Articles
PEMANFAATAN MUSIK KLASIK DALAM PEMBELAJARAN MENULIS KALIMAT EFEKTIF PADA SISWA SMA
Lusiana Wulansasi;
Sigit Widiyarto;
Subhan Harie;
Nana Suyana;
Agus Abdillah
Journal on Teacher Education Vol. 2 No. 2 (2021): Journal On Teacher Education
Publisher : Universitas Pahlawan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (413.652 KB)
|
DOI: 10.31004/jote.v2i2.1613
Abstrak Pembelajaran menulis termasuk pembelajaran yang mampu mengemukakan ide-ide dalam pikiran yang memerlukan kemampuan rumit yang ada dalam otak. Para siswa masih menemui kendala dalam mengemukakan pikiran mereka kedalam tulisan. Hal ini memerlukan proses yang dilatih dengan baik. Namun menulis masih menjadi kemampuan yang sulit bagi siswa. Hal ini disebabkan proses belajar yang belum optimal dan media yang kurang tepat. Penelitian ini dilakukan pada siswa SMA Attaqwa kelas X IPS kabupaten Bekasi. Siswa yang menjadi responden sebanyak 34 siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen. Hasil penelitian para siswa dapat memperbaiki kemampuan menulis kalimat efektif dan proses belajar lebih dinamis dan efektif. Saran dalam penelitian ini adalah agar para guru memberikan pembelajaran yang dinamis dan tidak monoton. Variasi pembelajaran diperlukan agar pembelajaran berjalan dengan riang dan gembira. Kata Kunci : Musik klasik,Menulis, kalimat efektif Akbstrac Learning to write includes learning that is able to express ideas in the mind that require complex abilities in the brain. The students still had problems expressing their thoughts in writing. This requires a well-practiced process. However, writing is still a difficult skill for students. This is due to the learning process that has not been optimal and the media is not quite right. This research was conducted on Attaqwa high school students class X IPS Bekasi district. Students who became respondents were 34 students. The research method used is the experimental method. The results of the students' research can improve the ability to write effective sentences and the learning process is more dynamic and effective. The suggestion in this research is that teachers provide dynamic learning and not monotonous. Variations in learning are needed so that learning runs cheerfully and happily. Keywords: classical music, writing, effective sentences
PENYULUHAN PENDIDIKAN KARAKTER KEPADA PARA GURU SMP KOTA BEKASI
Lusiana Wulansari;
Maria Cleopara;
Sara Sahrazad;
Lidya Natalia Sartono;
Sigit Widiyarto
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 3 (2020): Volume 1 Nomor 3 Tahun 2020
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/cdj.v1i3.1178
Karakter merupakan nilai- nilai kebajikan yang harus dipunyai oleh para siswa , agar dapat mencapai tujuan idupnya kelak. Penyuluhan ini dirasakan penting, sebab masih banyak karakter menyimpang yang dilakukan oleh anak dibawah umur. Baik itu nilai – nilai kesusilaan dan moral. Tujuan penyuluhan ini, untuk meningkatkan dan memperkuat pola pendidikan karakter pada guru SMP. Pendidikan karakter ini akan di ajarkan kepada para siswa SMP. Metode pelaksanaan yang digunakan adalah metode tanya jawab dan presentasi serta pendampingan. Kegiatan ini diikuti oleh 16 guru bidang studi dan staf tata usaha sebanyak 4 orang. Kegiatan dilakukan dengan “new normal†dimana diterapkan “protocol “ kesehatan yang ketat, agar pelaksanaan berjalan dengan baik dan aman. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini berlangsung dari bulan Agustus sampai dengan Nopember 2020. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa para guru dapat memahami pola pengajaran karakter , dan dapat melaksanakan metode dengan baik. Pola pengajaran yang bertumpu pada karakter, maka para siswa mau mencontoh kepada para guru.
PELATIHAN BAHASA INGGRIS BAGI GURU SMPN 23 TERBUKA KOTA BEKASI
Sigit Widiyarto;
Mulyadi Mulyadi;
Harmi Ibnu Dja'far;
Subhan Harie;
Lengsi Manurung;
Nana Suyana;
Agus Abdillah
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 3 (2021): Volume 2 Nomor 3 Tahun 2021
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/cdj.v2i3.2168
Tujuan kegiatan ini untuk meningkatkan kemampuan “speakingâ€/berbicara pada para guru, pembiasaan berbahasa Inggris, dan meningkatkan kemampuan mengajar bahasa Inggris kepada para guru SMPN Terbuka 23. Adapun yang mengikuti kegiatan sebanyak 15 guru. Kegiatan menggunakan metode bertahap. Dimulai dari wawancara awal, analisis stuasi, analisis masalah  dan menentukan tujuan dan manfaat kegiatan ini. Wawancara awal merupaan kunjungan prakegiatan. Kegiatan berlangsung di SMPN terbuka 23 Kota Bekasi. Kegiatan berhalan dengan baik dan mendapat respon positif dari pihak sekolah dan peserta pelatihan. Hasil kegiatan adalah Mereka mendapat nilai rata-rata 70 poin untuk pembukaaan bahasa Inggris sebanyak72 penyampaian materi dan, 74 poin untuk penutupan pelajaran dikelas. Para guru sudah terbiasa menggunakan bahasa Inggis pada pembukaan dan penutup pelajaran serta saat pada saat diluar kelas. Sudah Menguasai Kalimat sederhana di sekolah sudah mempunyai kepercayaan diri, karena sudah tidak takut salah. Program ini masih dibutuhkan bimbingan secara konsisten. Penjadwalan dan pengawasan program memerlukan pembentukan pengawas. Sekolah dapat mengadakan lomba atau pemilihan siswa terbaik dalam menjalankan program ini.Â
PENYULUHAN PEMBELAJARAN KEWIRAUSAHAAN UNTUK SISWA SMP
Lies Sunarmintyastuti;
Hanggono Arie Prabowo;
Hermanto Hermanto;
Loecita Sandiar;
Hugo Aries Suprapto;
Nur Rizkiyah;
Sigit Widiyarto;
Agus Abdillah
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 3 (2021): Volume 2 Nomor 3 Tahun 2021
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/cdj.v2i3.2634
Kegiatan Pengabdian Masyarakat ini bertujuan memberikan pembelajaran pengenalan kewirausahaan, motivasi dan minat serta manfaat dalam Kewirausahaan pada Siswa SMP Bani Taqwa di Bekasi.  Metode yang digunakan oleh tim Dosen Universitas Indraprasta PGRI Jakarta dalam kegiatan ini adalah metode pendekatan pembelajaran dengan menjelaskan teori dasar tentang pengenalan, motivasi dan minat secara teori dan simulasi, gambar serta contoh membuat kue kering, penjualan baju bekas dan percetakan,. Adapun target luaran kegiatan ini adalah Mitra dapat menjelaskan arti pentingnya berwirausaha sejak dini,pentingnya perubahan paradigma berpikir menjadi wirausaha, perlunya motivasi dan minati serta manfaat berwirausaha. Proses berikutnya Mitra dapat mengembangkan wawasan berwirausaha serta mempraktekkan  usaha yang diinginkan dan dimilikinya, sehingga dapat hidup secara mandiri dimasa depannya pada akhirnya dapat sebagai pengusaha kecil yang menciptakan lapangan kerja bagi diri sendiri dan bagi orang lain., para siswa mendapat nilai rata-rata yang cukup, yaitu 74.6 untuk teori dan nilai praktek 68.3.Â
PENGUATAN LITERASI BACA QUR'AN : PENANAMAN KARAKTER PADA ANAK-ANAK PEDAGANG PASAR
Husain Nurisman;
Nana Suyana;
Ahmad Fahrudin;
Sigit Widiyarto
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3 No. 1 (2022): volume 3 Nomor 1 Tahun 2022
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/cdj.v3i1.3689
Orang tua cenderung hanya memenuhi kebutuhan materi saja, namun kebutuhan rohani acapkali terabaikan. Salah satu anak-anak yang perlu diperhatikan adalah anak-anak yang orangtuanya sangat sibuk bekerja, tidak terkecuali anak-anak pedagang di pasar yang kesehariannya di pasar ikut dengan orangtuanya. tujuan program ini adalah untuk membantu para orang tua , untuk menddik anak mereka dapat membaca Alquran dengan baik.Metode pelaksanaan menggunakan Metode Qiraati telah banyak mengantarkan para pembelajar untuk dapat secara cepat mampu membaca Al Qur’an secara bertajwid. Metode ini merupaan metode yang sistematis , berjenjang dan mempunyai tahapan evaluasi pada tiap=tiap tingkatan. Jumlah mitra atau anak yang ikut program ini sebanyak 24 anak, yang mayoritas orangtuanya pedagang di pasar. Hasil program ini mendapat respon yang baik dari orangtua dan masyarakat sekitar. Anak sudah dapat membaca Iqro pada tingkatan atas(lancar membaca) sebanyak 7 anak sudah dapat membaca namun lamban  dan 9 anak yang masih belajar mengenal huruf. Kegiatan ini perlu digalakkan agar anak terlatih untuk dapat membaca Alquran dengan benar dan baik. Kata Kunci : Literasi Baca, Qur’an, Karakter
PEMAKAIAN MEDIA SCRABBLED DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOSAKATA KALIMAT DAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI
Sigit Widiyarto;
Nia Damayanti;
Aster Pujaning Ati
GERVASI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol 1, No 1 (2017): GERVASI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : LPPM IKIP PGRI Pontianak
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31571/gervasi.v1i1.663
Pembelajaran bahasa Indonesia terus diupayakan kemutahirannya. Salah satunya dengan penganekaragaman media pembelajaran di kelas. Guru harus berani untuk mencoba dan mengembangkan media yang akan digunakan di kelas. Salah satu media yang sudah dikenal yaitu scrabbled. Scrabbled merupakan media olah kata dan bisa dibuat sebagai pemecah suasana di kelas agar tidak membosankan siswa. Cara yang digunakan dalam kegiatan pengabdian masyarakat di SMA Tugu Ibu Depok dengan pemberian media scrabbled di kelas X serta ceramah dan demonstrasi pemakian media tersebut. Hasilnya siswa lebih terpacu untuk membuat kata dan kalimat yang benar. Nilai rata- rata megalami peningkatan sebesar 53 poin, pemakaian media lain yang dapat membantu peningkatan hasil belajar sangat penting. Pengembangan media yang sudah pernah dipakai juga sebagai altrnatif yang patut dicoba. Peran aktif semua pihak dapat membantu kemajuan pendidikan pada umumnya. Kata Kunci: scrabbled, kosakata kalimat, keterampilan menulis narasi.
Pengaruh Minat Belajar Dan Pemahaman Kalimat Terhadap Kemampuan Menulis Kalimat Efektif
Sigit Widiyarto
MENDIDIK: Jurnal Kajian Pendidikan dan Pengajaran Vol 3 No 2 (2017)
Publisher : Universitas Mathla'ul Anwar Banten
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (741.917 KB)
|
DOI: 10.30653/003.201732.112
This study aimed to get an idea of the effect of Interest in Learning and pemahanan sentence to sentence effective writing skills junior high school students of SMP Al-Ikhlas Kayuringin Bekasi .The effect Comprehension Writing Skills sentence toThe ability to write Effective sentence and influence skills Interest in Learning to write effective sentence. This study uses the 35 sampel. Kuantitatif technique.Sampel data retrieval using Simple Random Sampling. The result based research can be concluded: 1) Interest in Learning does not affect the sentence effective writing skills. 2) Understanding Sentence significant effect on the ability to write sentences efektif.3) .Interest in Learning and Understanding sentence jointly influence significantly the ability to write effective sentence.
Pengaruh Metode Think, Pair, And Share dan Struktur Kalimat Terhadap Keterampilan Berbicara Bahasa Indonesia
Sigit Widiyarto
Deiksis Vol 9, No 01 (2017): Deiksis
Publisher : Universitas Indraprasta PGRI, Jakarta, Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (201.903 KB)
|
DOI: 10.30998/deiksis.v9i01.784
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh metode think pair and share dan struktur kalimat terhadap keterampilan berbicara Bahasa Indonesia. Metode penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan analisis dua jalur (Anova). Data dan informasi di lapangan memakai hasil tes. Sampel diambil pada kelas VII SMPI Azzuhriyah Jatiasih Bekasi. Jumlah siswa pada kelas kontrol dan eksperimen sebanyak 60 siswa. Berdasarkan analisis data yang dihitung dengan memakai SPSS 22 dapat disimpulkan: 1) Terdapat pengaruh signifikan metode think, pair, and share (TPS) terhadap keterampilan berbicara Bahasa Indonesia. 2) Tidak terdapat pengaruh Metode TPS dan struktur kalimat secara bersama-sama terhadap keterampilan berbicara Bahasa Indonesia. 3) Terdapat Pengaruh Struktur Kalimat terhadap Keterampilan berbicara Bahasa Indonesia. Kata Kunci : metode TPS, struktur kalimat dan keterampilan berbicara
Pengaruh Penggunaan Media Permainan Scrabble Terhadap Keterampilan Menulis Teks Prosedur Siswa Kelas X, SMA Tugu Ibu, Depok, Jawa Barat
Mu'thia Mubasyira;
Sigit Widiyarto
Deiksis Vol 9, No 03 (2017): Deiksis
Publisher : Universitas Indraprasta PGRI, Jakarta, Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (354.361 KB)
|
DOI: 10.30998/deiksis.v9i03.961
Peneliti ini dilakukan di kelas kontrol dan kelas eksperimen. Pada kelas eksperimen, peneliti menggunakan media scrabble sebagai media pembelajaran. Hasil penelitian ini ditemukan bahwa anak lebih antusias dan aktif belajar di kelas. Penggunaan media permainan scrabble dapat membantu tercapainya tujuan pembelajaran. Terdapat perbedaan rata-rata pada kelas kontrol dan kelas eksperimen. Rata-rata kelas kontrol sebesar 29,4, sedangkan kelas eksperimen sebesar 82,4. Adapun kesimpulan dari penelitian ini adalah terdapat pengaruh sebesar 17% antara kelas yang menggunakan media permainan scrabble dan kelas yang tidak menggunakan media permainan. Kata Kunci: permainan, scrabble, menulis, prosedur.
Metode Partisipatori untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis Argumentasi Pada Siswa MTs Nurul Hikmah Kota Bekasi
Nana Suyana;
Aster Pujaning Ati;
Sigit Widiyarto
Linguista: Jurnal Ilmiah Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya Vol 2, No 2 (2018)
Publisher : Universitas PGRI Madiun
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (418.8 KB)
|
DOI: 10.25273/linguista.v2i2.3702
Penelitian ini bertujuan untuk menguji efektifitas pemakaian metode partisipatori untuk meningkatkan kemampuan menulis kalimat argumentasi. Penelitian ini memakai rancangan eksperimen yang dilakukan pada satu kelompok saja tanpa kelompok pembanding (The One Group Pretest Posttest). Subyek penelitian Siswa MTs Nurul Hikmah, dengan sampel data sebanyak 40 siswa. Data diolah dengan SPSS 22. Hasil penelitian menunjukkan pada, Uji Normalitas, Homogenitas dan T Sampel Berpasangan dengan tingkat signifikan α =5%, Hasil uji normalitas didapat nilai Shapiro-Wilk 0.73 sehingga pada α = 5%= 0.05 < Sig.= 0, sampel data berasal dari distribusi normal. Pada Uji Homogenitas Varians Levene Nilai Sig. 0.573, pada tingkat signifikansi α = 5 % =0.05 < Sig.0.573 sehingga dapat dikatakan sampel data berasal dari varians yang Homogen, dapat disimpulkan pada tingkat kepercayaan 95%, rata-rata kemampuan menulis argumentasi setelah perlakuan dengan memakai metode partisipatori (mean sebesar 78.6854) dibanding sebelum memakai media (mean sebesar 61.8765). Dengan kata lain, pemakaian metode partisipatori berpengaruh signifikan pada tingkat kepercayaan 95%.