Articles
Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Beasiswa PPA berbasis Web Menggunakan Metode SAW pada Politeknik Ganesha Medan
Fahri, Muhammad
REMIK: Riset dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer Vol. 2 No. 2 (2018): Remik Volume 2 Nomor 2 April 2018
Publisher : Politeknik Ganesha Medan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Abstract: Lembaga pendidikan khususnya Politekniknik Ganesha Medan ada beberapa beasiswa yang ditawarkan kepada mahasiswa salah satu nya beasiswa PPA (Peningkatan Prestasi Akademik). Beberapa permasalahan yang sering terjadi misal proses seleksi yang tidak akurat karena banyaknya pendaftar beasiswa yang harus disesuaikan dengan kriteria yang ada, kemudian dalam penentuannya mahasiswa yang berhak tidak mendapatkan beasiswa dan mahasiswa yang tidak berhak mendapatkan beasiswa tersebut dan proses penyeleksian yang masih manual karena data mahasiswa akan dibandingkan satu per satu dengan kriteria beasiswa sehingga proses seleksi membutuhkan ketelitian dan waktu maka hal ini tidak efisien. Perancangan ini menggunakan metode Simple Additive Weighting (SAW). Metode ini dipilih karena menentukan bobot dari setiap kriteria yang telah ditentukan kemudian dilanjutkan dalam proses normalisasi sesuai dengan persamaan yang ada pada metode SAW lalu dilanjutkan dengan proses perankingan untuk menyeleksi alternatif terbaik, dalam hal ini yang dimaksud adalah mahasiswa yang berhak menerima beasiswa. Berdasarkan hasil penelitian dari perancangan sistem pendukung keputusan seleksi penentuan penerima beasiswa dengan metode simple additive weighting (SAW) ini memudahkan bidang akademik untuk penentuan penerima beasiswa sesuai kriteria yang ada, lebih cepat dan tepat sasaran sesuai yang diharapkan.
Peningkatan Penguasaan Kosakata Bahasa Jepang dengan Menggunakan Media Teka-Teki Silang
Stovia, Anggita;
Firmansyah, Dian Bayu
Chi'e: Journal of Japanese Learning and Teaching Vol 8 No 2 (2020): CHI'E Jurnal Pendidikan Bahasa Jepang (Journal of Japanese Learning and Teaching)
Publisher : Universitas Negeri Semarang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.15294/chie.v8i2.37193
Vocabulary mastery is one of the most important in learning Japanese. Lack of mastery of vocabulary will make students look less active when teaching and learning activities take place. The purpose of this study is to determine the effectiveness of the crossword puzzle in increasing the mastery of Japanese vocabulary. This research is an experimental study with a Posstest-Only Control Group Design model. The data generated in this study are quantitative data obtained form the results of the post test in class A as an experimental class and class B as a control class. The results of data analysis showed that the level of mastery of vocabulary in the experimental class using crossword puzzles, was higher than the control class using conventional media in the form of lecture activities using textbooks. In addition, The atmosphere of the learning by using crossword media is more interesting and fun. This is confirmed by the average results of the vocabulary test scores in the experimental class at 85.87, while in the control class at 74.8.
Enkranisasi Manga dan Anime: Kajian Sastra Bandingan Terhadap Unsur Intrinsik dalam Nurarihyon No Mago: Shikoku Arc Karya Hiroshi Shiibashi dan Junji Nishimura
Zahrotunnisa, Fathimah;
Firmansyah, Dian Bayu;
Haryono, Haryono
Chi'e: Journal of Japanese Learning and Teaching Vol 9 No 1 (2021): CHI'E Jurnal Pendidikan Bahasa Jepang (Journal of Japanese Learning and Teaching)
Publisher : Universitas Negeri Semarang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.15294/chie.v9i1.39929
Penelitian ini bertujuan untuk meneliti unsur intrinsik manga Nurarihyon No Mago: Shikoku Arc oleh Hiroshi Shiibashi yang diadaptasi menjadi sebuah anime oleh Sutradara Junji Nishimura". Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif-kualitatif, dengan menggunakan metode simak-catat, dengan membandingkan unsur-unsur yang ada pada manga dan anime. Total data dari penelitian ini adalah 51 buah potongan adegan yang diambil dari manga Nurarihyon No Mago: Shikoku Arc dan juga versi anime-nya. Dari penelitian yang telah dilakukan, diketahui bahwa meskipun plot utama dan alur serita pada keduanya memiliki kesamaan, terdapat beberapa perbedaan yang muncul dan diketahui juga ada beberapa tambahan latar yang hanya terjadi pada versi anime. Hal ini menunjukkan bahwa perbedaan tersebut dapat terjadi karena danya keterbatasan yang diakibatkan oleh perubahan media. Sehingga dapat dipastikan bahwa tidak mungkin jalan ceritanya sama persis dengan sumber asli-nya. The research aims to seek the intrinsic elements of Manga Nurarihyon No Mago: Shikoku Arc by Hiroshi Shiibashi, which is adapted to anime by Director Junji Nishimuraâ€Â. This research is a descriptive-qualitative study, using the note-taking method, comparing the elements of the manga and anime. Total data from this study was 51 pieces of scenes taken from the manga Nurarihyon No Mago: Shikoku ARC and also the anime version. From the research that has been done, it is known that although the main plot and the Seryte groove on both of them have similarities, there are some differences that arise and there are also known some additional settings that only occur in the anime version. This suggests that these differences can occur due to the limitations caused by media changes. Therefore, it can be ensured that the storyline is unlikely to be exactly the same as its original source.
APPEL (Alat Pendeteksi Penebang Liar) Berbasis Raspberry PI Pada Hutan Lindung
Sayoga, I Putu Aldha Rasjman;
Aini, Nurulita’;
Pranata, I Putu Gede Surya Angga;
Noor, Zaky Zamani;
Kusuma Nata, Agus Wisnu;
Suartika, I Made
IPTEKMA Volume 8, No. 1, Februari 2019
Publisher : Bidang Kemahasiswaan Universitas Udayana
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.24843/iptekma.2019.v08.i01.p02
APPEL (ALAT PENDETEKSI PENEBANG LIAR) BERBASIS RASPBERRY PI PADA HUTAN LINDUNG. Kawasan hutan lindung merupakan kawasan hutan yang memiliki fungsi pokok sebagai perlindungan sistem penyangga kehidupan untuk mengatur tata air, mencegah banjir, mengendalikan erosi, mencegah intrusi laut dan memelihara kesuburan tanah yang harus selalu dijaga kelestariannya. Kawasan hutan Penulisan Kintamani terdiri dari hutan lindung dan hutan produksi terbatas dengan luas wilayah 5.849,25 Ha. Namun, area hutan lindung yang luas dan sumber daya manusia yang terbatas menyebabkan sering terjadinya aksi penebangan liar. Oleh karena itu, diperlukan sebuah alat yang bernama APPEL (Alat Pendeteksi Penebang Liar) yaitu suatu alat yang mampu mendeteksi penebang liar di hutan secara realtime. APPEL menggunakan sumber daya dari panel surya dengan daya tahan baterai mencapai 33 jam. Sistem dari APPEL memanfaatkan kamera Pi NOIR untuk menangkap gambar penebang liar dan sensor suara untuk mendeteksi kebisingan suara gergaji mesin dengan nilai ? 63 dB. Sistem tersebut menggunakan Raspberry Pi yang berfungsi untuk menerima dan mengolah data dari sensor serta menerima hasil foto dari kamera Pi NOIR saat terdeteksi penebangan liar sehingga mampu menampilkan peringatan pada website. APPEL memiliki luas jangkauan pendeteksian mencapai 0,21 Ha sehingga dibutuhkan sebanyak 5 buah alat untuk per 1 hektar kawasan hutan Penulisan Kintamani.
Critical Reading Material Development based on Quran for Arabic Student
Murdani Z, Edy;
Wargadinata, Wildana;
Sutaman, Sutaman
Dinamika Ilmu: Jurnal Pendidikan Dinamika Ilmu Vol 21 No 1, June 2021
Publisher : IAIN Samarinda
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.21093/di.v21i1.3160
This study aims to develop critical reading skills material based on conversations in the Koran for Arabic Language Students at IAIN Samarinda. The research method used is the research and development of the Balitho and Jolly models with the following stages: (1) identification of the problem as a disclosure of needs; (2) exploration as a needs analysis; (3) realization of context as product design planning; (4) pedagogical realization as product preparation; (5) Product realization as the initial product and validation of the expert team; (6) implementation as a product test in the field in limited groups and large groups; (7) evaluation as a revision for product improvement. The results of the study: (1) the teaching material for critical reading skills based on conversations in the Koran (2) The teaching material has characteristics (a) contains facts and opinions; (b) the material contains many arguments; (c) contains many words which, if expressed correctly, can create new understandings (3) the application of teaching materials to Arabic students shows quite effective results. The new finding of this research is the teaching material which contains various facts and opinions, as well as many arguments that can improve students' ability to think critically.
Model of Developing Oral Skills for Non-Arabic Learners at the University Level
Bahruddin, Uril;
Syuhadak, Syuhadak;
Sutaman, Sutaman
Dinamika Ilmu: Jurnal Pendidikan Dinamika Ilmu Vol 21 No 1, June 2021
Publisher : IAIN Samarinda
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.21093/di.v21i1.3217
Most of the Arabic language teaching institutions face difficulties in getting students to speak Arabic with them. However, there is an institution that is classified as successful in teaching speaking skills to its students. This study aims to describe the strategies used by the Ar-Rayah College of Languages (STIBA) in Sukabumi in teaching spoken Arabic to students and their impact on the development of speaking skills. This research uses a qualitative approach with a type of case study. The results of this study indicate that there is a set of strategies that contribute to the achievement of the Arabic language learning process at STIBA Ar-Rayah, including the appropriate Arabic language teaching curriculum, student placement in dormitories, long study time, adequate extra activities, giving additional lessons for the less fortunate, and the existence of native speaking lecturers. The strategy used has an impact on the development of students' speaking skills, where they can speak Arabic fluently in about 6 months, students use Arabic fluently every day, and the Arabic language used is Standard Arabic. The conclusion of this study is that the success of learning Arabic for non-Arabic speakers is supported by the existence of an appropriate strategy in addition to the success in functioning other learning elements.
Pendampingan Pencatatan Keuangan dan Pemasaran Sarathi Banten
Mariyatni, Ni Putu Sri;
Juniariani, Ni Made Rai;
Pratama, Agus Darma Yoga
International Journal of Community Service Learning Vol 5, No 2 (2021): May
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.23887/ijcsl.v5i2.35069
Tukang banten atau disebut juga Sarathi banten adalah seseorang yang memiliki kewajiban serta tanggung jawab untuk mempersiapkan sarana persembahan terkait dengan upacara yang dilaksanakan oleh umat Hindu. Ibu Dewa Ayu Astiti adalah salah satu penjual banten sekaligus sebagai Sarathi atau tukang banten, yang sudah ditekuni sejak tahun 2012 berlokasi di desa Kapal, kecamatan Mengwi, kabupaten Badung, Terdapat beberapa permasalahan mitra terkait dengan pengelolaan manajemen usaha, yaitu belum melakukan pencatatan keuangan, belum memiliki sistem promosi untuk memasarkan produknya, dan lay out untuk menata banten belum teratur. Jenis kegiatan yang dilakukan untuk membantu Sarathi adalah memberikan pelatihan dan pendampingan pencatatan keuangan sederhana dan pendampingan dalam pemasaran produk serta membantu pengadaan sarana prasarana yang dibutuhkan. Tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah meningkatkan pemahaman mitra terkait pencatatan keuangan usaha dan pemasaran, serta meningkatkan kapasitas produksi usahanya. Hasil dari kegiatan ini adalah terdapat peningkatan aset, omset usaha, jumlah produksi serta peningkatan jumlah tenaga kerja.
The Search For Islamic Studies Information Through Smartphones By Visual Impairments Disability
Hafiar, Hanny;
Subekti, Priyo;
Budiana, Heru Ryanto
Nadwa: Jurnal Pendidikan Islam Vol 12, No 2 (2018): Islamic Education and Humanization
Publisher : FITK UIN Walisongo
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.21580/nw.2018.12.2.2605
This study will find out the pattern of information retrieval about Islamic studies carried out by visual impairments people. This study uses a case study method. Respondents in this study were Muslim women with disabilities in the rehabilitation complex of the blind Wiyataguna, Bandung. The results showed that people with visual impairments used narrative sounds on their mobile phones to capture narrative voice abilities that were arranged at high speed. At first they used standard speed settings, but when the skill of capturing audio through the sense of hearing increased, they set the pace of the narrative to be very fast, so that other people had difficulty listening to it.AbstrakPenelitian ini berusaha untuk mengetahui pola pengambilan informasi mengenai studi Islam yang dilakukan oleh orang yang mengalami gangguan penglihatan. Penelitian ini menggunakan metode studi kasus. Responden dalam penelitian ini adalah perempuan Muslim penyandang cacat yang berada di komplek rehabilitasi orang buta Wiyataguna, Bandung. Hasil penelitian menunjukkan bahwa orang-orang dengan gangguan penglihatan menggunakan suara naratif pada handphone untuk menangkap kemampuan suara naratif yang diatur dengan kecepatan tinggi. Pada mulanya mereka menggunakan pengaturan kecepatan standar, namun ketika keterampilan menangkap audio melalui indera pendengaran meningkat, mereka mengatur laju narasi menjadi sangat cepat, sehingga orang lain sulit untuk mendengarkannya.
Analisis Aspek Usability pada Website PDAM XYZ Kota XYZ dengan Metode WEBUSE
Fahri, Muhammad;
Ratmananda, Diasta;
Zulfikar, M. Rizki;
Putri, Risky Setiani;
Natasia, Sri R.
Jurnal Informatika Universitas Pamulang Vol 6, No 2 (2021): JURNAL INFORMATIKA UNIVERSITAS PAMULANG
Publisher : Teknik Informatika Universitas Pamulang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32493/informatika.v6i2.10802
Website usability is very important because it can determine and know the quality related to how easily the user can use and learn and learn and whether the website runs in sync according to function and does not cause errors at the time of use. Each website has a different level of usability, the increased level of usability means that the website is easier to understand users (users can easily find what users are looking for quickly and not experience problems). This research aims to find out if the website has met the needs of users and know the difficulties experienced by users. This case study researchers chose the PDAM XYZ website of XYZ city. With the implementation of usability, it is expected that PDAM XYZ will know what is needed by users to access the PDAM XYZ website. Research on the website PDAM XYZ XYZ city is using the web usability evaluation tool (WEBUSE), WEBUSE method is a convenience evaluation method in the form of a web-based ease of use evaluation questionnaire to assess the usefulness of the website being evaluated. Researchers conducted an analysis by taking a sample of 20 users of PDAM XYZ Kota XYZ website. Based on the research that has been done obtained good and excellent results on the four variables, obtained the highest variable is the variable Content, Organization and Readability with a score of 0.89, and the lowest variable is Performance & Effectiveness which gets a score of 0.68.
Persepsi Anggota Non Muslim Terhadap Pemasaran Syariah di KSPPS Ki Ageng Pandanaran Semarang
Sa'diyah, Siti Rofik Atus;
Rokhman, Wahibur
MALIA: Journal of Islamic Banking and Finance Vol 5, No 2 (2021): Malia: Journal of Islamic Banking and Finance
Publisher : IAIN Kudus
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.21043/malia.v5i2.11925
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis persepsi anggota non muslim terhadap pemasaran Islam yang diterapkan Koperasi Simpan Pinjam dan pembiayaan Syariah (KSPPS) Ki Ageng Pandanaran Semarang. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif deskriptif. Sumber data penelitian ini wawancara dengan lima anggota non muslim yang menggunakan berbagai produk jasa dan nara sumber dari dua orang pengelola KSPPS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pemasaran Islam sangat mendorong minat masyarakat non muslim dalam bergabung menjadi anggota. Pemasaran Islam yang ditawarkan antara lain: kesuaian produk-produk yang ditawarkan dengan kebutuhan anggota, akad yang diterapkan secara terbuka dan adil, sikap jujur, transparan, serta memberikan pelayanan yang baik di KSPPS Ki Ageng Pandanaran Semarang. Penelitian ini memiliki kontribusi praktis bagi manajerial lembaga keuangan mikro syariah dalam memperluas pasar tidak hanya dari kalangan muslim tetapi juga non muslim.