Claim Missing Document
Check
Articles

Adaptive Education in the Era of Society 5.0: Integration of Digital Literacy Technology and Humanistic Values Suwarma, Dina Mayadiana; Jenuri, Jenuri
MSJ : Majority Science Journal Vol. 3 No. 4 (2025): MSJ-November
Publisher : PT. Hafasy Dwi Nawasena

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61942/msj.v3i4.480

Abstract

Abstract This study discusses the concept of adaptive education in the context of Society 5.0 by emphasizing the integration of technology, strengthening digital literacy, and internalizing humanistic values as the foundation for forming a human-centered education ecosystem. Through a qualitative descriptive approach based on literature review, this study synthesizes various theories and empirical findings to formulate a conceptual framework of adaptive education that is relevant to the demands of the digital age. The results show that adaptive education can only be realized if technological innovation is balanced with critical digital literacy skills and humanistic values that serve as a moral compass in the use of technology. Technology plays a role in increasing the flexibility and personalization of learning, but its success is highly dependent on the readiness of educators and students in pedagogical and ethical aspects. This article contributes novelty through the integration of the three main pillars of technology, digital literacy, and humanistic values into a single conceptual framework to build sustainable and future-oriented education.
Pelatihan Peningkatan Keterampilan Komunikasi Digital dalam Mendukung Literasi Teknologi Hendri Syahputra; Olivia Tahalele; Jeffrey Payung Langi; Titis Gandariani; Dina Mayadiana Suwarma; Sri Widiastuti; Muhamad Syafii
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Vol. 4 No. 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 4 Nomor 2 (October 202
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jerkin.v4i2.3701

Abstract

Perkembangan teknologi digital yang pesat telah mengubah cara masyarakat berkomunikasi dan mengakses informasi, sehingga keterampilan komunikasi digital menjadi kompetensi penting yang perlu dikuasai oleh berbagai kalangan. Namun, masih banyak masyarakat yang memiliki kemampuan komunikasi digital dan literasi teknologi yang terbatas, sehingga menimbulkan kesenjangan dalam pemanfaatan teknologi. Berdasarkan kondisi tersebut, kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan judul Pelatihan Peningkatan Keterampilan Komunikasi Digital dalam Mendukung Literasi Teknologi dilaksanakan pada tanggal 26 Juli 2025 melalui platform Zoom dengan 16 peserta dari berbagai latar belakang. Metode kegiatan dilakukan melalui tahapan identifikasi kebutuhan, perencanaan materi dan strategi pelatihan, penyampaian materi secara interaktif, praktik komunikasi digital, serta evaluasi dan dokumentasi kegiatan. Hasil pelatihan menunjukkan peningkatan pemahaman peserta terhadap literasi teknologi, keterampilan menyusun pesan digital yang efektif, kemampuan menggunakan platform digital secara optimal, serta kesadaran akan etika komunikasi digital. Selain itu, peserta menunjukkan partisipasi aktif dan sikap positif dalam memanfaatkan teknologi digital untuk komunikasi dan pembelajaran. Pelatihan ini membuktikan bahwa pendekatan partisipatif yang menggabungkan teori dan praktik dapat meningkatkan literasi teknologi dan keterampilan komunikasi digital masyarakat. Dengan demikian, kegiatan ini memberikan kontribusi penting dalam mendukung pemberdayaan masyarakat di era transformasi digital.
TINJAUAN PENDEKATAN SAINTIFITIK SEBAGAI STRATEGI PEMBELAJARAN IPAS DI SEKOLAH DASAR : FOTOSINTESIS TUMBUHAN Nusaputri, Anzadyna; Zhafira, Hasna; Nurharisma, Kania Dwidianti; Rahmatunnisa, Meila; Suwarma, Dina Mayadiana; Jenuri
Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar (JIPDAS) Vol 5 No 4 (2025): Vol. 5 No. 4 Edisi November 2025
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial dan Bahasa Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37081/jipdas.v5i4.2749

Abstract

Pendekatan saintifik diakui sebagai metode efektif dalam mengembangkan kompetensi peserta didik. Untuk memastikan efektivitas pendekatan saintifik sebagai strategi pembelajaran IPA, diperlukan kajian mendalam dan analisis komprehensif. Pembelajaran IPA membutuhkan strategi yang mendukung proses berpikir kritis, logis, dan faktual, sesuai dengan keadaan nyata. Hal ini karena pembelajaran IPA bersifat ilmiah dan memerlukan pendekatan sistematis untuk memahami konsep-konsep kompleks. Dengan demikian, pendekatan saintifik dapat membantu peserta didik mengembangkan kemampuan analitis, kreativitas, dan kemampuan memecahkan masalah, sehingga meningkatkan hasil belajar yang optimal. Pendekatan ini mendukung proses belajar yang ilmiah dan nyata. Oleh karena itu, penting mengintegrasikan pendekatan saintifik dalam kurikulum IPA sebagai impelemtasi dari penggunaan startegi pembelajaran yang sesuai dan mendukung.
Development of Local Wisdom-Based Learning Modules and Teacher Training for Character Strengthening Wajnah, Wajnah; Suwarma, Dina Mayadiana; Wahdah, Wahdah; Jumriah, Jumriah; Husain, Husriani
International Journal of Community Service (IJCS) Vol. 4 No. 2 (2025): July-December
Publisher : PT Inovasi Pratama Internasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55299/ijcs.v4i2.1667

Abstract

Character education remains a pivotal concern in contemporary Indonesian educational contexts, particularly in preserving cultural values amid globalization while fostering moral development in students. This research addresses the urgent need for contextually relevant pedagogical approaches by developing and implementing learning modules based on local wisdom (kearifan lokal) integrated with comprehensive teacher training programs. Employing qualitative methodology through thematic analysis of interview data, observational records, and documentary evidence collected from eight teachers across diverse school settings in Indonesia, this study examines the effectiveness of locally-contextualized learning modules in strengthening character education. The findings reveal that 93.75% of teachers perceived the modules as highly useful, with student character development indicators demonstrating improvements ranging from 29% to 33% across six key character values within a four-month implementation period. Community stakeholder engagement, particularly involving local elders (90% participation) and religious leaders (88% participation), emerged as a crucial supporting factor in implementation success. This research demonstrates that integrating indigenous knowledge with pedagogical training creates sustainable frameworks for character education that honor cultural identity while achieving educational objectives. The results have significant implications for educational policy, teacher professional development, and the preservation of cultural heritage through formal education systems..
Evaluasi Efektivitas Pembelajaran Pendidikan Jasmani terhadap Pengembangan Kompetensi Motorik Peserta Didik Ni Gusti Ayu Lia Rusmayani; Joseph Tumiwa; Imam Tazali; Irawan; Dina Mayadiana Suwarma; Ibnu Andli Marta; I Putu Agus Dharma Hita
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Vol. 4 No. 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 4 Nomor 2 (October 202
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi efektivitas pembelajaran pendidikan jasmani terhadap pengembangan kompetensi motorik peserta didik melalui pendekatan studi literatur. Kajian ini dilakukan dengan menelaah berbagai sumber ilmiah seperti artikel jurnal nasional dan internasional yang relevan, terbit antara tahun 2018–2024. Fokus utama penelitian adalah mengidentifikasi model pembelajaran pendidikan jasmani yang terbukti efektif dalam meningkatkan kemampuan motorik siswa di berbagai jenjang pendidikan. Hasil telaah dari sembilan penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran yang bersifat aktif, kolaboratif, dan berbasis aktivitas fisik memiliki dampak signifikan terhadap peningkatan keterampilan motorik, koordinasi, dan keseimbangan siswa. Pendekatan pembelajaran seperti project-based learning, pembelajaran berbasis permainan, pembelajaran kooperatif, serta pendekatan taktis dan inovatif terbukti mampu menumbuhkan keterlibatan aktif peserta didik dalam proses pembelajaran jasmani. Selain itu, intensitas partisipasi fisik siswa dan peran guru dalam menciptakan lingkungan belajar yang menyenangkan turut memengaruhi efektivitas pembelajaran. Temuan ini menegaskan bahwa pembelajaran pendidikan jasmani yang dirancang dengan metode kreatif dan kontekstual dapat berkontribusi secara signifikan terhadap pengembangan kompetensi motorik. Penelitian ini juga mengungkap adanya research gap, yaitu masih terbatasnya penelitian yang mengevaluasi efektivitas berbagai model pembelajaran jasmani lintas jenjang secara longitudinal, serta kurangnya integrasi teknologi dalam proses pembelajaran PJOK. Oleh karena itu, penelitian selanjutnya disarankan untuk mengembangkan pendekatan pembelajaran yang adaptif, berbasis teknologi, dan terintegrasi dengan kebutuhan peserta didik masa kini.
Co-Authors Abda, Muhammad Ichsan Abduhrohman, Mohammad Nanang Achmad, Fariz Ade Sartika Ahmad Djubaeri Ramdani Ahmad Hariyadi Ahmad Hariyadi, Ahmad Ali Ramatni Amelia, Aghista Putri Andhin Dyas Fitriani ANDRI ASTUTI Aniati Aniati Annisa Gilang Fitriah Aprilia Eki Saputri Aprilian Anjani, Silvia Arifa Ahmad, Nabila Arifin Arifin Asep Saepudin Auliya, Izza Azahra, Elsa Babang Robandi Bambang Ismaya Bambang Triputranto Baso Intang Sappaile Baso Intang Sappaile, Baso Intang Boby Hendro Wardono Catur Budi Susilo Damayanti, Rike Destiani, Nisrina Desty Endrawati Subroto Diawati, Prety Didi Sudrajat Didit Darmawan Dyah Vierdiana Fajar Islamy, Mohammad Rindu Fatmawati Sabur Fauzi Aldina Feby Auliya Rahmah Fela Dafitri Fenni Kurniawati Ardah Ferdinand Salomo Leuwol Fitriah, Annisa Gilang Godlif Sianipar Guilin, Xie Hasanah, Zahrotul Hendri Syahputra Henny Merizawati Hersiyati Palayukan Hidayah, Hidayah Husriani Husain I Putu Agus Dharma Hita I Wayan Kandia Ibnu Andli Marta Ika Fitrianita Imam Tazali Irawan Irawan Irawan Irawan Irawan Irwin Izzah Muyassaroh Janes Sinaga Jasiyah, Rabiyatul Jeffrey Payung Langi Jenita Jenuri Joni Wilson Sitopu Joseph Tumiwa Jumriah, Jumriah Kamaruddin, Ilham Kartika Putri, Davina Kemalsyah, M. Komara Adiningsih, Salma Komariah, Kokom Siti Lengam, Rino Lilis Nurteti Lindawati Lindawati M. Amirul Ramli M. Daud Yahya Mahir, Imran Marlina Marlina MAURITZ PANDAPOTAN MARPAUNG Mayasari, Henni Maylia, Elma Citra Mia Aina Misbahul Munir Mufliva, Rosiana Muhajir, Muhammad Al Muhamad Parhan Muhamad Syafii Muhammad Erikko Abimayu Nana Djumhana Nasruddin Nasution, Moza Amanda Ni Gusti Ayu Lia Rusmayani Nur Fitria, Adila Hafidzani Nur'aini Nurharisma, Kania Dwidianti NURUL HIKMAH Nurul Hikmah Nusaputri, Anzadyna Okta Veza Olivia Tahalele Pebriani, Ela Priatna, Agnes Hilmi Pupun Nuryani Putri Hanifah, Zahra Qonita, Naila Rachmat Susanto Rahayu, Diah Afrianti Rahman Pranovri Putra Rahmatunnisa, Meila Ratna Novita Punggeti Rendi Hadian A. Tamagola Rike Damayanti Rima Ruktiari Ismail Rini Utari Rini Utari, Rini Riska Aprilia, Riska Risnawati Risnawati Riyanti, Apriani Rosa Zulfikhar Rosiana Muvlifa Rosita Rosita Roswati Roswati Roza, Nelli Rukiyanto Rukiyanto, Rukiyanto Rukmi Juwita Rusmayani, Ni Gusti Ayu Lia Rusyda, Huriena Safitri, Rizka Devya Sahidah, Niken Nur Sandi Budi Iriawan Sendi Fauzi Giwangsa SIJABAT, RAMSON RIKSON MARUWAHAL Sitti Nadirah Sitti Rahmayani Slamet Riyadi Solehuddin, Moh. Sri Widiastuti St Rahmah Suarningsih, Ni Made Sudrajat, Didi Suprihartini, Yayuk Susatyo Adhi Pramono, Susatyo Adhi Suyuti, Suyuti Syarifuddin Titis Gandariani Tresna, Indra Cahaya Uci Purnama Sari Umi Salamah Usup Romli Utama, I Wayan Karang Wahdah, Wahdah Wahyudi Wahyudi Wahyudin, Mokhammad Wajnah, Wajnah Wartono, Tono Weraman, Pius Wiranti Kusuma Hapsari Wiwid Suryono Wulandari Wulandari Yaya S. Kusumah Yogi Nurfauzi Yulianti, Yuni Zhafira, Hasna