Claim Missing Document
Check
Articles

Pengaruh Komunikasi, Fasilitas Perpustakaan, dan Lingkungan Kerja Fisik terhadap Kepuasan Pengguna Perpustakaan melalui Kualitas Pelayanan sebagai Variabel Intervening Pangesti, Ayu Widi; Oktarina, Nina; Rozi, Fahrur
Economic Education Analysis Journal Vol 9 No 1 (2020): Economic Education Analysis Journal
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/eeaj.v9i1.36909

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk menguji pengaruh komunikasi, fasilitas perpustakaan, dan lingkungan kerja fisik terhadap kepuasan pengguna perpustakaan melalui kualitas pelayanan sebagai variabel intervening. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. 115 responden diambil dngan teknik pengambilan sampel menggunakan rumus iterasi dan sampel insidental. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu kuesioner. Metode analisis data yang digunakan yaitu analisis deksiptif dan analisis structural equation modelling atau SEM. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) komunikasi, fasilitas perpustakaan, dan lingkungan kerja fisik berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas pelayanan, (2) komunikasi, fasilitas perpustakaan, dan lingkungan kerja fisik berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap kepuasan pengguna perpustakaan, (3) kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pengguna perpustakaan, (4) komunikasi, fasilitas perpustakaan, dan lingkungan kerja fisik berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pengguna perpustakaan melalui kualitas pelayanan. Berdasarkan hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan komunikasi, fasilitas perpustakaan, dan lingkungan kerja fisik berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas pelayanan, komunikasi, fasilitas perpustakaan dan lingkungan kerja fisik berpengaruh positif dan tidak signifikan. Kualitas pelayanan berhasil memediasi komunikasi, fasilitas perpustakaan, dan lingkungan kerja fisik terhadap kepuasan pengguna perpustakaan. Pihak perpustakaan perlu meningkatkan kualitas komunikasi dan fasilitas perpustakaan, penyesuaian penggunaan warna cat dinding dengan kondisi di perpustakaan, dan lebih tanggap dalam menangani keluahan pengguna perpustakaan menjadi saran dalam penelitian ini.
Pengaruh Gaya Hidup Konsumtif, Kebijakan Konservasi Institusi dan Pengetahuan Konservasi Terhadap Perilaku Konservasi Mahasiswa Melalui Sadar Lingkungan Sebagai Variabel Mediasi Naim, Noor Jannatun; Oktarina, Nina; Tusyanah, Tusyanah
Economic Education Analysis Journal Vol 9 No 2 (2020): Economic Education Analysis Journal
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/eeaj.v9i2.39480

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh variabel independen yaitu gaya hidup konsumtif, kebijakan konservasi institusi dan pengetahuan konservasi terhadap variabel dependen yaitu perilaku konservasi mahasiswa melalui sadar lingkungan sebagai variabel mediasi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa aktif Pendidikan Ekonomi Universitas Negeri Semarang angkatan tahun 2015 yang berjumlah 372 mahasiswa. Berdasarkan populasi tersebut diambil sebanyak 193 sampel dengan teknik proportional random sampling. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan angket. Metode analisis yang digunakan adalah Struktural Equation Model (SEM) dengan alat analisis Smart PLS 3.0. Hasil Penelitian menunjukkan model penelitian telah memenuhi validitas dan reliabilitas konstruk serta fit of model pada asumsi SEM dengan Smart PLS sehingga model dinyatakan layak. Terdapat empat hipotesis yang ditolak dan enam hipotesis yang diterima. Adapun hasilnya adalah gaya hidup konsumtif berpengaruh negatif signifikan sebesar -46.5% terhadap perilaku konservasi, pengetahuan konservasi berpengaruh positif tidak signifikan sebesar 10.3%, dan sadar lingkungan berpengaruh positif signifikan sebesar 29.7% terhadap perilaku konservasi. Selanjutnya, gaya hidup konsumtif dan pengetahuan konservasi berpengaruh negatif dan positif signifikan terhadap sadar lingkungan berturut-turut sebesar -31.7% dan 38.7%. Sementara itu, sadar lingkungan mampu memediasi gaya hidup konsumtif dan pengetahuan konservasi negatif dan positif signifikan secara berturut-turut sebesar -9.4% dan 11.5%. Sedangkan untuk variabel kebijakan konservasi institusi berpengaruh positif tidak signifikan terhadap perilaku konservasi sebesar 12.6% dan untuk pengaruhnya terhadap sadar lingkungan sebesar 16.4% serta sebesar 4.9% yang dimediasi oleh sadar lingkungan.
Pengaruh Kompetensi Pegawai, Sarana Prasarana, dan Budaya Organisasi Terhadap Pengelolaan Kearsipan dengan Kinerja Pegawai sebagai Variabel Mediasi Hanifah, Rizka Gia Nur; Oktarina, Nina
Economic Education Analysis Journal Vol 9 No 3 (2020): Economic Education Analysis Journal
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/eeaj.v9i3.41557

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh kompetensi pegawai, sarana prasarana, dan budaya organisasi terhadap pengelolaan kearsipan di kantor kepala desa se-kecamatan Leksono dengan kinerja pegawai sebagai variabel mediasi. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah 133 pegawai. Teknik pengambilan sampel menggunakan probability sampling yaitu proportionate random sampling sebanyak 102 responden. Metode pengumpulan data menggunakan teknik observasi, wawancara, kuesioner, dan dokumentasi. Analisis data menggunakan analisis deskriptif persentase dan analisis statistik inferensial. Hasil uji parsial yang pertama menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif signifikan kompetensi pegawai, sarana prasarana, dan kinerja pegawai terhadap pengelolaan kearsipan dan pengaruh negatif signifikan budaya organisasi terhadap pengelolaan kearsipan. Hasil uji yang kedua menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif signifikan kompetensi pegawai, sarana prasarana, budaya organisasi terhadap kinerja pegawai. Hasil uji yang ketiga menunjukkan bahwa kinerja pegawai secara signifikan menjadi variabel intervening pengaruh sarana prasarana dan budaya organisasi terhadap pengelolaan kearsipan.
STAD Learning Model with "Nabung Saham Go" Simulation to Improve Financial Literacy Fatimah, Siti; Rusdarti, Rusdarti; Oktarina, Nina
Journal of Economic Education Vol 10 No 1 (2021): June 2021
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jeec.v9i2.41854

Abstract

One of the aspects of literacy that students must and need to be mastered as a provision for future life is financial literacy. This study aims to develop a learning model in economics that is valid, practical, and effective to improve the financial literacy of students of SMAN 16 Semarang. The type of research was research and development (R&D) with a 4D development model which consists of define, design, develop, and disseminate stages. Due to time and cost limitations, this research only reaches the development stage with a product trial to produce the final model of learning. Model validation used expert validation technique (Delphi exercise) with two experts carried out in two stages. The data collection used expert validation sheets, teacher and student practicality sheets, test sheets, observation sheets, and questionnaires. The data obtained were analyzed quantitatively and explained descriptively in the discussion. The results of the study state that 1) The learning model meets the valid criteria, with a score of 4.05 in Stage I and Stage II with an average score of 4.32 in the very valid category 2)The results of teacher's questionnaire response have an average score of 4.30 and students have an average score of 4.31 learning model meets very practical criteria 3)The learning model has met the effective criteria. In the Paired Sample Test, there is a 2-way (t-tailed) significance value of 0.000 <0.05, which means that there is a difference between before and after the learning model carried out. The N-gain test of 0.36 is in the medium category. Thus, it means that the simulation-based STAD cooperative using Nabung Saham Go is effective in improving students' financial literacy.
The Effect of Financial Literacy, Social Media, and Social Environment towards The Consumptive Behavior of Students at SMA Negeri Kabupaten Jepara Miftahul Jannah, Arifa; Murwatiningsih, Murwatiningsih; Oktarina, Nina
Journal of Economic Education Vol 10 No 1 (2021): June 2021
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jeec.v9i2.43986

Abstract

Consumptive behaviour is a behaviour of consuming products excessively. The aim of this study is to find out the effects of financial literacy, social media, and social environment towards the consumptive behaviour of the students at SMA Negeri Kabupaten Jepara. It is a quantitative research study. The population used was all the eleventh grade students of elective social sciences at SMA Negeri Kabupaten Jepara which amounted to 1315 students, with 307 students as the sample of study. The researcher used questionnaire as the data collection technique. This study used a descriptive percentage and multiple linear regression analysis as the method of analysis. Results of the study showed that financial literacy has a significant negative effect on consumptive behaviour by 20.16%, social media has a significant positive effect on consumptive behaviour by 43.16%, and the social environment has a significant negative effect on consumptive behaviour by 34.45%.
The Influence of Entrepreneurial Knowledge, Family Roles, and Social Media on Interest in Entrepreneurship with Self Efficacy as Mediator Variable Wahyuni, Kristin; Yanto, Heri; Oktarina, Nina
Journal of Economic Education Vol 10 No 2 (2021): December 2021
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jeec.v10i2.52216

Abstract

Creation of spirit of entrepreneurship that is high on students' vocational beginning of their interest in entrepreneurship was itself so that should be fostered to develop the students of SMK. The emergence of interest in entrepreneurship does not appear so alone, but some factors influence it. The purpose of this study was to determine the role of entrepreneurial knowledge, the role of family, social media, and self-efficacy in increasing interest in entrepreneurship. This research uses a quantitative approach. The research population was 205 students of class XI of the Online Business and Marketing Expertise Program at State Vocational Schools throughout Jepara Regency with a sample of 136 respondents. Methods of data collection using a questionnaire. Analysis of data using analysis descriptive and analytical path. Results of the study showed that knowledge of entrepreneurship affects self-efficacy. Social media affects self-efficacy. The role of family influence on the knowledge of entrepreneurship. The role of the family does not affect self-efficacy. Self-efficacy affects an interest in entrepreneurship. Entrepreneurial knowledge affects an interest in entrepreneurship. Social media does not affect entrepreneurial interest. The role of the family has an impact on social media. Social media affects entrepreneurial knowledge
STRENGTHENING MSMEs THROUGH OPTIMIZATION OF TECHNOLOGY UTILIZATION FOR MARKETING MEDIA IN TOROH PURWODADI SUBDISTRICT Oktarina, Nina; Purasani, Hanna Netti
Indonesian Journal of Devotion and Empowerment Vol 2 No 2 (2020): December 2020
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ijde.v2i2.41021

Abstract

Pemasaran produk pada paguyuban UMKM Toroh masih di lakukan dengan cara sederhana yaitu menunggu pembeli untuk mendistribusikan produk di sekitar wilayah Purwodadi, pendapatan dari hasil penjualan belum optimal maka diperlukan strategi meningkatkan penjualan. Pelatihan dari tim pengabdian kepada masyarakat bertujuan untuk meningkatkan wawasan dan keterampilan pemilik UMKM dalam menggunakan media online untuk meningkatkan jangkauan pemasaran. Melalui strategi ini maka akan ada peningkatan omset pada para pelaku UMKM secara signifikan sehingga masyarakat Toroh lebih sejahtera. Pelatihan yang diberikan kepada paguyuban UMKM disambut antusias oleh anggota paguyuban, 21 anggota paguyuban terlibat aktif dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Kegiatan pelatihan dilaksanakan dalam dua tahap. Tahap pertama pemberian materi dan tahap kedua berupa praktek. Evaluasi kegiatan pengabdian kepada masyarakat dilakukan oleh tim pengabdian bersama dengan peserta pengabdian. Pelatihan berlangsung dengan lancar dan setelah mengikuti pelatihan diharapkan peserta dapat menerapkan penggunaan media online untuk memasarkan produk UMKM Toroh. Sehingga jangkauan pemasaran produk akan lebih luas dan pada akhirnya akan dapat meningkatkan pendapatan pemilik UMKM. Product marketing in the Toroh MSMEs group is still done in a simple way, namely waiting for buyers to distribute products around Purwodadi area, revenue from sales results are not optimal, it is necessary to increase sales strategy. The training from the community service team aims to improve the insights and skills of MSMEs owners in using online media to increase marketing reach. Through this strategy, there will be an increase in turnover in MSMEs significant so that the people of Toroh are more prosperous. The training given to MSMEs groups was enthusiastically welcomed by members of the group, 21 members of the group were actively involved in community service activities. Training activities are carried out in two stages. The first stage of material giving and the second stage in the form of practice. Evaluation of community service activities is carried out by the community service team together with the participants of the service. The training took place smoothly and after attending the training it is expected that participants can apply the use of online media to market Toroh MSMEs products. So that the range of product marketing will be wider and will eventually be able to increase the income of MSMEs owners.
INCREASING LECTURER PROFESSIONALISM THROUGH INTERNATIONAL PUBLICATION IN PTS SE GROBOGAN DISTRICT Widodo, Joko; Oktarina, Nina; Pramusinto, Hengky; Wati, Rizqi Mustika
Indonesian Journal of Devotion and Empowerment Vol 1 No 2 (2019): December 2019
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ijde.v1i2.42256

Abstract

Community service activities carried out by the Community Service Team at PTS in Grobogan district aim to provide knowledge and skills regarding the preparation of scientific articles for international publications for PTS lecturers. The direct benefit of this community service activity is as additional knowledge, abilities and experience to PTS lecturers in Grobogan district in preparing articles for international publications. The expected benefit of derivatives is to increase the ability of lecturers in preparing scientific articles for international publications that will be able to improve the quality and quantity of international publications for PTS lecturers in Grobogan district and in the end will be able to increase the professionalism of lecturers. Community service activities are carried out in the form of training by providing material and practice in preparing scientific articles for international publications . The target audience of community service activities are lecturers PTS in Grobogan many as 20 people. The method of activities used in community service is the method of lecture, question and answer, discussion and practice. Evaluation of activities used in community service is the aspect of knowledge and skills. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilaksanakan oleh Tim Pengabdian Kepada Masyarakat pada PTS di kabupaten Grobogan bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan mengenai penyusunan artikel ilmiah untuk publikasi internasional bagi dosen PTS. Manfaat langsung dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini ialah sebagai tambahan pengetahuan, kemampuan dan pengalaman kepada dosen PTS di kabupaten Grobogan dalam penyusunan artikel untuk publikasi internasional. Manfaat turunan yang diharapkan adalah peningkatan kemampuan dosen dalam penyusunan artikel ilmiah untuk publikasi internasional akan dapat meningkatkan kualitas dan kuantitas publikasi internasional dosen PTS di kabupaten Grobogan dan pada akhirnya akan dapat menigkatkan profesionalisme dosen. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan dalam bentuk pelatihan dengan pemberian materi dan praktik penyusunan artikel ilmiah untuk publikasi internasional. Khalayak sasaran dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah dosen PTS di kabupaten Grobogan sebanyak 20 orang. Metode kegiatan yang digunakan dalam pengabdian kepada masyarakat ini adalah metode ceramah, tanya jawab, diskusi dan praktik. Evaluasi kegiatan yang digunakan dalam pengabdian masyarakat ini adalah aspek pengetahuan dan keterampilan.
EMPOWERMENT OF FISH FARMING GROUPS THROUGH DIVERSIFICATION OF FISH PROCESSED PRODUCTS TO IMPROVE THE WELFARE OF FARMERS IN NGRAJEG VILLAGE MUNGKID SUB-DISTRICT OF MAGELANG Murwatiningsih, Murwatiningsih; Oktarina, Nina; Widodo, Joko
Indonesian Journal of Devotion and Empowerment Vol 2 No 1 (2020): June 2020
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ijde.v2i1.42283

Abstract

Fish commodity at the time of harvest in Ngrajeg village of Magelang Regency, the price becomes falling and fish that do not sell is also easy to rot. This condition will harm fish farmers. Therefore, it is necessary to diversify fish processed products to increase the economic value of fish. However, conditions in the field show that fish farmers in Ngrajeg are still limited in their knowledge and skills related to diversification of fish products. This community service activity aims to provide science stimulus to fish farmers regarding the diversification of processed fish products into a variety of economically valuable products. The target audience of this activity is the fish farmers in Ngrajeg village of Mungkid Magelang Sub-District. The methods used in problem solving through training in the form of material and practice. Hopefully after the fish farmers increase their knowledge about diversification of processed fish products can apply it. So the income of fish farmers will increase and ultimately the welfare of fish farmers will also increase. Komoditi ikan pada saat panen raya di desa Ngrajeg Kabupaten Magelang, harganya menjadi jatuh dan ikan yang tidak laku juga mudah busuk. Kondisi ini akan merugikan petani ikan. Oleh karena itu perlu dilakukan diversifikasi produk olahan ikan untuk meningkatkan nilai ekonomis dari ikan. Akan tetapi kondisi di lapangan menunjukkan para petani ikan di Ngrajeg masih terbatas pengetahuan dan keterampilannya terkait dengan diversifikasi produk olahan ikan. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memberikan stimulus ilmu pengetahuan kepada para petani ikan mengenai diversifikasi produk olahan ikan menjadi aneka produk bernilai ekonomis. Khalayak sasaran dari kegiatan ini adalah para petani ikan di desa Ngrajeg Kecamatan Mungkid Magelang. Adapun metode yang digunakan dalam pemecahan masalah melalui pelatihan dalam bentuk pemberian materi dan praktek. Harapannya setelah para petani ikan bertambah pengetahuannya tentang diversifikasi produk olahan ikan dapat menerapkannya. Sehingga pendapatan petani ikan akan meningkat dan pada akhirnya kesejahteraan petani ikan juga meningkat.
HYDROPONIC TRAINING WITH THE USE OF PLASTIC CUPS AS KALE VEGETABLE CULTIVATION WITH CATFISH CULTIVATION SYSTEM IN BUCKETS Irsyad, Muhammad Nail; Amelia, Putri Fara; Dhiaulhaq, Ariq; Iqbal, Naufal Fairuz; Oktarina, Nina
Indonesian Journal of Devotion and Empowerment Vol 3 No 2 (2021): December 2021
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ijde.v3i2.49899

Abstract

Hydroponic cultivation training activities conducted by students of KKN BMC 1 UNNES 2021 to the community aim to provide knowledge about the use of used plastic cups as a hydroponic medium for the cultivation of kale vegetables. Kale vegetables contain a lot of fibre that has many roles in the digestive process. One of the kale cultivation, kale planting can use used plastic glass media as one form of innovation that can be done to increase public knowledge about simpler vegetable planting as well as to improve people's skills amid the Covid-19 pandemic. Planting kale using used plastic glass media at the same time using a catfish cultivation system in a bucket. The direct benefit of this community service activity is in addition to knowledge, skills, and experience to the community with the use of used plastic cups as an alternative to planting media and buckets as an alternative media for catfish cultivation. This step also aims to increase income and productivity because when the time of harvesting vegetables is also at the same time harvesting catfish so that with this the community gets knowledge and fulfilment of balanced nutrition for families during the Covid-19 pandemic. Kegiatan pelatihan budidaya hidroponik yang dilaksanakan oleh mahasiswa KKN BMC 1 UNNES 2021 kepada masyarakat bertujuan memberikan pengetahuan mengenai pemanfaatan gelas plastik bekas sebagai media hidroponik untuk budidaya sayuran kangkung. Sayuran kangkung mengandung banyak serat yang memiliki banyak peranan dalam proses pencernaan. Salah satu dari budidaya kangkung, penanaman kangkung dapat menggunakan media gelas plastik bekas sebagai salah satu bentuk inovasi yang dapat dilakukan untuk menambah pengetahuan masyarakat mengenai penanaman sayuran yang lebih simpel sekaligus untuk meningkatkan keterampilan masyarakat di tengah masa pandemi Covid-19. Penanaman kangkung menggunakan media gelas plastik bekas sekaligus menggunakan system budidaya ikan lele dalam ember. Manfaat langsung dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah sebagai tambahan pengetahuan, keterampilan, dan pengalaman kepada masyarakat dengan pemanfaatan gelas plastik bekas sebagai alternatif media tanam dan ember sebagai alternative media budidaya ikan lele. Langkah ini juga bertujuan untuk meningkatkan penghasilan serta produktivitas karena ketika waktu panen sayuran juga sekaligus panen ikan lele sehingga dengan ini masyarakat mendapatkan pengetahuan dan pemenuhan gizi seimbang untuk keluarga selama masa pandemi Covid-19.
Co-Authors 'Aeni, Nanda Zahrotul - FACHRURROZIE - Kardoyo - Rodjikin Ade Rustiana Adjib Hamzah, Adjib Adros, Faridul Afif Nur Khayati Agung Kuswantoro Agung Kuswantoro Agung Kuswantoro Agus Wahyudin Ahmad Saeroji Ahmad Saeroji Alighiri, Dante Alrizqi, Damas Gianlugi amanah amanah Amanda Dewi Puspita Amelia, Putri Fara Angelica, Seanita Febriana Angga Pandu Wijaya, Angga Pandu Anggih Eko Prasetiyo, Anggih Eko Anis Luthfia Ifada, Anis Luthfia Anis Susanti Anis Susanti Aprilia Findayani Asrori Asrori Atmaja, Bagas Surya Baiti, Wakhidatun Nur Basyirun Cakhyadi Chotimah, Minchoiril Dhiaulhaq, Ariq Dian Fithra Permana Dian Fithra Permana Djoko Widodo Edy Suryanto Edy Suryanto Eko Handoyo Eva Indrayani Fachrunisa, Diah Fahrur Rozi Fandanu, Fian Fathur Rokhman Fatimah, Siti Gustine, Gendis Putri Guzman, Kurniawan Candra Hanifah, Rizka Gia Nur Hasanah Zumrotun, Hasanah Hengky Pramusinto Heri yanto Heriyanto, Yudha Ilham Ghozali Indah Tri Lestari, Indah Tri Indri Giriyanti, Indri Iqbal, Naufal Fairuz Irawan, Oji Bambang Irsyad, Muhammad Nail Jamila, Adroul Joko Widodo Joko Widodo Kardoyo Karina Ajeng Softi, Karina Ajeng Kholqiyah, Dewi Azizatul Kristin Wahyuni, Kristin Kurniasari, Riyanti Ratna Ayu Kurniawati, Farida Kusharyanti Ira Tri, Kusharyanti Ira Kusumantoro Kusumantoro, Kusumantoro Lathifah, Najmi Diyana Lisa Pratiwi Liza Dwi Anggraeni MAIMUN MUHIBBUDDIN, MOHAMMAD Marimin Marimin Martiana, Antin Masfufati Azizah Miftahul Jannah, Arifa Muh. Adrikni Al Hakim Muh. Adrikni Al Hakim Muhamad Nukha Murtadlo, Muhamad Nukha Murwatiningsih Murwatiningsih Murwatiningsih Murwatiningsih, Murwatiningsih Naim, Noor Jannatun Nanda Aji Setyaputri Niken Subekti Nina Farliana Pambudi, Novian Pangesti, Ayu Widi Pebriani, Dian Permana, Dian Fithra Purasani, Hana Netti Purasani, Hanna Netti Purwanti, Heni Agus Puspitasari, Melinda Putri, Dian Khoiriyani Rana Sharjeel Akhtar Rifa, Rifatul Maula Rista Maulidina Rizqi Amalia Dwi Asih Rodjikin, - Rusdarti Rusdarti - Saniaturrohmah Saniaturrohmah Sehabuddin, Ahmad Setyowati, Fitri Andriani Setyowati, Fitri Andriani Shinta Hedy Cahyanningrum Sholikah, Mar’atus Silfia Pendri Nuryanti, Silfia Pendri Sonika Maulana Sri Liawati Sulistyawati Sulistyawati Supriyanto , Wandi Syaefa Habsyah Nur Maulida Tri Hartati, Tri Tusyanah Tusyanah Uswatun Hasanah Uswatun Hasanah Wahyuni, Eka Nur Warmih, Warmih Warmih, Warmih Wati, Rizqi Mustika Widiyanto Widiyanto Widyarningsih, Esti Wisudani Rahmaningtyas Yahya Nur Ifriza Yani, Ni Luh Sinta Yundari, Yundari Zalma Niendya Pangestika