Articles
PERANCANGAN APLIKASI TUNTUNAN WUDHU DAN SHALAT BERDASARKAN AL-QUR’AN DAN AS-SUNNAH BERBASIS ANDROID
Dede Andri Wahyudin;
Kurniabudi Kurniabudi;
Abdul Rahim
Jurnal Processor Vol 10 No 1 (2015): Processor
Publisher : LPPM STIKOM Dinamika Bangsa
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (568.324 KB)
Salah satu perkembangan teknologi telekomunikasi yang cukup pesat saat ini ialah perkembangan smart phone android. Dengan berbagai fitur dan aplikasi yang beragam menjadikan smart phone android tidak hanya digunakan untuk alat komunikasi saja, namun juga dapat digunakan untuk membantu berbagai keperluan manusia, seperti sebagai media hiburan dan alat bantu pembelajaran. Dengan segala kesibukan yang semakin banyak, menjadikan sebagian umat muslim kurang memiliki banyak waktu untuk membaca buku atau belajar ilmu agama, terutama ilmu tentang wudhu dan shalat, sehingga masih banyak umat muslim yang belum mengetahui tata cara wudhu dan shalat yang sesuai dengan tuntunan Al-Qur’an dan As-Sunnah, Oleh sebab itu penulis tertarik untuk melakukan penelitian yang memanfaatkan smart phone android sebagai alternatif media pembelajaran. Adapun tujuan dilakukan penelitian ini ialah untuk merancang dan mengembangkan aplikasi tuntunan wudhu dan shalat yang telah ada dengan menambahkan beberapa fitur dan menambah pembahasan-pembahasan yang dianggap penting dengan dilengkapi hadits-hadits sahih sebagai pendukung tentang kebenaran isi yang disampaikan. Adapun metode yang digunakan penulis dalam pengembangan sistem ini adalah model waterfall. Alasan penulis menggunakan model ini karena lebih cocok dengan tahapan-tahapan penelitian yang dilakukan, sehingga penerapannya lebih mudah dan sistematik. Dari kegiatan penelitian ini akan dihasilkan sebuah aplikasi media pembelajaran alternatif mengenai tata cara wudhu dan shalat berdasarkan Al-Qur'an dan As-Sunnah, yang nantinya dapat dijalankan atau digunakan pada ponsel yang memiliki sistem operasi android.
Perancangan Presensi Perkuliahan Berbasis Mobile Pada Universitas Dinamika Bangsa
Abdul Rahim
Jurnal Processor Vol 16 No 2 (2021): Processor
Publisher : LPPM STIKOM Dinamika Bangsa
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33998/processor.2021.16.2.1024
Dinamika Bangsa University is one of the universities in the city of Jambi. The attendance process for student lecture meetings is currently still being done manually. This has an impact on the process of recapitulation of lecture attendance to be longer and makes it difficult for the parties involved in it. In this study, an analysis was carried out related to the presence process in the dynamic university of the nation, the results of the analysis were used to design applications. This research produces a mobile-based application that can be used by lecturers and students for lecture attendance.
OPTIMALISASI PROSES SINKRONISASI DATA AKADEMIK DAN WEB SERVICES PDDIKTI MENGGUNAKAN FITUR QUEUES PADA FRAMEWORK LARAVEL
ABDUL RAHIM;
MULYADI MULYADI
Jurnal Processor Vol 14 No 1 (2019): Processor
Publisher : LPPM STIKOM Dinamika Bangsa
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (864.382 KB)
|
DOI: 10.33998/processor.2019.14.1.574
Pada penelitian sebelumnya telah berhasil memetakan kebutuhan tabel dan merancang aplikasi untuk sinkronisasi database antara sistem informasi akademik STIKOM Dinamika Bangsa Jambi dengan feeder pangkalan data pendidikan tinggi (pddikti). Fungsi yang dimiliki aplikasi ini meliputi pengolahan data mahasiswa baru, data nilai mahasiswa, dan data aktifitas mahasiswa. Aplikasi sinkronisasi database ini sudah digunakan dan diimplementasikan oleh STIKOM Dinamika Bangsa sebagai pelaporan akademik. Berdasarkan hasil implementasi tersebut, penulis menemukan permasalahan utama yaitu aplikasi ini tidak bisa dijalankan melalui web browser karena proses yang dibutuhkan dalam sinkronisasi sangat lama (sesuai dengan jumlah data data), sehingga mengakibatkan hubungan web browser dan web server menjadi timeout atau web browser menjadi not responding, sehingga aplikasi ini harus dijalankan menggunakan php-cli atau command line interface. Optimalisasi yang dilakukan dalam penelitian ini adalah optimalisasi user interface dan proses sinkronisasi data akademik ke pddikti, menggunakan Queue berbasis database pada framework Laravel (Laravel Queues). Dengan menggunakan fitur Queue dan aplikasi supervisor maka pengguna tidak perlu menunggu proses sinkronisasi selesai, karena proses sinkronisasi telah disimpan di queue dan dijalankan sebagai background services.
ANALISA DAN PERANCANGAN JARINGAN KOMPUTER MENGGUNAKAN METODE VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK (VLAN) (Studi Kasus: DISKOMINFO Provinsi Jambi)
Rahman saibi;
Kurniabudi Kurniabudi;
Abdul Rahim
Jurnal Processor Vol 9 No 2 (2014): Processor
Publisher : LPPM STIKOM Dinamika Bangsa
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (367.238 KB)
Penggunaan jaringan komputer pada instansi pemerintah maupun swasta bukanlah suatu hal yang baru. DISKOMINFO provinsi jambi merupakan SKPD yang mengelola jaringan komputer pada semua SKPD. Peran diskominfo adalah menyediakan layanan akses jaringan untuk setiap SKPD. Dilihat dari banyaknya perangkat yang digunakan, jaringan ini tergolong jaringan LAN yang besar.Saat ini jaringan yang dikelola oleh DISKOMINFO belum melakukan pengelompokkan user berdasarkan fungsi-fungsi tertentu,. Banyaknya perangkat yang digunakan membuat broadcast domain pada jaringan ini menjadi besar. Broadcast domain yang besar menimbulkan trafik broadcast yang tinggi. Jaringan VLAN dirancang untuk memecah broadcast domain yang besar menjadi lebih kecil. Dengan metode VLAN satu perangkat jaringan switch dapat memiliki banyak broadcast domain. User pada jaringan ini desegmentasi/dikelompokkan berdasarkan SKPD dan Biro. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode wawancara, observasi dan studi pustakan dalam pemgumpula data. Rancangan yang telah dirancang oleh penulis disimulasikan menggunakan packet tracer
RANCANG BANGUN SISTEM REALTIME SURVEI STAND METER AIR PDAM TIRTA MAYANG KOTA JAMBI BERBASIS ANDROID
Kurniabudi Kurniabudi;
Abdul Rahim;
Minal Juadli
Jurnal Processor Vol 10 No 2 (2015): Processor
Publisher : LPPM STIKOM Dinamika Bangsa
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (1067.776 KB)
Sistem informasi Geografis adalah salah satu sistem informasi yang dibahas dalam ilmu komputer, yang dalam pengintegrasiannya SIG merangkul dan mempresentasikan sistem informasi lainnya. SIG menggunakan teknologi komputer untuk mengintegrasikan, memanipulasi dan menampilkan informasi atau karakteristik yang ada disuatu area geografis. SIG juga dapat membantu dalam pengambilan keputusan yang lebih baik. Dengan kemajuan teknologi yang sangat pesat ini, memunculkan suatu ide atau gagasan dari penulis untuk mencoba mengimplementasikan salah satu program aplikasi SIG dengan tujuan untuk memberikan informasi tentang Stand Meter PDAM Tirta Mayang Kota Jambi. Dengan memanfaatkan media smartphone menggunakan Sistem operasi android, maka mampu untuk melakukan survey serta memetakan letak koordinat stand meter dan sampai perekaman stand meter guna untuk pelaporan tagihan penggunaan Air pada pelanggan. Tujuan PDAM Tirta Mayang Kota Jambi untuk meningkatkan pelayanan kepada pelanggan untuk meminimalisir kesalahan petugas dalam pencatatan stand meter. Perancangan pemodelan sistem menggunakan menggunakan tool UML (Unifed Modeling Language) untuk mengetahui kebutuhan sistem yang akan di buat, dan sistem pengembangan sistem menggunakan metodologi Waterfall. Sistem android ini di bangun menggunakan Aplikasi Eclipse serta Database menggunakan MySQL, dan kemudian hasil tersebut dapat di lihat juga dengan menggunakan Website PDAM Tirta Mayang Kota Jambi
PERANCANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN TATA CARA PENGURUSAN JENAZAH BERBASIS ANDROID STUDI KASUS PONDOK PESANTREN AL-ANWAR PETANANG KUMPEH
Arief Hidayatullah;
Jasmir Jasmir;
Abdul Rahim
Jurnal Processor Vol 9 No 1 (2014): Processor
Publisher : LPPM STIKOM Dinamika Bangsa
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (721.458 KB)
Penelitian ini di latar belakangi oleh permasalahan rendahnya minat belajar siswa dan masyarakat dalam belajar. Mengingat ilmu ini begitu pentingnya di masyarakat dan hanya sebagian saja masyarakat yang mengerti ilmu ini. Maka Pondok Pesantren Al-Anwar ingin merancang sebuah sistem pembelajaran yang mampu meningkatkan minat belajar siswa dan masyarakat dalam belajar. Penelitian ini bertujuan mengurangi tingkat jenuh siswa dalam belajar yang di mana siswa hanya berhadapan guru dan mendegarkan guru menjelaskan. Dengan metode ini diharapkan mampu mengurangi kejenuhan dalam belajar dan memudahkan guru dalam menjelaskan. Perancangan aplikasi ini dikembangkan dengan menggunakan bahasa pemrograman Eclipse dan SQLite. Aplikasi yang akan dibangun nantinya akan mampu memberikan kemudahan pada Pondok Pesantren Al-anwar dalam memberi pelajaran ini sehingga lebih mudah diterima oleh siswa dan masyarakat yang ingin mempelajarinya.
Perancangan Aplikasi E-Commerce pada Toko I’M Collection WTC Jambi
Nur Azmi Yati;
Abdul Rahim
Jurnal Processor Vol 12 No 2 (2017): Processor
Publisher : LPPM STIKOM Dinamika Bangsa
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (907.721 KB)
I'm Collection is one of the stores that sell women's clothing that is in Wiltop Trade Centre (WTC) Jambi BatangHari Block C No. 8-9. Marketing and sales system used by the store I'm Collection now the buyer must come directly to the store to see and buy goods. Based on interviews, the authors conclude that the sales process at this time creates difficulties for customers, which are located far apart the store I'm Collection. Customers would always want the ease or speed of the relevant information to facilitate their activities, one of them ordering or purchasing clothes on I'm Collection. The method used is the method of field research and interviews. This study produced a computerized application by using the main programming language PHP and My SQL Database. It is expected that these applications can help data processing system Sales and Sales Transactions that exist in the store I'm Collection WTC Jambi.
ANALISA DAN PERANCANGAN JARINGAN KOMPUTER MENGGUNAKAN METODE VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK (VLAN) (Studi Kasus: DISKOMINFO Provinsi Jambi)
Rahman saibi;
Kurniabudi Kurniabudi;
Abdul Rahim
Jurnal PROCESSOR Vol 9 No 2 (2014): Processor
Publisher : LPPM Universitas Dinamika Bangsa
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Penggunaan jaringan komputer pada instansi pemerintah maupun swasta bukanlah suatu hal yang baru. DISKOMINFO provinsi jambi merupakan SKPD yang mengelola jaringan komputer pada semua SKPD. Peran diskominfo adalah menyediakan layanan akses jaringan untuk setiap SKPD. Dilihat dari banyaknya perangkat yang digunakan, jaringan ini tergolong jaringan LAN yang besar.Saat ini jaringan yang dikelola oleh DISKOMINFO belum melakukan pengelompokkan user berdasarkan fungsi-fungsi tertentu,. Banyaknya perangkat yang digunakan membuat broadcast domain pada jaringan ini menjadi besar. Broadcast domain yang besar menimbulkan trafik broadcast yang tinggi. Jaringan VLAN dirancang untuk memecah broadcast domain yang besar menjadi lebih kecil. Dengan metode VLAN satu perangkat jaringan switch dapat memiliki banyak broadcast domain. User pada jaringan ini desegmentasi/dikelompokkan berdasarkan SKPD dan Biro. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode wawancara, observasi dan studi pustakan dalam pemgumpula data. Rancangan yang telah dirancang oleh penulis disimulasikan menggunakan packet tracer
PERANCANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN TATA CARA PENGURUSAN JENAZAH BERBASIS ANDROID STUDI KASUS PONDOK PESANTREN AL-ANWAR PETANANG KUMPEH
Arief Hidayatullah;
Jasmir Jasmir;
Abdul Rahim
Jurnal PROCESSOR Vol 9 No 1 (2014): Processor
Publisher : LPPM Universitas Dinamika Bangsa
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Penelitian ini di latar belakangi oleh permasalahan rendahnya minat belajar siswa dan masyarakat dalam belajar. Mengingat ilmu ini begitu pentingnya di masyarakat dan hanya sebagian saja masyarakat yang mengerti ilmu ini. Maka Pondok Pesantren Al-Anwar ingin merancang sebuah sistem pembelajaran yang mampu meningkatkan minat belajar siswa dan masyarakat dalam belajar. Penelitian ini bertujuan mengurangi tingkat jenuh siswa dalam belajar yang di mana siswa hanya berhadapan guru dan mendegarkan guru menjelaskan. Dengan metode ini diharapkan mampu mengurangi kejenuhan dalam belajar dan memudahkan guru dalam menjelaskan. Perancangan aplikasi ini dikembangkan dengan menggunakan bahasa pemrograman Eclipse dan SQLite. Aplikasi yang akan dibangun nantinya akan mampu memberikan kemudahan pada Pondok Pesantren Al-anwar dalam memberi pelajaran ini sehingga lebih mudah diterima oleh siswa dan masyarakat yang ingin mempelajarinya.
RANCANG BANGUN SISTEM REALTIME SURVEI STAND METER AIR PDAM TIRTA MAYANG KOTA JAMBI BERBASIS ANDROID
Kurniabudi Kurniabudi;
Abdul Rahim;
Minal Juadli
Jurnal PROCESSOR Vol 10 No 2 (2015): Processor
Publisher : LPPM Universitas Dinamika Bangsa
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Sistem informasi Geografis adalah salah satu sistem informasi yang dibahas dalam ilmu komputer, yang dalam pengintegrasiannya SIG merangkul dan mempresentasikan sistem informasi lainnya. SIG menggunakan teknologi komputer untuk mengintegrasikan, memanipulasi dan menampilkan informasi atau karakteristik yang ada disuatu area geografis. SIG juga dapat membantu dalam pengambilan keputusan yang lebih baik. Dengan kemajuan teknologi yang sangat pesat ini, memunculkan suatu ide atau gagasan dari penulis untuk mencoba mengimplementasikan salah satu program aplikasi SIG dengan tujuan untuk memberikan informasi tentang Stand Meter PDAM Tirta Mayang Kota Jambi. Dengan memanfaatkan media smartphone menggunakan Sistem operasi android, maka mampu untuk melakukan survey serta memetakan letak koordinat stand meter dan sampai perekaman stand meter guna untuk pelaporan tagihan penggunaan Air pada pelanggan. Tujuan PDAM Tirta Mayang Kota Jambi untuk meningkatkan pelayanan kepada pelanggan untuk meminimalisir kesalahan petugas dalam pencatatan stand meter. Perancangan pemodelan sistem menggunakan menggunakan tool UML (Unifed Modeling Language) untuk mengetahui kebutuhan sistem yang akan di buat, dan sistem pengembangan sistem menggunakan metodologi Waterfall. Sistem android ini di bangun menggunakan Aplikasi Eclipse serta Database menggunakan MySQL, dan kemudian hasil tersebut dapat di lihat juga dengan menggunakan Website PDAM Tirta Mayang Kota Jambi