Pendidikan merupakan pilar terpenting untuk memajukan generasi muda bangsa dalam hal perkembangan intelektual anak. Perkembangan intelektual inilah yang akan membentuk kepribadian atau karakter anak. Mengingat pentingnya karakter dalam membangun sumber daya manusia yang tangguh, maka pendidikan karakter harus dilakukan dengan baik. Untuk mewujudkan hal tersebut tentunya diperlukan model yang tepat dalam membentuk karakter siswa. Penelitian ini menggunakan penelitian kepustakaan yang berfokus pada perancangan metode tazkirah dalam membentuk karakter siswa. Teknik pengumpulan data penelitian ini adalah mengumpulkan informasi dari artikel jurnal dan buku-buku yang berkaitan dengan metode tazkirah dan teori terkait lainnya.Hasil penelitian ini berkaitan dengan desain metode tazkirah dalam membentuk karakter siswa yaitu:Â