p-Index From 2020 - 2025
10.054
P-Index
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP)

KAJIAN KONSEPTUAL : MODEL PEMBELAJARAN ALAM UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN BERPIKIR KREATIF Alamsyah, Nur; H.M, Nurul Fadhilah; Palennari, Muhiddin
Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran Vol. 7 No. 1 (2024): Volume 7 No 1 Tahun 2024
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jrpp.v7i1.25213

Abstract

Keterampilan berpikir merupakan kemampuan yang sangat diperlukan dalam menghadapi tantangan kehidupan. Berpikir dalam tingkatan yang lebih tinggi membidik baik berpikir kritis maupun berpikir kreatif. Berpikir kritis dapat membantu siswa menjadi pembelajar yang kritis dan terbuka dan mampu mengambil keputusan yang lebih baik berdasarkan pada pemikiran yang objektif, kemudian anak-anak yang memiliki kreatifitas tinggi mampu berpikir dan melihat suatu masalah dari berbagai sisi atau perspektif. Penelitian ini termasuk penelitian kualitatif bersifat literatur dengan metode penelitian pustaka (library research). Tahap dari model pembelajaran ALAM ini terdiri dari Acquiring Information, Let’s Analyze, Active to Share, dan Make a Conclusion. Adapun sarana pendukung dari model pembelajaran ini adalah smartphone atau laptop sebagai sarana dalam mengakses informasi, ketersediaan LCD, dan LKPD (Lembar kerja Peserta Didik) yang disiapkan oleh guru. Model pembelajaran ini dapat membuat siswa mengembangkan kemampuan untuk memecahkan masalah dan memahami konteks yang lebih luas, sehingga mereka dapat memahami dan mengatasi masalah yang kompleks dan bervariasi, dalam hal ini semakin sering siswa menggunakan keterampilan berpikir kritis dan berpikir kreatif semakin terasah kemampuan mentalnya.
PANDUAN DESAIN PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN KETERLIBATAN SISWA DENGAN ONYA Arini, Nurul; Palennari, Muhiddin
Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran Vol. 7 No. 4 (2024): Special Issue Vol. 7 No. 4 Tahun 2024
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jrpp.v7i4.40293

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan pendekatan ONYA (Objektif, Navigasi, Yakin, dan Aksi) dalam pembelajaran untuk meningkatkan keterlibatan dan motivasi siswa. Pendekatan ONYA, yang berlandaskan pada teori konstruktivisme, mengutamakan proses pembelajaran yang aktif dan interaktif dengan melibatkan siswa dalam kegiatan yang membangun pengetahuan mereka secara mandiri. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan studi pustaka (library research), yang mengumpulkan data dari berbagai sumber literatur, seperti buku, artikel, dan jurnal terkait. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setiap elemen dalam pendekatan ONYA memiliki kontribusi signifikan dalam meningkatkan pemahaman siswa. Tahap Objektif membantu siswa memahami tujuan pembelajaran, Navigasi memberikan panduan yang jelas, Yakin memperkuat rasa percaya diri siswa, dan Aksi mendorong siswa untuk terlibat dalam aktivitas kolaboratif yang aplikatif. Dengan dukungan sarana teknologi, seperti smartphone, laptop, LCD projector, dan LKPD, pendekatan ini dapat meningkatkan keterlibatan dan hasil belajar siswa. Pendekatan ONYA dapat diterapkan secara efektif untuk menciptakan pembelajaran yang lebih dinamis, kolaboratif, dan berbasis pada pengembangan keterampilan kritis siswa.
Co-Authors . Faisal . hartati A. Agusniman H.P.N. A. Mushawwir Taiyeb, A. Mushawwir A.S. Alonemarera Abd Muis Abd. Muis Adnan Adnan Adnan Adnan Adnan Agustina Agustina Ahmad Ali Ahmad, Ammar Faris Ainurridho, Muhammad Ali, Alimudin Alimuddin Ali Alimuddin Ali Alimuddin, Fatmawaty Alyanra, Ananda Azzahra Amaliah, Anisatya Andi Asmawati Azis Andi Baso Kaswar Andi Baso Kaswar Andi Faridah Arsal Andi Muflihunna Andi Nur Safitri Ardiansyah Rachmayani, Ardiansyah Arhamar, A. S. Muhammad Arifah Novia Arifin Arifin, Arifah Novia Arini, Nurul Arni Arni Arsad Bahri Arsad Bahri Asham Bin Jamaluddin Ashari, Rijal Atirah, Nur Bahri, Husnaini Chaer, Muhammad Ainun Chaidir Anas Dainur, Nurul Mujahidah Dwiyanti. H., Ulfa Auliah Elli EVRIALIANI ROSBA, EVRIALIANI Faisal Faisal Faisal Fajrianti, Nur Fatmawati, Any Firdaus Daud Fuad, Ainul H.M, Nurul Fadhilah HARTATI Hartati . Hartati . Hartati, Hartati Hartono Hartono Hartono Hartono Hendra Simanjuntak Herlina Rante Herlina Rante Hidayah, Selfi Hilda Karim Hiola, Siti Fatmah HS, Syamsul Bahri Ida Ayu Putu Sri Widnyani Ika Sri Wahyuni Irma Suryani Ismail . Jabbar, Asniati Jumiati Jumiati Junda, Muh Lasmi, Lasmi Lodang, Hamka Magfirah, Andi Husna Martiani, Andi Marwidayanti, Marwidayanti Maulidya, Fakhirah MF, Aqilah Fauziyah Muarifah, Muarifah Muh. Rizal Kurniawan Yunus MUHAMMAD HASAN Muhammad Jufri Muhammad Junda Muhammad Kurniawan Muhammad, Fadil Muliana GH Mushawwir Taiyeb Musmuliadi, Nurazizah Nani Kurnia, Nani Nasir, Darmawati Nugraha, Azmi Fathin Eka Nur Alamsyah, Nur Nur Asma Nur Fajrianti Nur Syamsinah Nurhayati B Nurhayati B Nurhayati B Nurlinah Nurlinah, Nurlinah Octavia, Nur Rezki Oktobianti, Andi Anisa Patongai, Dian Dwi Putri Ulan Sari Paulus Rante Paulus Rante Pratiwi, Andi Citra Puspitasari, Andi Ririn R. Sapto Hendri Boedi Soesatyo Rachmawaty Rachmawaty, Rachmawaty Rachmawaty, Rachmawaty Rahmawati Rahmawati Rahmayani Rahmayani Ramadhani, Andi Annisa Putri Reski, Fiska Indah Rosdiana Ngitung Rosyadi, Imran Sahodding, Sahodding Sahribulan Sahribulan Sahribulan, Sahribulan Saleh, Andi Rahmat Salsabila, Unik Hanifah Saparuddin Saparuddin Saparuddin Saparuddin Saude, Sandi Setiawan, Siti Ainunnisa Lingga Winari Sirniawan, Sirniawan Sitti Saenab, Sitti Sri Febriani Masdi St. Fatmah Hiola Stepanus Tonggroitou Sutarni, Sutarni Syamsiah, Syamsiah Syamsu, Andi Mu'nisa Trully Sanuri Damayanti Wahdaniah Wahdaniah Wahidatul Munandar Wiharto, Muh Yasma Yasma Yudiningsih, Yudiningsih Yusminah Hala Yusminah Hala Yusuf, Syahriani