Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Preventif Journal

ANALISIS HUBUNGAN SUMBER POLUTAN DALAM RUMAH DAN SANITASI FISIK RUMAH DENGAN KEJADIAN ISPA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS WONGGEDUKU KABUPATEN KONAWE TAHUN 2019 Yuniar, Nani; Fithria, Fithria; Hengki, Rasni
Preventif Journal Vol 4, No 2 (2020): Preventif Journal
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (195.926 KB) | DOI: 10.37887/epj.v4i2.12490

Abstract

AbstrakIndonesia kasus Infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) selalu menempati urutan pertama penyebab kematian bayi,dan menempati urutan kedua penyebab kematian pada anak-anak dan remaja.ISPA merupakan penyebab utamamorbiditas dan motalitas penyakit menular di dunia.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan sumberpolutan dalam rumah dan sanitasi fisik rumah dengan kejadian Infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) di wilayahkerja Puskesmas Wonggeduku Kabupaten Konawe tahun 2019.penelitian ini iyalah survei analitik dengan desaincross sectionalstudy. Sampel dalam penelitian ini diperoleh 95 responden yang diperoleh dengan teknikpengambilan sampel simple random sampling. Hasil uji statistik pada tingkat signifikasi α = 0,05 diperoleh hasil,tidak ada hubungan yang bermakna antara ventilasi (ρValue= 0.419) dengan kejadian penyakit ISPA. Ada hubunganyang bermakna antara kepadatan hunian (ρValue =0.006) dengan kejadian penyakit ISPA. Tidak ada hubungan yangbermakna antara pencahayaan alami rumah pada pagi hari (ρValue= 0,248), pada siang hari (ρValue= 0,704),pencahayaan pada sore hari (ρValue=0,676) dengan kejadian penyakit ISPA. Ada hubungan yang bermakna antarakeberadaan anggota keluarga perokok (ρValue= 0.008) dan penggunaan anti nyamuk bakar (ρValue= 0.004) dengankejadian penyakit ISPA. Kata kunci:Sumber polutan, sanitasi fisik rumah, infeksi saluran pernapasan akut (ISPA)
HUBUNGAN FAKTOR PENDIDIKAN DAN PELATIHAN, INSENTIF DENGAN KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA TINGKAT III KENDARI Azumaddin Azumaddin; Nani Yuniar; Suhadi Suhadi
Preventif Journal Vol 7, No 2 (2023): Preventif Journal
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan salah satu factor utama penentu keberhasilan suatu perusahaan atau organisasi termasuk Rumah Sakit Bayangkara Tingkat III Kendari. SDM sangat erat kaitannya dengan kualitas pelayanan yang diberikan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan faktor pendidikan dan pelatihan, insentif dengan kualitas SDM. Penelitian ini merupakan penelitian analitik obervasional dengan desain cross sectional study yang dilaksanakan pada bulan November sampai Desember 2022 di Rumah Sakit Bhayangkara Tk III Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara. Populasi dalam penelitian ini adalah tenaga kesehatan  yang terdiri dari anggota POLRI dan PNS POLRI serta pegawai kontrak yang berjumlah 215 orang. Sampel penelitian ini melibatkan 138 petugas kesehatan yang diambil dengan teknik simple random sampling. Data penelitian dianalisis menggunakan uji chis-quare. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas SDM paling dominan adalah kategori cukup sebanyak 124 responden (89,9%), dan kategori kurang sebanyak 14 responden (10,1%). Kualitas sumber daya manusia berhubungan dengan Pendidikan dan Pelatihan (P-value< 0,000), serta insentif (P-value< 0,000). Hasil uji regresi logistic menunjukkan bahwa variabel Pendidikan dan Pelatihan paling mempengaruhi kualitas SDM. Simpulan penelitian adalah dalam rangka mengembangkan kualitas SDM di rumah sakit maka perlu pelaksanaan Pendidikan dan Pelatihan yang berkesinambungan serta insentif yang memadai. Kata kunci: Kualitas, Sumber Daya Manusia, Pendidikan dan Pelatihan, Insentif.
HUBUNGAN PERAN PENGAMBIL KEPUTUSAN, PERAN MEMPENGARUHI DAN PERAN ANTAR PRIBADI DENGAN MOTIVASI KERJA TENAGA KESEHATAN PUSKESMAS DI KOTA KENDARI Rezki Purnama Yusuf; Yusuf Sabilu; Nani Yuniar
Preventif Journal Vol 8, No 1 (2023): PREVENTIF JOURNAL
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Salah satu faktor penting mencapai derajat kesehatan adalah sumber daya manusia yang memiliki kepemimpinan yang baik. Suatu organisasi kesehatan akan mengalami keberhasilan atau kegagalan dipengaruhi oleh kepemimpinan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan peranan kepemimpinan dengan motivasi kerja tenaga kesehatan Puskesmas Benu – Benua dan Puskesmas Lepo- Lepo Kota Kendari Tahun 2023. Penelitian ini merupakan penelitian analitik observasional dengan pendekatan cross sectional. Penelitian ini dilakukan di Puskesmas Benu- Benua dan Puskesmas Lepo- Lepo pada bulan April – Mei tahun 2023. Populasi penelitian adalah seluruh tenaga kesehatan berjumlah 145 orang. Teknik pengambilan sampel dilakukan secara Accidental Sampling. Total sampling penelitian ini adalah 107 responden. Pengumpulan data menggunakan kuesioner yang telah di uji validitas dan reliabilitas. Metode analisis data menggunakan uji chi – square dengan aplikasi SPSS. Hasil penelitian ini menunjukan terdapat hubungan antara peran pengambil keputusan (p-value=0,000), peran mempengaruhi (p-value = 0,016), dan peran antar pribadi (p-value= 0,000) dengan motivasi kerja tenaga kesehatan di Puskesmas. Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini adalah terdapat hubungan antara peran pengambil keputusan, peran mempengaruhi dan peran antar pribadi dengan motivasi kerja tenaga kesehatan di Puskesmas Benu-Benua dan Puskesmas Lepo-Lepo Kota Kendari Tahun 2023. Kata Kunci : Kepemimpinan; motivasi kerja; puskesmas;tenaga kesehatan Abstract One of the important factors in achieving health status is human resources that have good leadership. A health organization will experience success or failure influenced by leadership. This study aims to analyze the relationship between leadership roles and work motivation of health workers at Benu-Benua Health Center and Lepo- Lepo Health Center, Kendari City in 2023. This study is an observational analytic study with a cross sectional approach. This research was conducted at the Benu-Benua Health Center and Lepo- Lepo Health Center in April - May 2023. The study population was all health workers totaling 145 people. The sampling technique was carried out by Accidental Sampling. The total sampling of this study was 107 respondents. Data collection using a questionnaire that has been tested for validity and reliability. Data analysis method using chi-square test with SPSS application. The results of this study indicate that there is a relationship between the role of decision makers (p-value = 0.000), the role of influencing (p-value = 0.016), and inter-personal roles (p-value = 0.000) with the work motivation of health workers at the Puskesmas. The conclusion obtained from this study is that there is a relationship between the role of decision makers, influencing roles and inter-personal roles with the work motivation of health workers at the Benu-Benua Health Center and Lepo-Lepo Health Center, Kendari City in 2023. Keywords: Leadership; work motivation; health center; health workers
Co-Authors A.Yuyun Surista Dewi AA Sudharmawan, AA Adewiah Sari Adibin Adibin Adius Kusnan Adius Kusnan Agnes Mersatika Hartoyo Agusti, Mufida Dwi Agustin, Adelia Ahmad Ilham Ahmad, Fakhrul Mubarak Alida Palilati Alisa, Nur Andi Cahya Amalia Ramadhani Andi Firman Ardiansyah Andi Multazam Nirwana Kanna Annisa Aidzin Bastian Ardiansyah, Ririn Teguh Arianti, Dina Arum Dian Pratiwi, Arum Dian Asia, Sri Asnia Zainuddin Asnia Zainuddin Asnia Zainuddin Asriyani Asriyani Asrul Sani Astuti - As’ad, Rossa Aprilia Wulan Audy Wandalaksana Azumaddin Azumaddin Binekada, I Made Christian Bunga Julvana Lumele Cahyani, Anggun Tri Cece Suriani Ismail, Cece Suriani Cinta Permata Hati Dedy Takdir Syaifuddin Desy Rahmawati Devi Savitri Effendy Devi Savitri Effendy, Devi Savitri DEWI RAHMAWATI Dian Maharani Dida Syamsuwida Dita Anugrah Pratiwi, Dita Anugrah Djafar Mey Effendy, Devi Safitri Efriana Efriana Eka Sapta Nugrawan Malaka Eli, Etin Rahmaniar Elin Sulasmin Erawan, Putu Eka Faadihillah, Faiza Fachlevy, Andi Faizal Fadhilah Salsabilah Fania Fania FARIT REZAL Farzan, Amrin FEBRIANI, DWI Ferniati, Ferniati Fifi Nirmala Fifi Nirmala Fifi Nirmala Fifi Nirmala G Fifit Arianti Fikki Prasetya Findayani, Febbryanti Firihu, Muhammad Zamrun Fithria, Fithria Gandhi, Saniyauli Hakman, Hakman Halifa, Halifa Halima, Halima Haliza, Nur Hamzah, Rahmiza Haqqiyah, Nur Hariati Lestari Haringi, Suhartin Harleli Harleli Harleli Harleli Harleli Harleli, Harleli Hartati bahar Hartati Bahar Hartini Yuliati Haslinda Haslinda, Haslinda Hasriani, Siti Hastuti, Wa Ode Sriy Healthy Hidayanty Hengki, Rasni Hervin Hervin Hestiani, Hestiani Hilda Harun Hinarti Hinarti Hindariatiningsih, Nanik Huriatul Jannah Ibrahim, Sitti Annisa Imelda Pratiwi Indah Cahaya Pratiwi Irfan Irfan Irma Irma Irma Rahayu, Irma Irmawati, Dian Islamiah, Nurfasma Jafriati Jafriati Jaya, Muhammad Golok Jazuli, Jafriati Jeni Susbianti Jumakil Jumakil Jumakil Jumakil Jumakil, Jumakil Jumiarni Jumiarni Juminten Saimin, Juminten Kaliele, Sendi Selfiana Kamrin, Kamrin Khaerunnisa Khaerunnisa La Aba La Aba La Ode Ali Imran Ahmad La Ode Ali Imran Ahmad, La Ode Ali Imran La Ode Andimbara La Ode Muhammad Sety La Ode Sahidin Lade Albar Kalza Lambe, Julia Laode Rifaldy Rizqi Ramadan.M Liaran, Rastika Dwiyanti Lisnawaty Lisnawaty, Lisnawaty M. Tufaila Hemon Maharani, Kesiya Amalia Masita, Andriana Miftahul Hasanah Miswanto Miswanto Mochammad Imron Awalludin Molidah, Rifdah Muh. Zaim Afif Al Fauzi MUHAMMAD AMIR Muhammad Bagus Yahya Muhammad Ichwan Muhaymin, Muhaymin Mulidin Mulidin Munsir, Noviani Musta, Hamliati Mutiah Pratiwi.A Nabila Desti Salsabila Nanda Visca Pradiny Naningsi, Ayu Naressy, Christina Mariet Ningsi, Enis Wilda NINGSIH, NINGSIH Nirmala G, Fifi Novi Damayanti Novi Damayanti, Novi Nur Asmi Pati Geeo Nur Azila, Wa Ode Sitti Nur Nashriana Jufri Nuraena, Siti Nurfadillah Nurfadillah Nurul Muflihah Nuur Faridah Maimunah Samida Paridah Paridah Parinding, Astrid Rante Prasetya, Fikki Purwoko, Agus Putri Palando Putri, Amelia Putri, Miftahul Jannah Ihsani Putu Eka Meiyana Erawan, Putu Eka Meiyana Qanita Luthfiyah Odesara Rahayu, Resa Rahmah Dewi Sukmawati Rahman Rahman Rahman Rahman Rahmat, Lenni Fitriani Ramadhan Tosepu Ramadhan Tosepu Ramadhan Tosepu Rastika Dwiyanti Liaran Ratu Banneringgi Renni Meilahsari Renni Meliahsari Reski, Agil Resti Ayu Resti Nur Pratiwi Revi Ardianti Rezki Purnama Yusuf Rina Kurniaty Ririn Natasya Risky, Sartini Rivana, Poppy Kayla Rosmina Rosmina Roswati Roswati Roswati Ruslan Majid, Ruslan Sabia, Firsa Shal Sabrina Putri Meylani Sabrina Salsabilah Salsabilla, Salsabilla Samsul Santoso, Djarot Heru Saptaputra, Syawal Kamiluddin Sari, Monde Sartiah Yusran Sartiah Yusran Savana, Fadilla Aulia Savitri Effendy, Devi Sely Marselina Sendi Selfiana Kaliele Shallu Sephia Ningsih Sinta Rizkita Siti Alifah Rofi’i Siti Atikah Nurjannah SITI RAHIMA Sitompul, Ria Lestari Sitti Adhayanti Putri Suci Indar Faradhiba Suhadi Suhadi Suhadi Suhadi Suhadi Suhadi Sumarni Sumarni Sunartin Sunartin Syah, Laskar Putra Syam, Nur Afdaliah Syamsuddin, Syam Sinar Syawal Kamiluddin Saptaputra Syawal, Mohammad Taufik, Aliyyah Nisrina Tesya Safitri Thesalonika Diandra Bara Trisazena. W, Alzagita Umniyatul Umroh Viska Inda Variani Wa Ode Fimpian Andi Wa Ode Muthya Yusrin Wa Ode Salma Wa Ode Sarfianti Wa Ode Yuli Indriani Waode Heny Herdiana Wati, Nasyrah Welan, Andi Prianto Winda Winda Yasnani Yasnani Yunawati, Irma Zahra Nuril Anwar Zahratul Jannah Zainuddin, Denvi Vitayala Zarah Amalia Zulfitria Zulfitria, Zulfitria