Articles
Faktor Penyebab Indisipliner Siswa dalam Mematuhi Tata Tertib di Sekolah Dasar
Anzalena, Ria;
Yusuf, Syahril;
Lukman, Lukman
Jurnal PGSD Vol 12 No 2 (2019)
Publisher : UNIB Press
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (662.81 KB)
|
DOI: 10.33369/pgsd.12.2.123-132
This study aimed to describe the form- student disciplinary form, factors that cause indiscipline students and how to deal with indiscipline behavior of students in keeping order in the Primary School. The approach and type of research is descriptive qualitative. Subjects were high grade students who often do indiscipline in keeping order in the Primary School. The data collection techniques through observation, interviews and documentation. Credibility test data through triangulation. The data have been analyzed through data reduction, data presentation and conclusion. The results of this research are: 1) The form of disciplinary students to comply with the rules in elementary school are most often violated is in dress, students still often do not put clothes into the violations that are not observed are meroko school environment 2) Factors that cause behavior indiscipline students in keeping order in the Elementary School that is, a) internal factors and b) external factors which consisted of factors than others, economic factors and factors of social media, every student has different factors in conducting disciplinary, 3) How to deal with indiscipline Elementary School students has been implemented through the example and habituation. Based on the results of this study concluded that the causes of indiscipline every student is different to that teachers should increase attention to the students and always carry out the recording of the students who do indiscipline so that students are more disciplined and the rules and the penalties were further optimized in accordance with the development of students.
Pemberdayaan Petani Gaharu Tentang Proses Inokulasi Hasil Hutan Non Kayu di Gampong Teupin Rusep Kecamatan Sawang Kabupaten Aceh Utara
Budi, Setia;
Lukman, Lukman;
Wardah, Eva
Jurnal Solusi Masyarakat Dikara Vol 3, No 1 (2023): APRIL 2023
Publisher : Yayasan Lembaga Riset dan Inovasi Dikara
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Gaharu dapat terbentuk akibat adanya interaksi antara mikroba (inokulum tertentu) dengan tanaman inang dan adanya mekanisme kimia yang akhirnya membentuk suatu produk yaitu gubal. Inokulam lokal efektif dalam menghasilkan gaharu, karena endemiknya didaerah tertentu. Beberapa kendala mitra yang sangat dirasakan anatara lain (1) rendahnya pengetahuan anggota kelompok tani dalam hal proses inokulasi pada tanaman penghasil gaharu (2) belum adanya ketrampilan dalam proses penyutikan (inokulasi) tanaman gaharu unggul Aceh. Solusi yang ditawarkan kepada petani mitra yaitu pelatihan dan dan pendampingan proses inokulasi yang dilakukan dilingkungan petani mitra dengan pendampingan dari tim pengabdian yang sudah berpengalaman. Pengabdian ini mengunakan metode Pelatihan dan Pendampingan cara penyutikan inokulasi untuk menghasilkan gaharu. Para anggota kelompok petani mitra akan dibekali dengan pengetahuan tentang bagaimana proses dan teknis inokulasi pada tanaman budidaya gaharu dengan komposisi berupa teori pelatihan 20% dan dilanjutkan dengan praktikum penyuntikan inokulan pohon panghasil gaharu dengan komposisis yang lebih besar mencapai 80%. dari keseluruhan kegiatan pelatihan. Hasil pengabdian menunjukan Pemberdayaan petani gahauru tentang teknik inokulasi tanaman gaharu, mendapat perhatian dan tanggapan yang sangat baik serta antusias dari anggota kelompok Tani “Tunas Gaharu”. Selain itu pelatihan mengenai teknik inokulasi pohon gaharu yang sudah berumur lebih dari 5 tahun, mendapat perhatian dan tanggapan yang sungguh-sungguh, yang ditandai dengan banyak pertanyaan-pertanyaan berkualitas yang diajukan peserta pelatihan menyangkut produksi gubal dengan teknik inokulasi, prospek pasar dan tempat memasarkan gubal gaharu. Perlu adanya pembinaan dan pendampingan terhadap Kelompok Tani “Tunas Gaharu” Dusun Pante Bahagia Gampong Teupin Reuseup Kecamatan Sawang Aceh Utara secara berkesinambungan.
Pemberdayaan Petani Padi Sawah Melalui Pemanfaatan Burung Hantu (Tyto Alba) untuk Pengendalian Hama Tikus (Rattus Argentiventer) di Gampong Pulo Iboh Kecamatan Kuta Makmur
Wardah, Eva;
Budi, Setia;
Lukman, Lukman
Jurnal Solusi Masyarakat Dikara Vol 3, No 1 (2023): APRIL 2023
Publisher : Yayasan Lembaga Riset dan Inovasi Dikara
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Kendala utama dalam upaya peningkatan produktivitas tanaman padi adalah adanya serangan hama tikus (Rattus-rattus spp). Tikus merupakan hama yang relatif sulit karena memiliki kemampuan adaptasi, mobilitas, dan kemampuan berkembang biak yang pesat serta daya rusak yang tinggi. Tujuan kegiatan pengabdian program kemitraan masyarakat ini adalah untuk terlaksananya pengendalian hama tikus secara berkelanjutan dengan menjawab masalah serangan hama tikus yang mampu menurunkan hasil produksi padi sawah yang diusahakan oleh anggota kelompok tani mitra secara berkelanjutan dan ramah lingkungan. Penerapan Inovasi pengendalian hama tikus dengan pengadaan Rumah Burung Hantu (RUBUHA) diharapkan mampu membantu meningkatkan produksi padi sawah anggota kelompok tani “Tuah Mugoe" pada khususnnya, dan petani diareal pengabdian pada ummunya. Pengabdian ini mengunakan metode Pelatihan dengan Demontrasi Cara (DemCa), pendampingan kedua metode ini menjadi pendekatan yang tepat dimana partisipasi petani mitra dalam peningkatan ketrampilan dan proses pedampingan dilakukan dengan langsung mempraktekkan dan secara tidak langsung proses ini menerapkan prinsip” learning by doing” belajar sambil bekerja. Kegiatan pelatihan yang sudah dilakukan meliputi pengenalan pengendalian hama tikus secara hayati mulai dari pengenalan jenis-jenis pengendalian hama tikus secara hayati, manfaat dan dampak pengendalian hama tikus dengan pendekatan ekologi (lingkungan). Praktek langsung pembuatan Rumah burung hantu (RUBUHA) pembuatan struktur bangunan, pembuatan pondasi tiang penyangga dan pemasangaan Rumah Burung hantu secara benar.
Flashback Implementasi Kurikulum pada Masa Covid-19 untuk Mengungkap Tantangan dan Peluang menghadapi Pembelajaran di Era Kurikulum Merde
Lukman, Lukman
Jurnal Ilmiah Mandala Education (JIME) Vol 8, No 2 (2022): Jurnal Ilmiah Mandala Education (April)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan Mandala
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.58258/jime.v8i2.3302
Tujuan dari studi ini yakni mengeksplor implementasi kurikulum pada masa covid-19 untuk mengungkap tantangan dan peluang menghadapi pembelajaran di era kurikulum merdeka. Adapun penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian Mixed Method antara penelitian kualitatif dan kuantitatif dengan metode survei. Data hasil survei diperoleh melalui angket, pencatatan dokumen dan wawancara. Hasil penelitian yang diperoleh adalah implementasi kurikulum di masa pandemi menggunakan kurikulum 2013 yang disederhanakan, implementasinya menggunakan pola pembelajaran yang berbeda secara luring maupun daring. Pembelajaran di sekolah terbagi dalam kategori tidak sekolah, 1-5 hari perminggu, dan 1-2 kal sebulan, semuanya memiliki presentase yang berbeda-beda. Sementara kondisi pembelajaran selama masa pandemi, yakni belajar mandiri di rumah tanpa teknologi belajar berada di kategori tinggi. Terdapat pemberian pelajaran tambahan oleh guru tentang materi pembelajaran yang belum di capai oleh peserta didik, guru memberikan tugas 1 semester cukup memadai berada pada presentase yang tinggi. Kemudian pola pembelajaran selama pandemi yakni membimbing pengerjaan soal/tugas berada pada ketegori tinggi. Sikap dan persepsi peserta didik terhadap pembelajaran di sekolah yakni kategori senang berada di tingkat yang paling tinggi. Berdasarkan data yang diperoleh pada implementasi kurikulum di masa pandemi, implementasi kurikulum tersebut dapat mempresentasikan tantangan dan peluang pelaksanaan kurikulum merdeka.
Enhancing Digital Literacy Through English Language Teaching: A Needs Analysis for English Students at Muhammadiyah University of Mataram
Irwandi, Irwandi;
Hidayati, Hidayati;
Lukman, Lukman
Jurnal Ilmiah Mandala Education (JIME) Vol 9, No 3 (2023): Jurnal Ilmiah Mandala Edcation (Agustus)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan Mandala
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.58258/jime.v9i3.5782
The importance of digital literacy has grown significantly, making its integration into English language teaching (ELT) crucial. This study investigated the role of ELT in promoting digital literacy among English students at Muhammadiyah University of Mataram and identified their digital literacy needs. Using a mixed-methods research design, data were collected from students’ need through questionnaires and interviews, which assessed their digital literacy skills, technology use in ELT, and perceived needs for digital literacy development. The findings showed that students were interested in incorporating digital literacy into ELT and identified various digital tools, platforms, and skills they considered essential. Participants emphasized the importance of teacher guidance, language-specific digital resources, and training. The study recommends integrating digital literacy development into the ELT curriculum, providing accessible resources, and exploring further research opportunities. The results offer practical insights for language educators, policymakers, and researchers aiming to enhance digital literacy skills among English Department students through ELT.
Budaya Maja Dan Dahu Mbojo Sebagai Pelajaran Pada Kurikulum Muatan Lokal
Lukman, Lukman
Jurnal Ilmiah Mandala Education (JIME) Vol 9, No 2 (2023): Jurnal Ilmiah Mandala Education (April)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan Mandala
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.58258/jime.v9i2.5098
Permasalahan perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi kurikulum budaya maja dan dahu di Pendidikan dasar kabupaten bima, yang relevan dengan tuntutan dan perkembangan masyarakat, implementasi kurikulum muatan lokal belum optimal, sehingga masih membutuhkan implementasi kurikulum muatan lokal budaya maja dan dahu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kurikulum muatan local di kabupaten bima. Motode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan dengan pendekatan kualitatif. Sampel penelitian pada sekolah Pendidikan dasar di kabupaten bima. Hasil pertimbangan para pakar bahwa model kurikulum muatan local yang dikembangkan dapat dilaksanakan pada Pendidikan dasar karena sesuai dengan karakteristik peserta didik dan media pembelajaran yang digunakan masih sangat sederhana serta dapat meningkatkan kemampuan siswa, dalam implementasinya model ini menuntut kemampuan guru dalam pengelolaan pembelajaran siswa, lingkungan masyarakat sekolah sekita sekolah dan alokasi waktu yang cukup untuk pembelajaran.
Analysis of the Relationship between Interest and Motivation and Sepak Takraw Achievement of Students at SMAN 1 Montong Gading
Lukman, Lukman;
Syarifoedin, Elya Wibawa;
Mujriah, Mujriah
Jurnal Ilmiah Mandala Education (JIME) Vol 10, No 3 (2024): Jurnal Ilmiah Mandala Education ( Agustus)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan Mandala
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.58258/jime.v10i3.7271
This research aims to investigate the relationship between students' interest and motivation towards performance in sepak takraw at SMAN 1 Montong Gading, NTB. Sepak takraw is a popular sport in the region, often described as a combination of soccer and volleyball. Psychological factors such as interest and motivation are identified as variables that potentially influence performance in this sport. The research method employed a quantitative descriptive approach with survey and cluster sampling techniques. Data were collected through questionnaires measuring students' levels of interest and motivation towards sepak takraw, as well as their performance in the sport. The results of the analysis indicate a significant correlation between interest (r = 0.416, p < 0.001) and motivation (r = 0.589, p < 0.001) with students' performance. These correlations suggest that higher levels of interest and motivation towards sepak takraw correspond to higher levels of achievement. In conclusion, this study emphasizes the importance of fostering and enhancing students' interest and motivation towards sepak takraw to improve their performance. These findings provide practical implications for developing sports programs in schools aimed at motivating students to achieve better performance through strengthening their interest and motivation
Pentingnya Gaya Komunikasi dalam Kepemimpinan
Tasya;
Hidayat, Nurul;
Lukman, Lukman
COSMOS : Jurnal Ilmu Pendidikan, Ekonomi dan Teknologi Vol 1 No 1 (2023): Desember
Publisher : PUSDATIN Institut Agama Islam Sultan Muhammad Syafiuddin Sambas
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.37567/cosmos.v1i1.5
Communication styles can be used to motivate employees in terms of improving performance. The communication style used by leaders is adapted to the situation and conditions of the institution or organization. The purpose of this research is to find out how important communication style is and the type of communication style used by a leader, be it an organizational leader, a leader in an agency or institution, a leader in society, and so on. The research method used is a qualitative method in the form of a literature study. Data was taken from the Publish or Perish application, totaling 10 articles related to the communication styles used by leaders in leading organizations, agencies and so on. The results of this research are the communication style. The equalitarian style is considered the most effective communication style to use for a leader.
Analysis of Variables That Influence Financing at Sharia Banks
Lukman, Lukman
International Journal of Economics (IJEC) Vol. 4 No. 1 (2025): January-June
Publisher : PT Inovasi Pratama Internasional
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.55299/ijec.v4i1.1242
Financing plays an important role in improving the performance of Islamic banks. Financing indicators are commonly used to measure bank performance. Financing as the main source of bank profitability is carried out using the principle of prudence. To increase financing, continuous efforts are needed by increasing the allocation of larger financing in the future. A number of variables have an important role in improving financing performance, including savings, inflation and profit sharing. This research aims to analyze the influence of savings variables, inflation and profit sharing on financing at Sharia Banks. This research uses quantitative descriptive analysis methods. The research results show that simultaneously it is known that savings and inflation have a significant effect on financing at Sharia Banks. Meanwhile, the profit sharing variable has no effect on sharia bank financing. Partially, third party funds, inflation and profit sharing do not have a significant effect on financing at Sharia Banks. However, efforts are needed to maximize financing, especially in increasing competitiveness and improving bank performance in the future.
Efektivitas Program Pemberian Makanan Tambahan (PMT) terhadap Partisipasi Masyarakat di Desa Maddenra Kacamatan Kulo Kabupaten Sidenreng Rappang
Aulia Rahman;
Andi Uceng;
Lukman, Lukman
SOSMANIORA: Jurnal Ilmu Sosial dan Humaniora Vol. 4 No. 3 (2025): September 2025
Publisher : Yayasan Literasi Sains Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.55123/sosmaniora.v4i3.5319
This study aims to determine the effectiveness of the Supplementary Feeding Program (PMT) on community participation in Maddenra Village, Kulo District, Sidenreng Rappang Regency. Nutritional problems such as stunting and chronic energy deficiency are still challenges, and PMT is one of the government's interventions in overcoming them. The research method used is a quantitative approach with descriptive analytical techniques. The sample consisted of 30 respondents consisting of pregnant women and toddlers. Data were collected through observation, questionnaires, and literature studies. The results of the study showed that Supplementary Feeding (PMT) in Maddenra Village was considered "quite effective" with an average percentage of effectiveness of 76%. Community participation in the aspects of planning, implementation, and evaluation was also classified as "good" with an average percentage of 71%. Factors such as education, quality of supplementary food, infrastructure, and local policy support also influenced the success of the program with a percentage value of 70%. This study provides strengthening of nutritional education and increasing community involvement as a strategy to increase the effectiveness of the Supplementary Feeding (PMT) program in the future.