian ini mengenai peran orang tua dalam meningkatkan motivasi belajar yaitu a) Manajemen Waktu Belajar. b) Menemani Belajar. c) Pemberian Reward. d) Hukuman. e) Antar Jemput Sekolah.
Co-Authors Aenun Mudrikah Agustin, Merlina Ahmad Sururi Ajeng Fitriyadi Ningsih Aji, Saefulloh Al Ferina, Faniya Alhimmah Aurastanasarif Syahar Alif, Ali Nur Amelia, Helen Putri Anawati, Nely Andarweni Astuti Annisa Loylya Nuzralita Annisa Nurul Fadlilah Aprilianti, Putri Arif Purnomo Arif Purnomo Arsyida Diva Salsabila Astuti, Andarweni AT. Sugeng Priyanto Athaya, M. Rakha Atikah Mumpuni Awaliyah, Anisatun Azkiyatun Salsabila, Nur Azwar Muamar Bambang Sulistiono Bambang Sulistiono, Bambang Budi Adjar Pranoto Candra Sintia Devi Dany Miftah M. Nur Dedi Romli Triputra Dewi Nariyah Dhita Fajriyani Agustin Diah Sunarsih Diah Sunarsih Diah Sunarsih Diah Sunarsih Dini Anggi Safitri Diyah Nur Septiyaningsih Edi Susanto Eko Handoyo Eli Marlina Elok Mulazamah Eva Banowati Fadlilah, Annisa Nurul Faizah, Vina Auliatul Faniya Al Ferina Farhan Saefudin Wahid Fatikhin, Ahmad Fauziah, Inayatul Ferani Mulianingsih Fiki Setiyawan Fitriyadi Ningsih, Ajeng H. Agus Purnomo Hany Uswatun Nisa Iim Karimah Inayah, Tanjali Ine Sukma Permatasari Intan Nur Hasanah Izzatul Mar'ah Juhadi Juhadi Laelatus Saadah Laelia Nurpratiwiningsih Laelia Nurpratiwiningsih Laelia Nurpratiwiningsih, Laelia Lilis Widiyanti Lutfiyatun Chasanah Lutfiyatun Chasanah M. NUR, DANY MIFTAH Maulia Mitha Utomo Maulidah, Izza Mei Riski Melian Umami A.P Melian Umami Afah Putri Mia Manda Aulia Moh Toharudin Moh Toharudin Muamar Muamar Muamar Muamar mulazamah, elok Mumpuni, Atikah Muqiema Sholati Mutiara R., Sabrina Mu’amar Mu’amar Najma Alkhayya Nana Mardiana Nani Rosanti Nely Anawati Ningsih, Ajeng Fitriyadi Nisa, Hani Uswatun Nisa, Khoerun novi yuliyanti Nuhyil Nur Baety Kartika Putri Nur Aeni, Yunita Nur Istiqomah Nurchalistiani Budiana Nurfitriyani Nurfitriyani Nurhijah Nurhijah Nurito, Nurito Nurlita, Preiti Nurpratiwiningsih , Laelia Nurul Faizah Nur_Kholickun Pradita, Firda Pranoto, Budi Adjar Priyanto, Agustinus Sugeng Putri Febrianti Raekhan, M. Rino Ryad Rakha Athaya, Muhammad Retno Indri Aeni Rila Melyana Fitri Riono, Slamet Bambang Rizqi, Ni'matul Rizqiah, Naila Romli Triputra , Dedi Sabrina, Dinda Nila Saputra, Agung Aji Saputra, Ariya Saputra, Ilham Selin Rahmasari Septiana, Wiwit Cahya Setiyaningrum, Anggun Sholihah Sholihah Sindi Pusparani Sinta Sinta Siswanto, Nur Agus Siti Aisah Syafaatin Siti Hinggih Arum Puspita Sulistina, Dea Sunarsih, Diah Syahrial, Alvi Tiarasari, Lala Toharudin, Moh Toharudin, Moh. Trisyana, Nike Tuba Andriyani Tuba Andriyani Usuludin Amali Vania Hayunanda Vivi Eka Erviana Wahid, Farhan Saefudin Wahyulihastuti, Desy Wanudyastuti, Arini Wijayanti, Isnaeni Yasin Yasin Yasin Yasin Yasin Yasin Yasin, Yasin Yulianti, Novi Yuliyanti, Novi Yuni Suprapto, Yuni Zahwa Ardhy Nur'aeni Zamzamia, Izatun ZK Abdurahman Baizal