Articles
Application of Learning Management System (LMS) Simpai 7 as A Means of Learning Social Studies at Junior High School 7 Bandung
Prayogi, Dimas Dwi;
Supriatna, Nana;
Kusmarni, Yani
Harmoni Sosial: Jurnal Pendidikan IPS Vol. 8 No. 2 (2021): September
Publisher : Program Pascasarjana Universitas Negeri Yogyakarta
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.21831/hsjpi.v8i2.52408
The availability of adequate learning facilities must support the achievement of a marginal learning process. This study aims to manage and describe social studies teachers implementing the SIMPAI 7 Learning Management System (LMS) as a learning tool at Junior High School 7 Bandung. This study uses a qualitative approach with a descriptive method. The research informants were a student of classes VI C, VI E, and VII H and teachers of Junior High School 7 Bandung. Data collection techniques in this study include interviews, observations, and documentation studies. The results of the study show that: (1) in Junior High School 7 Bandung applied LMS SIMPAI 7 as a learning tool due to changes in the learning system, limited time allocation, and the availability of ICT-based learning facilities; (2) the process of managing LMS SIMPAI 7 carried out by IPS teachers includes planning, implementation, and evaluation: (3) The effectiveness of the implementation of LMS SIMPAI 7 is categorized as sufficient, especially in terms of improving students' understanding and learning outcomes; and (4) perceived obstacles in implementing LMS SIMPAI 7 such as delays in collecting assignments and websites that are difficult to access.
English English
Aprianti, Yuli;
Supriatna, Nana
International Conference on Elementary Education Vol. 6 No. 1 (2024): Proceeding The 6th International Conference on Elementary Education
Publisher : Elementary Education Study Program School of Postgraduate Studies Universitas Pendidikan Indonesia in collaboration with UPI PRESS
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Students' diverse learning needs require teachers to be able to determine learning strategies. Teachers must be able to recognise and understand students' intelligence and develop it for future success. Differentiated learning is an attempt to adjust the learning process in the classroom to meet the individual learning needs of each learner. Differentiated learning is flexible, meaning learners learn with peers of similar or different abilities according to their strengths and interests. Gardner's theory states that intelligence is not only Intelligence Quotient (IQ) Intelligence is not only about a child's high IQ level, but there are other aspects of intelligence found in children. Every child is unique, they have different ways of absorbing and processing the information they receive. The research method used is qualitative with observation and interview techniques. This research was conducted on teachers and students of grade 4 elementary school. The results showed that differentiated learning is able to facilitate the needs of diverse students. Through differentiated learning all students' learning needs can be accommodated so that it has an impact on the development of students' multiple intelligences.
Menumbuhkan Kecerdasan Ekologis dengan Konten Youtube Berbasis Kearifan Lokal dalam Pembelajaran IPS
Setiawan, Dedi;
Supriatna, Nana;
Maryani, Enok
Journal of Education Research Vol. 4 No. 3 (2023)
Publisher : Perkumpulan Pengelola Jurnal PAUD Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.37985/jer.v4i3.412
Kepedulian menjaga hutan merupakan langkah kecil yang berdampak besar untuk keberlanjutan manusia dan alam. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menumbuhkan kecerdasan ekologis pada aspek pengetahuan dan keterampilan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan dua metode penelitian yaitu fenomenografi dan Penelitian Tindakan Kelas. Penggunaan konten youtube mengenai kampung adat Ciptarasa sebagai sumber belajar IPS di SMP Negeri satu Pabuaran Kelas IX B menunjukan hasil yang baik. Peserta didik sangat antusias belajar dengan menggunakan konten youtube mengenai kampung adat Ciptarasa. Peserta didik memahami bahwa nilai kearifan lokal masyarakat kampung adat Ciptarasa dalam menjaga hutan sangat baik di terapkan dalam kehidupan sehari sehari. Penelitian ini merekomendasikan supaya dijadikan rujukan bagi pengembangan pembelajaran IPS yang menggunakan konten youtube berbasis budaya di berbagai sekolah.
Platform Guru Pembelajar Dalam Kemandirian Belajar Siswa
Sekarrini, Nastiti Zahra;
Supriatna, Nana;
Ma'mur, Tarunasena
FACTUM: Jurnal Sejarah dan Pendidikan Sejarah Vol 13, No 1 (2024): Media Pembelajaran Digital dalam Pembelajaran Sejarah
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia dan APPS (Asosiasi Pendidik dan Peneliti Sejarah)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.17509/factum.v13i1.62105
Research on the Teacher Learner platform in independent learning is based on the findings of researchers at research locations which shows the use of learning platforms in learning history, this learning platform is used by students to learn independently. The learning teacher platform created and used by one of the history subject teachers at SMA IT Pesantren Nururrahman, the teacher created and operated this platform with the aim of being a learning tool for students in the school environment and in the home envirinment. This study will describe how students learning independence using the learning teacher platform. The learning teacher platform is one of the media that can be used by students to learn independently with learning material that have been provided by, so that the learning teacher platform can support the growth of students learning indeoendence.
Boris Yeltsin: Era Pemerintahan Transisi Pasca Jatuhnya Uni Soviet
Firdaus, Rizal Esya;
Supriatna, Nana;
Tarunasena, Tarunasena
FACTUM: Jurnal Sejarah dan Pendidikan Sejarah Vol 12, No 1 (2023): Kearifan Lokal dan Pembelajaran Sejarah
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia dan APPS (Asosiasi Pendidik dan Peneliti Sejarah)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.17509/factum.v12i1.25610
This article is entitled "Boris Yeltsin: Era of Transitional Government Post-Fall of the Soviet Union". This article describes the efforts made by President Boris Yeltsin who was elected as the first Russian president and how his leadership in running the political wheel during the transition period. policy focuses on changing and accustoming society to democratic life. like the implementation of the economic liberalization program with one of them being the granting of privatization vochers. but as is the case with an unstable transition process, the test of democracy must be faced by transitional governments such as the turmoil of regions that want to free themselves and also the readiness of the people to quickly adapt directly to major changes that occur are considered quite difficult given the seventy years of previous government that still made an impression in people's lives. The method used is a historical method which includes heuristic steps, source criticism, interpretation and historiography. The conclusion I got was that the process of democratization programmed by Boris Yeltsin led to the introduction of a top-down model, one of which was reflected in the privatization program that gave rise to the elite or oligarchy as the most prominent group resulting from the democratization. This became a blunder for the second period of Yeltsin's government, the collapse of the ruble, the non-payment of the London Club's foreign debt, and the corruption scandal of the oligarchs (Mabatex) who were in Yeltsin's circle became a bad record in his era of leadership, compounded by his health that was getting worse and worse. get worse. That fact forced him to have to resign as President of Russia on December 31, 1999
Feminisme Sosialis: Gerakan Clara Zetkin dalam Perjuangan Identitas dan Kelas Perempuan di Jerman 1891-1917
Meylawati, Nur Insani;
Supriatna, Nana;
Darmawan, Wawan
FACTUM: Jurnal Sejarah dan Pendidikan Sejarah Vol 12, No 2 (2023): Media Pembelajaran Sejarah berbasis Keterampilan Abad 21
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia dan APPS (Asosiasi Pendidik dan Peneliti Sejarah)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.17509/factum.v12i2.38928
This research aims to conduct an in-depth study of the role of Clara Zetkin and the women’s movement in Germany. The main problem raised in this study is “How was Clara Zetkin’s struggle in the socialist women’s movement in Germany?” The research used the historical method through four stages: heuristics, criticism, interpretation, and historiography. For a more profound analysis, this research uses three theories: socialism, feminism, and social movement. Zetkin also combined feminist and socialist ideas in her movement. She brought the feminist-socialist idea as a weapon against capitalism that oppressed women, and she was not only focused on the gender issues but also on the social class problems. In her struggle, Zetkin used Die Gleichheit as a platform to educate female workers so that they could participate in the class struggle that led to the liberation of women.
Representasi Tionghoa dalam Buku Teks Sejarah Indonesia pada Materi Masa Hindu-Buddha: Analisis Wacana Kritis
Kurniawan, Hendra;
Supriatna, Nana;
Mulyana, Agus
Historia: Jurnal Pendidik dan Peneliti Sejarah Vol 6, No 2 (2023): Pembelajaran Sejarah berbasis Digital
Publisher : Prodi. Pendidikan Sejarah FPIPS UPI dan APPS (Asosiasi peneliti dan Pendidik Sejarah)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.17509/historia.v6i2.56182
Peran Tionghoa dalam sejarah masa Hindu-Buddha muncul dalam buku teks Sejarah Indonesia kelas X SMA berdasarkan Kurikulum 2013 terbitan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Narasi tersebut diharapkan mewacanakan nilai-nilai yang diperlukan siswa. Untuk itu, penelitian ini menganalisis praktik wacana yang dibangun dari representasi Tionghoa pada materi masa Hindu-Buddha dalam buku teks tersebut. Penelitian menggunakan metode analisis wacana kritis menurut Teun A. van Dijk. Hasil penelitian menunjukkan narasi pada dimensi teks menghadirkan peran Tionghoa secara lugas dalam hal relasi perdagangan, pemanfaatan sumber sejarah, dan penyebaran agama Buddha. Kognisi sosial menampilkan persepsi Tionghoa sebagai pendatang yang berpengaruh bagi perjalanan sejarah bangsa Indonesia. Konteks sosial dihadapkan dengan fakta-fakta sejarah yang memberi pengakuan bahwa Tionghoa merupakan bagian dari bangsa Indonesia. Simpulan penelitian menegaskan bahwa buku teks Sejarah Indonesia pada materi zaman Hindu-Buddha menarasikan Tionghoa berikut perannya dengan mengusung nilai penghargaan terhadap kebinekaan. Agar internalisasi nilai tersebut optimal, maka peran guru sangat diperlukan.
Internalizing the Values of the PNO Adat Kerinci as a Source of Social Studies Learning
Asnimawati, Asnimawati;
Supriatna, Nana;
Saripudin, Didin;
Ruhimat, Mamat
Budapest International Research and Critics Institute-Journal (BIRCI-Journal) Vol 4, No 4 (2021): Budapest International Research and Critics Institute November
Publisher : Budapest International Research and Critics University
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33258/birci.v4i4.2966
This article aims to provide an overview of the results of research on the internalization of local wisdom values of the Kerinci community as a source of social studies learning in junior high schools. The method used is ethnography and action research. The results show that in the Kerinci Pno Adat there are 1) the Kerinci Pno adat contains the meaning of character education values which are used as guidelines for behavior by the community, 2) The values in the adat pno include religious values, social care and environmental care, 3) values in Pno adat can be used as a source of social studies learning. The important meaning contained in each traditional pno expression is very important to make social studies learning more meaningful. The importance of values in the Kerinci Pno Adat can be seen in two important things to students. First, the students' interest and passion for learning has increased. Second, teachers and books are no longer the main source of learning.
Pembelajaran sejarah maritim melalui media Banten harbour untuk peningkatan kesadaran multikultural
Nuhiyah, N;
Supriatna, Nana;
Yulifar, Leli
AGASTYA: JURNAL SEJARAH DAN PEMBELAJARANNYA Vol 14, No 1 (2024)
Publisher : UNIVERITAS PGRI MADIUN
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.25273/ajsp.v14i1.14698
Pembelajaran Sejarah maritim dapat menjadi sebuah langkah startegis bagi Indonesia untuk memahami dan menghargai keberagaman di Indonesia. Hadirnya Aplikasi Banten Harbour menjadi sebuah inovasi guna membumikan multiklturalisme Indonesia melalui sudut pandang historis serta penyajiannya melalui media pembelajaran yang kekinian, yaitu aplikasi android yang kini tengah digandrungi oleh siswa dan menjadi bagian yang tidak terpisahkan dalam kehidupan kita di era revolusi 4.0. Artikel ini membahas bagaimana efektivitas aplikasi banten Harbour dalam meningkatkan kesadaran multikultural siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan desain The one group pre-test post-test design. Analisis data dilakukan dengan statistik deskriptif dan statistik inferensial. Hasil penelitian ini menujukkan bahwa terdapat penggunaan Aplikasi Banten Harbour selama 12 pertemuan telah memengaruhi perubahan hasil pre-test dan post-test kesadaran multikultural siswa dan penggunaan Aplikasi Banten Harbour terbukti efektif dalam meningkatkan kesadaran multikultural siswa dibuktikan melalui Uji Wilxocon dan Uji N Gain. Peningkatan kesadaran multikultural siswa juga terlihat pada perubahan siswa yang mengurangi sikap diskriminasi terhadap sesame teman, saling menghargai Bahasa daerah masing-masing dan semakin memahami berbagai perbedaan budaya melalui pembelajaran berbasis Aplikasi Banten Harbour ini. Selain itu, Aplikasi Banten Harbour juga dapat memotivasi siswa dalam belajar sejarah dan menjadikan pembelajaran sejarah lebih menyenangkan.
PEMBELAJARAN ARUMBA DI SANGGAR MUSIK BAMBU AWISADA KABUPATEN BANDUNG
Hakim, Agam Sri Maqnul;
Supriatna, Nanang;
Sutanto, Toni Setiawan
SWARA - Jurnal Antologi Pendidikan Musik Vol 3, No 3 (2023): ANTOLOGI PENDIDIKAN MUSIK
Publisher : Program Studi Pendidikan Seni Musik UPI
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.17509/swara.v3i3.50430
Penelitian ini berjudul “Pembelajaran Arumba di Sanggar Musik Bambu Awisada Kabupaten Bandung” fokus permasalahan yang dikaji meliputi metode pembelajaran yang di terapkan, pemilihan media dan materi yang dilakukan dan hasil yang diperoleh dari kegiatan Pembelajaran Arumba di Sanggar Musik Bambu Awisada. penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Berdasarkan temuan penelitian, pembelajaran Arumba di sanggar Awisada mengacu pada tiga materi utama yakni teori dan harmoni musik, perawatan alat dan keterampilan bermain alat. Manfaat penelitian ini yaitu dapat memberikan inovasi dalam pembalajaran arumba.Kata kunci: pembelajaran, arumba, Sanggar Awisada