Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : PUBLICITAS

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP EFEKTIFITAS PELAKSANAAN PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 24 TAHUN 1997 TENTANG PENDAFTARAN TANAH DI KABUAPTEN MAJALENGKA Yeni Nuraeni
PUBLICITAS Vol 11, No 1 (2017): PUBLICITAS
Publisher : PUBLICITAS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pendaftaran tanah untuk pertama kalinya dilakukan untuk tanah-tanah yangbelum didaftarkan atau belum pernah disertifikatkan, hal ini untuk menjamin kepastianhukum, maka mendaftarkan hak atas tanah merupakan hal yang penting untukdilakukan bagi pemegang hak atas tanah serta pihak lain yang berkepentingan dengantanah tersebut.Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan yuridisnormatif, yaitu merupakan penelitian kepustakaan, atau penelitian terhadap datasekunder, atau penelitian yang dilakukan dan ditujukan hanya kepada peraturanperaturan tertulis atau bahan-bahan hukum lain. Data yang dipergunakan dalampenelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari studi kepustakaan dan dataprimer yang diperolah dengan cara wawancara dan obvservasi.Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data diperoleh kesimpulan bahwaPelaksanaan pendaftaran tanah hak atas tanah yang berlangsung di KantorPertanahan Majalengka belum sesuai, bahwa menurut aturan sebenarnya prosespendaftaran tanah adalah 98 (sembilan puluh delapan) hari kerja, tetapi kenyataannyawaktu yang dibutuhkan ternyata lebih lama. Yaitu meliputi : pengumpulan danpemeriksaan berkas permohonan dari pemohon, pengukuran dan pemetaan bidangtanah yang dimohonkan, pemeriksaan dan penelitian data yuridis oleh Panitia A(Ajudikasi), pengumuman data fisik dan data yuridis, pembuatan berita acarapengesahan pengumuman data fisik dan data yuridis, pembukuan hak sampai denganpenerbitan sertifikat hak milik atas nama pemohon/pendaftar.Kata kunci : Efektifitas Pelaksanaan Pendaftaran Tanah
Co-Authors Ade Priyatna Adel, Adellia Elza Sandong Adeliia Azzahra Adi Ihsan Imami Adwiyah, Nadiatul Ahmad Amarullah Ahmad Nazrian Nico Aisyah fitri Yani Akhmad Syaifulloh Alfin Nugraha Alim Nur Khafidh Allya Ramdhonesia Amanda Khofifah Amanda Putri Humaeroh Ana Khanifah Ananda Muthia Anastasia Riska Putri Anis Sholeha Anita Anggraeni Anita Dewi ANNISA SALSABILA Arief Tri Hardiyanto Putra Avika Septiana Hapsari Azka Maulida Azzahra Cahya Winsani Beny Susanti Bicky Baihaiqi Bunga Aprilis Candra Puspita Rini Chiqa Arnabila Zahraan Della Tirwahyuni Dewi Putrie Lestari Dini Indahyani Dinny Mardiana Dwi Maya Ariyanti Een Unaenah Eko Setia Budi Enden Sirojudin Eva Zuraidah Fathiya Rachma Kamilla Feni Andriani Fitri Auliyah Fitri Damayanti Fitria Sintia Dewi Fitria Widyawati Galang Al Ayubi Galuh Puspita Hadiyanti Hady Fadhilah Hasan Hari Abdus Salam Henderi . Hilda Firliyansyah Ijudin Illa Anggraeni Indrawati Intan Safitri Irma Agustin Istiqomah Jossy Pratama Kadarisman Junaidi Junaidi Kadziyah, Siti Kezia Citra Kirana Khansa ‘Alimah Humairo Kumala Dewi Lestari Nugraha Ningrum Lola Andika Rahmadany Luqman Kurniandrawan Nurhakim Lutfinurul Karomah Lu’lu Atun Azizah Lydya Witantri M Akbar Pratama Maulidya Rahmadhati Metha Rahmatika Mohammad Aswad Arifin Muhamad Fahmi Muhammad Ali Ramdhani Muhammad Aqshal Muhammad Bintang Muhammad Fikri Fahruddin Muhammad Firman Nugroho Muhammad Rifqi Ridho Mutiara Erlita Romli Nadya Marchani Nadya Prima Wulandari Najarudin Nanda Audia Nawang Wafiq Azizah Nazwa Yuvita Sari Neo Endra Lelana Nia Amalia Nola Marina Nurul Khanifah Orin Wiyanti Pringga Dhani Prita Rismaya Zahra Putra Fauzan Moh Wildan Putri Rizki Nursabila Putri Shafa Harfiantika Rahma Izzatul Janah Rahma Yunita Reva Arda Try Pradima Revala Wilya Dwi Sulanda Revina Indah Puspita Rico Fernanda Eristiawan RISKA AMALIA Riska Mutia Risma Arianti Sakinah Risma Odis Adellia Risyda Zulfa Azzahra Rizka Ezzafira Rizkia Putri Awalina Robiyatul Adawiyah Ryan Diputra Sabila Putri Andriani Saka Nayla Hasan Saktian Dwi Hartantri Sanwani Selvi Yani Septy Nurfadhillah Serawati Serawati Shabrina Nurachman Shafaa Brilianti Silvia Nur Hasanah Sindi Enjelina Siti Alya Solihats Siti Indriane Maebari Siti Nabillah Mahpudloh Siti Nailatus Syifa Siti Nurhaliza Siti Nurhidayah Siti Rosiha Siti Sholikha Sri Surya Junari Suci Arwindi Sudin Panjaitan Syafira Rizkyta Syahnia Maulida Fitria Syamsul Arief Syifa Azzahra Syifani Yasmin Syilla Syakilla Tazkia Rahmani Tia Mutia Ulffa Tuzzami Virga Inesrawanti Virli Ibtisam Naura A Virna Dhia Ulhaq Vriska Nadilla Handayani Wanda Adwi Kurnia Whendy Eka Saputra Wurinda Nur Baiti Yatno Yuwono Yoki Feriano Zahra Damayanti Zelena Putri Dinata