p-Index From 2021 - 2026
13.55
P-Index
This Author published in this journals
All Journal Mimbar PGSD Undiksha Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan Jurnal Pendidikan Dasar Nusantara Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan JURNAL JPSD (Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar) JPS Unimus Jurnal Penelitian dan Pembelajaran IPA Phenomenon : Jurnal Pendidikan MIPA Media Penelitian Pendidikan : Jurnal Penelitian dalam Bidang Pendidikan dan Pengajaran MALIH PEDDAS Majalah Lontar Al Qodiri : Jurnal Pendidikan, Sosial dan Keagamaan Unnes Science Education Journal TRIHAYU: Jurnal Pendidikan Ke-SD-an PAEDAGOGIA PRISMA JURNAL SINEKTIK Pendas : Jurnah Ilmiah Pendidikan Dasar Pedagogik Journal of Islamic Elementary School Natural: Jurnal Ilmiah Pendidikan IPA PeTeKa Jurnal Riset Pendidikan Dasar JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI Jurnal Basicedu Journal of Education Action Research International Journal of Elementary Education Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar Efektor Journal of Innovative Science Education DIKDAS MATAPPA: Jurnal Ilmu Pendidikan Dasar JUDIKA (JURNAL PENDIDIKAN UNSIKA) COLLASE (Creative of Learning Students Elementary Education) JURNAL PENDIDIKAN MIPA Jurnal Pendidikan dan Konseling Holistika : Jurnal Ilmiah PGSD Alpen: Jurnal Pendidikan Dasar Jurnal Sekolah Dasar (JSD) Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang Jurnal Pedagogi dan Pembelajaran DWIJALOKA Jurnal Pendidikan Dasar dan Menengah Indonesian Values and Character Education Journal Jurnal Wawasan Pendidikan Journal for Lesson and Learning Studies Kognitif: Jurnal Riset HOTS Pendidikan Matematika Jurnal Inovasi Pembelajaran di Sekolah Jurnal Inovasi, Evaluasi dan Pengembangan Pembelajaran (JIEPP) J-KIP (Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan) Jurnal Citra Pendidikan PSEJ (Pancasakti Science Education Journal) Jurnal Pijar MIPA Indonesian Journal Of Educational Research and Review Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar (JIPDAS) Elementary School: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran ke-SD-an Jurnal Basicedu MASALIQ: Jurnal Pendidikan dan Sains Jurnal Citra Pendidikan Anak JGK (Jurnal Guru Kita) Innovative: Journal Of Social Science Research JS (Jurnal Sekolah) Indonesian Journal of Elementary School Journal of Innovative Science Education Jurnal Cerdas Mendidik Literasi (Jurnal Pendidikan Dasar) EDUCATIONAL: Jurnal Inovasi Pendidikan dan Pengajaran Lensa Pendas Jurnal Sarjana Ilmu Pendidikan Jurnal Citra Pendidikan EDUKASI : Jurnal Penelitian dan Artikel Pendidikan
Claim Missing Document
Check
Articles

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS STEAM MATERI IPAS KELAS V SDN TLOGOSARI WETAN 01 Rosalina, Rivta Amalia; Wijayanti, Arfilia; Azizah, Mira
Jurnal Wawasan Pendidikan Vol 5, No 2 (2025): Agustus 2025
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Persatuan Guru Republik Indonesia Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jwp.v5i2.23686

Abstract

Latar belakang yang mendorong penelitian ini adalah didasari oleh kebutuhan akan media pembelajaran yang lebih interaktif dan menarik bagi siswa. Hal tersebut disebabkan kurangnya media yang diberikan, sehingga siswa mengalami kesulitan dalam memahami materi. Permasalahan dalam penelitia ini adalah 1) Bagaimanakah karakteristik media pembelajaran interaktif berbasis STEAM untuk mata pelajaran IPAS kelas V SDN Tlogosari Wetan 01? 2) Bagaimana kevalidan media pembelajaran interaktif berbasis STEAM untuk mata pelajaran IPAS kelas V SDN Tlogosari Wetan 01? 3) Bagaimanakah respon siswa dan guru dalam media pembelajaran interaktif berbasis STEAM untuk mata pelajaran IPAS kelas V SDN Tlogosari Wetan 01? Tujuan yang hendak di capai dalam penelitian ini adalah untuk mengembangkan media pembelajaran berbasis STEAM pada materi IPAS kelas V serta mengetahui kelayakan dan kevalidan media tersebut dalam meningkatkan pemahaman siswa. Penelitian ini menggunakan metode penelitian dan pengembangan (RD) dengan model pengembangan ADDIE yang meliputi tahap Analysis, Design, Development, Implementation, dan Evaluation yang bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran berbasis STEAM pada materi IPAS . Data dikumpulkan melalui angket validasi ahli materi, ahli media, guru kelas serta uji coba pada siswa. Instrumen pengumpulan data yang digunakan terdiri dari lembar penilaian kelayakan media oleh para ahli, angket respon guru kelas dan lembar respon siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran yang dikembangkan mendapatkan penilaian sangat layak dari ahli materi dengan persentase 96% kategori sangat layak digunakan dan ahli media dengan persentase 98 % kategori sangat layak digunakan, penilaian guru kelas V SDN Tlogosari Wetan 01 dengan persentase 95% ketegori sangat layak digunakan dan respon siswa mendapatkan respon positif dengan persentase 92% Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran interaktif berbasis STEAM pada materi IPAS kelas V ini layak untuk digunakan dalam proses pembelajaran.
Pengembangan Media Pembelajaran INCA (Interaktif Canva) Materi "Bagian Tubuh Tumbuhan” Kelas IV SD N Lamper Tengah 01 Muhammad Rizki Mubarok; Kartinah, Kartinah; Arfilia Wijayanti
JURNAL PENDIDIKAN MIPA Vol. 15 No. 3 (2025): JURNAL PENDIDIKAN MIPA
Publisher : Pusat Publikasi Ilmiah, STKIP Taman Siswa Bima

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37630/jpm.v15i3.3391

Abstract

Keterbatasan buku ajar serta rendahnya minat siswa terhadap materi tersebut, kondisi ini memperlihatkan butuhnya pengembangan media pembelajaran yang lebih inovatif. Penelitian ini mempunyai tujuan untuk mengkaji tingkat kevalidan serta kepraktisan media pembelajaran INCA (Interaktif Canva), serta mengevaluasi respons guru dan siswa terhadap materi bagian tubuh tumbuhan pada mata pelajaran IPAS di SD Negeri Lamper Tengah 01. Penelitian ini mempergunakan pendekatan Research and Development (R&D) dengan mengaplikasikan model pengembangan ADDIE, yang mencakup lima tahapan, yakni analisis, desain, pengembangan, implementasi, serta evaluasi. Namun, studi ini dibatasi hingga tahap implementasi untuk menilai aspek kevalidan serta kepraktisan media yang dikembangkan. Subjek penelitian mencakup guru kelas dan siswa kelas IV SD Negeri Lamper Tengah 01. Hasil validasi dari ahli materi memperlihatkan tingkat kevalidan yang sangat tinggi dengan persentase 97,22%, sedangkan validasi dari ahli media memperoleh nilai 96,92%, yang juga termasuk dalam kategori sangat valid. Di samping itu, tanggapan guru terhadap media mencapai 100%, memperlihatkan tingkat kepraktisan yang sangat tinggi. Adapun respon siswa memperoleh skor 91,11% dan tergolong dalam kategori sangat praktis. Sesuai temuan tersebut, bisa diambil simpulan bahwasanya media pembelajaran INCA (Interaktif Canva) layak serta praktis dipergunakan dalam pembelajaran IPAS, terutama pada materi bagian tubuh tumbuhan di kelas IV sekolah dasar.
ANALISIS KEMAMPUAN LITERASI NUMERASI SISWA DI KELAS V SD NEGERI 4 PAMOTAN Amri, Sholihul; Mandarsary, Ryky; Wijayanti, Arfilia
Jurnal Sarjana Ilmu Pendidikan Vol 4, No 1 (2024): Jurnal Sarjana Ilmu Pendidikan
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jsip.v4i1.24508

Abstract

AbstrakLatar belakang yang mendasari penelitian ini adalah kurangnya kemampuan siswa, dalam literasi numerasi dapat mempengaruhi hasil belajar siswa, tidak hanya pada pelajaran matematika tetapi juga bisa berpengaruh pada pelajaran lain. Siswa mengalami kesulitan pada saat memahami teks bacaan dan kalimat matematika pada soal, siswa juga mengalami kesulitan dalam mengembangkan rencana penyelesaian, serta kesulitan dalam menentukan kesimpulan Permasalahan dalam penelitian ini adalah kurangnya pemahaman siswa dalam literasi numerasi, hasil belajar yang rendah, serta kesulitan dalam memahami soal terutama pada soal cerita. Tujuan dari penelitiannya yaitu untuk menganalisis kemampuan literasi numerasi siswa di kelas V SDN 4 Pamotan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif karena dalam penelitian ini peneliti melihat secara langsung subjek yang akan diteliti di lapangan. Penelitian dilakukan kepada siswa kelas 5 di SDN 4 Pamotan. Data dalam penulisan laporan ini berupa hasil tes, hasil wawancara yang dilakukan peneliti dengan siswa, serta hasil dokumentasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif karena dalam penelitian ini peneliti melihat secara langsung subjek yang akan diteliti di lapangan. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif, karena untuk menganalisis tingkat kemampuan literasi numerasi siswa di kelas V SDN 4 Pamotan. Sumber data dalam penelitian ini terdiri dari data primer dan data sekunder. Data primer adalah hasil belajar siswa kelas V di SD 4 Pamotan. Data sekunder yaitu: hasil penelitian, dan jurnal pendukung. Teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah: tes tertulis dan wawancara. Pada tes tertulis terdapat 3 indikator yaitu (a) Bilangan, (b) Geometri dan Pengukuran, (c) Data dan Ketidakpastian. adapun pada penelitian ini pemeriksaan keabsahan data menggunakan trianggulasi metode.  Kata Kunci: Kemampuan Literasi Numerasi; Literasi Numerasi Siswa; Analisis Kemampuan Literasi Numerasi Abstract The background underlying this research is the lack of students' numeracy literacy skills, which can affect their learning outcomes—not only in mathematics but also in other subjects. Students experience difficulties in understanding reading texts and mathematical statements in word problems. They also struggle to develop problem-solving plans and to draw appropriate conclusions. The problem addressed in this study is the students' lack of understanding in numeracy literacy, low learning outcomes, and difficulties in comprehending problems, especially word problems. The purpose of this research is to analyze the numeracy literacy skills of fifth-grade students at SDN 4 Pamotan. This research employs a qualitative approach, as the researcher directly observes the subjects in the field. The study was conducted with fifth-grade students at SDN 4 Pamotan. The data collected for this report includes test results, interview outcomes between the researcher and students, and documentation findings. The qualitative approach is used because the researcher directly observes the subjects in their real environment. The method employed is descriptive, aimed at analyzing the level of numeracy literacy skills among fifth-grade students at SDN 4 Pamotan. The data sources in this study consist of primary and secondary data. Primary data includes the learning outcomes of fifth-grade students at SDN 4 Pamotan. Secondary data includes previous research and supporting journals. The data collection techniques used are written tests and interviews. The written test covers three indicators: (a) Numbers, (b) Geometry and Measurement, and (c) Data and Uncertainty. To ensure data validity, this study uses methodological triangulation. of loving peace, respecting each other in differences, upholding tolerance, and having a cooperative attitude. In addition, this attitude is also marked by steadfastness in principle, self-confidence, rejection of all forms of violence or coercion of will, and sincerity. Concern for the environment and protection of the weak or marginalized are also part of religious character. (2) Strengthening religious character through school culture can be implemented through 5S cultural activities, commemoration of Religious Holidays, fun ngaji, congregational prayers, reading Asmaul Husna, Friday alms, and Ramadhan boarding schools. Keywords: Numeracy Literacy Skills; Students’ Numeracy Literacy; Analysis of Numeracy Literacy Skills
Implementasi Model Blended Project Based Learning Untuk Meningkatkan Keterampilan Literasi Digital Mahasiswa Calon Guru SD Wijayanti, Arfilia; Fajriyah , Khusnul; Suyitno
N A T U R A L: Jurnal Ilmiah Pendidikan IPA Vol 9 No 2 (2022)
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30738/natural.v9i2.9442

Abstract

This study aims to determine the increase in digital literacy and the response of prospective elementary school teacher students to the implementation of the Blended Project Based Learning model. This research is a quasi-experimental research (pre-experiment) with a one group shoot case study design. This study consisted of one experimental class that received a treatment, which was given learning with the Blended Project Based Learning model to improve digital literacy, then at the end of the lesson its effectiveness was analyzed by analyzing the increase (N-Gain) of digital literacy, as well as the responses of prospective elementary school teacher students at the University of PGRI Semarang towards the ongoing learning process. It is concluded that the implementation of the Blended Project Based Learning model can improve students' digital literacy at high criteria. Students also responded that the implementation of the Blended Project Based Learning model had been going very well during the learning process. Keywords: Blended Project Based Learning, digital literacy, elementary school teacher candidates, science learning.
Efektifitas Pendekatan Berdiferensiasi terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Kelas 3 di SDN Tambakrejo 01 Mata Pelajaran Matematika Hidayati, Kamila; Wijayanti, Arfilia; Asmawati, Arum
Malih Peddas (Majalah Ilmiah Pendidikan Dasar) Vol 14, No 2 (2024): Malih Peddas, Volume 14, Nomor 2
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/malihpeddas.v14i2.21379

Abstract

Era globalisasi ditandai dengan adanya keberagaman. Pendidikan dapat dijadikan sebagai wadah keberagaman yang ada di Indonesia agar saling menghargai, yang dapat dilakukan melalui kurikulum. Sehingga adanya perubahan dari kurikulum 2013, yang memiliki fokus pembelajran menggunakan pendekatan saintifik menjadi kurikulum merdeka yang memiliki fokus pembelajaran menggunakan pendekaran berdiferensiasi. Hal tersebut digunakan untuk mewadahi keragaman yang ada dalam masyarakat. Pendeketan berdiferensiasi diantarnya, TaRL, CRT, dan DAP. Pendekatan tersebut memiliki perbedaan dalam keberagaman yang digunakan sebagai acuan. Dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui diantara pendekatan tersebut yang paling efektif terhadap hasil belajar peserta didik. Penelitian ini menggunakan mix method, yaitu menggabungkan metode kuantitatif dan kuaalitatif. Data kualitatif didapatkan menggunakan observasi. Sedangkan kuntitatif didapatkan melalui nilai tes sebagai hasil belajar. Nilai hasil belajar dikategorikan menggunakan rumus if di microsoft excel, yang dibandingkan dengan KKM sebagai indikator ketercapaian. Nilai hasil tes evaluasi juga akan ditarik rata-rata menggunakan rumus average di average. Dalam penilitian ini, pendekatan TaRL merupakan pendekatan yang paling efektif dengan memiliki nilai rata-rata paling tinggi yaitu 70,48 diantara pendekatan lain yang digunakan. Selain itu persentase ketercapaian peserta didik juga lebih banyak diantara pendekatan lain yang digunakan yaitu sekitar 67,8% peserta didik yang sudah tercapai. Rata-rata tersebut sudah mencapai nilai indikator pencapaian yaitu 70.  
PENGARUH PENALARAN MATEMATIS TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF DENGAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) SISWA KELAS IV SDN SENDANGGUWO 02 SEMARANG Iir, Marviana; Sulianto, Joko; Wijayanti, Arfilia
Jurnal Cerdas Mendidik Vol 4, No 2 (2025)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/cm.v4i2.25183

Abstract

Pendidikan memegang peranan penting untuk kemajuan dan perkembangan suatu bangsa karena dengan pendidikan manusia dapat memaksimalkan kemampuan dirinya. Cooperatif learning tipe STAD dapat meningkatkan prestasi belajar sekaligus meningkatkan rasa percaya diri siswa dan jiwa sosial sesama teman kelas serta mampu mengembangkan pikiran dalam berpikir dan memecahkan masalah. Dari hasil penelitan dapat disimpulkan model pembelajaran kooperatif tipe STAD memberikan pengaruh terhadap hasil belajar kognitif siswa kelas IV SDN Sendangguwo 02 Semarang, dengan perhitungan normalitas menunjukkan data hasil dari nilai rata- rata pada tahap awal sebesar 58,57 dan tahap akhir dengan menggunakan model kooperatif tipe STAD yaitu sebesar 72,62.
KEEFEKTIFAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING BERBANTU WORDWALL TERHADAP SIKAP ILMIAH MATA PELAJARAN IPAS KELAS IV SD NEGERI TLOGOSARI WETAN 01 Febyana, Dhiyannisha Rachma; Wijayanti, Arfilia; Sulianto, Joko
Jurnal Cerdas Mendidik Vol 4, No 2 (2025)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/cm.v4i2.25186

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keefektifan model Problem Based Learning (PBL) berbantu Wordwall terhadap sikap ilmiah siswa kelas IV pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS) di SD Negeri Tlogosari Wetan 01. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan eksperimen semu menggunakan desain Single Group Interrupted Time-Series. Instrumen yang digunakan berupa angket, observasi, dan wawancara. Hasil uji t menunjukkan nilai t = -40.048 dengan sig. (2-tailed) = 0.000, yang berarti terdapat perbedaan signifikan antara sikap ilmiah sebelum dan sesudah perlakuan. Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa model PBL berbantu Wordwall efektif terhadap sikap ilmiah siswa.
ANALISIS KESIAPAN GURU DALAM PELAKSANAAN ASESMEN KOMPETENSI MINIMUM (AKM) PROGRAM MERDEKA BELAJAR DI SDN PROYONANGGAN 02 KABUPATEN BATANG Karima, Berti Nur; Wakhyudin, Husni; Wijayanti, Arfilia
Jurnal Cerdas Mendidik Vol 2, No 1 (2023): April 2023
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/cm.v2i1.18533

Abstract

Jenis penelitian ini adalah menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan pengolahan dan pengambilan data sesuai dengan fakta dilapangan. Data diperoleh dari hasil wawancara, kuesioner/angket, observasi dan dokumentasi. Data yang diperoleh dianalisis dan disajikan dalam bentuk deskriptif. Subjek  penelitian ini adalah guru SDN Proyonanggan 02 Batang. Sampel yang diambil adalah guru kelas II dan kelas V. Tujuan yang hendak  dicapai dalam penelitian ini adalah untuk menganalisis kesiapan guru dalam pelaksanaan Asesmen Kompetensi Minimum (AKM) Program Merdeka Belajar di  SDN Proyonanggan 02 Kabupaten Batang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesiapan guru dalam pelaksanaan Asesmen Kompetensi Minimum di SDN Proyonanggan 02 Batang telah berjalan 82% dengan kategori baik. Persiapan guru dalam pelaksanaan AKM sudah cukup baik melalui dengan memberikan jam tambahan khusus untuk siswa latihan soal-soal AKM dan latihan IT dimana mengerjakan soal di komputer. Kendala dalam pelaksanaan Asesmen Kompetensi Minimum (AKM) adalah kurangnya sarana dan prasarana seperti ruangan khusus untuk pelaksanaan AKM atau untuk latihan, jaringan internet, dan pemahaman siswa dalam penggunaan IT. Kata Kunci: Analisis, Program Merdeka Belajar, AKM
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF MATERI IPAS BERBASIS STEAM UNTUK MENUMBUHKAN KEMANDIRIAN SISWA Munir, Fasyiyya Fazla Kamaliya; Wijayanti, Arfilia; Prasetyo, Singgih Adhi
Jurnal Cerdas Mendidik Vol 3, No 2 (2024)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/cm.v3i2.20655

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui kevalidan media pembelajaran interaktif materi IPAS untuk menumbuhkan kemandirian siswa kelas V SD Negeri 2 Mulyoharjo Jepara yang ditinjau dari proses pengembangannya serta didukung oleh respon praktisi dan respon siswa. Metode penelitian ini yakni penelitian dan pengembangan (research and development) yang melalui tahapan pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). Penelitian dan pengembangan ini menghasilkan produk berupa media pembelajaran interaktif yang telah melalui proses validasi dari para ahli materi dan ahli media, serta mendapat respon dari guru dan siswa. Hasil validasi ahli materi menunjukkan persentase 95,6% dengan kategori “sangat layak” dan validasi ahli media menunjukkan persentase 97,14% dengan kategori “sangat layak”. Validasi dari praktisi menunjukkan persentase 95,85% yang juga dalam kategori “sangat layak”. Angket respon guru yang menunjukkan persentase 95% dengan kategori “sangat layak” serta respon siswa yang menunjukkan persentase 99,3% dengan kategori “sangat layak”. Berdasarkan hal tersebut, maka dinyatakan bahwa media pembelajaran interaktif materi IPAS berbasis STEAM mampu menumbuhkan kemandirian belajar siswa serta sangat praktis dan layak digunakan dalam pembelajaran.
PENINGKATAN HASIL BELAJAR KOGNITIF TEMA 1 ORGAN GERAK HEWAN DAN MANUSIA MELALUI MODEL DISCOVERY LEARNING BERBANTUAN MEDIA PEMBELAJARAN CANVA KELAS V SEMESTER 1 SDN PANGGUNG LOR SEMARANG TAHUN PELAJARAN 2022/2023 Ardiansyah, Muhammad Rifqi; Wijayanti, Arfilia; S.Pd., M.Pd, Estiyani
Literasi Vol 2, No 2 (2022)
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Persatuan Guru Republik Indonesia Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/literasi.v2i2.13282

Abstract

Hasil belajar siswa kelas  5 SDN Panggung Lor  pada tes evaluasi  yang mencapai KKM hanya sebesar 10 siswa. Hal tersebut karena siswa tidak fokus ketika memperhatikan proses pembelajaran sehingga siswa tersebut kurang dalam menyerap materi. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar dengan model discovery learning. Jenis penelitian adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan tahapan perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi dalam 3 siklus Hasil penelitian ini menunjukkan hasil belajar dengan menggunakan model pembelajaran discovery learning mengalami kenaikan yang signifikan yaitu pada siklus I adalah 50%, siklus II 70% dan naik menjadi 96,7% di siklus III dengan KKM 70 pada semua siklus. Kata Kunci: PTK, Discovery Learning, Hasil Belajar.
Co-Authors Adina, Makhlisotul Afika Muzayyanah Aini, Lutfiyah Nur Aksari, Nooraliza Amalia Faidhurrohmawati Rokhim Amri, Sholihul Anisatus Saidah Anjar Wijayanti Annisa Laili Rahmadani Ardiansyah, Muhammad Rifqi Ari Widyaningrum Arie Kusumaningrum Aries Tika Damayani Aries Tika Damayani, Aries Tika Arin Ni'amah Kholidah Ariyanti, Devi Artharina, Filia Pria Arum, Frisma Puspita Asep Ardiyanto Asep Ardiyanto Asep Ardiyanto Asep Ardiyanto Asmawati, Arum Astuti, Dian Atminingsih, Dyah Azri Setyo Rini Baeti, Latifah Nur Bagus Ardi Saputro Basyar, Moh Aniq Khairul Choirul Huda Cicik Tarwiti Cindarwati, Ruri Desy Erviana Dewantoro, Yudho Dewi Saraswati, Dewi Dian Pujiati Dimyati, Maftuh Fauji Duwi Nuvitalia Dwi Fitri Sari Dwi Intan Juliana Fauziah Eka Sari Setianingsih Erika Nuril Izza Ero Susanti Fabiatul Ikmah Fajar Cahyadi Fajriyah , Khusnul Farida Nursyahidah Farihah Inayatul Ulya Febyana, Dhiyannisha Rachma Ferina Agustini Ferina Agustini Fikoyati, Meira Rohmah Filia Pria Artharina Filia Prima A Filia Prima Artharina Fine Reffiane Firdaus, Anita Fitriyah, Syahadatul Friska Anggun Cintami Gesti Mustikasari Halimah Halimah Handayani, Diana Endah Endah Hardini Hana Fauziyah Hartati Hartati Harto Nuroso Haryati, Ana Dwi Hayuningtyas, Ninditya Enggawati Henry Januar Saputra Henry Januar Saputra, Henry Januar Henry Januar, Henry Hidayati, Kamila Hikmah, Lailatul Husni Wakhyudin Ifam Zakiyyatul Awwaliyah Iin Purnamasari Iir, Marviana Iis Wahyuningsih Ika Susianingsih Ikha Listiyarini Ikha Listyarini Ikha Listyarini Ilma Ludvitasari Indah Dwi Lestari Indar Khofifah Ismohandoyo, Adiar istichomah Izza, Erika Nuril Izzuddin Rifma Aji Jesentika Wisanta Sari Joko Sulianto . . JOKO SUSANTO Karima, Berti Nur Kartinah Kartinah, Kartinah Karunia Suhono Khatulistiwa, Putri Shelvisyer Aero Khoirotun Nashihah Kholidah, Arin Ni'amah Khusnul Fajriyah Kiswati - Kiswati Kiswati Kiswoyo, Kiswoyo Kusumowardani, Diyah Lailatul Hikmah Laily, Yulia Nisfiatul Lestarini Lestarini Lou Warihening Kindra Swastika Lutfiana, Nisa Dwi M. Yusuf Setia Wardana Maghfiroh, Dwi Ovi Maharani Kartika Sandhi Marsela Dewi Lestari Marwoto, Putut Maryadi Maryadi Maryadi Maryadi Maryadi Maryadi Maulana, Rizky Al Mayaratih Mayaratih Mehziy Antikha Ayu Mei Fita Asri Untari Meira Rohmah Fikoyati Mira Azizah Mira Azizah Moch. Syafiqurrijal Azhad Moh Aniq Khairul Basyar Moh.Aniq Khairul Basyar Muamanah, Siti Mubin, Miftachul Muhajir Muhajir, Muhajir Muhammad Arief Budiman Muhammad Arief Budiman Muhammad Prayito Muhammad Rizki Mubarok Mundarto, Wiwik Setiyo Munir, Fasyiyya Fazla Kamaliya Murtiningsih, Irvia Nabilah Hanun Nur Aisyah Ngurah Ayu Nyoman Murniati Nisaul Mufida Nofiana Ulfa Nofiana Ulfa Novi Handayani Novi Handayani Novika Hapsari Susilo Novitasari, Ririn Dwi Nugroho, Bagus Ardi Numareta, Fredirica Yudina Nur Azizah Nurfitha Auliya Aningsih NURHASANAH, ISFATHIA Nurrohmah Hadiyati, Nurrohmah Nurul Dian Pertiwi Oktaviani, Rizki Pariyati, Pariyati Parmin, Parmin Paryati Prakoso, Kukuh Slamet PRATIWI, ALFINA ARI Pratjojo Pratjojo Pratjojo, Pratjojo Pujiati, Dian Purnama Sari, Novia Ratna Purwani, Nur Setya Purwaningrum, Monica Ratih Putra, Dandy Haryanto Putri Ayu Lestari Putri, Qori Kartika Qori Kartika Putri Qoriati Mushafanah Ragilena, Rizky Novinda Rahmadani, Mia Fariska Rahmat Sudrajat, Rahmat Ramadhani, Amalia Ulfa Rasiman . Rini, Azri Setyo Riries Khairur Rohmah Riris Setyo Sundari Rischa Dwi Arianti Rizal Efendi, Rizal Rizky Esti Utami, Rizky Esti Rizky Novinda Ragilena Rofian, Rofian Rohmah, Lathifatul Rosalina, Rivta Amalia S.Pd., M.Pd, Estiyani Sadewa, Wahyu Saiful Ridlo Sari Dewi, Ratna Sari, Dwi Fitri Sari, Lisa Meilina Sari, Tri Hesti Puspita Sarlia, Wahyu Dwi Setiyani, Ulfah Fitria Setya P, Anggun Dwi Shella Tasya Hidayatul Adkia Shely Permatasari Singgih Adhi Prasetyo, Singgih Siti Imroatul Maghfiroh Siti Rohmatul Ulfa Soegeng Ysh Sofiana Nur Afidah Sukamto Sukamto Sukamto Sulistyowati Sulistyowati Sumarno Sumarno Suprihatini, Ganis Susianingsih, Ika Susilo, Novika Hapsari Sustaminawhanti, Y. Suyari, Suyari Suyitno Suyitno Suyitno Suyitno Suyitno Syifa, Salma Farichatus Tarwiti, Cicik Tri Mulyaningtiyas Tri Setyani, Erinda Ulfa, Nofiana Ulfah Fitria Setiyani Ulfiana, Faza Umi Angga Eni Uswatun Khasanah Veryliana Purnamasari, Veryliana Wahyu Utami, Septi Wahyu Utami, Septi Wardana, M Yusuf Setia Wardani, Decyta Khasuma Wawan Priyanto, Wawan Widiani, Della Ariefka Widyastuti, Nora Wikyuni, Sri Wina Setiani Windiyati Windyati Wiyanto, Wiyanto Wulan Fabilla Wulandari, Ika Septiani Yososuharto, Aloysius Yohanes Soegeng Yuliatin, Diah Yusriyanti, Khusna Maulida Yusriyanti, Khusna Maulida 1 Zainal Arifin Zainal Arifin Zainatunnisa, Fadhilah Zuhri, M. Saifudin Zullafa Ery Perdani