Articles
Implementasi Parate Eksekusi Sebagai Penyelesaian Kredit Bermasalah Pada Bank
Pratiwi, Widya Sari;
Mahmudah, Siti
PAMALI: Pattimura Magister Law Review Vol 4, No 3 (2024): NOVEMBER
Publisher : Postgraduate Program in Law, Pattimura University
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.47268/pamali.v4i3.2326
Introduction: The occurrence of credit problems can result in huge losses that need to be addressed. One attempt to rescue troubled credit is to carry out a parate execution, that is to say, attempting to save trouble credit without the involvement of a court.Purposes of the Research: The study aims to examine the application of parate execution as an attempt to settle troubled credit in banks. In practice, there is a challenge that banks have to face, namely bad credit.Methods of the Research: This study uses a method of normative law research with a statue approach and a conceptual approach. (conceptual approach). The legal material consists of primary legal material namely regulations of laws, and secondary legal materials namely books, journals and official websites collected using library study techniques. Research objects refer to problematic credits as topics studied in research and analysis used using qualitative analysis techniques.Results of the Research: The results of the research show that the implementation of the parate of execution is realized by the execution of the right of dependency as regulated in Article 6 of the Act on the Right of Dependency. Execution is done through auction execution. A previously agreed object will be auctioned if there is a failure to perform. However, in practice also found obstacles such as the low level of fans or buyers, lawsuits and objections from the debtor, as well as KPKNL who have no authority in carrying out the execution of the object of security so that can not deal with the problem of debtor who makes the opposition and refuses to hand over the item of security that has been auctioned.
Implementation of Deep Back Massage in Maternity Period 1
Krismiyati, Murti;
Setianingsih, Indriah Budi;
Mahmudah, Siti
Proceedings of the International Conference on Nursing and Health Sciences Vol 5 No 2 (2024): July-December 2024
Publisher : Global Health Science Group
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.37287/picnhs.v5i2.4630
Childbirth is the process by which the baby, placenta and amniotic membrane come out of the mother's uterus. Pain in labor is uterine contraction pain that can result in increased activity of the sympathetic nervous system. Deep back massage is an emphasis on the sacrum that can reduce tension in the sacolacyous joint from the posterior occiput position of the fetus. Objective: This study aims to determine the effect of deep back massage on labor pain in phase I. Method: This type of research is qualitative with a case study research method using the Continuity Of Care (COC) midwifery care approach. Deep back massage pain management is carried out during phase I. Then the evaluation is carried out every 30 minutes by assessing the pain scale using a pretest-posttest design using the Wong-Baker FACES Pain Rating Scale (facial scale) and Comparative Pain Scale techniques. Results: Pain in labor in the first period decreases after a deep back massage. Conclusions: The implementation of deep back massage can reduce pain in mothers who give birth in the first trimester.
Improving Adolescent Health Through the Implementation of Date Milk Consumption to Increase Hemoglobin Levels
Mahmudah, Siti;
Trisnaningsih, Rahma
Proceedings of the International Conference on Nursing and Health Sciences Vol 5 No 2 (2024): July-December 2024
Publisher : Global Health Science Group
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.37287/picnhs.v5i2.5228
Anemia is a health problem that is often found in teenagers with a prevalence of 32%. Anemia in adolescents has a negative impact on growth, development, cognitive abilities and learning concentration, as well as increasing susceptibility to infectious diseases. The causes of anemia in teenagers include lack of intake of nutrients needed for the formation of hemoglobin, namely energy, protein, iron (Fe), and vitamin C. Dates are rich in calcium and iron. Consuming date milk regularly can help the body have enough iron, thereby reducing the risk of anemia. Objective to determine HB levels before and after giving date milk and to find out the difference in average HB levels in teenagers before and after giving date milk. This type of research uses a quasi experiment with a two group pre and post test with control design. The research subjects were 32 teenagers consisting of treatment and control groups. The treatment group was given date milk at a dose of 300 ml/day for 7 days, while the control group was not given it. Data analysis used the independent t-test. The average hemoglobin level in the treatment group increased by 0.72 g/dL, while in the control group there was a decrease in hemoglobin level by 2.78 g/dL with a ρ value of 0.000 < alpha 0.05 so there was a significant difference between the average hemoglobin level before and after giving date milk. Consuming 300 ml of date milk/day for 7 days can increase hemoglobin levels in adolescents.
Peningkatan Kesehatan Remaja melalui Edukasi Pentingnya Kesehatan Reproduksi dan Bahaya Pergaulan Bebas
Mahmudah, Siti
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat: Peduli Masyarakat Vol 4 No 2 (2024): Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat: Peduli Masyarakat: Oktob
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kendal Bekerjasama dengan CV Global Health Science Group
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.37287/psnpkm.v4i2.4648
Kesehatan reproduksi merupakan salah satu indikator penting dalam suksesnya pembangunan kesehatan masyarakat Kesehatan reproduksi remaja adalah suatu kondisi sehat yang menyangkut sistem, fungsi dan proses reproduksi yang dimiliki oleh remaja. Masa remaja merupakan masa yang dianggap rawan dalam kehidupan karena merupakan masa peralihan dari kehidupan anak menjadi kehidupan dewasa. Masa peralihan pada remaja menyebabkan berbagai permasalahan diantaranya adalah permasalahan pergaulan bebas. Remaja yang terjerumus ke dalam pergaulan bebas disebabkan karena kurangnya pengetahuan mereka tentang bahaya dan dampak dari pergaulan bebas baik bagi kesehatan maupun masa depannya, salah satunya fenomena seks bebas. Edukasi kesehatan merupakan salah satu upaya yang dilakukan untuk memberikan wawasan kepada remaja khususnya tentang bahaya pergaulan bebas yang bertujuan untuk mengubah perilaku remaja agar lebih mawas diri dan terhindar dari perilaku seks bebas. Tujuan kegiatan adalah meningkatkan kesehatan remaja dengan memberikan edukasi kesehatan untuk meningkatkan pengetahuan tentang pentingnya menjaga kesehatan reproduksi remaja sehingga mampu untuk menjaga diri agar terhindar dari problema-problema pada remaja dan terhndar dari pergaulan bebas sehingga dapat tumbuh dan berkembang menjadi remaja yang bertanggung jawab.
Keadilan Pembagian Waris Pada Perempuan Etnis Tionghoa Di Kota Semarang
Hilarius, Kevin;
Mahmudah, Siti
Humani (Hukum dan Masyarakat Madani) Vol 14, No 2 (2024): November
Publisher : Universitas Semarang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.26623/humani.v14i2.8572
Hukum waris adat Tionghoa adalah salah satu dari hukum waris yang berlaku di Indonesia. Hukum waris adat Tionghoa masih beranggapan bahwa anak laki-laki adalah anak yang lebih diistimewakan dibandingkan dengan perempuan, karena dalam adat Tionghoa yang meneruskan nama keluarga adalah laki-laki. Rumusan masalah dalam penelitian ini ialah: 1) Bagaimana pelaksanaan pembagian warisan terhadap perempuan etnis Tionghoa di Kota Semarang, 2) Apakah pembagian warisan tersebut dapat memberikan keadilan terhadap perempuan etnis Tionghoa di Kota Semarang?Metode pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif karena berdasarkan pada kejadian-kejadian nyata di lapangan dan dilaksanakan dengan berinteraksi langsung antara penulis dengan sumber data yang berkaitan dengan pembagian warisan secara adat Tionghoa. Hasil dari penelitian ini akan dianalisis secara deskriptif analitis. Data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan datanya menggunakan penelitian lapangan (wawancara) dan penelitian kepustakaan.Hasil dari penelitian ini menunjukkan pelaksanaan pembagian warisan pada keluarga yang diteliti dilakukan secara merata tanpa memandang gender anak laki-laki dan perempuan. Pembagian demikian berbeda dengan pembagian dalam hukum adat Tionghoa yang mengutamakan anak laki-laki. Melalui pembagian yang merata dan tidak membedakan anak laki-laki dan anak perempuan menyebabkan ahli waris perempuan dalam keluarga etnis Tionghoa yang diteliti merasa mendapatkan keadilan. Praktek ini sudah sesuai dengan prinsip kesetaraan gender karena anak perempuan memiliki hak sebagai ahli waris atau kesempatan menerima ahli waris yang bagiannya sama seperti dengan anak laki-laki.Kata Kunci: Hukum waris, Adat Tionghoa, Kota Semarang, Keadilan Gender.
Management and Entrepreneurship Strategy to Improve the Competitiveness of Early Childhood Education Institutions at BA Banyuaeng
Marlina, Teni;
Mahmudah, Siti;
Rohmah, Lailatu;
Munastiwi, Erni
Edumaspul: Jurnal Pendidikan Vol 8 No 2 (2024): Edumaspul: Jurnal Pendidikan
Publisher : Universitas Muhammadiyah Enrekang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) memiliki peran strategis dalam membangun fondasi pendidikan dan karakter anak. Namun, meningkatnya persaingan antar lembaga PAUD serta tuntutan kualitas layanan yang lebih baik menjadi tantangan tersendiri. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan merumuskan strategi manajemen serta kewirausahaan yang efektif dalam meningkatkan daya saing lembaga PAUD. Pendekatan penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan studi kasus di BA Banyuaeng. Hasil penelitian menunjukkan bahwa integrasi antara manajemen yang terstruktur dan penerapan strategi kewirausahaan, seperti diversifikasi layanan, pengelolaan sumber daya berbasis inovasi, serta penguatan branding lembaga, dapat meningkatkan kualitas layanan dan keberlanjutan operasional lembaga PAUD BA Banyuaeng. Selain itu, kolaborasi dengan komunitas, pemanfaatan teknologi digital, dan pengembangan program berbasis kebutuhan masyarakat menjadi faktor pendukung yang signifikan. Penelitian ini merekomendasikan pentingnya pelatihan manajemen bagi pengelola PAUD BA Banyuaeng serta penguatan jiwa kewirausahaan sebagai bagian dari upaya strategis untuk menghadapi persaingan. Dengan strategi yang tepat, lembaga PAUD BA Banyuaeng dapat meningkatkan daya saingnya dalam kualitas layanan.
Improving Digital Literacy through Training on the Use of Technology-Based Learning Applications in Elementary Schools
Afandi, Ahmad;
MA, Wajnah;
Pradana, Pascalian Hadi;
Nurtamam, Mohammad Edy;
Mahmudah, Siti
Abdimas Indonesian Journal Vol. 4 No. 2 (2024)
Publisher : Civiliza Publishing
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.59525/aij.v4i2.474
This study aims to analyse strategies for improving digital literacy in primary school students through training in the use of technology-based learning applications. Digital literacy is an essential skill in today's digital era, where the ability to understand and use technology effectively is one of the keys to educational success. Using the literature study method, this research examines various educational technology approaches and applications that can improve digital literacy. The findings show that training in the use of learning applications, such as e-learning platforms, educational games and video-based applications, can improve students' digital literacy skills. In addition, the involvement of teachers as facilitators in the technology-based learning process is a key factor in the success of the training.
PENERAPAN ENDORPHIN MESSAGE DALAM MENURUNKAN INTENSITAS NYERI PUNGGUNG PADA IBU HAMIL TRIMESTER III
Kurniawaty, Kurniawaty;
Suherwin, Suherwin;
Arisandy, Widya;
Mahmudah, Siti
Babul Ilmi Jurnal Ilmiah Multi Science Kesehatan Vol 16, No 2 (2024): Babul Ilmi Jurnal Ilmiah Multi Science Kesehatan
Publisher : STIKES 'Aisyiyah Palembang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.36729/bi.v16i2.1279
Latar Belakang: Ketidaknyamanan yang dialami ibu hamil adalah perubahan muskuloskeletal yang menyebabkan nyeri punggung, hampir 70% wanita hamil mengalami nyeri punggung menyebabkan kesulitan dalam aktivitas sehari- hari. Penanganan secara non farmakologi salah satunya dengan memberikan terapi Endorphin Massage yang bertujuan untuk merangsang pelepasan endorfin alami tubuh. Tujuan: Diketahuinya penerapan Endorphin Massage dalam menurunkan intensitas nyeri punggung pada ibu hamil trimester III. Metode: Desain penelitian deskriptif dalam bentuk studi kasus dengan pendekatan proses keperawatan. Subyek penelitian dua orang ibu hamil trimester III yang mengalami nyeri punggung, pengumpulan data dengan wawancara dan observasi, penelitian ini dilaksanakan di BPM A. Wulan Banyuasin pada bulan Mei-Juni Juni 2024. Analisa data dengan membandingkan anatara teori dan data yang ditemukan pada pasien.Hasil:Setelah dilakukan penerapan Endorphin Massage menunjukkan pasien 1 nyeri punggung skala 6 menjadi skala nyeri 2, dan Pasien 2 skala nyeri 6 menjadi skala nyeri 1. endorphin massage dapat mengurangi intensitas nyeri punggung pada ibu hamil Trimester III.Saran: untuk meningkatkan kualitas asuhan keperawatan maternitas dengan menggunakan Endorphin Massage sebagai standar implementasi untuk mengurangi intensitas nyeri punggung pada ibu hamil. Kata Kunci: Ibu Hamil, Endorphin Massage, Nyeri Punggung.
Model Pendidikan Pra-Nikah di Negara Muslim: Mengatasi Krisis Pernikahan Melalui Kursus Calon Pengantin
Sufi'y, Mhd;
Basuki, Aziz;
Mahmudah, Siti
Tebuireng: Journal of Islamic Studies and Society Vol. 5 No. 2 (2024): Tebuireng: Journal of Islamic Studies and Society
Publisher : Fakultas Agama Islam, Universitas Hasyim Asy'ari
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33752/tjiss.v5i2.8467
Peningkatan angka perceraian dan permasalahan keluarga di berbagai negara Muslim telah mendorong perhatian pada pentingnya pendidikan pra-nikah sebagai upaya preventif. Artikel ini membahas model pendidikan pra-nikah yang diterapkan di negara-negara Muslim, dengan fokus pada kursus calon pengantin sebagai instrumen strategis untuk mengatasi krisis pernikahan. Kursus ini bertujuan membekali pasangan dengan pengetahuan tentang hukum keluarga Islam, komunikasi efektif, manajemen konflik, dan kesehatan reproduksi. Studi ini mengidentifikasi berbagai pendekatan yang digunakan di negara-negara Muslim, seperti Malaysia, Indonesia, dan Uni Emirat Arab, dan Mesir serta mengevaluasi efektivitasnya dalam membangun ketahanan keluarga. Penelitian menunjukkan bahwa kursus calon pengantin yang komprehensif dan berbasis nilai-nilai Islam mampu meningkatkan kesiapan pasangan dalam menghadapi dinamika kehidupan pernikahan, menurunkan tingkat perceraian, dan mempromosikan stabilitas keluarga. Rekomendasi disampaikan untuk mengintegrasikan pendidikan pra-nikah ke dalam kebijakan nasional dan memperkuat sinergi antara pemerintah, institusi agama, dan masyarakat dalam mengoptimalkan hasilnya.
Franchises Agreement Foodpedia Surakarta dalam Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil Menengah
Sandi, Jamal Dian;
Mahmudah, Siti
Sang Pencerah: Jurnal Ilmiah Universitas Muhammadiyah Buton Vol. 10 No. 4 (2024): Sang Pencerah: Jurnal Ilmiah Universitas Muhammadiyah Buton
Publisher : Lembaga Jurnal dan Publikasi Universitas Muhammadiyah Buton
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.35326/pencerah.v10i4.6382
Kerjasama franchising yang dilakukan oleh Foodpedia Surakarta, terdapat berbagai tantangan yang dihadapi oleh Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). Salah satu masalah utama adalah kurangnya pemahaman yang mendalam dari pelaku UMKM terkait isi dan implikasi dari Franchises Agreement yang mereka tanda tangani. Banyak pelaku usaha yang tidak sepenuhnya memahami ketentuan-ketentuan kontraktual, seperti hak dan kewajiban mereka, biaya royalti, dan standar operasional yang harus dipatuhi. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui franchises agreement foodpedia Surakarta dalam pemberdayaan usaha mikro kecil menengah. Metode penelitian ini akan menggunakan pendekatan kualitatif untuk mendalami peran perjanjian franchise Foodpedia dalam pemberdayaan UMKM Studi kasus dipilih untuk mengidentifikasi pola, dinamika, dan implikasi dari perjanjian franchise terhadap pengembangan usaha UMKM di wilayah Surakarta. Adapaun Subjek Penelitian yaitu pemilik dan pengelola UMKM yang telah menandatangani perjanjian franchise dengan Foodpedia di Surakarta. Hasil penelitian menunjukan bahwa kemitraan ini memberikan dampak positif signifikan pada UMKM di Surakarta, baik dalam aspek ekonomi, manajerial, sosial, maupun kepuasan. Selain itu, program ini mendukung praktik bisnis yang ramah lingkungan dan memberikan dampak sosial positif, sementara kepuasan UMKM terhadap model franchise memperkuat retensi dan rekomendasi positif terhadap kemitraan ini.